• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH DOSIS SARI SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP KECEPATAN JELAJAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) PADA LABIRIN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH DOSIS SARI SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP KECEPATAN JELAJAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) PADA LABIRIN"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH DOSIS SARI SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP

KECEPATAN JELAJAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) PADA

LABIRIN

Oleh: ERMA WINDRA ARINI (02330017)

biology

Dibuat: 2007-01-23 , dengan 3 file(s).

Keywords: Sari, Seledri (Apium graveolens L.), Kecepatan jelajah, Tikus Putih, Labirin.

Pemberian nutrisi bergizi tinggi yang berkaitan dengan pembentukan dan perkembangan otak merupakan salah satu cara pembentukan kecerdasan pada anak. Salah satu nutrisi penting untuk perkembangan sel otak yaitu kolin yang berfungsi sebagai penyedia subtract untuk membentuk neurotransmitter, asetikolin. Asitekolin merupakan transmiter molekul yang paling penting dalam penyampaian informasi. Salah satu tanaman yang mengandung kolin adalah seledri (Apium graveolens L.). kolin dapat memperbaiki ruang-ruang pada otak yang dapat menambah kapasitas memori dan daya ingat sehingga pemenuhan tubuh akan kolin dapat meningkatkan kecerdasan yang dapat diaplikasikan pada berbagai jenis hewan yang lain, termasuk juga pada manusia. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh sari seledri terhadap kecepatan jelajah tikus putih pada labirin untuk mengetahui dosis yang memberikan pangaruh kecepatan jelajah tikus tertinggi pada labirin.

Jenis penelitian ini true experimental research dengan the Static Group Comparison; Randomized Control Group Only Design. Penelitian yang digunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK). Tikus dibagi menjadi 5 kelompok yang masing-masing terdiri 5 ekor.

Kelompok PO (kelompok control negative tanpa perlakuan), kelompok P1 (kelompok pemberian sari seledri 1 ml), kelompok P2 (kelompok pemberian sari seledri 1,2 ml), kelompok P3

(kelompok pemberian sari seledri 1,4 ml), dan kelompok P4 (kelompok pemberian susu bendera Frisian Flag 123). Parameter kecerdasan yaitu kecepatan tikus menjelajahi pintu masuk labirin sampai meenemukan makanan di pintu keluar labirin model multiple T dengan 4 putran arah mengahadap timur, selatan, barat dan utara.

Dengan analisis (ANAVA) satu arah yang dilanjutkan dengan uji BNT (beda Nyata Terkecil) hasil yang diperoleh menunjukkan tikus kelompok P1, P2, P3 dan P4 berpengaruh nyata

Referensi

Dokumen terkait

Alhamdulillahirrabil’alamin, segala puji hanya bagi Allah SWT yang telah memberi petunjuk dan hidayah-Nya sehingga Penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Akhir

Hasil penelitian: Menunjukan bahwa pemberian susu kedelai hitam terbukti dapat menurunkan kadar trigliserida tikus dengan hiperlipidemia, dimana semakin tinggi

Dosis kombucha yang diberikan hingga 4,2 ml/200 gr BB pada induk tikus selama periode organogenesis tidak memberikan pengaruh terhadap pertumbuhan dan

Telah dilakukan penelitian pengaruh pemberian ekstrak daun seledri ( Apium graveolens Linn) terhadap kadar asam urat darah tikus putih jantan galur wistar hiperurisemia,

Studi kadar trigliserida dan gambaran histopatologi hepar hewan model tikus (Rattus novergicus) huperkolesterolemia yang diterapi dengan ekstrak air benalu mangga

Pada gambaran mikroskopis hepar tikus ( Rattus norvegicus ) yang diinduksi diet hiperkolesterol menunjukan jaringan disekitar sel hepar dekat vena sentralis mengalami

Seledri (Apium graveolens L. Sylvester) adalah herba yang berpotensi sebagai obat tradisional alternatif antihiperurisemia karena memiliki kandungan flavonoid,

Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan (1) Pemberian suplemen kalsium karbonat dosis tinggi 450 mg/ekor/hari pada tikus ovariohisterektomi (P3) akan