• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III METODE PENETILIAN

3.6. Teknik Analisis Data

3.6.3 Uji Hipotesis

Uji t dilakukan pertama dengan cara menentukan tingkat signifikasi a = 5%. Kriteria pengujian:

1) H0 ditolak dan Ha diterima jika t hitung = t tabel

2)

H0 diterima dan Ha ditolak jika t hitung < t tabel Hasil uji t dapat dilihat pada tabel coefficientspada kolom sig (significance).Jika probabilitas nilai t atau signifikansi< 0,05, maka dapatdikatakan bahwa terdapat pengaruh antara variabel bebas terhadap variabel terikat secara parsial.Namun, jika probabilitas nilai t atau signifikansi > 0,05, maka dapat dikatakan bahwa tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara masing-masing variabel bebas terhadap variabel terikat.

2)

Uji F

Pengujian dilakukan dengan melihat atau membandingkan F hitung dengan F tabel. Jika pada tabel anova = a = 0,05 maka H0 ditolak (berpengaruh) dan jika pada tabel anova = a = 0,05 maka H0 diterima (tidak berpengaruh). Kriteria

25 pengujian :

1)

Jika nilai F hitung = daripada F tabel pada a = 5%, maka H0 ditolak dan H1 diterima (berpengaruh).

2)

Jika nilai F hitung < daripada F tabel pada a = 5%, maka H0 diterima dan H1 ditolak (tidak berpengaruh).

3)

Koefisien Determinasi

Koefisien determinasi digunakan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Uji ini bertujuan untuk menentukan proposi atau presentasi total variasi dalam variabel terikat yang diterangkan oleh variabel bebas. Apabila analisis yang digunakan adalah regresi sederhana, maka yang digunakan adalah nilai Rsquare. Namun, apabila analisis yang digunakan adalah regresi berganda, maka yang digunakan adalah Adjust R Square. Hasil perhitungan Adjusted R2 dapat dilihat pada output Model Summary.

26

27

DAFTAR PUSTAKA

Agung, P. 2015. “Uji Asumsi Klasik”. (https://serviceacjogja.pro/uji-asumsi-klasik/).

Diakses pada 12 Oktober 2020.

Alma Buchari. 2018. “Manajemen pemasaran & pemasaran jasa”. Edisi Revisi.

Penerbit Alfabeta. Bandung

Badan Pusat Statistik Kota Ternate, 2020. “Jumlah Wisatawan di Kota Ternate”.

(https://ternatekota.bps.go.id/indicator/16/154/2/jumlah-wisatawan.html).

Diakses pada 10 Oktober 2020.

Chaniago, Yasmen. 2011 “Undang-Undang RI no 10 tahun 2009 tentang Kepariwisataan”. (http://www.wisatakandi.com/2011/11/undang-undangri-no-10-tahun-2009.html).Diaksespada tanggal 28 September 2020.

Idrus, Hilman. 2020. “Berkunjung ke Danau Tolire Ternate”.

(https://www.kompasiana.com/hilmanid/5f0dd0ebd541df0e1c6f80c2/ber kunjung-ke-danau-tolire-ternate?page=all). Diakses pada 10 Oktober 2020.

Lebu, Christy F.K, Lebu, Silvya L. Mandey, R.S Wenas. “Pengaruh Lokasi, presepsi harga dan daya tarik wisata terhadap keputusan berkunjung wisatawan di obyek wisata Danau Linow”, Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi/ 2019/ Vol 7, No.4/ Hal 55055514.

Mahgpiroh, Aulia. 2017. “Analisis pengaruh electronic word of mouth dan citra destinasi terhadap minat berkunjung serta dampaknya terhadap keputusan berkunjung ke Taman Nasional Gunung Gede Pangrango”.

Skripsi. Fakultas ekonomi dan bisnis. UIN SYARIF HIDAYATULLAH.

Jakarta.

Mustikasari, Ati dan Widyaningsih, Sri. 2017. “Pengaruh E-WOM terhadap keputusan berkunjung ke tempat wisata di kota bandung”. Skripsi.

Fakultas ilmu terapan. Universitas Telkom. Bandung.

Nistanto, Reska.K. 2013. “Riset: instagram tempat beriklan paling efektif”.

(https://tekno.kompas.com/read/2013/12/11/1251314/Riset.Instagram.Te mpat.Beriklan.Paling.Efektif ). Diakses pada 28 September 2020

Nurrohman, Faris. 2018. “Pengaruh Electronic word of mouth, harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian (studi kasus pada smartphone merek Bleckberry di Yogyakarta)”. Skripsi. Fakultas ekonomi Universitas Negri Yogyakarta.

Riantika, Irma. 2016. “Pengaruh electronic word of mouth, daya tarik, dan lokasi terhadap keputusan berkunjung wisatawandi Curug Sidoharjo”. Skripsi.

Program Studi Manajemen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma.Yogyakarta.

28

Nistanto, Reska.K. 2013. “Riset: instagram tempat beriklan paling efektif”.

(https://tekno.kompas.com/read/2013/12/11/1251314/Riset.Instagram.Te mpat.Beriklan.Paling.Efektif ). Diakses pada 28 September 2020

Nurrohman, Faris. 2018. “Pengaruh Electronic word of mouth, harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian (studi kasus pada smartphone merek Bleckberry di Yogyakarta)”. Skripsi. Fakultas ekonomi Universitas Negri Yogyakarta.

Riantika, Irma. 2016. “Pengaruh electronic word of mouth, daya tarik, dan lokasi terhadap keputusan berkunjung wisatawandi Curug Sidoharjo”. Skripsi.

Program Studi Manajemen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma.Yogyakarta.

Sari, Fungkiya dan Pangestuti Edriana. 2018. “Pengaruh Electronic Word of Mouth (E-wom) terhadap minat berkunjung dan keputusan berkunjung (studi pada wisata Coban Rais BKPH Pujon).” Skripsi. Fakultas ilmu

Administrasi Universtitas Brawijaya. Malang.

29 LAMPIRAN

Electronic word of mouth

NO Pertayaan SS S KS TS STS

1 Melalui instagram saya membicarakan tempat wisata tolire kecil jauh lebih sering dari pada media social lain

2 Melalui Instagram saya sering mengupate informasi tempat wisata danau tolire kecil

3 Saya sering membicarakan tentang tempat wisata tolire kecil di Instagram kepada banyak orang 4 Melalui Instagram saya merekomendasikan

tempat wisata tolire kecil kepada orang lain

5 Melalui Instagram saya mengatakan hal hal positif kepada orang lain tentang tolire kecil

6 Melalui instagram Saya mengatakan hal -hal negatif kepada orang lain menganai tempat wisata Tolire kecil

7 Saya mengunggah foto atau video yang hanya menunjukkan tempat wisata Tolire kecil dan tanpa saya di dalam foto atau video itu.

8 Saya mengunggah foto atau video yang menunjukan saya BERADA di tempat wisata Tolire kecil di media sosial saya.

9 Saya mengunggah foto atau video selain pemandangan tempat wisata Tolire kecil

10 Saya membahas keramahan penjual di tempat wisata Tolire kecil

11 Saya membahas keamanan di tempat wisata Tolire kecil

12 Saya membahas harga yang di tawarkan di tempat wisata Tolire kecil

13 Saya membahas kualitas pelayanan yang di

30 tawarkan di tempat wisata Tolire kecil

14 Saya membicarakan tentang ketenaran tempat wisataTolire kecil

Daya Tarik

NO Pertayaan SS S KS TS STS

15 Pemandangan alam yang masih alami menjadi daya tarik obyek wisata Tolire kecil

16 saya mengabadikan momen wisata dengan berfoto kemudian mengunggah foto ke jejaring sosial.

17 Disekitar obyek wisata Tolire kecil terdapat penjual oleh -oleh khas obyek wisata tersebut

18 Saya dapat dengan mudah menemukan penjual makanan di tempat obyek wisata Tolire kecil 19 Banyak tersedia transportasi disekitar obyek

wisata

20 Terdapat penginapan di sekitar obyek wisata Tolire kecil yang dapat digunakan untuk beristirahat wisatawan

Lokasi

NO Pertayaan SS S KS TS STS

21 Lokasi obyek wisata danau tolire mudah dijangkau 22 Jarak dari kota ke obyek wisata cukup dekat 23 Lokasi obyek wisata tolire kecil dekat dengan

tempat wisata lain

24 Arus transportasi menuju obyek wisata Tolire kecil lancer

25 Kondisi jalan menuju obyek wisata Tolire kecil bagus

26 Sarana transportasi dari dan menuju obyek wisata obyek wisata Tolire kecil mudah di peroleh

31

27 Obyek wisata Tolire kecil terlihat jelas dari tepi jalan

28 Petunjuk jalan menuju obyek wisata Tolire kecil jelas

29 Obyek wisata Tolire kecil memiliki tempat parkir yang luas

30 Sarana prasarana seperti toilet di obyek wisata Tolire kecil cukup memadai

31 Lingkungan sekitar obyek wisata Tolire kecil bersih

32 Lingkungan sekitar obyek wisata Tolire kecil nyaman

Keputusan Berkunjung

NO Pertayaan SS S KS TS STS

33 Rutinitas padat membuat saya membutuhkan rekreasi

34 Sering berwisata menjadikan berwisata sebagai kebutuhan saya

35 Saya tertarik berkunjung karena rekomendasi dan promosi mengenai Tolire kecil

36 Saya mencari informasi terlebih dahulu sebelum berkunjung ke obyek wisata Tolire kecil

37 Saya mengetahui oyek wisataTolire kecil dari informasi yang saya cari

38 Saya bertanya kepada orang yang pernah berkunjung ke obyek wisata Tolire kecil sebelum memutuskan berkunjung

39 Saya memutuskan berkunjung ke obyek wisaraTolire kecil setelah mengetahui berbagai kelebihan obyek wisata ini

40 Saya memutuskan berkunjung ke obyek wisata Tolire kecil karena keindahan dan keunikan yang

32 berbeda dari wisata lain

41 Saya memutuskan berkunjung ke tolire kecil karena banyak review yang mendukung

42 Saya mempersiapkan dana untuk berwisata ke obyek wisata Tolire kecil

43 Saya menikmati keindahan Tolire kecil

44 Saya memanfaatkan jasa pariwisata di Tolire kecil dengan berselfie

45 Saya telah melakukan kunjungan secara penuh di obyek wisata Tolire kecil

Dokumen terkait