• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III METODE PENELITIAN

3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas

Uji validitas dan reliabilitas instrumen dalam penelitian ini dilakukan pada 30 orang responden atau pelanggan Gaudi Boutique di luar daripada responden yang dijadikan sebagai sampel penelitian.

1. Uji Validitas Instrumen

Menurut Arikunto (2003:168) uji validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan suatu instrumen. Suatu instrumen yang valid mempunyai validitas yang tinggi. Sebaliknya, instrumen yang kurang valid berarti memiliki validitas yang rendah. Validitas data penelitian ditentukan oleh proses pengukuran yang akurat. Suatu instrumen pengukur dikatakan valid jika instrumen tersebut mengukur apa yang seharusnya diukur. Dengan perkataan lain, instrumen tersebut dapat

43 mengukur construct sesuai dengan yang diharapkan peneliti. Uji validitas instrumen dalam penelitian ini dilakukan dengan membandingkan nilai

Correlated Item-Total Correlation pada setiap butir pertanyaan dengan nilai r . Jika nilai Correlated Item-Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel dan nilainya positif, maka butir pertanyaan pada setiap variabel penelitian dinyatakan valid. Pengujian validitas dalam penelitian ini menggunakan bantuan software SPSS (Statistic Package and Social Science) 16.0 for windows dan hasilnya dapat dilihat pada Tabel 3.3

Tabel 3.3. Uji Validitas Instrumen Produk

No. Butir Pertanyaan

Corrected Total Correlation

Keterangan

1. Variasi produk yang dijual .483 Valid

2 Kualitas produk .661 Valid

3 Ketersediaan produk lengkap / serba ada .501 Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (data diolah)

Dari Tabel 3.3 di atas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) pada setiap butir pertanyaan untuk variabel produk. Nilai

Corrected Item Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel (0,361) untuk df = 28 dan α =5%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pertanyaan dari variabel produk adalah valid.

44 Tabel 3.4. Uji Validitas Instrumen Harga

No. Butir Pertanyaan

Corrected Total Correlation

Keterangan

1. Harga murah .633 Valid

2 Harga bersaing .744 Valid

3 Potongan pembelian/diskon .610 Valid

Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (data diolah)

Dari Tabel 3.4 di atas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) pada setiap butir pertanyaan untuk variabel harga. Nilai

Corrected Item Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel (0,361) untuk df = 28 dan α =5%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pertanyaan dari variabel harga adalah valid.

Tabel 3.5. Uji Validitas Instrumen Lokasi

No. Butir Pertanyaan

Corrected Total Correlation

Keterangan

1. Lokasi strategis .849 Valid

2 Aksesibilitas menuju tempat

lokasi yang baik .849

Valid Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (data diolah)

Dari Tabel 3.5 di atas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) pada setiap butir pertanyaan untuk variabel Lokasi. Nilai

Corrected Item Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel (0,361) untuk df = 28 dan α =5%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pertanyaan dari variabel lokasi adalah valid.

45 Tabel 3.6. Uji Validitas Instrumen Presentasi

No. Butir Pertanyaan

Corrected Total Correlation

Keterangan 1. Dekorasi eksterior yang modern .883 Valid 2 Dekorasi interior yang memikat .732 Valid

3 Tata letak toko atau gerai .812 Valid

Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (data diolah)

Dari Tabel 3.6 di atas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) pada setiap butir pertanyaan untuk variabel presentasi. Nilai

Corrected Item Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel (0,361) untuk df = 28 dan α =5%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pertanyaan dari variabel presentasi adalah valid.

Tabel 3.7. Uji Validitas Instrumen Personalia No. Butir Pertanyaan

Corrected Total Correlation

Keterangan 1. Jumlah pramuniaga yang memadai .454 Valid

2 Pramuniaga yang sopan .444 Valid

3 Kemudahan pembayaran dengan kartu

kredit .455 Valid

4 Tersedianya fasilitas kamar pas yang

nyaman .619 Valid

Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (data diolah)

Dari Tabel 3.7 di atas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) pada setiap butir pertanyaan untuk variabel personalia. Nilai

Corrected Item Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel (0,361) untuk df = 28 dan α =5%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pertanyaan dari variabel personalia adalah valid.

46 Tabel 3.8. Uji Validitas Instrumen Kepuasan Pelanggan

No. Butir Pertanyaan

Corrected Total Correlation

Keterangan 1. Terpenuhinya kebutuhan pelanggan .712 Valid 2 Terpenuhinya kepuasan

Pelanggan .698 Valid

3 Sesuai harapan pelanggan .823 Valid

Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (data diolah)

Dari Tabel 3.8 di atas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) pada setiap butir pertanyaan untuk variabel kepuasan pelanggan. Nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel (0,361) untuk df = 28 dan α =5%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pertanyaan dari variabel kepuasan pelanggan adalah valid.

Tabel 3.9. Uji Validitas Instrumen Loyalitas Pelanggan

No. Butir Pertanyaan

Corrected Total Correlation

Keterangan 1. Pelanggan tidak ingin pindah ke butik

lain .643 Valid

2 Pelanggan yakin Gaudi boutique adalah

salah satu butik terbaik di kota Medan .764 Valid

3 Menjadi pelanggan Gaudi Boutique

adalah pilihan yang tepat .633 Valid

Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (data diolah)

Dari Tabel 3.9 di atas menunjukkan bahwa nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) pada setiap butir pertanyaan untuk variabel loyalitas pelanggan. Nilai Corrected Item Total Correlation (rhitung) > nilai rtabel (0,361) untuk df = 28 dan α =5%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa setiap butir pertanyaan dari variabel loyalitas pelanggan adalah valid.

47 2. Uji Reliabilitas Instrumen

Menurut Arikunto (2006:178) uji reliabilitas adalah suatu instrumen dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrumen tersebut sudah baik. Uji reliabilitas digunakan untuk melihat apakah alat ukur yang digunakan menunjukkan konsistensi di dalam mengukur gejala yang sama. Suatu kuesioner dikatakan reliable atau handal jika jawaban dari responden terhadap pertanyaan adalah konsisten atau stabil dari waktu ke waktu. Jawaban responden terhadap pertanyaan dikatakan reliable jika masing-masing pertanyaan dijawab secara konsisten. Kriteria reabilitasnya sebagai berikut ;

1.

��� ℎ� positif atau lebih besar dari

����� maka pertanyaan reliabel.

2. jika

��� ℎ� negatif atau lebih kecil dari

����� maka pertanyaan tidak reliabel.

Uji validitas dan reliabilitas dalam penelitian ini dilakukan pada pelanggan Gaudi boutique Sun Plaza yang merupakan responden. Untuk menguji validitas dan reliabilitasnya menggunkan bantuan program SPSS 16.0 for Windows .

48 Tabel 3.10. Uji Reliabilitas Instrumen

Instrumen Variabel Nilai Cronbach Alpha Keterangan

Produk 0,724 Reliabel

Harga 0,808 Reliabel

Lokasi 0,917 Reliabel

Presentasi 0,901 Reliabel

Personalia 0,694 Reliabel

Kepuasan Pelanggan 0,844 Reliabel

Loyalitas Pelanggan 0,823 Reliabel

Sumber : Hasil Penelitian, 2013 (Data diolah)

Dari Tabel 3.10 di atas menunjukkan bahwa nilai Cronbach Alpha dari setiap instrumen variabel pada penelitian memiliki nilai > 0,60. Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa setiap instrumen variabel produk, harga, lokasi, presentasi, personalia, keputusan pelanggan dan loyalitas pelanggan adalah reliabel.

Dokumen terkait