• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Antara Body Dissatisfaction dengan Psychological Well-Being pada Remaja - Ubaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Antara Body Dissatisfaction dengan Psychological Well-Being pada Remaja - Ubaya Repository"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Iflacha Abdillah (5120216), Hubungan antara Body Dissatisfaction dengan Psychological Well-Being Pada Remaja. Skripsi Sarjana Strata 1. Surabaya: Fakultas Psikologi Universitas Surabaya. Laboratorium Psikologi Perkembangan (2016).

ABSTRAK

Perubahan fisik yang terjadi pada remaja seringkali membuat remaja merasa tidak puas terhadap tubuhnya yang meliputi, bentuk, berat, perut, dan pinggul. Perasaan tidak puas terhadap tubuhnya dapat menyebabkan remaja merasa tidak nyaman dan tidak bahagia pada kehidupannya. Kondisi ini menunjukkan psychological well-being yang rendah. Tujuan penelitian ini adalah ingin mengetahui hubungan antara body dissatisfaction dengan psychological well-being pada remaja.

Subjek penelitian ini berjumlah 209 siswa SMA “X” di Surabaya dari kelas X-XII. Pengumpulan data menggunakan angket terbuka, BSQ (Body Shape Questionnaire) dan SPWB (Scale Psychological Well-Being). Data yang diproses dianalisis dengan teknik analisis statistik product moment.

Hasil analisis menunjukkan bahwa tidak ada korelasi signifikan antara body dissatisfaction dengan psychological well-being pada remaja (r = -0.001, p (0.959)>0.05). Peran body dissatisfaction dapat menjadi faktor yang berpengaruh pada psychological well-being yang tidak signifikan pada remaja. Body dissatisfaction dapat menjadi salah satu bagian dalam kepribadian yang merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi psychological well-being. Body dissatisfaction juga dapat menjadi salah satu self-acceptance yang merupakan bagian dari dimensi psychological well-being. Kehidupan remaja terlihat cukup baik secara sosial dan ekonomi. Hal ini hampir membuat remaja tidak mempermasalahkan kondisi fisik mereka dan menjadikan remaja dapat menjalani kehidupan dengan baik. Saran untuk penelitian selanjutnya, psychological well-being dapat dikaitkan dengan beberapa faktor yang kemungkinan memperngaruhi psychological well-being seperti dukungan sosial dan status sosial ekonomi.

Referensi

Dokumen terkait

Tidak terlepas hubungannya dengan pernyataan di atas, maka salah satu tugas dari statistik sebagai ilmu pengetahuan adalah menyajikan atau mendeskripsikan data angka yang

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN METODE LELANG SEDERHANA PEKERJAAN PENGADAAN PERALATAN RUANG LABORATORIUM PENDIDIKANa. POLITEKNIK STTT BANDUNG

Bersama  ini  kami  sampaikan  bahwa  apabila  Saudara  tidak  dapat  memenuhi  undangan  pembuktian  kualifikasi  ini  maka  perusahaan  Saudara  dinyatakan  gugur 

keterampilan bereksperimen pada pembel- ajaran IPA terhadap siswa kelas V SDN Ka- rangasem II Surakarta tahun ajaran 2016/ 2017. Berdasarkan hasil pengamatan observer di

Berikut ini adalah hasil dari eksperimen yang dilakukan untuk menyelesaikan permasalahan CLSC pada data uji ketiga dengan menggunakan algoritma Simulated Annealing

untuk waktu yang lama, sehingga kebudayaan golongan-golongan tadi masing-masing berubah sifatnya yang khas, dan juga unsur-unsurnya masing-masing berubah wujudnya

Sie tik: Antara lain juga karena pendapatan negara hanya dari hasil produksi kebutuhan masyarakat dalam negerinya , idan dalam batas2 tertentu memproduksi barang2

Nama Sekolah Alamat Jenis Penghargaan Adiwiyata Ket... Nama Sekolah Alamat Jenis Penghargaan Adiwiyata