• Tidak ada hasil yang ditemukan

METODOLOGI PENELITIAN A. Ruang Lingkup Penelitian

B. Metode Penentukan Populasi dan Sampel

3. Uji Hipotesis

Dari perhitungan SPSS 17.0 akan memperoleh keterangan atau hasil mengenai koefisen determinasi (R2), Uji F (Uji Simultan), Uji t (Uji Parsial), untuk menjawab perumusan masalah penelitian. Berikut ini keterangan yang berkenaan dengan hal tersebut diatas, yakni :

ɛ1 ɛ2 лx1x2ρy1x1 ρy2x1 ρy1x2 ρy2y1 лx1x3 лx2x3 ρy2x3 ρy1x3 Citra Merek(X1) Kualitas Produk (X2) Harga (X3) Kepuasan Pelanggan (Y1) Loyalitas Pelanggan (Y2)

73 a. Koefisien determinasi (R2)

Bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kemampuan variabel independen menjelaskan variabel dependen. Dalam output SPSS, koefisien determinasi terletak pada table model summaryB dan tertulis R square.

b. Uji t (parsial)

Untuk menganilisis signifikan hubungan yang ditentukan itu berlaku untuk semua populasi maka perlu diisi dengan tingkat signifikan sebesar 5% dengan rumus produk moment (Sugiono,2005:189) sedangkan hipotesis untuk uji t adalah sebagai berikut:

1) Uji t Struktur 1 a) Ho: Y1X1=0

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek terhadap kepuasan pelanggan.

Ha: Y1X1≠0

Terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek terhadap kepuasan pelanggan.

b) Ho: Y1X2=0

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan.

74

Terdapat pengaruh yang signifikan antara kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan.

c) Ho: Y1X3=0

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara harga terhadap kepuasan pelanggan.

Ha: Y1X3≠0

Terdapat pengaruh yang signifikan antara harga terhadap kepuasan pelanggan.

2) Uji t Struktur 2 a) Ho: Y2X1=0

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek terhadap loyalitas pelanggan.

Ha: Y2X1≠0

Terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek terhadap loyalitas pelanggan.

b) Ho: Y2Y1=0

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan.

Ha: Y2Y1≠0

Terdapat pengaruh yang signifikan antara kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan.

75

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara harga terhadap loyalitas pelanggan.

Ha: Y2X3≠0

Terdapat pengaruh yang signifikan antara harga terhadap loyalitas pelanggan.

Untuk mengetahui besarnya pengaruh masing-masing variabel independen secara individu (parsial) terhadap variabel dependen dengan melakukan uji t.

Apabila t hitung> t tabel maka Ho ditolak dan Ha diterima artinya variabel independen secara parsial memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen.

Apabila t hitung< t tabel maka Ho diterima dan Ha ditolak artinya variabel independen secara parsial memiliki tidak pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen.

Jika Sig t < 0,05 maka Ho ditolak Ha diterima, artinya ada pengaruh yang variabel bebas dan variabel terikat

c. Uji F (simultan)

Uji F dilakukan untuk melihat dan mengetahui pengaruh bersama-sama variabel independen terhadap variabel dependen. Untuk melakukan pengujian hipotesis, maka ada beberapa ketentuan yang perlu diperhatikan yaitu merumuskan hipotesis nol (Ho) kita juga harus menyertai dengan hipotesis alternative (Ha) sepeti di bawah ini:

76 Persamaan Struktur 1

Ho : Y1X1= Y1X2= Y1X3=0

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek, kualitas produk dan harga terhadap kepuasan pelanggan

Ha : Y1X1= Y1X2= Y1X3≠0

Terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek, kualitas produk dan harga terhadap kepuasan pelanggan

Persamaan Struktur II

Ho : Y1X1= Y2Y1= Y1X3=0

Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek, kepuasan pelanggan dan harga terhadap loyalitas pelanggan

Ha : Y1X1= Y1X2= Y1X3≠0

Terdapat pengaruh yang signifikan antara citra merek, kepuasan pelanggan dan harga terhadap loyalitas pelanggan

Apabila F hitung> F tabel maka Ho ditolak dan Ha diterima artinya variabel independen secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen.

Jika Sig F < 0,05 maka Ho ditolak Ha diterima, artinya ada pengaruh yang variabel bebas dan variabel terikat

77 E. Operasional Variabel Penelitian

Operasional variabel adalah sebuah konsep yang mempunyai penjabaran dari variabel yang ditetapkan dalam suatu penelitian dan dimaksudkan untuk memastikan agar variabel yang ingin diteliti secara jelas dapat diterapkan indikatornya, artinya data yang diambil adalah data yang berhubungan dengan penelitian citra merek, kualitas produk, harga terhadap kepuasan pelanggan serta dampaknya terhadap loyalitas pelanggan member PT Melia Sehat Sejahtera di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Variabel merupakan konsep yang mempunyai bermacam-macam nilai, bervariasi sesuai dengan permasalahan dalam penelitian ini maka variabel yang diteliti adalah :

1. Variabel terpengaruh (dependent variable) Y

Yang menjadi variabel dependen dalam penelitian ini adalah Y1 : kepuasan pelanggan

Y2 : loyalitas pelanggan

2. Variabel bebas (independent variable) X

Yang menjadi variabel independen dan mempengaruhi variabel dependen dalam penelitian ini adalah :

X1 = citra merek X2 = kualitas produk X3 = harga produk

78 Tabel 3.3

Operasional Variabel Penelitian

No Variabel Dimensi Indikator Skala

1. Citra Merek (Keller,2008)

Kekuatan (strengthness)

1. Pelopor dan Pemimpin pasar produk PT.Melia Sehat Sejahtera di

Indonesia

2. Produk PT.Melia Sehat Sejahtera dengan harga yang terjangkau dan memiliki kualitas produk yang baik

Ordinal

Keunikan (uniqueness)

1. Kemasan produk PT.Melia sehat sejahtera yang mudah dibawa kemanapun

2. Produk PT.Melia Sehat Sejahtera tanpa alkohol dan kimia

3. Harga produk yang paling murah dengan pesaingnya

Ordinal

Favorable 1. Merek mudah diucapkan pelanggan 2. Merek mudah diingat pelanggan 3. Merek mudah dikenali pelanggan

Ordinal 2. Kualitas Produk (David A Garvin,2003) Daya Guna (performance) 1. Menjaga kesehatan

2. Mengobati segala macam penyakit dan awet muda

79

No Variabel Dimensi Indikator Skala

Keistimewaan (features)

1. Mempunyai ciri khas tertentu dan mudah dibedakan dengan produk lain 2. Tidak mengunakan alkohol dan bahan

kimia

Ordinal

Keandalan (reliability)

1.Garansi pembelian produk danjaminan mengkonsumsi produk

Ordinal

Kepastian (comformance)

1. Konsistensi kualitas produk 2. Halal dan herbal

Ordinal

Masa pakai (durability)

1. Umur ekonomis produk tahan lama Ordinal

Estetika 1. Citra merek dan reputasi produk yang baik

2. Desain produk yang menarik

Ordinal

3. Harga (Kotler,2008)

Penetapan Harga 1. Harga yang ditawarkan terjangkau 2. Konsisten harga tidak berubah 3. Harga yang ditawarkan sesuai

dengan kualitas produk

4. Potongan harga yang diberikan kepada pelanggan tetap

5. Harga mampu bersaing dengan produk lain yang sejenis

80

No Variabel Dimensi Indikator Skala

6. Adanya bonus-bonus yang ditawarkan perusahaan 7. Adanya fleksibilitas dalam

menetapkan harga konsumen atau pelanggan

8. Kemudahan dalam pembelian produk

4. Kepuasan pelanggan (Rangkuti, 2003)

Nilai Pelanggan 1. Dapat menerima atas keluhan pelanggan

2. Dapat memberikan solusi atas keluhan pelanggan

3. Memiliki jenis pelayanan kepelanggan

4. Dapat memberikan informasi dengan baik terhadap sesuatu yang

dibutuhkan pelanggan

Ordinal

Respon Pelanggan 1. Pelanggan setia terhadap produk 2. Pelanggan membeli lebih banyak

produk PT.Melia Sehat Sejahtera setelah mengetahui diskon harga 3. Membicarakan hal-hal yang baik

tentang kualitas produk

81

No Variabel Dimensi Indikator Skala

4. Pelanggan atau member memberikan perhatian lebih sedikit kepada

merek-merek lain

Persepsi Pelanggan 1. Pelanggan merasa puas dengan kualitas produk PT.Melia Sehat Sejahtera

2. Pelanggan meras puas dengan harga produk PT.Melia Sehat Sejahtera 3. Pelanggan merasa aman

selamamengkonsumsi produk PT.Melia Sehat Sejahtera 4. PT.Melia Sehat Sejahtera

menerimakeluhan pelanggan secara langsung Ordinal 5. Loyalitas pelanggan (Griffin, 2002:31) Melakukan Pembelian Ulang Secara Teratur

1. Menjadi merek produk PT.Melia Sehat Sejahtera sebagai pilihan pertama pada waktu ingin membeli produk propolis

2. Jaminan yang diberikan pelanggan oleh PT.Melia Sehat Sejahtera

3. Harapan kesesuaian produk PT.Melia Sehat Sejahtera yang diberikan

82

perusahaan kepada pelanggan

No Variabel Dimensi Indikator Skala

4. Kebutuhan pelanggan terpenuhi di PT.Melia Sehat Sejahtera

Membeli di luar lini produk / jasa

1. Pengalaman pelanggan yang sudah menggunakan produk PT.Melia Sehat Sejahtera tersebut

Ordinal

Merekomendasikan produk ke pihak lain

1. Merekomendasikan produk PT.Melia Sehat Sejahtera ke keluarga

2. Merekomendasikan produk PT.Melia Sehat Sejahtera ke rekan

Ordinal

Menunjukan kekebalan daya tarik dari pesaing

1. kesetiaan pelanggan memakai merek produk PT.Melia Sehat Sejahtera

83 BAB IV

Dokumen terkait