• Tidak ada hasil yang ditemukan

STRATEGI PEMASARAN TK PLUS AL-KAUTSAR MALANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STRATEGI PEMASARAN TK PLUS AL-KAUTSAR MALANG"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

STRATEGI PEMASARAN TK PLUS AL-KAUTSAR MALANG

Oleh: FERRY ARDIANTO ( 02610426 )

Management

Dibuat: 2006-06-30 , dengan 2 file(s).

Keywords: Strategi, Pemasaran, Pendidikan

Pendidikan merupakan salah satu faktor penting yang harus diperhatikan dalam menghadapi persaingan. Peningkatan terhadap kualitas pendidikan merupakan sesuatu yang dibutuhkan masyarakat. Persaingan untuk memberikan kualitas pendidikan yang terbaik bagi masyarakat menjadi semakin ketat. Manajemen perusahaan atau sekolah dituntut untuk lebih profesional dalam membuat kebijakan sekolahannya agar tetap mendapatkan konsumen dan mampu bersaing dalam pendidikan.

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa bentuk kebijakan strategi pemasaran dengan menggunakan metode analisa SWOT yang berkaitan dengan kekuatan dan kelemahan yang terdapat di dalam perusahaan serta peluang dan ancaman yang terdapat di luar perusahaan pada TK Plus Al-Kautsar Malang sehingga perusahaan mengetahui strategi pemasaran yang tepat untuk dikembangkan.

Penelitian ini dilakukan pada TK Plus Al-Kautsar Malang yang beralamat di Jl. Laksda Adisucipto 99 Malang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan studi kasus, dengan cara wawancara, dokumenter dan studi pustaka yang berkaitan dengan obyek penelitian.

Referensi

Dokumen terkait

Karena nilai signifikansi dari uji F < 0,05 maka model ini signifikan dapat menerangkan hubungan antara variabel pertumbuhan penjualan positif, non debt

Berhubungan penelitian ini, penulis akan cuba mencari dan meneliti apa sahaja problematika dakwah yang dihadapi oleh pengerak dakwah jakim dalam menyampaikan pesan Islam

Hasil yang di peroleh dari penilitian ini yaitu permainan pola ritme tumbao pada conga dapat dimainkan di drum set sebagai sarana latihan penerapan di instrumen lain

dokumen AMDAL yang dinilai oleh Tim Komisi AMDAL dan Peningkatan Kualitas Laboratorium Lingkungan Menurunkan tingkat pencemaran dari industri menengah/besar dan

Dilakukan bila sudah transfusi berulang dan hasil skirining orang tua sesuai dengan pembawa sifat thalassemia atau hasil pemeriksaan esensial tidak esensial tidak khas (umumnya

Sardjito Yogyakarta dalam penelitian ini adalah data rekam medik dan hasil survey terbagi menjadi 6 yaitu: jenis kelamin, usia, status pekerjaan, penyakit

Suroboyo Carnival Night Market atau SCNM adalah wahana baru buat arek Surabaya dan wisatawan dari wahana baru buat arek Surabaya dan wisatawan dari daerah lain yang ingin

terintegrasi kedalam mata pelajaran, pengembangan diri dan budaya sekolah. Prinsip yang digunakan dalam pengembangan pendidikan budaya dan karakter bangsa mengusahakan