• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PENGARUH DIMENSI BANKING SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN NASABAH BANK CENTRAL ASIA CABANG MALANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS PENGARUH DIMENSI BANKING SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN NASABAH BANK CENTRAL ASIA CABANG MALANG"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS PENGARUH DIMENSI

BANKING SERVICE QUALITY

TERHADAP KEPUASAN NASABAH

BANK CENTRAL ASIA CABANG MALANG

SKRIPSI

Oleh:

ARINDAH PARAMITHA DINDA KURNIA 070810201089

UNIVERSITAS JEMBER

FAKULTAS EKONOMI

(2)

1

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang Masalah

Berbagai upaya dilakukan perusahaan perbankan untuk tetap bertahan hidup (survive) di masa setelah krisis yang berkepanjangan ini dalam menghadapi persaingan yang sangat ketat dengan perusahaan-perusahaan perbankan lainnya. Salah satu cara yang harus ditempuh perusahaan dalam hal ini adalah dengan menentukan strategi yang tepat supaya tetap bertahan hidup di tengah persaingan serta dapat meningkatkan profitabilitasnya. Namun dalam melakukan strateginya, perusahaan akan mengalami suatu kegagalan apabila tanpa didukung baik oleh pihak internal perusahaan itu sendiri maupun pihak luar perusahaan yang dalam hal ini adalah para nasabah yang selalu menuntut kepuasan atas kinerja dari perusahaan perbankan (Prichard et al, 1999 dalam Fatrio, 2006).

Persaingan bisnis antar perusahaan dalam era globalisasi di abad 21 ini semakin ketat baik di pasar domestik maupun internasional. Perusahaan yang ingin berkembang dan mendapatkan keunggulan kompetitif harus mampu memberikan produk berupa barang atau jasa yang berkualitas dengan harga murah, penyerahan cepat, dan memberikan pelayanan yang baik kepada konsumennya dibanding dengan kompetitornya. Untuk memenuhi kepuasan nasabah pada industri perbankan, kualitas pelayanan sangat penting bagi perusahaan untuk dikelola dengan baik agar memenuhi keinginan konsumen (Lovelock, 1988 dalam Fatrio, 2006).

Referensi

Dokumen terkait

adalah studi lain yang terkait dengan kegjatan drainase kota yang memuat data berupa : hidrologi, topografi, geologi,

Mereka berpendapat bahwa politik uang dalam setiap pemilihan kepala daerah, baik gubernur, walikota, maupun bupati sudah biasa terjadi dan menjadi kebiasaan masyarakat

Penelitian ini menemukan: 1 Konsep perencanaan pendidikan karakter di SMA Selamat Pagi Indonesia Batu berbasis boarding school a dirancang sesuai dengan visi, misi dan tujuan sekolah,

Selain itu dengan keuntungan yang dimiliki oleh bank maka bank bisa memberikan pembiayaan cuma-cuma (pembiayaan kebajikan) kepada yang membutuhkan karena

összefoglalva az eddigieket, megállapíthatjuk, hogy ebben a korszakban a magyar tanügy és a magyar nyelvtudomány ha- ladó munkásainak sok nehéz feladatot kellett

Menimbang, bahwa disamping itu dengan merujuk kepada Yurisprudensi MARI No.477/K/AG/2010 tanggal 20 Oktober 2010, Majelis Hakim Tingkat Banding juga memandang perlu

Dilihat dari mechanical property serat pelepah pisang semakin banyak jumlah helai serat pada komposit maka nilai kekuatn tarik semaikn tinggi hal ini menyebabkan

Oleh karena peneliti tertarik untuk membahas lebih dalam mengenai strategi coping yang dilakukan remaja beserta dampak atau pengaruhnya dalam mempersiapkan diri