• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERENCANAAN TURBOCHARGER PADA MOTOR DIESEL EMPAT LANGKAH DENGAN DAYA 300 HP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERENCANAAN TURBOCHARGER PADA MOTOR DIESEL EMPAT LANGKAH DENGAN DAYA 300 HP"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PERENCANAAN TURBOCHARGER PADA MOTOR DIESEL EMPAT

LANGKAH DENGAN DAYA 300 HP

Oleh: MOCH. ARIEF WITJAKSONO ( 07510048 ) Mechanical Engineering

Dibuat: 2008-07-02 , dengan 3 file(s).

Keywords: TURBOCHARGER, MOTOR DIESEL

Perkembangan bidang otomotif seiring dengan perkembangan teknologi dewasa ini mengalami peningkatan yang begitu pesat. Hal ini dapat kita lihat aplikasi motor diesel yang tidak hanya digunakan sebagai tenaga pengerak generator dan alat-alat berat tetapi juga sebagai tenaga pengerak kendaraan penumpang baik umum maupun pribadi. Pemakaian motor diesel sebagai tenaga penggerak kendaraan didasarkan pada kelebihan yang dimiliki motor diesel yaitu lebih ekonomis bahan bakarnya dibandingkan dengan motor bensin, dan perawatannya pun memiliki jangka waktu yang lama.

Pemakaian motor diesel dengan daya besar (300 HP) banyak sekali digunakan sebagai tenaga penggerak alat-alat berat seperti traktor, bulldozer, excavator, dump truck untuk pengangkutan unit berat dalam pekerjaan proyek atau pertambangan guna memperlancar kegiatan produksi tersebut. Kondisi alam dari pekerjaan proyek atau peratmbangan yang berupa daerah

pegunungan atau dataran tinggi dimana dengan tekanan udara yagn rendah sangat mengganggu kerja mesin, sehingga kemampuan motor diesel untuk tetap hidup waktu beroperasi pada putaran rendah dengan beban berat akan mengalami penurunan. Hal ini disebabkan kurang sempurnanya pembakaran bahan bakar didalam motor diesel, dengan demikian akan mengurangi efisiensi waktu kerja dan sangat berbahaya di dalam kegiatan proyek atau pertambangan tersebut. Motor diesel yang digunakan sebagai tenaga penggerak saat ini masih banyak memakai system pemasukan udara dengan cara alami yaitu pengambilan oksigen dari udara luar didasarkan pada perbedaan tekanan antara udara luar dengan didalam silinder, sehingga sering terjadinya

keterlambatan pemasukan uadara pembakaran dari udara luar ke dalam silinder. Konsumsi pemasukan udara pembakaran yang rendah mengakibatkan pembakaran bahan bakar kurang sempurna, pemborosan bahan bakar dan penurunan daya motor serta akselerasi kendaraan atau putaran motor kurang mulus, selain itu dampak yang timbul adalah terjadinya asap hitam sebagai hasil pembakaran.

Maka untuk itu penulis mempunyai alternative untuk merencanakan suatu alat Bantu pemasukan udara ke dalam silinder, alat tersebut adalah Turbocharge.

Growth of area of automotive along with growth of technology these days experience of the make-up of which fast so. This matter, we can see diesel motor application which do not only using by generator mainspring and heavy equipments but also as mainspring vehicle of good passenger public also person. Usage diesel motor as vehicle mainspring relied on excess had by diesel motor that is more economic its fuel compared to gasoline motor, and its treatment even also have duration old ones.

(2)

project which in the form of mountain area or plateau where with low air pressure very is bothering machine [job/activity], so that ability of diesel motor to linger time operate on low rotation with heavy burden will experience of degradation. This matter, caused by less as perfect as combustion of fuel in diesel motor, thereby will lessen in working efficiency and very

dangerous in activity of mining or project.

Referensi

Dokumen terkait

oleh berkurangnya kepadatan udara atmosfer di tempat tersebut.. Ardi Kusmawadi : Kajian Studi Pengaruh Penggunaan Turbocarjer Dengan Interkuler Terhadap Performansi Motor Bakar

Tugas Akhir “Rancang Bangun Mesin Penggrling Bahan Makanan Pada Pembuatan Cumi-cumi Dengan Tenaga Penggerak Motor Listrik 1HP, 1420 RPM”, telah disetujui oleh pembimbing

Pada motor bakar torak yang sebenarnya, waktu torak berada di TMA, tidak terdapat proses pemasukan kalor seperti pada siklus udara, kenaikan tekanan dan temperatur fluida

Judul Tugas Akhir :“Rekalkulasi Daya dan Sistem Pendinginan Pada Motor Diesel 4 Tak Multi Silinder Mitsubishi L300 2477cc” Telah berhasil dipertahankan di hadapan Tim Penguji

Mesin diesel juga d isebut “Motor Penyalaan Kompresi” (Compresion Ignition) oleh karena penyalaannya dilakukan dengan menyemprotkan bahan bakar ke dalam udara yang

Karakteristik utama dari suatu motor diesel adalah metode penyalaan bahan bakar. Dalam motor diesel bahan bakar diinjeksikan kedalam silinder yang berisi udara bertekanan

Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) adalah suatu stasiun pembangkit tenaga, dimana sebagai penggerak mula adalah sebuah mesin diesel yang mendapat energi dari bahan bakar

Judul karya ilmiah (artikel) :HUBUNGAN ANTARA KONSUMSI BAHAN BAKAR DENGAN BERBAGAI PERUBAHAN KECEPATAN PADA MOTOR DIESEL PENGGERAK KAPALa. Jumlah Penulis :