• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan diatas, sebagai bagian terakhir dalam penelitian ini,

maka peneliti memberikan saran-saran sebagai berikut:

1. Upaya dalam menangani permasalahan child soldier harus terus ditingkatkan

oleh UNICEF. Serta generasi selanjutnya di Sierra Leone tidak harus di

bayangi-bayangi oleh konflik yang berlangsung cukup lama dimana dalam

konflik tersebut melibatkan anak-anak didalamnya. Hal ini harus mendapat

perhatian serius tidak hanya dari UNICEF, tetapi dari berbagai pihak terutama

pemerintah. Maka dari itu, diperlukan program yang komprehensif dan

terintegrasi dengan baik di wilayah tersebut. Untuk itu, UNICEF harus

menjaga hubungan baik dengan pemerintah terkait yang ikut membantu dalam

menangani child soldier ini.

2. Meningkatkan kerjasama yang lebih baik antar negara dan semua sektor

masyarakat untuk mencegah akses-akses adanya perekrutan anak-anak

sebagai child soldier kembali dan memperkuat peran serta keluarga dalam

seperti memonitoring anak-anak dan berkordinasi dengan semua pihak agar

tidak terjadi lagi hal serupa di Sierra Leone.

3. Data-data mengenai child soldier harus di dokumentasikan dan diperbaharui

setiap saat, baik oleh UNICEF dan UNAMSIL ataupun pemerintah Sierra

Leone, sehingga data tersebut berguna untuk perencanaan program dan

sebagai peringatan awal tentang kondisi anak-anak di suatu wilayah terutama

dalam hal ini adalah di Sierra Leone.

4. Dalam hal ini peneliti masih banyak memiliki kekurangan dan kendala dalam

melakukan penyajian data yang akurat, oleh karena itu bagi yang hendak

melakukan penelitian dengan menggunakan objek dan variabel penelitian

yang sama diharapkan untuk melakukan penelitian dengan metode dan teknik

pengumpulan data yang berbeda dan memperbanyak lagi sumber-sumber dan

referensi yang terkait dengan permasalahan yang diangkat bisa dilakukan

tidak hanya dengan cara studi kepustakaan saja, tetapi seperti melakakun

interview langsung dengan pihak yang bersangkutan guna menunjang

penelitian ini terutama dengan pihak kedutaan Sierra Leone.

5. Penelitian ini berusaha untuk menggambarkan mengenai peranan UNICEF

dalam menangani child soldier di Sierra Leone, dimana peneliti telah berusaha

untuk mengkaji dan mengolah data-data yang tersedia. Untuk itu bagi peneliti

lain yang mengangkat permasalahan yang sama hendaknya lebih sering untuk

memantau perkembangan terbaru mengenai data-data yang tersedia sehingga

xvii

DAFTAR PUSTAKA

A. Buku

A. Lopez, George dan Michael S. Stohl. 1989. International Relations:

Contemporary Theory and Practice. Washington D.C.: Congressional Quarterly Press.

Archer, Clive. 1984. International Organization. London: University of Aberdeen.

Beah, Ishmael.2007. A Long Way Gone: Memoar Seorang Tentara Anak.

Yogyakarta: PT. Bentang Pustaka.

C. Plano, Jack dan Roy Olton. 1999. Kamus Hubungan Internasional. Bandung: Abardin.

Charles, A. Mc Clelland,. 1986. Ilmu Hubungan Internasional: Teori dan Sistem. Jakarta: CV. Rajawali.

Coalition to Stop the Use of Child Soldiers, 2008. Child Soldier Global Report 2008

Columbis, Theodore dan James H. Wolfe. 1999. Pengantar Hubungan Internasional: Keadilan dan Power. Putra A. Badin.

Cooley, C.H. 1930. Sociological Theory and Social Research. New York: Henry Holt and Company.

Fisher, Simon, dkk. 2000. Mengelola Konflik: Keterampilan dan Strategi untuk Bertindak. Jakarta: The British Council

Hadisuprapto, Paulus. 1996. Peranan Orangtua Dalam Pengimplementasian Hak-hak

Anak dan Kebijakan Penanganan Anak Bermasalah. Jakarta.

Herlina, Apong (et. all). 2003. Perlindungan Anak. Jakarta: PT. Harapan Prima. Hoffman, Stanley (ed). 1960. Contemporary Theory in International Relations. New

Jersey: Englewood Cliffs.

xviii

Hutahuruk, M. 1987. Kenalilah PBB. Jakarta: Erlangga

J. Feld, S. Jordan dan Hurwitz. 1992. International Organization: A Comparative Approach. New York: Oakbury Inc.

K. Jacobson, Harold. 1984. Network of Interdependence: International Organization and the Global Political System. New York: Alfred A. Knopf Inc.

Kantaprawira, Rusadi. 1987. Pendekatan Sistem Dalam Ilmu-Ilmu Sosial, Aplikasi Dalam Meninjau Kehidupan Politik Indonesia. Bandung: PT. Sinar Baru.

Kartasasmita, Koesnadi. 1998. Organisasi dan Administrasi Internasional. Bandung: PT. Angkasa.

Miall, Hugh. Oliver Ramsbotham dan Tom Woodhouse. 2000. Resolusi Damai

Konflik Kontemporer. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Mas’oed, Mochtar. 1989. Ilmu Hubungan Internasional: Disiplin dan Metodelogi. Jakarta: LP3ES.

Mas’oed, Mohtar. 1990. Ilmu Hubungan Internasional: Disiplin dan Metodologi. Jakarta: Pustaka LP3ES

Mauna, Boer. 1985. Hukum Organisasi Internasional. Bandung: PT. Sinar Harapan.

Miall, Hugh. Oliver Ramsbotham dan Tom Woodhouse. 2000. Resolusi Damai

Konflik Kontemporer. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Muzafar, Chandra. 1995. Hak Asasi Manusia Dalam Tatanan Dunia Baru.

Nasution, Dahlan. 1991. Politik Internasional: Konsep dan Teori. Jakarta: Erlangga

R. Viotti, Paul dan Mark V. Kauppi. 1990. International Relations Theory: Realism, Pluralism, Globalism and Beyond. Allyn and Bacon.

Rudi, T. May. 1998. Administrasi dan Organisasi Internasional. Bandung: PT. Eresco.

Rudi, T. May. 2005. Organisasi dan Administrasi Internasional. Bandung: PT. Refika Aditama.

xix

Silalahi, Ulbert. 1999. Metode dan Metodelogi Penelitian. Bandung: Bina Budaya.

Suherman, Ade Maman. 2003. Organisasi Internasional dan Integrasi Ekonomi Regional dalam Perspektif Hukum dan Globalisasi. Jakarta: Ghalia Indonesia

Soerjono, Soekanto. 1990. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: PT. Rajawali

Shcwarzenberger, George. 1964. Power Politics. London: Prentice Hall.

T. Coser dan Anthony Rosenberg. 1976. An Introduction to International Politics. New Jersey : Prentice Hall.

P. Hermawan, Yulius. 2007. Transformasi dalam Studi Hubungan Internasional: Aktor, Isu dan Metodologi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

P. Siagian, Sondang. 1980. Filsafat Administrasi. Jakarta: PT. Midas Suryo Grafindo. Perwita, Anak Agung Banyu dan Yanyan Mochamad Yani. 2005. Pengantar Ilmu

Hubungan Internasional. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

B. Jurnal

PBB. 2000. Basic Facts the United Nations. New York: UN Dept. of Public Information.

UNICEF. 1996. Pengembangan Hak Anak: Pedoman Pengembangan Pelatihan Tentang Konvensi Hak Anak. Jakarta: UNICEF

UNICEF. 1990. Guide to the Convention on The Rights of The Child. Jakarta: UNICEF

UNICEF.1990. An Orientation Handbook, Training Section. New York: Division of Personal UNICEF.

UNICEF.1990. An Orientation Handbook: Medium-Term Plan. New York: UNICEF.

UNICEF. 1991. Hal Ihwal UNICEF. Jakarta: UNICEF.

United Nation Publication. 1989. Basic Fact About The Nations. New York: United Nation Publication.

xx

UNICEF.1996. Children’s Rights The Cutting Edge of Human Rights. New York: UNICEF.

UNICEF. 1997. Laporan Situasi Anak-anak di Dunia. New York : UNICEF.

UNICEF. Chapters on Programme and Preparation and Implementation. UNICEF

Policy and Procedure Manual. Book D.

Zulnaidi, SS, M.Hum. 2007. Metode Penelitian. Universitas Sumatera Utara. Medan

C. Website

http://translate.google.co.id/translate?hl=id&langpair=en%7Cid&u=http://en.wikipedi a.org/wiki/Sierra_Leone_Civil_War&prev=/translate_s%3Fhl%3Did%26q%3Dkonfli k%2Bsierra%2Bleone%26tq%3Dconflict%2BSierra%2BLeone%26sl%3Did%26tl% 3Den diakses 4 Maret 2009

http://www.unicef.org/newsline/00pr39.htm diakses 29 Feb 2009

http://www.hrw.org diakses 24 februari 2009

http://www.fdu.edu/newspubs/magazine/05sf/childsoldiers.htm diakses tanggal 23 februari 2009

http://www.un.org/works/goingon/soldiers/lessonplan_soldiers.html diakses pada 6 juni 2009

http://chiara-mycandlelight.com/2008/06/ketika-konflikbersenjatamelibatkan.html diakses 15 Juni 2009

http://www.unicef.org/emerg/files/SierraLeone-TRCReport.pdf diakses tanggal 28 juni 2009

http://www.org/depts/dpko/missions/unamsil/index.html diakses 25 maret 2009

http://www.nyu.edu/clubs/jpia.club/PDF/Fall2008_barker.pdf, diakses pada tanggal 5 Juli 2009

xxi

http://www.unicef.org/Publications/files/Impact_final.pdf, diakses pada tanggal 5 Juli 2009

http://www.unddr.org/countryprogrammes.php?c=60 diakses 25 juni 2009

http//www.un.org/Depts/dpko/missions/unamsil/factsheet1_DDR.pdf+DDR+unamsil +sierra+leone&cd=2&hl=id&ct=clnk&gl=id&client=firefox-a diakses 25 juni 2009

http://www.iss.co.za/pubs/Monographs/No68/Chap7.html diakses 25 juni 2009

http://www.unicef.org/sowc06/pdfs/sowc06_table5.pdf di akses 25 juni 2009

http://pdf.usaid.gov/pdf_docs/PDACH599.pdf diakses 25 Juni 2009

Dokumen terkait