• Tidak ada hasil yang ditemukan

Teknik in vitro sebagai metode cepat untuk menyeleksi klon-klon kentang hasil persilangan (cv. Atlantik x cv. Granola) sebagai upaya mendapatkan calon kultivar unggul

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Teknik in vitro sebagai metode cepat untuk menyeleksi klon-klon kentang hasil persilangan (cv. Atlantik x cv. Granola) sebagai upaya mendapatkan calon kultivar unggul"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Ringkasan Hasil Penelitian Dosen Muda Tahun 2006

TEKNIK

IN VITRO

SEBAGAI METODE CEPAT UNTUK MENYELEKSI KLON-KLON

KENTANG HASIL PERSILANGAN (cv. Atlantik x cv. Granola) SEBAGAI UPAYA

MENDAPATKAN CALON KULTIVAR UNGGUL

Awang Maharijaya1)

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan klon-klon unggul dari hasil

persilangan 1kentang kultivar Atlantik dan Granola. Persilangan

dilakukan secara konvensional sedangkan seleksi dilakukan secara in

vitro. 24 klon hasil silangan dan kultivar Atlantik dan Granola diuji vigor

(daya tumbuh), pengumbian in vitro, dan ketahanan terhadap Ralstonia

solanacearum dan Erwinia spp. Keseluruhan penelitian dilakukan dengan Rancangan Acak Lengkap dengan satu faktor. Hasil penelitian menunjukkan terdapat keragaman fenotipe silangan Atlantik dan Granola, dan terdapat klon-klon dengan vigor yang lebih baik dibandingkan kultivar Atlantik dan Granola.

Referensi

Dokumen terkait

 Wasit dapat membuat keputusan dalam situasi yang tidak diperkirakan atau saat player mengajukan permintaan.  Hanya wasit utama yang dapat membuat keputusan untuk

Pada tahun 1970-an beberapa usaha yang dimiliki oleh orang-orang Tionghoa di Mojokerto juga mengalami perubahan nama, seperti Perusahaan Kue-kue yang mengajukan

Konsep yang akan dibawa dalam melakukan desain kapal pengangkut ikan adalah dengan melakukan modifikasi rancangan terhadap jenis kapal pengangkut ikan yang telah ada di

Teknik ini selain digunakan mengolah dan mengurangi sampah rumah tangga organik, juga bertujuan untuk pembuatan pupuk organik padat dan cair yang dapat digunakan untuk

Berdasarkan hasil analisa terhadap instrumen religiusitas yang digunakan oleh para peneliti di Indonesia didapati bahwa sebagian besar peneliti mengukur religiusitas menggunakan

Melalui konsep pengelolaan sampah secara terintegrasi berbasis sanitary landfilling , limbah cair akan dialirkan melalui suatu pipa yang telah dirancang dan ditempatkan

Karakteristik tafsir ini menunjukan bahwa Sahabat Nabi benar- benar memahami ayat sebagaimana yang diajarkan Rasulallah sehingga penjelasan mereka terkait ayat-ayat pun

Penelitian lain menurut Robbins (1996) membuktikan bahwa tidak ada perbedaan yang konsisten antara pria dan wanita dalam kemampuan memecahkan masalah, ketrampilan