• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENDAHULUAN PENERAPAN MANAJEMEN TRANSPORTASI KAMPUS SEBAGAI UPAYA MENGURANGI PENGGUNAAN MOBIL ( Studi kasus Di kampus III Gedung Bonaventura Universitas Atma Jaya Yogyakarta).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENDAHULUAN PENERAPAN MANAJEMEN TRANSPORTASI KAMPUS SEBAGAI UPAYA MENGURANGI PENGGUNAAN MOBIL ( Studi kasus Di kampus III Gedung Bonaventura Universitas Atma Jaya Yogyakarta)."

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

1

BAB I PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang Masalah

Meningkatnya penggunaan mobil pribadi sebagai moda transportasi

menuju kampus seiring dengan peningkatan jumlah mahasiswa pada setiap tahun

berdampak terhadap penyediaan lahan parkir dan kelancaran lalulintas disekitar

kampus Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang terletak di Jl. Babarsari,

Yogyakarta (Gambar 1.1) sehingga di sediakan lahan parkir di dalam lingkungan

[image:1.612.98.517.94.593.2]

kampus khususnya bagi pengguna kendaraan pribadi (mobil).

Gambar 1.1 Peta Jalan Babarsari Yogyakarta (sumber Google Earth)

Batasan masalah penelitian ini difokuskan pada pengguna mobil pribadi

mahasiswa di kampus III Universitas Atma Jaya Yogyakarta dengan menambah

luas lahan parkir yang merupakan salah satu solusi alternatif untuk mengatasi

(2)

2

peningkatan kebutuhan parkir, demikian pula dengan pelebaran jalan yang dapat

meningkatkan kelancaran lalulintas. Namun jika hanya kedua hal tersebut yang

dilakukan dimana selain lingkungan kampus Universitas Atma Jaya Yogyakarta

memiliki keterbatasan lahan dan juga solusi yang dihasilkan hanya bersifat jangka

pendek dan tidak efektif selama jumlah ketergantungan pada mobil pribadi

mahasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta terutama kategori SOV (Single

Occupant Vehicle ) masih cukup tinggi (Matsumoto,1998, Litman, 1999,

Strauss.).

Dengan memperhatikan berbagai faktor yang menunjang penggunaan

mobil pribadi seperti kenyamanan, biaya dan waktu, maka perlu dicari dan

dianalisa suatu solusi alternatif yang dapat mendorong kesediaan untuk beralih

dari SOV (Single Occupant Vehicle ) menjadi HOV ( High OccupantVehicle )

sehingga dapat mengurangi kebutuhan akan lahan parkir dan sekaligus

meningkatkan kelancaran lalulintas seiring dengan berkurangnya penggunaan

mobil pribadi mahasiswa.

Sebelumnya penelitian ini sudah pernah ada di Universitas lain yaitu

Universitas Kristen Petra Surabaya, berdasarkan analisa yang pernah dilakukan

dapat disimpulkan bahwa penerapan berbagai program Campus Transport

Management (CTM) di Universitas Kristen Petra tidak hanya berpotensi

mengurangi penggunaan mobil pribadi antara 582 s/d 1.594 mobil per hari yang

setidaknya ada sekitar 3000 per hari dari keseluruhan semua fakultas di

Universitas Kristen Petra Surabaya sebelumnya , juga mengurangi kebutuhan

(3)

3

antara 17,8% hingga 48,9%, dengan melihat penelitian yang dilakukan di

Universitas Kristen Petra Surabaya, maka penulis akan mencoba menerapkan

metode Campus Transport Management (CTM) tersebut di Universitas Atma

Jaya Yogyakarta khususnya di kampus Gedung Bona Ventura. Penulis melihat

metode Campus Transport Management (CTM) dapat diterapkan di kampus

tersebut yang memiliki lahan terbatas untuk parker mobil pada khususnya.

Berdasarkan pertimbangan tersebut untuk mengatasi permasalahan

kebutuhan parkir dan kelancaran lalulintas perlu diupayakan pula melalui

pendekatan Transportation Demand Management (TDM), karena program

Transportation Demand Management TDM berusaha untuk memaksimalkan

jumlah pergerakan penumpang bukan kendaraan (Strauss, s.a.).

1.2. Rumusan Masalah

Seberapa berpengaruh metode Campus Transport Management (CTM)

diterapkan di Universitas Atma Jaya Yogyakarta khususnya kampus III Gedung

Bonaventura ?

1.3. Tujuan Penelitian

Adapun beberapa tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. mengetahui dan mempelajari strategi Campus Transport Management (CTM)

yang berpotensi untuk dilakukan sesuai dengan kondisi Universitas Atma Jaya

(4)

4

2. mengetahui respon mahasiswa jika strategi Campus Transport Management

(CTM) dilaksanakan,

3. mengetahui dampak penerapan strategi Campus Transport Management

(CTM) apabila dilaksanakan.

1.4. Batasan Masalah Penelitian

1. Responden terbatas pada mahasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta

khususnya di kampus III Gedung Bona Ventura.

2. Alokasi dana, biaya operasional, nilai ekonomis, dan dampak sosial terkait

dengan penerapan strategi Campus Transport Management (CTM) tidak

Gambar

Gambar 1.1 Peta Jalan Babarsari Yogyakarta (sumber Google Earth)

Referensi

Dokumen terkait

Sesuai dengan permasalahan yang telah dikemukakan tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan hasil belajar biologi antara pembelajaran problem

[r]

Dalam penelitian ini, yang menjadi permasalahan adalah mencari pohon rentang minimum dari jaringan distribusi listrik PLN Kota Pekalongan dengan algoritma Prim dan Program

[r]

Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) Potensi Fisik Wisata Air Terjun Ponot ditinjau dari: (a) jarak lokasi dengan kota kabupaten yaitu 90 km tergolong sesuai

Penelitian ini dibatasi pada penentuan kadar pengawet asam benzoat dalam berbagai minuman ringan ( soft drink ) yang beredar dikota Medan dengan menggunakan pengembangan

Alhamdulillahirabbila’lamin puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

Optimisasi serta penentuan kadar formaldehida dalam sampel makanan dilakukan dengan metode spektrofotometri untuk penentuan formaldehida dalam sampel ikan asin dan tahu