KATA
PENGANTAR
Dalam rangka menciptakan kader‐kader pemimpin yang berkualitas dan mampu mengeksekusi program‐program perusahaan, maka diperlukan strategi penyiapan kepemimpinan melalui Manajemen Talent yang memfokuskan pengkaderan pemimpin‐pemimpin dalam pengisian posisi‐posisi kunci organisasi dengan melakukan pengembangan Talent melalui Implementasi Sistem Manajemen Talenta.
Sistem Pembinaan talent di PLN mengacu pada Keputusan Direksi Nomor. 387.K/DIR/2008 Tentang Sistem Pembinaan Kompetensi dan Karir Pegawai (serta ketentuan perubahannya) dan Edaran Direksi Nomor : 007.E/DIR/2012 Tentang Program Talent Pool dan diukur melalui KPI Kesiapan Leadership yang merupakan kesiapan modal organisasi/ Organizational Capital Readiness (OCR) dalam memastikan ketersediaan kader melalui proses identifikasi kandidat talent, seleksi talent dan pengembangan talent. Proses ini merupakan suatu rangkaian dalam mempersiapkan kader untuk menduduki jabatan struktural yang berada dalam kewenangan unit.
Panduan Pelaksaaan Pengembangan Talent ini disususun sebagai acuan manajemen, mentor dan pegawai yang menjadi talent dalam mempersiapkan kader‐kader pemimpin masa depan.
MANAJER SDM DAN ORGANISASI MACHFUD SUPARTA
DAFTAR ISI
BAB I PEMETAAN KANDIDAT TALENT ... 1
A. Kriteria Pemetaan ... 1
B. Perhitungan Poin Talent ... 2
BAB II SELEKSI KANDIDAT TALENT DAN PENETAPAN TALENT ... 5
A. Evaluasi Poin Talent ... 5
B. Rekomendasi dan Penetapan urutan kandidat talent ... 5
C. Penetapan Talent ... 5
BAB III PENETAPAN MENTOR ... 6
A. Persyaratan Mentor ... 6
B. Penetapan Mentor ... 6
BAB IV PENGEMBANGAN TALENT ... 7
A. Tugas dan Tanggung Jawab Talent dan Mentor ... 7
B. Feedback Hasil Assesment ... 7
C. Penyusunan Rencana Pengembangan Talent ... 8
D. Pelaksanaan Program Pengembangan ... 9
E. Monitoring pengembangan Talent ... 9
F. Laporan Progres Pengembangan Talent ... 9
G. Evaluasi Hasil Pengembangan Talent ... 10
BAB V DATA BANK TALENT ... 11
LAMPIRAN FORMULIR DAN BUKU PANDUAN ... 12
BAB I
PEMETAAN KANDIDAT TALENT
Pemetaan Kandidat talent dilakukan untuk mengidentifikasi pegawai yang memiliki potensi dan kompetensi untuk dikembangkan sebsagai kader pemimpin.
A. Kriteria Pemetaan
Pemetaan Talent mengacu pada Surat Edaran Direksi nomor 007.E/DIR/2014 Tentang Pogram Talent Pool. Kriteria pemetaan terdiri dari :
1.Seleksi Administrasi
a. Masa kerja sebagai pegawai min 1 tahun b. Tidak Sedang Menjalani Hukuman Disiplin
c. Merupakan Pegawai pengangkatan PLN Pusat atau pegawai pengangkatan Unit Induk Non HCMS
2.Riwayat Jabatan (bobot 20%)
Merupakan riwayat jabatan pegawai selama bekerja di PLN.
3.Assesmen Potensi (bobot 40%)
Assessment meliputi Psikotest dan Hasil Assessment Centre yang akan menghasilkan bentuk rekomendasi umum sebagai berikut
4.Assemen Kompetensi (bobot 30%)
Assessment kompetensi meliputi evaluasi pencapaian kinerja individu yang diperoleh dari nilai pencapaian sasaran kinerja pegawai pada 2 kriteria talenta terakhir
5.Hasil Evaluasi (bobot 10%)
Penilaian komite Appraisal untuk menentukan Program Pengembangan Talenta dari Gap hasil assesmen
B. Perhitungan Poin Talent
1.Jenjang Supervisori Dasar (Supervisori di Rayon dan Supervisor di Area)
NO INDIKATOR BOBOT PERSYARATAN SKOR POIN
1 Riwayat Jabatan 20% Pernah Menjabat SPV D 80 16 FV / FVI Grade min BAS 02 70 14 2 Assessmen Potensi (Hasil Asesmen Center) 40% Kategori I 100 40 Kategori II 80 32 Kategori III 50 20 Kategori IV/ V 0 0 3 Assessmen Kompetensi 30% LBS/SOP/SPO 100 30 OPT 50 15 POT 0 0 4 Rekomendasi 10% Direkomendasi Manajemen mininimal MD 100 10 Pengembangan 0 0
2.Jenjang Supervisori Atas : Manajer Rayon
NO INDIKATOR BOBOT PERSYARATAN SKOR POIN
1 Riwayat Jabatan 20% Pernah Menjabat Man Rayon / SPV KD 100 20 Sedang menjabat SPV D 100 20 Pernah Menjabat SPV D 80 16 Grade Min SPE 04 70 14 2 Assessmen Potensi (Hasil Asesmen Center) 40% Kategori I 100 40 Kategori II 80 32 Kategori III 50 20 Kategori IV/ V 0 0 3 Assessmen Kompetensi 30% LBS/SOP/SPO 100 30 OPT 50 15 POT 0 0 4 Rekomendasi 10% Direkomendasi Manajemen minimal MD 100 10 Pengembangan 0 0
3.Jenjang Supervisori Atas Asisten Manajer
NO INDIKATOR BOBOT PERSYARATAN SKOR POIN
1 Riwayat Jabatan 20% Pernah Menjabat Asisten Manajer/ Manajer Rayon 100 20 Sedang menjabat Man Rayon / SPV KD 100 20 Grade Min SPE 04 70 14 2 Assessmen Potensi (Hasil Asesmen Center) 40% Kategori I 100 40 Kategori II 80 32 Kategori III 50 20 Kategori IV/ V 0 0 3 Assessmen Kompetensi 30% LBS/SOP/SPO 100 30 OPT 50 15 POT 0 0 4 Rekomendasi 10% Direkomendasi Manajemen minimal MD 100 10 Pengembangan 0 0
BAB II
SELEKSI KANDIDAT TALENT DAN PENETAPAN TALENT
Seleksi Kandidat talent dilakukan melalui evaluasi hasil pemetaan dan perhitungan poin talent serta penetapan urutan kandidat talent
A. Evaluasi Poin Talent
Evaluasi poin talent dilakukan dengan cara menghitung poin talent masing‐masing pegawai sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan. Pegawai yang dapat menjadi talent adalah pegawai dengan poin talent minimal 70.
B. Rekomendasi dan Penetapan urutan kandidat talent
Pegawai yang memenuhi poin minimal 70 pada masing‐masing jenjang (Supervisori Dasar dan Supervisori Atas) selanjutnya di urutkan berdasarka nilai poin dan prestasi lain yang digunakan sebagai bahan pertimbangan untuk memnentukan urutan talent. Prestasi yang dapat diperhitungkan diantaranya: 1. Juara Lomba Karya Inovasi 2. Juara Lomba STO 3. Pegawai teladan 4. Duta PLN 5. Narasumber Knowledge Sharing
6. Prestasi lain yang berdampak pada peningkatan kinerja dan peningkatan image perusahaan.
C. Penetapan Talent
Talent yang lolos seleksi akan ditetapkan melui Surat Keputusan penetapan talent untuk mengikuti program pengembangan talent sebelum menduduki jabatan yang diproyeksikan.
BAB III
PENETAPAN MENTOR
A. Persyaratan Mentor
Pegawai yang menjadi mentor talent ada pegawai yang memiliki kompetensi yang cukup sehingga mampu mengembangkan Talent. 1. Mentor Talent Supervisor Dasar (kandidat Supervisor Dasar) a.Manajer Rayon / Asisten Manajer/ Fungsional IV b.Tidak sedang menjalani hukuman disiplin c. Diutamakan telah mengikuti diklat mentoring
2. Mentor Supervisor Atas (kandidat Manajer Rayon atau Asisten Manajer)
a.Manajer Area / Deputi Manajer/ Fungsional III b.Tidak sedang menjalani hukuman disiplin c. Diutamakan telah mengikuti diklat mentoring B. Penetapan Mentor
Pegawai yang mejadi Mentor Talent ditetapkan melalui Surat Keputusan Penetapan Mentor dan ditandatangani oleh General Manager.
BAB IV
PENGEMBANGAN TALENT
A. Tugas dan Tanggung Jawab Talent dan Mentor
1.Tugas dan Tanggungjawab Talent
a.Menyusun rencana pengembangan diri untuk memenuhi gap kompetensi berdasarkan hasil assessment soft competency b.Melaksanakan program pengembangan diri yang sudah
direncanakan dengan penuh tanggungjawab
c. Melaporkan hasil pelaksanaan program kepada mentor
2.Tugas dan Tanggungjawab Mentor
a. Membantu Talent merancang, merencanakan dan mengimplementasikan program pengembangan kompetensi yang dibutuhkan berdasarkan hasil assessment
soft competency
b.Memberikan umpan balik yang konstruktif guna pengembangan kompetensi dan kinerja karyawan
c. Memberikan penilaian dan rekomendasi terhadap hasil pengembangan Talent
B. Feedback Hasil Assesment
Dalam rangka mengetahui kompetensi pegawai maka dilakukan pengukuran kompetensi baik soft competency maupun hard
competency. Pengukuran Soft Competency dilakukan melalui
Assement Center. Hasil pengukuran tersebut dikomunikasikan ke peserta/ talent melalui pemberian feedback oleh Mentor. Hasil Pemberian Feedback dituangkan dalam format pemberian feedback dan ditindaklanjuti melalui rencana pengembangan (Formulir Identifikasi Talent).
C. Penyusunan Rencana Pengembangan Talent
Rencana Pengembangan Talent disusun untuk memenuhi gap kompetensi yang diukur melalui Assessment Center. Mentor memberikan feedback hasil pengukuran kompetensi kepada talent. Selanjutnya talent bersama dengan menyusun rencana pengembangan yang dituangkan dalam bentuk rencana kerja (workplan) sesuai format dalam Formulir Usulan Talent Serta ditandatangan oleh Talent dan Mentor.
Rencana pengembangan dapat berupa :
a. Job enrichment (vertical Job Loading) : metode pengkayaan tugas yg diberikan kepada pegawai dalam wujud seperti : Rapat/Workshop, Mengikuti seminar/forum ilmiah, Menjadi anggota lembaga profesi, ditugaskan dalam tim‐tim kerja, penunjukan sebagai PH
b. Job Enlargement (Horizontal Job Loading) : Peserta diberikan penugasan pada jabatan yang lain pada bidang yang sama c. Special Assignment : Peserta diminta untuk menganalisa dan
menyelesaikan masalah‐masalah kritikal/proyek khusus dalam bidangnya
d. On The Job Development : Memberikan ketrampilan, pengetahuan dan arahan secara langsung di tempat kerja e. Pembelajaran (Diklat, Workshop, Seminar, Knowledge Sharing,
action learning, studi literatur)
f. Sertifikasi
g. Coaching Mentoring Councelling (CMC) yanmg dilakukan
Secara periodik pegawai tersebut diberikan konsultasi dan pembinaan dengan mentor yang terjadwal sesuai kebutuhan
Dalam menyusun rencana mentor perlu memperhatikan daftar kompetensi serta modul pengembangan yang disusun oleh PLN Pusat.
D. Pelaksanaan Program Pengembangan
Pegawai yang ditetapkan sebagai talent wajib melaksanakan program pengembangan yang telah disusun dan disepakati bersama mentor yang ditunjuk dan melaporkan progres pelaksanaan pengembangan minimal setiap bulan atau sesuai kebutuhan. Laporan progres pengembangan dilakukan dengan cara mengupdate realisasi pengembangan yang telah dituangkan dalam rencana kerja (workplan) sesuai format dalam Formulir Usulan Talent.
E. Monitoring pengembangan Talent
Mentor bertugas melakukan monitoring dan evaluasi progres pengembangan talent dan memberikan umpan balik yang kontruktif untuk meningkatkan kompetensi talent. Monitoring dan evaluasi komptensi talent dilaksanakan setiap bulan dengan cara melakukan ceklist terhadap perilaku talent sesuai dengan panduan monitoring yang telah disusun oleh PLN Pusat.
Hasil ceklist setiap bulan dituangkan dalam format monitoring yang telah ditentukan (Formulir Feedback)
F. Laporan Progres Pengembangan Talent
Mentor wajib mengirimkan laporan progres pengembangan Talent kepada pengelola SDM di Unit Pelaksana (Area/APD) selanjutnya Pengelola SDM Area merekap hasil monitoring seluruh talent untuk di laporkan di tingkat Unit Induk (Kantor Distribusi). Rekap hasil monitoring diinputkan sesuai format yang telah ditentukan
(Formulir Rencana Kerja dan Panduan dalam narasi modul Pengambangan)
G. Evaluasi Hasil Pengembangan Talent
Evaluasi hasil pengembangan talent berupa rekomendasi kesiapan talent untuk mengikuti proses suksesi jabatan lebih lanjut yaitu Fit and Proper Test.
BAB V
DATA BANK TALENT
Data Bank Talent berisi data pegawai yang siap untuk ditempatkan. Pegawai yang masuk ke dalam bank talent adalah pegawai yang sudah mengikuti pengembangan talent dan mendapatkan rekomendasi untuk menduduki jabatan struktural serta lolos pada uji fit and proper test.
LAMPIRAN FORMULIR DAN BUKU PANDUAN
NO KEGIATAN SUB KEGIATAN FORMULIR DAN
PANDUAN
1 Pemetaan Talent Evaluasi Poin Talent Formulir Identifikasi
Talent *
2 Usulan Talent Rekomendasi dan
penetapan urutan Talent
Formulir Usulan Talent*
3 Feedback Hasil
Assesment
Pemberian Umpan Balik
Hasil Assesment Formulir Feedback* 4 Penyusunan Rencana Pengembangan Talent
Diskusi antara Mentor
dan Talent dalam
penyusunan rencana Pengembangan ‐ Formulir Rencana Kerja (Workplan)* ‐ Panduan dalam narasi modul Pengambangan 5 Pelaksanaan Pengambangan Talent Laporan Progres Pengembangan ‐ Laporan Progres pelaksanaan dan updating workplan* 6 Monitoring pengembangan Talent Pengukuran progres pengembangan oleh mentor dengan melakukan ceklist pengukuran kompetensi ‐ Buku Pemantauan (mentor) ‐ Rekap Pemantauan kompetensi (mentor)* ‐ Rekap Implementasi (pengelola SDM Area)* 7 Laporan Hasil Pengembangan Talent
Laporan dan evaluasi
hasil akhir pengembangan talent ‐ Formulir Evaluasi Program* ‐ Formulir Evaluasi kompetensi* *) Lampiran formulir dalam bentuk excel
PT PLN (PERSERO) 1. FORMULIR INDENTIFIKASI KANDIDAT TALENT DISTRIBUSI JAWA TIMUR
IDENTIFIKASI KANDIDAT TALENT
No NIP Nama
Pegawai Grade Jabatan
Unit Pelaksana Dst B O B O T PENILAIAN Total A B C D 0.2 0.3 0.4 0.1 1 14 0 0 0 14 2 20 15 20 10 65 3 14 0 0 10 24
Perhitungan mengacu pada Surat Edaran Direksi Nomor : 007.E/DIR/2014 tentang Program Talent Pool
PT PLN (PERSERO) 2. FORMULIR USULAN TALENT DISTRIBUSI JAWA TIMUR
DAFTAR TALENT TAHUN 2017
PT PLN (PERSERO) AREA/ BIDANG . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
TALENT MENTOR
RANKING NIPEG NAMA JABATAN POIN
TALENT PROYEKSI NIPEG NAMA JABATAN
AREA/ BIDANG 1 2 3
MANAJER AREA/ MANAJER BIDANG
PT PLN (PERSERO) 3. FORMULIR FEEDBACK HASIL ASESSMENT DISTRIBUSI JAWA TIMUR
FORMULIR FEEDBACK HASIL ASESSMENT
NAMA PEGAWAI : NAMA FEEDBACKER :
JABATAN : JABATAN :
NO KOMPETENSI YANG HARUS
DIKEMBANGKAN *) HASIL FEEDBACK **) RENCANA PENGEMBANGAN ***)
Keterangan :
* ) Kompetensi yang kurang, dan Level Kompetensi yang diharapkan
**) Deskripsi Hasil Assessment yang dipaparkan oleh Feedbacker
***) Rekomendasi rencana pengembangan/ Masukan dari Feedbacker
TANDA TANGAN PEGAWAI
PT PLN (PERSERO) 4. WORKPLAN RENCANA PENGEMBANGAN
DISTRIBUSI JAWA TIMUR
WORKPLAN RENCANA PENGEMBANGAN
WORKPLAN PROGRAM PENGEMBANGAN TALENT TAHUN 2016
Initiative PROGRAM….. Mentor MR DASTAN KALIEF
Overall
Project
Status
Nama FULAN JABATAN
NIP Kriteria Talent SPV KD/ASMAN/MAN RYN/
SPVD
Meningkatakan Kompetensi Costumer Service Orientation
Activities Kelompok
Pengembangan Deadline Status
Timeline (Weekly) 2016
Status
MARET APRIL MEI dst
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Costumer Service Orientation
1 Rencana Realisasi PEGAWAI MENTOR
PT PLN (PERSERO) 5. FORMULIR REKAP PEMANTAUAN KOMPETENSI
DISTRIBUSI JAWA TIMUR
FORM REKAP PEMANTAUAN KOMPETENSI
No. DATA PEGAWAI YANG DIPANTAU ACHIEVEMENT ORIENTATION Dst*
NAMA NIP JABATAN UNIT 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 2 3 Petunjuk Pengisian:
1. Isi data pegawai yang dipantau (Nama, NIP, Jabatan, Unit)
2. Kolom kompetensi yang diisi hanya kompetensi yang memiliki GAP saja. 3. Pada kompetensi yang diukur, isi respon sesuai dengan nomor item
PT PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR
6. FORMULIR REKAP IMPLEMENTASI PEMANTAUAN
SOFT COMPETENCY
REKAP PEMANTAUAN PENILAIAN SOFT COMPETENCY
No Nama NIP Unit
Pemantauan Penilaian Soft Competency Mentee
Periode 1 Periode 2 Periode 3 Periode 4 Periode 5 Periode 6 Periode 7 Periode 8 Periode 9
APRIL MEI JUNI JULI AGT SEPT OKT NOV DES
1 FULAN 123456Z AREA _____
2
3
MANAJER AREA/ MANAJER BIDANG
PT PLN (PERSERO) 7. FORMULIR EVALUASI PROGRAM
DISTRIBUSI JAWA TIMUR
FORM MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PENGEMBANGAN TALENT
FORM MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PENGEMBANGAN TALENT
NO
JENIS PENGEMBANGAN
ASPEK YANG DINILAI
NILAI HASIL PENILAIAN (Bobot * Nilai) KETEPATAN WAKTU (20%) EVIDENCE (Kelengkapan & Keakuratan Data Pendukung) 20% PROSES (40%) KUALITAS (Dampak pada hasil akhir) 20% 1 JOB ENRICHMENT 12 2 PERSONAL COACH 12 3 JOB ASSIGNMENT 12 4 JOB ENLARGEMENT 12 5 DIKLAT 12 MENTOR
PT PLN (PERSERO) 8. FORMULIR EVALUASI PROGRAM
DISTRIBUSI JAWA TIMUR
LEMBAR EVALUASI KOMPETENSI PROGRAM PENGEMBANGAN TALENT
LEMBAR EVALUASI KOMPETENSI PROGRAM PENGEMBANGAN TALENT Dst NO NAMA : MENTOR : NIP : JABATAN : JENIS
KOMPETENSI DEFINISI KOMPETENSI
GAP FEED BACK *) ACTIVITI ES**) KELOMPOK PENGEMBA NGAN ***) WAKTU PELAKSA NAAN ****) KKJ KKI KOMPETENSI UTAMA 1 COSTUMER SERVICE ORIENTATION
Kemampuan memahami/mengenal situasi
atau masalah yang ditunjukkan dengan
mengidentifikasi informasi,…….dst 1. 1. 1. 1. 2. 2. 2. 2. 3. 3. 3. 3. 2 dst dst 1. 1. 1. 1. PEGAWAI MENTOR (_______________________) (______________________________)