• Tidak ada hasil yang ditemukan

ZAT ADIKTIF DAN PSIKOTROPIKA (1)

Dalam dokumen Kumpulan soal uas ipa Kls 8 (Halaman 113-123)

Pilih satu jawaban yang paling tepat!

1. Berikut ini yang merupakan dampak dari minuman keras adalah ....

A. meningkatnya tindak kejahatan

B. menimbulkan kanker saluran perna-pasan C. menyebabkan penyempitan pembuluh darah D. timbulnya halusinasi

2. Pencegahan primer sangat diperlukan untuk mencegah .... A. pecandu ringan menjadi pecandu berat

B. orang sehat menjadi pecandu zat adiktif C. pecandu shabu-shabu menjadi pecan-du morfin D. mantan pecandu menjadi pecandu kembali 3. Obat analgesik berfungsi untuk ….

A. menghilangkan gatal-gatal dihidung B. melancarkan saluran pernapasan C. menurunkan panas badan D. menghilangkan rasa nyeri

4. Gas dalam asap rokok yang dapat berikatan dengan hemoglobin adalah ....

B. karbon dioksida C. oksigen

D. nikotin

5. Kegunaan narkotika dalam bidang kesehatan adalah .... A. zat disinfektan

B. menghilangkan rasa nyeri dalam pembedahan C. menghilangkan rasa kantuk

D. penenang

6. Zat kimia berikut dalam dunia kedokteran sering digunakan sebagai stimulan adalah ...

A. kafein B. kokain C. heroin D. amfetamin

7. Berikut ini adalah bahan kimia yang dapat digunakan sebagai obat tidur yaitu...

a. Barbiturat b. Amfetamin

c. Lysergic acid diethilamide d. Kafein

8. Bahan kimia yang dapat menimbulkan efek halusinasi adalah... a. Ganja

b. Morfin c. Kokain d. Opium

9. Bahan kimia yang biasanya digunakan sebagai doping oleh atlet adalah... a. Amfetamin b. Barbiturat c. Kodein d. Morfin 10. Data :

1) Tubuh terlihat segar 2) Tidak mengantuk 3) Tekanan darah menurun 4) Euforia

5) Metabolisme tubuh melambat

Ciri-ciri yang ditunjukkan oleh zat kimia stimulan adalah... a. 1, 2, 3

b. 1, 2, 4 c. 2, 3, 5 d. 3, 4, 5

11. Data :

1) Menimbulkan rasa kantuk 2) Metabolisme tubuh melambat 3) Tekanan darah turun

4) Tingkan kesadaran turun Ciri-ciri di atas terdapat pada... a. Shabu-shabu

b. Barbiturat c. Amfetamin d. Kafein

12. Efek yang ditimbulkan oleh getah tumbuhan Papaver somniferum adalah ...

a. Stimulan b. Depresan c. Halusinogen d. Antibiotik

13. Nikotin pada rokok menimbulkan efek pada tubuh yaitu... a. Menimbulkan rasa kantuk

b. Menyegarkan tubuh c. Menurunkan kesadaran d. Menimbulkan fantasi

14. Zat kimia yang tergolong narkotik adalah... a. Amfetamin, barbiturat, ekstasi

b. Morfin, heroin, kokain c. Heroin, amfetamin, ganja d. Morfin, barbiturat, putau

15. Pil koplo termasuk dalam golongan... a. Stimulan b. Depresan c. Halusinogen d. Analgesik 16. Data : 1) Valium 2) Magadon 3) Pil KB 4) Nikotin

Zat kimia yang berperan memperlambat proses dalam tubuh adalah... a. 1, 2, 3

b. 1, 2, 4 c. 1, 3, 4 d. 2, 3, 4

17. Minuman beralkohol yang termasuk golongan C adalah.. a. Bir, wine, champaigne

b. Brandy, vodka, martini c. Wine, rum, whisky d. Vodka, brandy, cognac

18. Cacat bawaan berupa bentuk kepala tidak simetris, kelainan tingkah laku, dan keterbelakangan mental yang diakibatkan oleh ketika selama kehamilan sang ibu mengkonsumsi alkohol disebut kelainan... a. Fetal alcohol syndrome

b. Alcoholic c. Etil alcohol d. Delirium tremens

19. Penyakit yang timbul akibat terlalu banyak mengkonsumsi alkohol dalam jangka waktu lama adalah...

a. Gagal ginjal b. Diabetes mellitus c. Sirosis

d. Pleuritis

20. Dampak psikis yang ditimbulkan akibat penggunaan morfin adalah...

a. Suhu tubuh menurun b. Denyut nadi melambat c. Pupil mata menyempit d. Merasa rileks

21. Marijuana berasal dari tumbuhan... a. Eritroxylum coca

b. Papaver somniverum c. Cannabis indica d. Artocarpus integra

22. Zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman baik sintetis maupun semi sintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa nyeri dan dapat menimbulkan ketergantungan disebut...

a. Psikotropika b. Narkotika c. Zat adiktif d. Napza

23. Zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis bukan narkotika yang berkhasiat psikoaktif melalui pengaruh selektif pada susunan saraf pusat yang menyebabkan perubahan pada aktivitas mental dan perilaku disebut...

a. Narkoba b. Napza c. Psikotropika d. Zat adiktif

24. Berikut ini yang merupakan turunan dari opium adalah... a. Morfin

b. Kokain c. Marijuana d. Ganja

25. Di bidang kedokteran, kokain digunakan sebagai... a. Analgesik

b. Anestetik c. Antibiotik d. Antidiuretik

26. Zat kimia yang termasuk dalam golongan narkotika yang memiliki efek analgesik adalah...

a. Ganja b. Kokain c. Opium d. Amfetamin

27. Dampak fisiologis penggunaan psikotropika pada tubuh adalah... a. Gelisah

b. Euforia c. Paranoid

d. Jantung berdebar cepat

28. Analgesik memiliki efek terhadap tubuh yaitu... a. Menurunkan kesadarkan

b. Penekan rasa nyeri

c. Menimbulkan rasa kantuk yang hebat d. Menghilangkan rasa gatal

29. Perasaan gembira berlebihan yang merupakan efek dari penggunaan zat adiktif disebut...

a. Paranoid b. Halusinasi c. Euforia d. Apatis

30. Dampak psikis penggunaan napza antara lain... a. Paranoid, tidak perccaya diri, apatis

b. Mual, muntah, pupil mata menyempit

c. Gangguan pusat saraf, suhu tubuh meningkat, euforia d. Apatis, jantung berdebar, kejang

SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS KELAS VIII SEMESTER 2

MATA PELAJARAN : IPA

PILIH SATU JAWABAN YANG PALING TEPAT! (Disesuaikan dengan kurikulum lokal)

1. Akar yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan cadangan makanan terdapat pada tanaman... a. Kentang c. Bawang putih

b. Ubi kayu d. Jahe

2. Jaringan pengangkut pada tumbuhan yang berfungsi mengangkut amilum adalah... a. Stele c. kambium

b. Pembuluh kayu d. Pembuluh tapis

3. Bagian mesofil daun yang berfungsi sebagai tempat fotosintesis adalah... a. Epidermis c. Jaringan meristem

b. Jaringan tiang d. Pembuluh tapis 4. Fungsi klorofil dalam fotosintesis adalah... a. Mengikat karbondioksida

b. Memecah molekul air c. Menangkap energi cahaya d. Menyimpan hasil fotosintesis

5. Faktor-faktor yang mempengaruhi fotosintesis adalah... a. Cahaya, suhu, kecepatan gerak angin

b. Suhu, ketersediaan air, cahaya c. Mineral dari tanah, kadar air, cahaya d. Cahaya, lebar daun, kadar oksigen

6. Pada percobaan Sachs untuk mengamati proses fotosintesis, daun yang telah direbus dalam air mendidih kemudian direbus dalam larutan alkohol yang bertujuan...

a. Mematikan sel-sel pada daun b. Melarutkan klorofil

c. Melarutkan amilum yang tersimpan pada daun d. Mengurangi kadar air pada daun

7. Mekarnya bunga-bunga pada musim semi, rangsangnya adalah... a. Cahaya c. Kadar air

b. Suhu d. Zat kimia 8. Perhatikan gambar!

Nama gerak pada tumbuhan tersebut adalah... a. Fototropisme

b. Geotropisme positif c. Geotropisme negatif d. Fotonasti

9. Gerak tumbuhan insektivora menangkap serangga disebut... a. Haptonasti c. Haptotropisme

10. Berikut ini adalah gerak tumbuhan yang dipengaruhi oleh rangsang barupa cahaya dan suhu yaitu... a. Arah bunga matahari selalu mengikuti arah gerak matahari

b. Gerak tidur pada daun tanaman lamtoro c. Mekarnya bunga Mirabilis jalapa pada sore hari d. Mengatupnya daun Mimosa pudica ketika tersentuh

11. Gerak membuka dan menutupnya stomata termasuk gerak... a. Termonasti c. Niktinasti

b. Fototaksi d. Nasti kompleks

12. Tanaman pengganggu yang tumbuh di lahan pertanian dapat dibasmi dengan... a. Fungisida c. Pestisida

b. Insektisida d. Herbisida

13. Penyakit tanaman yang disebabkan oleh virus adalah... a. Penyakit rebah kecambah

b. Penyakit embun tepung c. Penyakit busuk daun kubis d. Penyakit mosaik daun tembakau 14. Bahan aktif pada deterjen adalah... a. Natrium hipoklorit c. Fluoride b. Surfaktan d. Dietilamide

15. Bahan kimia berikut yang tidak menandung fragrance adalah... a. Parfum c. Deodoran

b. Sabun d. Pemutih pakaian

16. Komponen pembersih pada deterjen yang berikatan dengan kotoran adalah molekul yang bersifat... a. Hidrofilik c. Termofilik

b. Hidrofobik d. Acidofilik

17. Bahan tambahan pada makanan berikut yang bersifat alami adalah... a. Sukrosa c. Asam nitrit

b. Siklamat d. Karmoisin

18. Untuk mendapatkan warna merah cerah pada makanan maka ditambahkan zat... a. Sakarin c. Tartrazine

b. Karamel d. Karmoisin

19. Zat tambahan makanan yang berfungsi mencegah minyak cepat menjadi tengik adalah... a. Preservatif c. Perisa

b. Penguat rasa d. Antioksidan

20. Zat psikotropika yang menimbulkan efek stimulan adalah... a. Diazepam c. Shabu-shabu

b. Pil koplo d. Marijuana

21. Rasa gembira berlebihan karena mengkonsumsi zat adiktif dan psikotropika disebut... a. Apatis c. Euforia

b. Paranoid d. Halusinasi

22. Zat narkotik penekan rasa sakit yang dahulu digunakan dalam dunia medis untuk proses operasi adalah... a. Kokain c. Marijuana

b. Amfetamin d. Opium

23. Zat adiktif golongan sedativa adalah... a. Amfetamin c. Mogadon

24. Sifat gelombang bunyi yang benar adalah...

a. Ketika merambat, arah getar tegak lurus dengan arah rambatannya b. Ketika merambat, arah getar searah dengan arah rambatannya c. Gelombang bunyi merambat lurus

d. Gelombang bunyi merambat paling cepat pada medium gas 25. Berikut ini yang merupakan manfaat pemantulan bunyi adalah... a. Pemantulan bunyi dapat digunakan untuk mengukur ketinggian tebing b. Mengetahui retak atau cacat pada logam

c. Mengobati penyakit pada bayi dalam kandungan d. Mengukur kerja otak

26. Sebuah mobil membunyikan klakson dengan frekuensi 10 ribu Hertz pada kendaraan di depannya yang berjarak 600 meter. Jika cepat rambat bunyi di udara 340 m/s, maka bunyi akan terdengar oleh pengendara di depannya setelah...

a. 1,2 sekon c. 1,6 sekon b. 1,3 sekon d. 1,8 sekon

27. Seorang anak berteriak di depan mulut gua, 6 detik kemudian terdengar bunyi pantul dari dalam gua. Jika cepat rambat bunyi di udara 340 m/s maka dalam gua tersebut adalah...

a. 1,02 km c. 2,01 km b. 1,2 km d. 2,2 km

28. Suara guntur terdengar 5 detik setelah terlihat kilat. Jika cepat rambat cahaya 300 juta m/s dan cepat rambat bunyi di udara 330 m/s, maka jarak kilat di atmosfer dan pengamat adalah...

a. 1650 meter c. 1500 juta meter b. 1850 meter d. 750 juta meter

29. Cahaya yang menumbuk permukaan cermin datar membentuk sudut 30 derajat terhadap bidang dan 60 derajat terhadap garis yang tegak lurus terhadap bidang. Sudut pantul yang dibentuk oleh cahaya tersebut adalah...

a. 30 derajat c. 60 derajat b. 50 derajat d. 90 derajat

30. Berikut ini adalah jalannya sinar istimewa pada cermin cekung yaitu... a. Sinar datang melalui pusat cermin dan dipantulkan sejajar sumbu utama b. Sinar datang sejajar sumbu utama dan dipantulkan seolah-olah dari titik fokus c. Sinar datang seolah-olah melalui titik fokus dan dipantulkan sejajar sumbu utama

d. Sinar datang melalui pusat kelengkungan cermin dan dipantulkan melalui pusat kelengkungan cermin

31. Sebuah benda yang tingginya 3 cm terletak 10 cm di depan cermin cembung yang mempunyai jarak fokus 8 cm. Sifat bayangan yang dihasilkan adalah...

a. Nyata, terbalik, diperbesar b. Nyata, terbalik, diperkecil c. Maya, tegak, diperbesar d. Maya, tegak, diperkecil

32. Bola lampu pada senter diletakkan pada titik fokus dari cermin yang terdapat pada bagian lengkung lampu senter. Hal ini bertujuan untuk...

a. Menghasilkan bayangan yang diperbesar

b. Menghasilkan sinar-sinar yang sejajar sehingga bisa mencapai jarak yang cukup jauh c. Memfokuskan sinar sehingga bayangan yang terbentuk menjadi lebih jelas

d. Menyebarkan sinar sehingga lingkungan sekitar menjadi lebih terang

33. Sebuah benda yang tingginya 1 cm terletak 8 cm di depan cermin cekung yang memiliki jari-jari kelengkungan cermin 8 cm. Jarak dan sifat bayangan yang dihasilkan adalah...

a. 4 cm di depan cermin, diperkecil b. 4 cm di belakang cermin, diperbesar c. 8 cm di depan cermin, sama besar

d. 8 cm di belakang cermin, sama besar

34. Sebuah lensa cembung memiliki jarak fokus 10 cm. Jarak benda berikut ini yang akan menghasilkan bayangan paling besar adalah...

a. 2 cm c. 10 cm b. 5 cm d. 15 cm

35. Sebuah benda yang tingginya 5 cm diletakkan 8 cm di depan lensa cembung. Jika tinggi bayangan 15 cm, maka jarak fokus lensa tersebut adalah...

a. 5 cm c. 8 cm b. 6 cm d. 10 cm 36. Perhatikan gambar!

Pembentukan bayangan seperti pada gambar terdapat pada alat... a. Kacamata berlensa cekung

b. Lup c. Mikroskop d. Teropong bintang

37. Sinar yang datang pada suatu medium transparan akan dibiaskan mendekati garis normal jika... a. Sinar datang dari medium kaca ke udara

b. Sinar datang dari medium kaca ke air c. Sinar datang dari medium air ke udara d. Sinar datang dari medium udara ke kaca

38. Sudut sinar datang yang menghasilkan sudut bias 90 derajat disebut... a. Sudut bias c. Sudut batas

b. Sudut sikut-suku d. Sudut pemantulan sempurna

39. Contoh peristiwa pemantulan sempurna dalam kehidupan sehari-hari adalah... a. Sinar yang terpantul dari cermin membuat mata menjadi silau

b. Di atas jalan aspal yang panas pada siang hari seolah-olah terlihat ada genangan air c. Sinar yang mengenai permukaan batu yang kasar tidak menyilaukan mata

d. Sinar yang jatuh ke laut dipantulkan menghasilkan warna biru pada langit 40. Pernyataan yang benar tentang penderita hipermetropi adalah... a. Tidak dapat melihat benda-benda jauh dengan jelas

b. Permukaan kornea mata tidak rata c. Titik jauh mendekati mata

d. Titik dekat menjauhi mata 41. Perhatikan gambar!

Keterangan yang benar untuk huruf A dan B berturut-turut adalah... a. Aqueous humour, Vitreous humour

b. Vitreous humour, Aqueous humour c. Aqueous humour, Iris

42. Bagian pada mata yang paling peka terhadap cahaya terang adalah... a. Retina c. Pupil

b. Lensa d. Fovea

43. Mata yang dapat memfokuskan cahaya agar tepat jatuh di retina baik ketika melihat benda dekat maupun benda jauh disebut...

a. Miopi c. Hipermetropi b. Astigmatisma d. Emetrop

44. Seorang anak hanya dapat melihat dengan jelas benda-benda yang berjarak 1 meter di depannya. Agar dapat melihat dengan normal, anak tersebut dapat dibantu dengan kacamata berlensa...

a. Cekung c. Silinder b. Cembung d. Rangkap

45. Seorang penderita rabun dekat dapat membaca buku dengan jelas pada jarak 0,5 meter. Agar dapat melihat normal, maka kekuatan lensa yang dapat digunakan oleh orang tersebut adalah...

a. +2 dioptri c. -2 dioptri b. +1,5 dioptri d. -1,5 dioptri

46. Alat optik yang memiliki prisma siku-siku sebagai lensa pembali adalah... a. Teropong bumi c. Over head projector

b. Teleskop d. Periskop

47. Lensa yang terdapat pada mikroskop adalah... a. Dua lensa cekung

b. Dua lensa cembung

c. Dua lensa cembung dan cekung d. Tiga lensa cembung

48. Atom yang tidak memiliki neutron adalah... a. Hidrogen c. Carbon

b. Helium d. Oksigen

49. Jumlah elektron yang mengisi kulit-kulit atom yang benar adalah... Kulit atom K L M N a. 2 8 18 28 b. 2 8 18 32 c. 2 8 18 36 d. 2 8 18 38 50. Data : 1) CO 2) Co 3) KI 4) Al

Berdasarkan data di atas, yang merupakan senyawa ditunjukkan oleh nomor... a. 1 dan 2

b. 1 dan 3 c. 2 dan 3 d. 2 dan 4

51. Ion yang menyusun MgSO4 adalah... (tanda - dan + menunjukkan muatan listriknya) a. Mg + dan SO4 –

b. Mg – dan SO4 + c. Mg 2+ dan SO4 2– d. Mg 2– dan SO4 2+

a. 20 b. 26 c. 30 d. 56

53. Data atom netral :(angka sebelah kiri menunjukkan nomor atom, angka sebelah kanan menunjukkan nomor massa)

1) 8O16 2) 11Na23 3) 12Mg24

Berikut ini adalah atom yang memiliki jumlah elektron 10 adalah... a. O 2–

b. Mg c. Mg + d. Na

54. Atom klor memiliki nomor atom 17 dan nomor massa 35. Jika atom tersebut membentu ion Cl –, maka jumlah elektronnya adalah...

a. 16 b. 17 c. 18 d. 19

55. Tembaga memiliki nomor atom 29 dan nomor massa 65. Jika atom tersebut menjadi ion Cu 2+ maka ia memiliki jumlah elektron sebanyak...

a. 27 b. 29 c. 31 d. 3

Pilih satu jawaban yang paling tepat!

Dalam dokumen Kumpulan soal uas ipa Kls 8 (Halaman 113-123)