• Tidak ada hasil yang ditemukan

DUA TAHUN REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI ACEH DAN NIAS PASCA- TSUNAMI : EVALUASI PUBLIK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "DUA TAHUN REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI ACEH DAN NIAS PASCA- TSUNAMI : EVALUASI PUBLIK"

Copied!
38
0
0

Teks penuh

(1)

DUA TAHUN REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI

DUA TAHUN REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI

ACEH DAN NIAS PASCA

ACEH DAN NIAS PASCA

-

-

TSUNAMI :

TSUNAMI :

EVALUASI PUBLIK

EVALUASI PUBLIK

Temuan Survei Opini Publik NAD dan Pulau Nias

Desember 2006

(2)

Masalah dan Fokus Survei

„ Kejadian musibah Tsunami di Aceh dan Nias sudah hampir 2 tahun. Pemerintah, masyarakat Indonesia, masyarakat internasional, dan pemerintah negara-negara lain memberikan perhatian besar terhadap musibah tersebut. Upaya-upaya pemulihan Aceh dan Nias akibat Tsunami tersebut sedang dilakukan. Evaluasi atas kemajuan yang dicapai untuk pemulihan itu juga sudah banyak dilakukan. Tapi belum ada evaluasi sistematik yang dilakukan oleh warga Aceh dan warga Nias sendiri atas upaya-upaya pemulihan tersebut. Bagaimanapun warga biasa itu yang merasakan langsung dari musibah dan upaya-upaya untuk pemulihannya. Karena itu apa yang mereka rasakan, persepsikan, dan alami harus didengar, dan harus menjadi ukuran dari progres yang dicapai untuk pemulihan dua wilayah Indonesia itu.

„ Untuk itu survei opini publik secara sistematik atas warga NAD dan Nias dilakukan.

(3)

Populasi, sampel, dan metode

„ Populasi survei provinsi Aceh adalah warga provinsi NAD yang berumur 17 tahun atau lebih; dan survei kepulauan Nias adalah warga kepuluan Nias yang berumur 17 tahun atau lebih.

„ Sampel: 809 sampel pada 12-18 Desember 2006 di provinsi Aceh. Di Pulau Nias pada Desember 12-18 2006 sebanyak 419 sampel.

„ Metode: Sampel di tiap survei dipilih dengan metode multistage random sampling dengan jumlah sampel proporsional di masing-masing kabupaten untuk survei di provinsi NAD dan kecamatan di Kepuluan Nias. Primary sampling unit (PSU) adalah desa/kelurahan atau yang setara dengannya. Di masing-masing desa/kelurahan terpilih secara random kemudian dipilih 10 responden secara random untuk diwawancarai dengan terlebih dahulu memilih secara random 5 RT atau yang setara, dan di masing RT terpilih kemudian dipilih secara random 2 Keluarga, dan di masing-masing Keluarga terpilih dipilih secara random 1 orang laki-laki atau perempuan untuk diwawancarai.

„ Margin of error: Aceh +/- 3,5, dan Nias +/-4,9. Masing-masing pada tingkat kepercayaan 95%.

„ Wawancara dilakukan dengan tatap muka oleh pewawancara yang telah terlatih. Seorang pewawancara bertugas mewawancarai 10 responden.

(4)

Multistage Random Sampling

Populasi desa/kelurahan

tingkat provinsi

Desa/kelurahan di tingkat

Kabubapten/kota dipilihsecara random

dengan jumlah proporsional

RT/lingkungan dipilih secara random

sebanyak 5 dari tiap-tiap desa terpilih

Di masing-masing RT/Lingkungan

dipilih secara random dua KK

Di KK terpilih dipilih secara random

Satu orang yang punya hak pilih

laki-laki/perempuan

Ds 1 … Ds n

Kab 1

Ds 1 … Ds m

Kab k

RT1 RT2 RT3 RT4 RT5

KK1 KK2

(5)

26.3 26.6

20 – 29 Tahun

6.5 16.4*

19 ke bawah

17.6 GAYO LOR

1 SENSUS

BPS LSI

(N=830) SENSUS

BPS

Profil demografi responden

(6)
(7)

Persepsi warga Aceh: Cukup banyak bantuan dari … untuk

pemulihan Aceh akibat Tsunami, Juni dan Desember 05-06 (%)

65

Juni

Des' 05

Des'06

Kelompok relawan luar negeri

Pemerintah negara-negara lain

Kelompok relawan dalam negeri

Masyarakat Indonesia

Pemerintah pusat

(8)

Persepsi warga Aceh: Cukup banyak bantuan dari … untuk

pemulihan Aceh akibat Tsunami, Juni dan Desember 05-06 (%)

40

28 35

29

20 30 40

Des' 05

Des'06

Umum

(9)

Perkembangan bantuan

„ Dibanding tahun lalu setelah dua tahun tsunami di Aceh (Desember 2004), sekarang lebih sedikit masyarakat Aceh pada umumnya yang merasakan bahwa bantuan dari masyarakat atau LSM dalam dan luar negeri banyak atau cukup banyak. Tapi tahun ini dibanding tahun lalu, lebih banyak dari publik Aceh yang merasakan banyak atau cukup banyak bantuan dari pemerintah untuk penanggulangan pasca Tsunami, meskipun kenaikan ini belum mencapai mayoritas warga.

(10)

“Ada kemajuan” dalam membangun kembali … menurut

warga Aceh, Des 05-06 (%)

24

27

26

33

39

43

47

25

Jalan raya Kantor-kantor Perumahan Sarana air bersih

(11)

“Ada kemajuan” dalam membangun kembali … menurut

warga Aceh dan Nias, Des 05-06 (%)

34 34 34

42

55 55

Rumah sakit

Sarana pendidikan

Rumah ibadah

(12)

“Ada kemajuan” dalam … bagi korban tsunami menurut

warga Aceh, Des 05-06 (%)

10 lapangan kerja

Penyediaan kebutuhan

pokok

Pendaftaran ulang hak milik

(13)

Kemajuan perbaikan

„ Dibanding evaluasi tahun lalu (Desember 2005), ada peningkatan yang cukup berarti dari warga Aceh pada umumnya yang merasakan terjadinya perbaikan infrastruktur pasca tsunami, seperti pembangunan kembali jalan-jalan, gedung-gedung pemerintah, sekolah-sekolah, sarana ibadah, dan perumahan warga. Hanya terhadap pembangunan sarana air bersih yang tidak mengalami kenaikan persepsi positif tersebut, bahkan sebaliknya mengalami penurunan.

„ Kenaikan jumlah yang punya persepsi positif juga berkaitan dengan hal-hal yang secara lebih langsung berkaitan dengan korban tsunami seperti lapangan kerja, sembako, dan pelatihan.

(14)

“Ada kemajuan” dalam membangun kembali … menurut

warga Aceh yang menjadi korban tsunami, Des 05-06 (%)

24

25

28

40

36

42

45

28

Jalan raya Kantor-kantor Perumahan Sarana air bersih

(15)

“Ada kemajuan” dalam membangun kembali … menurut

warga Aceh yang menjadi korban tsunami, Des 05-06 (%)

38

32

41

40

53 52

Rumah sakit

Sarana pendidikan

Rumah ibadah

(16)

“Ada kemajuan” dalam … bagi korban tsunami menurut

warga Aceh yang menjadi korban tsunami, Des 05-06 (%)

11 lapangan kerja

Penyediaan kebutuhan

pokok

Pendaftaran ulang hak milik

(17)

Kemajuan perbaikan bagi

korban

„

Kalau

analisis

difokuskan

pada

warga

yang menjadi

korban

atau

yang

keluarganya ada yang menjadi korban, secara umum ada kenaikan jumlah yang

mempersepsikan ada kemajuan yang dibuat dalam pembangunan insfrastrukur

seperti perumahan, jalan-jalan raya, sekolah-sekolah, rumah sakit, dan rumah

ibadah. Namun demikian persepsi yang positif ini secara umum masih belum

mencakup mayoritas warga yang kena korban tsunami.

„

Secara lebih khusus, tidak ada perubahan jumlah secara berarti dari korban yang

berkaitan dengan persepsi tentang pendaftaran ulang hak milik tanah.

(18)

“Ada kemajuan” dalam membangun kembali … menurut

warga Nias, Des 05-06 (%)

6

7

7

2

21

15

15

9

Jalan raya Kantor-kantor Perumahan Sarana air bersih

(19)

“Ada kemajuan” dalam … bagi korban tsunami menurut

warga Aceh, Des 05-06 (%)

10 lapangan kerja

Penyediaan kebutuhan

pokok

Pendaftaran ulang hak milik

(20)

“Ada kemajuan” dalam membangun kembali … menurut

warga Nias, Des 05-06 (%)

9 9

6

13

16

14

Rumah sakit

Sarana pendidikan

Rumah ibadah

(21)

“Ada kemajuan” dalam … bagi korban tsunami menurut

warga Nias, Des 05-6 (%)

2 lapangan kerja

Penyediaan kebutuhan

pokok

Pendaftaran ulang hak milik

(22)

Perbaikan di Nias

„

Seperti halnya di Aceh, di Nias jumlah warga yang mempersepsikan adanya

perbaikan dalam penanggulangan pasca gempa mengalami peningkatan.

„

Namun demikian kenaikan ini masih jauh dari angka mayoritas.

(23)

“Banyak” Kemajuan yang dilakukan pemerintah pusat untuk

pemulihan Aceh dan Nias akibat Tsunami, menurut opini

warga Aceh dan Nias, 2005-2006 (%)

24

27

43

18

13

Juni Des'05 Des'06

Aceh

(24)

Ada kemajuan di Aceh, tapi

penurunan di Nias

„

Jumlah warga yang mempersepsikan bahwa pemerintah pusat telah

banyak melakukan kemajuan dalam penanggulangan pasca tsunami

meningkat di Aceh dari 27% Desember 2005, menjadi 43% Desember

2006. Sebaliknya, di Nias terjadi sedikit penurunan dari 18% ke 13%

dalam waktu yang sama.

(25)

Kinerja BRR menurut warga Aceh dan Nias,

Desember 2006 (%)

60

35

31 34

15

10

Secara umum BRR telah bekerja dengan baik

BRR bekerja dengan cepat Pengelolaan BRR

transparan/terbuka kepada masyarakat

(26)

Kinerja BRR menurut warga Aceh secara umum,

Des 05-06 (%)

38

60

20

35

18

31

Des' 05 Des' 06

BRR bekerja dengan baik

BRR bekerja dengan cepat

BRR bekerja dengan

(27)

Kinerja BRR menurut warga Aceh yang jadi korban

tsunami, Des 05-06 (%)

43

59

23

28 24

28

Des' 05 Des' 06

BRR bekerja dengan baik

BRR bekerja dengan cepat

BRR bekerja dengan

(28)

BRR bekerja dengan baik menurut warga Aceh

secara umum dan korban tsunami, Des 05-06 (%)

38 43

60 59

Des' 05 Des' 06

(29)

BRR bekerja dengan cepat menurut warga Aceh secara

umum dan yang menjadi korban tsunami, Des 05-06 (%)

20

35

23

28

(30)

BRR bekerja dengan transparan menurut warga Aceh secara

umum dan yang menjadi korban tsunami, Des 05-06 (%)

18

31

24

28

(31)

Kepuasan terhadap kerja BRR sejauh ini menurut

warga Aceh, Desember 2006 (%)

42 42

16

(32)

Kepuasan terhadap kerja BRR sejauh ini menurut

warga Nias, 2006 (%)

18

78

4

(33)

Kinerja BRR

„ Badan Rekonstruksi dan Rehabilitasi (BRR) telah hadir setidaknya lebih dari satu tahun di Aceh dan Nias. Persepsi positif atas kinerja BRR secara umum mengalami kenaikan yang berarti dibanding tahun lalu.

„ Di Aceh, baik bagi warga umum maupun bagi korban, BRR dipersepsikan telah bekerja baik oleh mayoritas

warga. Terjadi kenaikan persepsi positif pada warga Aceh pada umumnya dari 39% 2005 ke 60% tahun 2006, dan kenaikan yang kurang lebih sama pada korban atau keluarga korban.

„ Secara lebih spesifik, terjadi kenaikan jumlah warga yang memersepsikan bahwa BRR telah bekerja dengan cepat, dari 20% pada 2005 ke 35% pada 2006.

„ Kenaikan juga terjadi dari persepsi warga tentang transparansi BRR dalam melaksanakan tugasnya di Aceh.

Pada Desember 2005 jumlah warga yang mempersepsikan demikian sebanyak 18%, dan kemudian meningkat menjadi 34% pada Desember 2006.

„ Kenaikan jumlah yang mempersepsikan kecepatan dan transparansi BRR secara positif tersebut terjadi pada warga Aceh secara umum dan warga Aceh yang terkait dengan korban tsunami. Namun demikian perbaikan ini belum dirasakan oleh mayoritas warga.

„ Sementara di Nias jumlah yang mempersepsikan adanya perbaikan kinerja BRR lebih rendah di banding di

Aceh, meskipun sama-sama ada peningkatan dalam setahun terakhir.

„ Secara umum kepuasan publik Aceh atas kinerja BRR terbelah. Sebagian merasa puas, dan sebagian lagi merasa tidak puas.

(34)

Indeks kinerja pembangunan kembali Aceh dan

Nias Pasca-Tsunami 2005-2006

(1 = sangat banyak kemajuan, 4 = Tidak ada kemajuan sama sekali)

3.330

3.410

Nias

2.690

2006

2.782

2005

(35)

Temuan umum

„ Indeks kienrja pemerintah dalam pemulihan Aceh dan Nias pasca-tsunami adalah skor rata-rata dari total skor item-item persepsi atas kinerja pemerintah dalam pembangunan kembali Aceh dan Pulau Nias Pasca Tsunami dan gempa. Indeks dengan skor 1-1.5 = sangat banyak kemajuan, 1.5-2.49 = Cukup banyak kemajuan, 2.5-3.49 = sedikit kemajuan, dan 3.5-4 = tidak ada kemajuan.

(36)

Temuan umum

„ Secara umum, tidak bisa menafikan memang ada kemajuan yang dibuat pemerintah dan BRR di Aceh, tapi kemajuan ini belum dirasakan banyak oleh warga pada umumnya. Sebagian ini mungkin substantif, dan sebagian lagi mungkin masalah komunikasi antara pemerintah dan BRR dengan publik pada umumnya.

(37)

Regresi logistik efek kinerja rekonstruksi Aceh atas pilihan

gubernur: Irwandi versus calon-calon lain

.073

Std. Error Logit

Parameter

(38)

Implikasi

„

Analisis statistik menunjukan beberapa implikasi dari persepsi atas kinerja

rekonstruksi Aceh ini.

„

Warga yang menilai positif terhadap kinerja pemerintah dalam rekonstruksi Aceh

cenderung memilih Malik Raden dibanding Irwandi, dan sebaliknya.

„

Masih besarnya warga yang menilai negatif kinerja pemerintah tersebut

menguntungkan Irwandi dibanding Malik, tapi tidak berpengaruh terhadap

persaingan Irwandi dengan calon-calon yang lain.

„

Di samping itu persepsi positif atas kinerja rekonstruksi Aceh meningkatkan

perasaan kebanggan orang Aceh menjadi orag Indonesia, dan sebaliknya

menurunkan kebanggaan menjadi orang Indonesia.

„

Karena itu kierja pemerintah dalam rekonstruksi Aceh punya ikut merubah

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada dan tidaknya perbedaan kebiasaan belajar antara mahasiswa jurusan P.IPS angkatan 2007 yang diterima melalui jalur reguler

Abstrak.Pseudomonas aeruginosa merupakan patogen utama bagi manusia yang disebut patogen oportunistik, bakteri ini menjadi problema serius pada pasien rumah sakit yang

Hal tersebut dapat dilihat dari hasil analisis atas pengujian pengaruh motivasi terhadap kepuasan kerja karyawan menunjukkan bahwa nilai critical ratio (CR)

Dari Abu Hurairah, dia berkata, Rasulullah Shallallâhu 'alaihi Wa Sallam bersabda, "Barangsiapa yang berbuka (tidak berpuasa) sehari di bulan Ramadlan tanpa adanya alasan

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat, taufik dan hidayah-Nya yang telah mempermudah jalan penulis dalam menyelesaikan skripsi yang

Dari transaksi transaksi tersebut kemudian dapat dihasilkan laporan-laporan yang berhubungan dengan proses pelaksanaan produksi sesuai dengan kebutuhan

Berdasarkan hasil analisis data penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan keterampilan akuisisi fisika siswa melalui penerapan model pembelajaran

3. Antara gadis dan calon suaminya tidak ada permusuhan 4. Maharnya tidak kurang dari mahar mitsl.. Pada zaman sekarang akses dan pendidikan dan aktualisasi diri