31
PERANCANGAN SISTEM USULAN
4.1 Tahapan Perancangan Sistem 4.1.1. Analisis Kebutuhan
Pada proses analisis sistem yang telah dilakukan, hasil analisis memberikan informasi mengenai sistem yang sedang berjalan beserta kelemahan yang terjadi pada sistem yang sedang berjalan di Koperasi Jaya Abadi Karawang. Hasil evaluasi sistem yang sedang berjalan, memberikan kesimpulan bahwa perlu dibangun sebuah sistem yang dapat membantu semua proses pengolahan data koperasi. Hal ini diperlukan untuk mengubah sistem yang sedang berjalan yang masih menggunakan dokumen secara tertulis ke dalam sistem yang lebih terkomputerisasi. Maka dari hasil analisis yang sedang berjalan perancangan perangkat lunak ini akan dilakukan sesuai dengan hasil analisis yang telah dilakukan. Pada proses perancangan sistem, akan merancang atau mendesain sebuah sistem yang berisi langkah-langkah dan prosedur seputar sistem yang akan dibangun. Perancangan sistem ini merupakan gambaran tentang sistem yang akan diusulkan dan berisi tentang penjelasan kebutuhan pada sistem yang akan dibangun.
1. Kebutuhan Pengguna
Dalam aplikasi koperasi simpan pinjam terdapat dua pengguna yang dapat saling berinteraksi dalam lingkungan system, yaitu: admin, dan anggota. Kedua pengguna tersebut memiliki
karakteristik interaksi dengan system yang berbeda- beda dan memiliki kebutuhan informasi yang berbeda-beda, seperti berikut :
a. Skenario kebutuhan anggota.
1) Anggota wajib melakukan pendaftaran.
2) Anggota dapat melakukan simpanan secara online. 3) Anggota dapat mengambil uang simpanan secara
online.
4) Anggota dapat melakukan peminjaman secara online.
5) Anggota dapat membayar angsuran secara online. b. Skenario kebutuhan admin
1) Admin dapat login.
2) Admin dapat melakukan pengolahan data anggota. 3) Admin dapat melakukan pengolahan data simpanan. 4) Admin dapat melakukan pengolahan data
pengambilan.
5) Admin dapat melakukan pengolahan data pinjaman. 6) Admin dapat melakukan pengolahan data angsuran. 7) Admin dapat melakukan pengolahan data kas. 2. Kebutuhan Sistem
a. Pengguna harus melalukan login terlebih dahulu untuk mengakses aplikasi.
logout.
4.1.2. Rancangan Diagram Use Case 1. Diagram Use Case Admin
Gambar 4.1.2 Diagram Use Case Admin Tabel 4.1.2 Diagram Use Case Admin
Use Case Name Mengelola data koperasi simpan
pinjam
Requirements Admin dapat meliahat data koperasi
Goal Admin dapat mengedit, dan
menghapus data koperasi
Pre-conditions Admin telah login
Post-conditions Data koperasi bertambah, teredit,
terhapus
menghapus
Actor Admin
Main flow / basic path
1. Admin dapat mengedit data anggota, data pengambilan, data pinjaman, data angsuran, dan data laporan.
2. Admin dapat menghapus data anggota, data pengambilan, data pinjaman, data angsuran, dan data laporan.
3. Admin dapat menambah data anggota, data pengambilan, data pinjaman, data angsuran, dan data laporan.
2. Diagram Use Case Simpanan
Gambar 4.1.2.1 Diagram Use Case Simpanan Tabel 4.1.2.1 Diagram Use Case Simpanan
Use Case Name Mengolah Simpanan
Requirements Anggota dapat melakukan login
Goal Anggota dapat mengisi form
simpanan secara online.
Pre-conditions Anggota dapat mengetahui
jumlah simpanan
Post-conditions Anggota dapat mengupload
Failed end condition Anggota dapat melakukan pembatalan secara online
Actor Anggota
Main flow / basic path 1.Anggota mengisi form simpanan
2.Anggota melakukan simpanan dengan cara online
3. Diagram Use Case Pengambilan
Gambar 4.1.2.2 Diagram Use Case Pengambilan Tabel 4.1.2.2 Diagram Use Case Pengambilan
Use Case Name Mengelola Pengambilan
Requirements Anggota dapat melakukan login
Goal Anggota dapat mengisi form
pengambilan secara online.
Pre_conditions Anggota dapat mengetahui jumlah
pengambilan
Post_conditions Anggota dapat mengetahui berapa
sisa simpanan
Failed end condition Anggota dapat melakukan
pembatalan secara online
Actor Anggota
Main flow / basic path 1.Anggota mengisi form simpanan
simpanan
dengan cara online
4. Diagram Use Case Pinjaman
Gambar 4.1.2.3 Diagram Use Case Pinjaman Tabel 4.1.2.3 Diagram Use Case Pinjaman
Use Case Name Mengelola Pinjaman
Requirements Anggota dapat melakukan login
Goal Anggota dapat mengisi form
pinjaman secara online.
Pre_conditions Anggota dapat mengetahui
bunga pinjaman
Post_conditions Anggota dapat mengetahui
lama pinjaman
Failed end condition Anggota dapat melakukan
pembatalan secara online
Actor Anggota
Main flow / basic path 1.Anggota mengisi form pinjaman
2.Anggota melakukan pinjaman dengan cara online
5. Diagram Use Case Angsuran
Gambar 4.1.2.4 Diagram Use Case Angsuran Tabel 4.1.2.4 Diagram Use Case Angsuran
Use Case Name Mengelola Angsuran
Requirements Anggota dapat melakukan login
Goal Anggota dapat mengisi form
angsuran secara online.
Pre_conditions Anggota dapat mengetahui jumlah
pinjaman
Post_conditions Anggota dapat mengetahui lama
angsuran
Failed end condition Anggota dapat melakukan
pembatalan secara online
Actor Anggota
Main flow / basic path 1.Anggota mengisi form angsuran
2.Anggota melakukan angsuran dengan cara online
4.1.3. Rancangan Diagram Aktivity 1. Aktivity Diagram Simpanan
Gambar 4.1.3 Aktivity Diagram Simpanan 2. Aktivity Diagram Pengambilan
3. Aktivity Diagram Pinjaman
Gambar 4.1.3.2 Aktivity Diagram Pinjaman 4. Aktivity Diagram Angsuran
4.1.4 Rancangan Dokumen Sistem Usulan 1. Dokumen Masukan
a. Nama Dokumen : Data Anggota
Fungsi : Untuk mengetahui menjadi anggota
Sumber : Anggota
Tujuan : Koperasi
Media : Kertas
Jumlah : 1 lembar
Frekuensi : Setiap terjadi pendaftaran anggota Bentuk : Lampiran A-1
2. Dokumen Keluaran
a. Nama Dokumen : Bukti Simpanan
Fungsi : Untuk mengetahui jumlah simpanan Sumber : Perusahaan
Tujuan : Anggota
Media : Kertas
Jumlah : 1 lembar
Frekuensi : Setiap terjadi simpanan anggota Bentuk : Lampiran A-2
b. Nama Dokumen : Bukti Pengambilan
Fungsi : Untuk mengetahui jumlah pengambilan Sumber : Perusahaan
Tujuan : Anggota
Media : Kertas
Frekuensi : Setiap terjadi pengambilan anggota Bentuk : Lampiran A-3
c. Nama Dokumen : Bukti Pinjaman
Fungsi : Untuk mengetahui jumlah pinjaman Sumber : Perusahaan
Tujuan : Anggota
Media : Kertas
Jumlah : 1 lembar
Frekuensi : Setiap terjadi pinjaman anggota Bentuk : Lampiran A-4
d. Nama Dokumen : Bukti Angsuran
Fungsi : Untuk mengetahui jumlah angsuran Sumber : Perusahaan
Tujuan : Anggota
Media : Kertas
Jumlah : 1 lembar
Frekuensi : Setiap terjadi angsuran anggota Bentuk : Lampiran A-5
4.1.5 Rancangan Prototype 1. Anggota
File Login Anggota
Nama Program : File Login Anggota Akronim : loginanggota.frm
Fungsi : Menampilkan dan daftar file login anggota Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik daftar bila belum terdaftar
Login Anggota
Gambar 4.1.5 Login Anggota File Home Anggota
Nama Program : File Home Anggota Akronim : homeanggota.frm
Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik tombol logout untuk keluar
Home Anggota
Gambar 4.1.5.1 Home Anggota File Tabel Pendaftaran
Nama Program : File Tabel Pendaftaran Akronim : tabelpendaftaran.frm
Fungsi : Menampilkan dan input file Tabel Pendaftaran Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Klik tombol daftar pada file login anggota
b. Input data anggota
c. Klik simpan
Tabel Pendaftaran
Gambar 4.1.5.2 Tabel Pendaftaran File Tabel Data Anggota
Nama Program : File Tabel Data Anggota Akronim : tabeldataanggota.frm
Fungsi : Menampilkan dan input file Tabel data anggota Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik anggota
d. Klik edit jika ingin menambah data e. Klik kembali jika batal menambah data
Tabel Data Anggota
Gambar 4.1.5.3 Tabel Data Anggota File Tabel Data Simpanan
Nama Program : File Tabel Data Simpanan Akronim : tabeldatasimpanan.frm
Fungsi : Menampilkan dan input file Tabel data Simpanan Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik simpanan d. Klik simpan
Tabel Data Simpanan
Gambar 4.1.5.4 Tabel Data Simpanan File Tabel Data Pengambilan
Nama Program : File Tabel Data Pengambilan Akronim : tabeldatapengambilan.frm
Fungsi : Menampilkan dan input file Tabel data Pengambilan Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik Pengambilan
d. Klik choose file untuk mengunggah bukti simpanan
e. Klik simpan
Tabel Data Pengambilan
Gambar 4.1.5.5 Tabel Data Pengambilan File Tabel Data Pinjaman
Nama Program : File Tabel Data Pinjaman Akronim : tabeldatapinjaman.frm
Fungsi : Menampilkan dan input file Tabel data Pinjaman Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik Pinjaman d. Klik simpan
Tabel Data Pinjaman
Gambar 4.1.5.6 Tabel Data Pinjaman File Tabel Data Angsuran
Nama Program : File Tabel Data Angsuran Akronim : tabeldataangsuran.frm
Fungsi : Menampilkan dan input file Tabel data Angsuran Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik angsuran
d. Klik choose file untuk mengunggah bukti pembayaran
e. Klik simpan
Tabel Data Angsuran
Gambar 4.1.5.7 Tabel Data Angsuran 2. Admin
File Login Admin
Nama Program : File Login Admin Akronim : loginadmin.frm
Fungsi : Menampilkan dan daftar file login admin Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
Login Admin
Gambar 4.1.5.8 Login Admin File Home Admin
Nama Program : File Home Admin Akronim : homeadmin.frm
Fungsi : Menampilkan file home admin Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik tombol loout untuk keluar
Home Admin
File Tabel Data Anggota
Nama Program : File Tabel Data Anggota Akronim : tabeldataanggota.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel data anggota Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data anggota
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data Tabel Data Anggota
Gambar 4.1.5.10 Tabel Data Anggota File Tabel Edit Anggota
Nama Program : File Tabel Edit Anggota Akronim : tabeleditanggota.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file edit data anggota Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
c. Klik data anggota
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data Tabel Edit Anggota
Gambar 4.1.5.11 Tabel Edit Anggota File Tabel Data Simpanan
Nama Program : File Tabel Data Simpanan Akronim : tabeldatasimpanan.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel data simpanan Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data simpanan
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data
Tabel Data Simpanan
Gambar 4.1.5.12 Tabel Data Simpanan File Tabel Edit Simpanan
Nama Program : File Tabel Edit Simpanan Akronim : tabeleditsimpanan.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file edit data impanan Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data simpanan
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data
Tabel Edit Simpanan
Gambar 4.1.5.13 Tabel Edit Simpanan Nama Program : File Tabel Data Pinjaman
Akronim : tabeldatapinjaman.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel data pinjaman Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data pinjaman
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data Tabel Data Pinjaman
Gambar 4.1.5.14 Tabel Data Pinjaman Nama Program : File Tabel Edit Pinjaman
Akronim : tabeleditpinjaman.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel edit pinjaman Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data pinjaman
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data Tabel Edit Pinjaman
Gambar 4.1.5.15 Tabel Edit Pinjaman Nama Program : File Tabel Data Angsuran
Akronim : tabeldataangsuran.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel data angsuran Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data Tabel Data Angsuran
Gambar 4.1.5.16 Tabel Data Angsuran Nama Program : File Tabel Edit Angsuran
Akronim : tabeleditangsuran.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel edit angsuran Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data angsuran
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data Tabel Edit Angsuran
Gambar 4.1.5.17 Tabel Edit Angsuran Nama Program : File Tabel Data Kas
Akronim : tabeldatakas.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel data kas Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data kas
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data f. Klik cetak untuk menampilkan data kas Tabel Data Kas
Gambar 4.1.5.18 Tabel Data Kas Nama Program : File Tabel Edit Kas
Akronim : tabeleditkas.frm
Fungsi : Menampilkan dan mengedit file Tabel edit kas Bentuk Tampilan : Lampiran racangan prototype
Proses Program : a. Input username dan password
b. Klik tombol login untuk masuk
c. Klik data kas
d. Klik edit jika ingin mengubah data e. Klik kembali jika batal mengubah data Tabel Edit Kas
4.2 Perancangan Perangkat Lunak 4.2.1 Entity Relationship Diagram (ERD)
Gambar 4.2.1 Entity Relationship Diagram (ERD)
4.2.2 Logical Structure Record (LRS)
4.2.3 Spesifikasi file
Spesifikasi file menjelaskan tentang file-file yang akan digunakan dalam perancangan sistem website yang diajukan dan sebagai media penyimpanan data dari proses yang terjadi pada perancangan sistem
website. Dalam website pada perancangan sistem informasi koperasi
simpan pinjam berbasis web, file-file yang digunakan sebagai berikut :
1. Tabel Admin
Nama File : Koperasi
Akronim : Admin
Fungsi : Menyimpan data admin Tipe File : File master
Organisasi File : Index sequential Akses File : Random
Media : Hard disk
Panjang Record : 88
Kunci Field : id_admin
Software : MySql
Tabel 4.2.3 Spesifikasi File Admin
No. Elemen Data
Akronim Tipe Panjang Keterangan
1. id Admin id_admin int 8 Primery Key
2. username username varchar 15
3. password password varchar 15
2. Tabel Anggota
Nama File : Koperasi Akronim : Anggota
Fungsi : Menyimpan data anggota Tipe File : File master
Organisasi File : Index sequential Akses File : Random
Media : Hard disk
Panjang Record : 230
Kunci Field : id_anggota
Software : MySql
Tabel 4.2.3.1 Spesifikasi File Anggota
No. Elemen Data Akronim Data Tipe Panjang Keterangan
1. Id Anggota id_anggota int 8 Primery Key
2. Nama Anggota
nama_anggota text 50 Foreign Key
3. Jenis Kelamin jenis_kelamin enum 9 4. Tempat Lahir tempat_lahir text 50 5. Tanggal_lahir tgl_lahir date 10
6. Alamat alamat text 50
7. No Ktp no_ktp int 20
8. No Telp no_telp int 13
3. Tabel Simpanan
Nama File : Koperasi Akronim : Simpanan
Fungsi : Menyimpan data simpanan Tipe File : File transaksi
Organisasi File : Index sequential Akses File : Random
Media : Hard disk
Panjang Record : 96
Kunci Field : id_simpan
Software : MySql
Tabel 4.2.3.2 Spesifikasi File Simpanan
No Elemen Data Akronim Data Tipe Panjang Keterangan
1. Id Simpan id_simpan int 8 Primery
Key
2. Id Anggota id_anggota int 8 Foreign Key
3. Nama Anggota nama_anggota text 50
4. Tanggal Simpan tanggal_simpa n
date 10
5. Jumlah Simpan jumlah_simpan double 10 6. Total Simpan total_simpan double 10
4. Tabel Pengambilan
Nama File : Koperasi Akronim : Pengambilan
Fungsi : Menyimpan data pengambilan Tipe File : File transaksi
Organisasi File : Index sequential Akses File : Random
Media : Hard disk
Panjang Record : 114
Kunci Field : id_pengambilan
Software : MySql
Tabel 4.2.3.3 Spesifikasi File Pengambilan
No. Elemen Data Akronim Data Tipe Panjang Keterangan 1. Id
Pengambilan
id_pengambilan int 8 Primery Key
2. Id Anggota id_anggota int 8 Foreign Key
3. Id Simpan id_simpan int 8
4. Nama Anggota nama_Anggota text 50
5. Tanggal Pengambilan
tgl_pengambilan date 10
6. Total Simpan total_simpan double 10 7. Jumlah
Pengambilan
jumlah_pengambila n
double 10
5. Tabel Pinjaman
Nama File : Koperasi Akronim : Pinjaman
Fungsi : Menyimpan data pinjaman Tipe File : File transaksi
Organisasi File : Index sequential Akses File : Random
Media : Hard disk
Panjang Record : 90
Kunci Field : id_pinjam
Software : MySql
Tabel 4.2.3.4 Spesifikasi File Pinjaman
No. Elemen Data Akronim Data Tipe Panjang Keterangan
1. Id Pinjam id_pinjam int 8 Primery Key
2. Id Anggota id_anggota int 8 Foreign Key
3. Nama Anggota nama_anggota text 50
4. Tanggal Pinjaman
tgl_Pinjaman date 10 5. Jumlah Pinjaman jumlah_Pinjaman double 10
6. Lama Pinjaman lama_Pinjaman int 2
6. Tabel Angsuran
Nama File : Koperasi Akronim : Angsuran
Fungsi : Untuk menyimpan data angsuran Tipe File : File master
Organisasi File : Index sequential Akses File : Random
Media : Hard disk
Panjang Record : 70
Kunci Field : id_angsuran
Software : MySql
Tabel 4.2.3.5 Spesifikasi File Angsuran
No. Elemen Data Akronim Data Tipe Panjang Keterangan
1. Id Angsuran id_angsuran int 8 Primery Key
2. Id Anggota id_anggota int 8 Foreign Key
3. Tanggal Angsuran tgl_angsuran date 10 4. Tanggal Jatuh
Tempo
tgl_jatuhtempo date 10 5. Jumlah Angsuran jumlah_angsura
n
double 10
6. Denda Angsuran denda_angsuran double 10
7. Lama Angsuran lama_angsuran int 2
8. Sisa Angsuran sisa_angsuran int 2
7. Tabel Kas
Nama File : Koperasi
Akronim : Kas
Fungsi : Untuk menyimpan data kas Tipe File : File master
Organisasi File : Index sequential Akses File : Random
Media : Hard disk
Panjang Record : 56 Kunci Field : id_kas
Software : MySql
Tabel 4.2.3.6 Spesifikasi File Kas
No. Elemen Data Akronim Data Tipe Panjang Keterangan
1. Id Kas id_kas int 8 Primery Key
2. Id Admin id_admin int 8 Foreign Key
3. Tanggal Masukan tanggal_masukan date 10 4. Tanggal Pengeluaran tanggal_pengeluara n date 10
5. Jumlah Masukan jumlah_masukan double
6. Jumlah Pengeluaran
jumlah_pengeluara n
double 10
4.2.4 Class Diagram
4.2.5 Sequence Diagram
a. Sequence Diagram Admin
Gambar 4.2.5 Sequence diagram Admin
b. Sequence Diagram Simpanan
Gambar 4.2.5.1 Sequence diagram Simpanan sd simpanan
Anggota
Halaman Menu Login
Home Anggota Data Simpanan
Tampilan Home Anggota()
c. Sequence Diagram Pengambilan
Gambar 4.2.5.2 Sequence diagram Pengambilan
d. Sequence Diagram Pinjaman
e. Sequence Diagram Angsuran
Gambar 4.2.5.4 Sequence diagram Angsuran
4.2.6 Spesifikasi Hardware dan Software
Menjelaskan tentang kebutuhan hardware dan software standard yang akan digunakan untuk dapat menjalankan sistem usulan. Kebutuhan
hardware tersebut meilputi : Processor, Memory, Monitor, Hard Disk, Keyboard, Mouse, dan Printer. Kebutuhan Software tesebut meliputi :
Sistem Operasi, Software Aplikasi, & Software Database.
1. Spesifikasi Hardware
a. Server
1) CPU
a) Processor Intel® 2955U ( 1.4GHz, 2MB L3 cache )
b) RAM 2048MB
c) Hard Disk 500GB
2) Mouse
4) Monitor dengan resolusi layar minimum 1024x768
5) Koneksi internet dengan kecepatan 2 Mbps.
2. Spesifikasi Software
a. Server
1) Sistem operasi yang umum digunakan seperti: Microsoft
Windows 7
2) Software XAMPP Control Panel v3.2.2
3) Aplikasi web lihat yang digunakan adalah Google Chrome dan
Mozilla Firefox.
4.3. Jadwal Implementasi
Tabel 4.3 Jadwal Implementasi
No KEGIATAN
WAKTU
BULAN I BULAN II BULAN III 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 Persiapan data awal 2 Analisa 3 Desain Sistem 4 Merancang Sistem 5 Pembuatan Desain Prototype 6 Penyeleseian Laporan