• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Kualitas Jaringan 3G Dengan Metode Drive Test Benchmark PadaArea Medan Baru

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Kualitas Jaringan 3G Dengan Metode Drive Test Benchmark PadaArea Medan Baru"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Perkembangan telekomunikasi Indonesia berkembang sangat pesat, dibuktikan dengan munculnya berbagai operator telekomunikasi yang saling bersaing dengan berbagai produk layanan telekomunikasi yang diberikan kepada pelanggan. Operator telekomunikasi mempunyai kewajiban memberikan kualitas layanan jaringan yang optimal demi kepuasan pelanggan. Untuk menjamin kualitas layanan jaringan tetap optimal salah satunya dengan cara melakukan

drive test benchmark. Pada tugas akhir ini akan melakukan analisis pengukuran jaringan 3G pada operator Telkomsel dan XL pada daerah Medan baru berdasarkan parameter KPI (Key Performance Indikator) serta perhitungan

pathloss dengan mode cos 213 dan NLOS 3GPP. Berdasarkan data pengukuran didapatkan hasil untuk parameter KPI RSCP acceptance operator Telkomsel sebesar 99,98% dan XL 96,94%, parameter Ec/No acceptance pada operator Telkomsel sebesar 93,53% dan operator XL 93,74%, parameter SQI acceptance

pada operator Telkomsel sebesar 84,57% dan operator Xl 80,62%. Nilai

acceptance CSSR Telkomsel sebesar dan operator XL . Nilai

acceptance CCSR pada operator Telkomsel dan XL sebesar 100%. CDR

acceptance pada operator Telkomsel dan XL sebesar 0%. Nilai CCR pada operator Telkomsel sebesar 6,25% dan operator XL 21,88%.

Kata Kunci : Drive test Benchmark, KPI , Pathloss cos 231 dan NLOS 3GPP

Referensi

Dokumen terkait

Bisnis operator seluler pada saat ini sangat pesat dengan banyaknya pesaing, sehingga perusahaan operator seluler saling bersaing baik dalam kualitas produk,

performansi jaringan 3G yang diteliti berdasarkan parameter KPI berdasarkan metode idle mode dan data mobile yaitu RSCP, Ec/No, dan Troughput diperoleh menggunakan

“Menurut pendapat saya, perkembangan teknologi sudah lebih berkembang, terutama di sisi produk wimax saat ini berkebang pesat, dari GSM mobille telekomunikasi percepatan data yang

Telkomsel yang diterima oleh UE di area cluster tersebut yang dengan hanya menerima sinyal 3G/UMTS (metode Lock jaringan) rata-rata sudah dalam kondisi sangat baik

Penelitian dapat dilakukan pada wilayah lain dengan renta ng waktu lebih detaildengn membandingkan kualitas layana n yang di sediakan oleh beberapa operator yang berbeda dan

Bisnis operator seluler pada saat ini sangat pesat dengan banyaknya pesaing, sehingga perusahaan operator seluler saling bersaing baik dalam kualitas produk,

Saat ini kosmetika untuk kuku berkembang begitu pesat, dibuktikan dengan tersedianya berbagai macam perawatan untuk kuku dan makin banyaknya produk-produk yang beredar.

Analisis Perbandingan Kualitas Jaringan 3G dan $G Antar Operator dengan Metode Drive Test menggunakan Software G-Net TrackPro di Tanjung Balai Karimun.[Skripsi].. Universitas Maritim