• Tidak ada hasil yang ditemukan

Studi Deskriptif Pembakuan Tari Persembahan Dan Musik Pengiring Oleh Sanggar Singgasana Siak Dalam Konteks Budaya Melayu Riau

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Studi Deskriptif Pembakuan Tari Persembahan Dan Musik Pengiring Oleh Sanggar Singgasana Siak Dalam Konteks Budaya Melayu Riau"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Dalam skripsi ini, penulis mendeskripsikan Tari Persembahan sebagai tari untuk menyambut di Provinsi Riau yang dibakukan penyajiannya. Pembakuan dilakukan agar tidak ada lagi perbedaan gerak dan mengembalikan kembali falsafah. Penelitian difokuskan kepada bentuk penyajian dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Adapun data yang diperoleh adalah dari metode observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi yang meliputi gerak, musik iringan, rias dan busana, tempat pertunjukan dan properti. Analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif yaitu mereduksi data, menyajikan data dan membuat kesimpulan.

Hasil penelitian menunjukan: penari Tari Persembahan pada masa dahulu tidak tentu berapa jumlahnya dan dapat ditarikan oleh laki-laki. Namun seiring dengan perkembangannya Tari Persembahan sudah dibakukan oleh Lembaga Adat Melayu Riau. Tari Persembahan hanya untuk ditarikan oleh 7 orang penari perempuan. Pada musik pengiring Tari Persembahan sekarang diperlambat agar sesuai dengan gerak lemah gemulai Tari Persembahan. Lalu tata rias dan busana mengalami perkembangan, dahulu yang sederhana menjadi mewah dan anggun. Tempat pertunjukannya pun dilakukan di gedung/ balai-balai kehormatan. Tepak sirih yang digunakan dahulu terbuat dari logam, tetapi sekarang terbuat dari kayu.

Kata kunci: Tari Persembahan, Provinsi Riau, Melayu.

KATA PENGANTAR

Referensi

Dokumen terkait

Untuk menentukan waktu proyek dilihat dari waktu yang terpanjang dari garis edar (jalur), hal ini yang disebut garis edar (jalur) kritis atau Critical Path. Sehingga waktu

Himpunan Peraturan Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2016 1... Himpunan Peraturan Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Tahun

Par a peker ja migr an dan anggota keluar ganya har us, ber dasar kan ketentuan hukum yang ber laku di Negar a-Negar a ber sangkutan, ser ta per janjian inter nasional yang

(1) Subbagian Perencanaan mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan penyusunan rencana, program, monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan kegiatan di lingkungan

Diangkat sebagai anggota Komite Audit melalui Surat Keputusan Dewan Komisaris Nomor 02-SK/DK/VI/2011 tanggal 1 Juni 2011 tentang Pengangkatan Anggota Komite Audit PT

Maka dari itu dalam keputusan pembelian konsumen di Kedai Kopi Euy yang menjadi faktor penyebabnya atau yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen tersebut

peningkatan beban karyawan selama tahun 2013 dapat dijaga pada tingkat dibawah 5%, di mana total beban karyawan tercatat sebesar rp 544,4 miliar, sedikit meningkat sebesar 1,21%