• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PEMASARAN BIJI KOPI ROBUSTA DESA JAMBUWER KECAMATAN KROMENGAN KABUPATEN MALANG SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "ANALISIS PEMASARAN BIJI KOPI ROBUSTA DESA JAMBUWER KECAMATAN KROMENGAN KABUPATEN MALANG SKRIPSI"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

Oleh :

ANALISIS PEMASARAN BIJI KOPI ROBUSTA DESA JAMBUWER KECAMATAN KROMENGAN KABUPATEN MALANG

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pertanian Strata Satu (S1) Pada Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Peternakan Universitas Muhammadiyah Malang

MOH SELBY HAMZAH 201710210311115

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN PETERNAKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2020

(2)

v

(3)

vi

(4)

vii

(5)

viii

(6)

ABSTRAK

Moh. Selby Hamzah, 201710210311115. Analisis Pemasaran Biji Kopi Robusta Desa Jambuwer Kecamatan Kromengan Kabupaten Malang. Di bawah bimbingan Ir. Istis Baroh, MP dan Ir.Harpowo, M.P

Kopi adalah salah satu komoditas unggulan perkebunan di Indonesia yang memiliki nilai ekonomis yang cukup tinggi. Indonesia sendiri tercatat menjadi negara produsen kopi terbesar ketiga di dunia. Jenis kopi yang paling banyak dibudidayakan di Indonesia adalah kopi robusta. Salah satu Desa penghasil kopi robusta di Kabupaten Malang adalah Desa Jambuwer, kopi robusta banyak dibudidayakan di Desa Jambuwer karena memiliki ketinggian dan suhu udara yang sesuai untuk ditanami tanaman kopi robusta .Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui: Saluran pemasaran kopi robusta di Kabupaten Malang. Menghitung besarnya margin pemasaran, distribusi margin dan share kopi robusta di Kabupaten Malang. Pengambilan populasi penelitian ini mengunakan metode sample random sampling. Metode analisis data dengan deskriptif dan kuantitatif. Deskriptif untuk menganalisis saluran pemasaran dan fungsi pemasaran yang dilakukan oleh lembaga pemasaran. Sedangkan kuantitatif untuk menganalisis margin pemasaran, distribusi margin, farmer’s share, dan efisiensi pemasaran. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat empat pola saluran pemasaran kopi robusta yaitu, saluran pemasaran I : Petani – Tengkulak –Pengecer – Konsumen. Saluran pemasaran II : Petani – Tengkulak – Reseller – Konsumen. Saluran pemasaran III : Petani – Tengkulak –Konsumen dan saluran pemasaran IV : Petani – Tengkulak – Perusahaan. Nilai margin pemasaran saluran pemasaran I sebesar Rp 4.000 , margin pemasaran saluran II sebesar Rp 95.000, margin pemasaran saluran III sebesar Rp 95.000 dan margin pemasaran saluran IV sebesar Rp 2.000. Nilai farmer’s share pada saluran pemasaran I sebesar 84%, pada saluran pemasaran II 24%, pada saluran pemasaran III 24% dan saluran pemasaran IV sebesar 91,7%. Hasil saluran pemasaran yang paling efisien bagi petani yaitu saluran pemasaran IV karena memiliki nilai margin pemasaran yang rendah dan memiliki nilai farmer’s share yang tinggi.

Kata Kunci: Kopi Robusta, Pemasaran, Margin Pemasaran, Farmer’s share

(7)

ABSTRAK

Moh. Selby Hamzah, 201710210311115. Analisis Pemasaran Biji Kopi Robusta Desa Jambuwer Kecamatan Kromengan Kabupaten Malang. Di bawah bimbingan Ir. Istis Baroh, MP dan Ir.Harpowo, M.P

Indonesia is recorded as the third largest coffee producing country in the world.

Robusta coffee is widely cultivated in Jambuwer Village Malang Regency. The purpose of this study was to determine: Robusta coffee marketing channels in Malang Regency. Calculating the amount of marketing margin, margin distribution and share of robusta coffee in Malang Regency. The results of this study indicate that there are four patterns of robusta coffee marketing channels, namely, marketing channel I: Farmers - Wholesalers - Retailers - Consumers. Marketing channel II:

Farmers - Middlemen - Resellers - Consumers. Marketing channel III: Farmers - Middlemen - Consumers and marketing channels IV: Farmers - Middlemen - Companies. Meanwhile, the marketing margin for channel I is Rp. 4,000, marketing margin for channel II is Rp. 95,000, channel marketing margin is Rp. 95,000 and channel marketing margin is Rp. 2,000. The farmer's share value in marketing channel I was 84%, marketing channel II was 24%, marketing channel III was 24%

and marketing channel IV was 91.7%. The result of the most efficient marketing channel for farmers is the marketing channel IV because it has a low marketing margin and a high farmer share value.

Keywords: Coffee, Marketing, Marketing margin, Farmer’s share

(8)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN PERSETUJUAN... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

ABSTRAK ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... vii

DAFTAR BAGAN ... viii

DAFTAR GAMBAR ... ix

BAB I ... 1

PENDAHULUAN... 1

1.1 Perumusan Masalah ... 4

1.2 Tujuan Penelitian ... 4

1.3 Manfaat Penelitian ... 4

1.4 Batasan Istilah ... 5

BAB II ... 7

TINJAUAN PUSTAKA ... 7

2.1 Penelitian Terdahulu ... 7

2.2 Landasan Teori ... 10

2.2.1 Kopi Robusta ... 10

2.2.2 Saluran Pemasaran ... 11

2.2.3 Margin Pemasaran ... 13

2.2.4 Farmer’s Share ... 14

2.2.5 Efisiensi Pemasaran... 14

2.2.6 Kerangka Berfikir ... 14

BAB III ... 16

METODE PENELITIAN ... 16

(9)

x

3.1 Lokasi dan Waktu Penelitian ... 16

3.2 Metode Penentuan Populasi dan Sampel ... 17

3.3 Jenis dan Sumber Data Penelitian ... 16

3.4 Teknik Pengumpulan Data ... 18

3.5 Metode Analisis Data ... 19

3.5.1 Margin Pemasaran ... 19

3.5.2 Distribusi Margin ... 19

3.5.3 Farmer’s Share ... 20

3.5.4 Efisiensi Saluran Pemasaran ... 20

BAB IV ... 22

KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN ... 22

4.1 Keadaan Geografis Desa Jambuwer ... 22

4.2 Gambaran Penduduk ... 23

4.2.1 Kondisi Demografis Desa Jambuwer ... 23

4.2.2 Gambaran Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 24

4.2.3 Mata Pencarian ... 25

BAB V ... 26

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 26

4.1 Karakteristik Responden ... 26

5.1.1 Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Usia ... 26

5.1.2 Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 27

5.1.3 Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Tingkat Luas Lahan .... 28

5.1.4 Identitas Responden Lembaga Pemasaran Kopi Berdasarkan Usia ... 29

5.1.5 Identitas Responden Lembaga Pemasaran Kopi Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 30

5.2 Saluran Pemasaran Kopi Robusta di Desa Jambuwer Kab. Malang ... 32

5.3 Analisis Margin Pemasaran, Share dan Distribusi Margin Pada Saluran Pemasaran Kopi Robusta di Desa Jambuwer Kab. Malang ... 34

(10)

xi

5.4 Analisis Efisiensi Pemasaran Kopi Robusta di Desa Jambuwer Kab.

Malang ... 42

5.4.1 Efisiensi Harga (Price Efficiency)... 42

5.4.2 Index Efisiensi Pemasaran Kopi Robusta ... 44

DAFTAR PUSTAKA ... 48

LAMPIRAN ... 52

SURAT PERNYATAAN ... 77

CURICULUM VITAE ... 78

(11)

xii DAFTAR TABEL

Tabel 4. 1Identitas Penduduk Menurut Jenis Kelamin ... 23

Tabel 4. 2 Identitas Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan ... 24

Tabel 4. 3 Identitas Penduduk Menurut Pekerjaan ... 25

Tabel 5. 1 Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Usia ... 26

Tabel 5. 2Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 28

Tabel 5. 3 Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Tingkat Luas Lahan.... 29

Tabel 5. 4 Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Usia ... 30

Tabel 5. 5Identitas Responden Petani Kopi Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 31

Tabel 5. 6Analisis Margin Pemasaran, Share dan Distribusi Margin Pada Saluran Pemasaran I ... 35

Tabel 5. 7Analisis Margin Pemasaran, Share dan Distribusi Margin Pada Saluran Pemasaran II ... 36

Tabel 5. 8Analisis Margin Pemasaran, Share dan Distribusi Margin Pada Saluran Pemasaran III ... 39

Tabel 5. 9Analisis Margin Pemasaran, Share dan Distribusi Margin Pada Saluran Pemasaran IV ... 40

Tabel 5. 10Tingkat Efisiensi Harga Berdasarkan Fungsi Transportasi Pada Lembaga Pemasaran ... 42

Tabel 5. 11Tingkat Efisiensi Harga Berdasarkan Fungsi processing Pada Lembaga Pemasaran ... 43

Tabel 5. 12Perhitungan Nilai Indeks Efisiensi Pada Saluran Pemasaran Kopi Robusta di Desa Jambuwer Kab. Malang ... 44

(12)

xiii DAFTAR BAGAN

Bagan 1 1Kerangka Berfikir... 15

(13)

i

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Peta Desa Jambuwer ... 22

(14)

ii DAFTAR PUSTAKA

Baladina, N., Anindita, R., & Putri, A. R. (2011). Analisis Efisiensi Pemasaran Durian Di Desa Wonoagung, Kecamatan Kasembon, Kabupaten Malang.

1, 11.

Caesara, V., Usman, M., & Baihaqi, A. (2017). Analisis Pendapatan dan Efisiensi Pemasaran Biji Kopi (Green Bean) Arabika di Kabupaten Bener Meriah.

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian, 2(1), 250–261.

https://doi.org/10.17969/jimfp.v2i1.2306

Desiana, C., Rochdiani, dini, & Pardani, C. (2017). Analisis Saluran Pemasaran Biji Kopi Robusta (Suatu Kasus Di Desa Kalijaya Kecamatan Banjarsari Kabupaten Ciamis).

https://jurnal.unigal.ac.id/index.php/agroinfogaluh/article/view/710/614 Hafidz, M. (2020). Analisis Margin Pemasaran Telur Ayam Ras Di Peternakan

Subur Kota Pekanbaru. 53.

Hapsari, H., Rasmikayati, E., & Saefudin, B. R. (2019). Karakteristik Petani Dan Profil Usahatani Ubi Jalar Di Kec. Arjasari, Kab. Bandung.

Sosiohumaniora, 21(3).

https://doi.org/10.24198/sosiohumaniora.v21i3.21288

Hidayat, R. S., Rusman, Y., & Ramdan, M. (2017). Analisis Saluran Pemasaran Gula Aren (Arenga Pinnata) (Studi Kasus Di Desa Capar Kecamatan Salem Kabupaten Brebes). JURNAL ILMIAH MAHASISWA AGROINFO GALUH, 2(2), 117. https://doi.org/10.25157/jimag.v2i2.67

Ismawan, A. H. (2019). Analisis Saluran dan Margin Pemasaran Buah Srikaya di Desa Langsar Kecamatan Bluto Kabupaten Sumenep. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG.

(15)

iii

Jakiyah, U., & Sukmaya, S. G. (2020). Efisiensi Pemasaran Komoditas Manggis Di Kabupetan Tasikmalaya. Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis, 6(1), 201.

https://doi.org/10.25157/ma.v6i1.2964

Kai, Y., Baruwadi, M., & Tolinggi, W. K. (2016). Analisis Distribusi Dan Margin Pemasaran Usahatani Kacang Tanah Di Kecamatan Pulubala Kabupaten Gorontalo. http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/AGR/article/view/1409/1109 Khaswarina, S., Kusumawaty, Y., & Eliza, E. (2019). Analisis Saluran Pemasaran

dan Marjin Pemasaran Bahan Olahan Karet Rakyat (Bokar) di Kabupaten Kampar. Unri Conference Series: Agriculture and Food Security, 1, 88–

97. https://doi.org/10.31258/unricsagr.1a12

Maharani, H., & Furyanah, A. (2020). Analisis Saluran Pemasaran Kopi Robusta Di Desa Cilumping Kecamatan Dayeuhluhur Kabupaten Cilacap Provinsi Jawa Tengah. 9.

Mardhiah, A., & Habibi, M. (2019). Analisis Saluran Pemasaran dan Margin Pemasaran Pinang (Areca Catechu, L) di Kecamatan Kota Bahagia Kabupaten Aceh Selatan. 10.

Mitra, C. N. (2015). Analisis Peluang Pilihan Saluran Pemasaran Kopi Rakyat di Kecamatan Sumberbaru Kabupaten Jember. Universitas Jember.

Murtiningrum, F. (2013). Analisis Daya Saing Usaha Tani Kopi Robusta (Coffea Canephora) Di Kabupaten Rejang Lebong. UNIVERSITAS

BENGKULU.

(16)

iv

Murtiningrum, F., & Gabrienda, G. (2019). Analysis of the Marketing Channels of Coffee. Journal of Agri Socio-Economics and Business, 1(2), 15–28.

https://doi.org/10.31186/jaseb.1.2.15-28

Nadya, M. E. (2019). Analisis Saluran Pemasaran Cengkeh (Syzygium Aomaticum) Di Desa Pegayaman, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Bali. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG.

Puspasari, E. D., Asmara, R., & Riana, F. D. (2017). Analisis Efisiensi Pemasaran Bunga Mawar Potong (Studi Kasus di Desa Gunungsari, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu). Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, 1(2), 80–

93. https://doi.org/10.21776/ub.jepa.2017.001.02.2

Putri, R. K., Nurmalina, R., & Burhanuddin, B. (2018). Analisis Efisiensi Dan Faktor Yang Memengaruhi Pilihan Saluran Pemasaran. MIX: JURNAL ILMIAH MANAJEMEN, 8(1), 109.

https://doi.org/10.22441/mix.2018.v8i1.007

Saputra, W. (2018). Analisis Saluran Pemasaran dan Margin Pemasaran Pala Di Kecamatan Meukek Kabupaten Aceh Selatan. 10.

Sari, D. R. (2017). Export Competitiveness Analysis Of Coffeeindonesiain The World Market. 14, 10. https://doi.org/10.31849/jieb.v14i1

Sari, M. Y. (2019). Isolasi Asam Klorogenat Dari Ekstrak Air Biji Kopi Robusta (Coffea Canephora).

Situmorang, T. S., Alamsyah, Z., & Naenggolan, S. (2015). Analisis Efisiensi Pemasaran Sawi Manis Dengan Pendekatan Structure, Conduct, And Performance (SCP) Di Kecamatan Jambi Selatan Kota Jambi. Jurnal

(17)

v Ilmiah Sosio-Ekonomika Bisnis, 18(2).

https://doi.org/10.22437/jiseb.v18i2.2830

Sofanudin, A., & Budiman, E. W. (2017). Analisis Saluran Pemasaran Cabai Rawit (Capsicum Frutescens. L) (Studi kasus di Kecamatan Kanigoro, Kabupaten Blitar. https://doi.org/10.35457/viabel.v11i1.234

Sugiono, D. A. (2015). Analisis Pemasaran Kopi Robusta(Coffea Robusta L.) (Studi Kasus Pada Kelompok Tani Kopi “Tunas Sari” Di Desa Gerbo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan). Universitas

Muhammadiyah Malang.

Utami, R. (2013). Analisis Tingkat Keuntungan Dan Sistem Pemasiaran Bunga Mawar Potong ( Studi Kasus Pada Usahatani Bunga. 64.

Wowiling, C. C., Pangemanan, L. R. J., & Dumais, J. N. K. (2019). Analisis Pemasaran Jagung Di Desa Dimembe Kecamatan Dimembe Kabupaten Minahasa Utara. AGRI-SOSIOEKONOMI, 14(3), 305.

https://doi.org/10.35791/agrsosek.14.3.2018.22326

(18)

vi

Gambar

Gambar 1 Peta Desa Jambuwer .........................................................................

Referensi

Dokumen terkait

Analisis Perbandingan Tingkat Pendapatan Petani Kopi Robusta ..... Analisis Perbandingan Tingkat Pendapatan Petani Kopi

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui saluran pemasaran yang digunakan oleh pedagang dalam melakukan penjualan biji kopi di kecamatan Sidamanik,

Skripsi berjudul: Analisis Kelayakan Finansial dan Strategi Pengembangan Usaha Pengolahan Kopi Robusta KSU Buah Ketakasi di Desa Sidomulyo Kecamatan Silo Kabupaten

ANALISA PENDAPATAN PETANI KOPI DI DUSUN TUMPAK LENGKONG DESA SUMBER TANGKIL KECAMATAN.. TITOYUDO KABUPATEN MALANG

Analisis Risiko dan Faktor-Faktor Sosial Ekonomi yang Mempengaruhi Usahatani Kopi Robusta (Coffea SP ) di Kecamatan Tirtoyudo Kabupaten Malang. (Risk Analysis and Social

Produksi kopi robusta yang tinggi di Kabupaten Lampung Barat khususnya di Kecamatan Sekincau perlu diimbangi dengan sistem pemasaran yang baik, agar produksi kopi robusta

Hasil analisis statistik menunjukkan bahwa lama perendaman biji kopi robusta dalam air kelapa terhadap perkecambahan benih kopi robusta berpengaruh nyata terhadap

Waktu dalam penelitian tentang Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Petani Menjual Kopi Robusta Dalam Bentuk Gelondong Merah Di Desa Pujungan, Kecamatan Pupuan, Kabupaten