• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERAN KEPALA KELURAHAN DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan )

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERAN KEPALA KELURAHAN DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan )"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

PERAN KEPALA KELURAHAN

DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

(Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan )

TESIS

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Memperoleh Gelar Magister Sosiologi

Oleh :

MURODI YAHYA KASANI NIM. 09250087

PROGRAM PASCASARJANA

(2)

TESIS

PERAN KEPALA KELURAHAN

DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

(Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan )

Disusun oleh : MURODI YAHYA KASANI

NIM. 09250087

Telah disetujui Tanggal 26 - Juli - 2011

Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping

Drs. Sugeng Pujilaksono, M.Si R. Afri Handoko , M.Si

Direktur Ketua Program Studi

Program Pascasarjana Magister Sosiologi

(3)

iii

TESIS

PERAN KEPALA KELURAHAN

DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

(Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan )

Disusun oleh : MURODI YAHYA KASANI

NIM. 09250087

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Pada tanggal :

30 Juli 2011

SUSUNAN DEWAN PENGUJI

Ketua : Drs. Sugeng Pujilaksono, M.Si ---

Sekretaris : R. Afri Handoko , M.Si ---

Penguji I : Prof. Dr. Jabal Tarik I, M.Si. -----

(4)

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : Murodi Yahya Kasani

NIM : 09250087

Program Studi : Magister Sosiologi

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa :

1. Tesis dengan judul : ” Peran Kepala Kelurahan dalam Pemberdayaan Masyarakat; Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten

Magetan adalah karya saya, dan dalam naskah tesis ini tidak terdapat karya

ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar

akademik di suatu Perguruan Tinggi dan tidak terdapat karya atau pendapat

yang ditulis atau diterbitkan orang lain, baik sebagian atau keseluruhan,

kecuali yang secara tertu;is dikutip dalam naskah ini dan disebutkan sumber

kutipannya dan tertulis di daftar pustaka.

2. Apabila ternyata di dalam naskah Tesis ini dapat dibuktikan terdapat

unsur-unsur Plagiasi, saya bersedia Tesis ini digugurkan dan Gelar Akademik yang

telah saya peroleh dibatalkan, serta diproses sesuai dengan ketentuan hukum

yang berlaku.

3. Tesis ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan Hak Bebas

Royalty Non Eksklusif.

Demikian surat pernyataan ini saya buat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Malang,

Yang Menyatakan

(5)

v

MOTTO

Mengacalah pada air, setetes demi seteses

(6)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Tulisan ini kupersembahkan untuk

Istriku dan anak-anakku tercinta

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur ke hadirat Allah SWT, karena atas limpahan

rahmat, taufik dan hidayah- Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan

laporan penelitian berupa tesis dengan judul Peran Kepala Kelurahan dalam

Pemberdayaan Masyarakat; Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten

Magetan.

Dalam menyelesaikan tesis ini, penulis menyadari bahwa banyak pihak yang

telah memberikan bantuan secara moral maupun material. Oleh sebab itu dalam

kesempatan ini pula, penulis menyampaikan ungkapan rasa terima kasih yang

setinggi-tingginya kepada :

1. Rektor Universitas Muhammadiyah Malang

2. Direktur Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Malang

3. Dr.Vina Salviana DS, MSi. selaku Ketua Program Magister Sosiologi

Universitas Muhammadiyah Malang

4. Drs. Sugeng Puji Laksono, MSi, selaku pembimbing pertama

5. R. Afri Handoko, MSi, selaku pembimbing kedua.

(8)

7. Kepala Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan.beserta

perangkatnya.

8. Masyarakat Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan.

9. Semua pihak yang telah membantu penyelesaian tesis ini, yang tidak dapat

penulis sebutkan namanya satu persatu.

Di samping itu, penulis juga menyadari bahwa tesis ini masih jauh dari

kesempurnaan, sehingga masih terdapat beberapa kekurangan yang disebabkan oleh

keterbatasan pengetahuan penulis, dan juga waktu. Oleh karena itu, penulis sangat

mengharapkan kritik dan saran demi perbaikan dan kesempurnaan tesis ini.

Akhirnya, semoga tesis ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca,

terutama para pemerhati sosiologi budaya..

Malang, 29 Juli 2011

(9)

ix

ABSTRAKSI

MURODI YAHYA KASANI, Peran Kepala Kelurahan dalam Pemberdayaan Masyarakat; Studi di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan.

KATA KUNCI : Perubahan status desa menjadi kelurahan, Peran Kepala Kelurahan, Pemberdayaan Masyarakat.

Perubahan status desa menjadi kelurahan menuntut adanya penyesuaian perangkat dari perangkat desa menjadi perangkat kelurahan karena dalam kedua sistem pemerintahan itu walaupun setara tetapi komponen-komponen yang ada dalam birokrasinya berbeda. Satu masalah yang dapat muncul adalah bahwa dalam masyarakat desa, posisi atau jabatan kepala desa dianggap sangat strategi dan prestisius yang memiliki status sosial terhormat. Karena jabatan Kepala Desa dilaksanakan melalui pemilihan langsung, tentu akan menempatkan posisinye sebagai pemimpin yang dikehendaki rakyat dan sekaligus memberikan dampak yang cukup luas dalam menjalankan perannya menjalankan roda pemerintahan desa.. Hal ini berbeda dengan kedudukan Kepala Kelurahan, yang merupakan jabatan struktural di lingkungan Pemerintah Daerah. Jabatan Kepala kelurahan yang ditunjuk langsung oleh Bupati, dan ia adalah seorang pegawai negeri sipil, dalam arti bukan pilihan rakyat. Hal itu, tentu ada perbedaan sikap yang sangat prinsip bagi masyarakat desa dalam memaknai kedudukan kepada desa dengan kepala kelurahan. Dimungkinkan bahwa dalam menjalankan fungsi dan perannya, kepala keluarahan akan mengalami banyak hambatan.

(10)

Permasalahan inilah yang menarik untuk diteliti. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan tenatang peran kepala kelurahan dalam pemberdayaan masyarakat, dan sekaligus faktor-faktor yang menghambat dan mendukung pelaksanaan peran tersebut dalam upaya memberdayakan masyarakat. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Hal itu dimaksudkan untuk dapat mengungkap makna, sikap, keyakinan dan harapan dari masing-masing individu-individu masyarakat, yang berhubungan dengan permasalahan penelitian ini. Dalam mengumpulkan data digunakan metode observasi, wawancara mendalan dan studi dokumentasi. Sedangkan metode analisis data adalah metode diskriptif, yaitu cara menganalisis data dengan melakukan interpretasi data-data yang berupa kata-kata yang dipadukan dengan data hasil observasi dan dokumentasi.

(11)

xi

ABSTRACT

MURODI YAHYA KASANI, The Role of Head of ‘Kelurahan’ in Society

Empowerment; A Study in Tebon Village, Barat District, Magetan Regency.

KEYWORDS: Status change from ‘desa’ into ‘kelurahan’, the role of the Head of

‘Kelurahan’, Society Empowerment.

The status change from ‘desa’ [village administration in rural areas] into ‘kelurahan’ [village administration in town or urban areas] demands the adaptation of officials from ‘desa’ officials to ‘kelurahan’ officials, because in both administration systems, although they are of the same level, the existing components in their bureaucracy are different. One problem that may arise is that in village society the position or occupation of a village chief is considered very strategic and prestigious

which has a respected social status. Because the position of ‘kepala desa’ (village chief)

is assumed through direct election, it will surely place his position as the leader wanted by the village people and also gives quite vast impact in carrying out his role in executing the village administration. This is different from the position of the Head of

‘Kelurahan’, which is a structural position in a local government. The position of a Head of ‘Kelurahan’, which is a direct appointment by a Regent (Mayor) and a civil servant, means that he is not a village chief elect. In this case, surely there is a different attitude which is very principle to the village society in giving the meaning of the position of a village chief and a head of a ‘kelurahan’. It is possible that in carrying out

his function and roles, a head of a ‘kelurahan’ will encounter a lot of obstacles.

The numerous obstacles for a head of ‘kelurahan’ to carry out his village

administration are based on the assumption that the change of a ‘desa’ administration to

a ‘kelurahan’ administration also has consequences to social change, which some of

them pertain administration system, supervision, leadership patterns, and social structure. As regulated in the Clause 9 and Clause 10 of Ministerial Regulation of the Ministry of Home Affairs No 28, year 2006, that one of the conditions of the change

from ‘desa’ administration into ‘kelurahan’ administration is the change of social

condition from the agricultural society into industrial and service society. By the same way, the termination of Village Representative Body, either directly or indirectly, will

(12)

This is an interesting problem for research. The research has the purpose to

describe the role of a head of ‘kelurahan’ in society empowerment and also impediment and supporting factors in carrying out the role in the efforts of empowering the society. The approach used in this research is qualitative approach. That is meant to be able to reveal the meaning, attitude, faith and expectation of each individual in the society related to the problem of this research. In collecting the data, the researcher used the observation method, intense interviews, and documentation study, while data analysis method used is descriptive method, namely the way of analyzing data is by making data interpretation in the form of words combined with data of observation results and documentation.

The result of the research shows that the role of the Head of ‘Kelurahan’ of

Tebon Village in empowering the society is done by maximizing the duty and function

as the Head of ‘Kelurahan’ well. The steps done by the Head of ‘Kelurahan’ in

empowering the society are by establishing Society Empowerment Institution, holding neighborhood meeting regularly, coordinating with prominent figures in the society,

holding a periodical meeting with ‘kelurahan’ people, and making use of the available

(13)

xiii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

ABSTRAKSI ... ix

ABSTRACT ... xi

DAFTAR ISI ... ... xiii

DAFTAR TABEL ... xiv

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 7

C. Tujuan Penelitian ... 7

D. Manfaat Penelitian ... 7

(14)

A. Kajian Pustaka ... 9

1. Perubahan Sosial ... 9

2. Kepemimpinan Lokal... 12

3. Pemimpin Dalam Tinjauan Sosiologi ... 21

4. Partisipasi Masyarakat ... ... 25

5. Pemberdayaan Masyarakat... 30

6. Peran Pemimpin Perspektif Sosiologi... 37

7. Peran dalam Perspektif Sosiologi... 42

B. Landasan Teori ... 44

1. Teori Struktural Fungsional ... 44

BAB III METODE PENELITIAN A. Pendekatan Penelitian ... 50

B. Penentuan Lokasi Penelitian... 51

C. Teknik Pengumpulan Data ... 51

D. Metode Keabsahan Data... 53

E. Metode Analisis Data... 55

BAB IV PROFIL DAERAH PENELITIAN A. Sejarah terbentuknya Kelurahan Tebon ... 56

B. Letak dan keadaan alam Kelurahan Tebon... 56

B. Jumlah Penduduk dan Mata Pencaharian... 57

C. Tingkat Pendidikan ... 59

(15)

xv

E. Pemerintahan Desa ... ... 61

BAB V PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA

A. Penyajian Data ...…... 63 1. Tanggapan Masyarakat atas perubahan status Desa

Tebon menjadi Kelurahan ... 63

2. Tanggapan masyarakat atas kinerja kelurahan ... 66

3. Peran Kepala Kelurahan Dalam Pemberdayaan

Masyarakat ... 70

a. Upaya Kepala Kelurahan dalam mengetahui

Karakteristik masyarakat ... 71

b. Upaya Kepala Kelurahan dalam mencari dukungan

Tokoh masyarakat ... 73

c. Upaya Kepala kelurahan dalam menggali aspirasi

dan mengetahi keluhan masyarakat ... 75

B. Analisis Data ... ... 77

1. Peran kepala kelurahan Tebon dalam pemberdayaan

Masyarakat ... 77

2. Faktor-faktor yang menghambat dan mendukung Peran Kepala kelurahan dalam pemberdayaan

Masyarakat ... 84

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ... 88

B. Saran-saran ... 90

DAFTAR PUSTAKA

(16)

DAFTAR TABEL

Tabel 1 : Kesejahteraan Keluarga di Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat,

Kabupaten Magetan Tahun 2001

Tabel 2 : Tingkat Pendidikan Masyarakat Kelurahan Tebon, Kecamatan Barat,

Kabupaten Magetan Tahun 2011

Tabel 3 : Struktur Pemerintahan Kelurahan tebon, Kecamatan Barat, Kabupaten

Referensi

Dokumen terkait

Kampanye sosial ini akan memberikan edukasi kepada orangtua untuk lebih awas dengan tayangan yang ditonton anaknya dengan cara membawakan materi yang akan

Pada Perairan Tanjung Kalian, sesuai dengan nilai sudut gelombang pecah yang dihasilkan maka pada musim barat dan musim peralihan I mempunyai nilai sudut gelombang pecah

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA PERBANKAN SEBELUM DAN SETELAH  PENERAPAN INTERNET BANKING   Reza Kurniawan  Universitas Widyatama  Reza.kurniawan@widyatama.ac.id   Abstrak

Menimbang, bahwa Pemohon dengan surat permohonannya tertanggal 21 Maret 2013 yang diterima di Kepaniteraan Mahkamah Agung pada Tanggal 22 Maret 2013 dan diregister dengan Nomor

Sehingga akhirnya tercipta sebuah generasi yang selalu mengikuti ajaran Nabi Muhammad saw dan senantiasa berusaha untuk menjadi pribadi muslim yang sesuai dengan

Kekuatan tarik komposit tertinggi terjadi pada komposit serat daun nanas dengan proses perendaman dengan fraksi volume 50% sebesar 33,20 MPa, regangan tertinggi terjadi

Koordinasi penanggulangan masalah kesehatan ini meliputi koordinasi internal berupa kerja sama lintas program dari sumber daya yang berbeda ( Pemerintah, Ornop, LSM, Swasta

Implementasi program KRPL menjadi salah satu upaya yang dapat dilakukan oleh pemerintah Kota Padang untuk meningkatkan produksi pangan dengan memberdayakan masyarakatnya