• Tidak ada hasil yang ditemukan

KELUARGA MAHASISWA SASTRA INDONESIA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS GADJAH MADA Jalan Nusantara No. 1 Bulaksumur Yogyakarta 55281

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "KELUARGA MAHASISWA SASTRA INDONESIA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS GADJAH MADA Jalan Nusantara No. 1 Bulaksumur Yogyakarta 55281"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

KELUARGA MAHASISWA SASTRA INDONESIA FAKULTAS ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS GADJAH MADA

Jalan Nusantara No. 1 Bulaksumur Yogyakarta 55281

Nomor : 38/KMSI-UGM/PSDM/III/2021 5 Maret 2021

Lampiran : Satu Bundel Perihal : Undangan Lomba

Yth. Rektor

Universitas Jember di tempat

Dengan hormat,

Melalui surat ini kami beritahukan bahwa Keluarga Mahasiswa Sastra Indonesia melaksanakan serangkaian lomba Festival Sastra 2021 dengan tema “Amerta”. Seluruh rangkaian lomba akan kami selenggarakan secara daring untuk kategori pelajar dan mahasiswa/umum dan dilaksanakan pada tanggal 7 Maret–10 April 2021.

Sehubungan dengan hal itu, kami selaku panitia mengundang siswa/i untuk berpartisipasi dalam serangkaian lomba Festival Sastra 2021. Apabila ada hal-hal yang belum jelas, Bapak/Ibu dapat menghubungi panitia a.n Kanaya Prilanda Syafa (0895635651415).

Atas perhatian Bapak/Ibu, kami mengucapkan terima kasih.

Hormat kami, Ketua Sevia Anggraeni NIM. 19/443350/SA/19839 Ketua Pelaksana Shofiatunnisa Azizah NIM. 20/459983/SA/20403

(2)

Lampiran 1 

POSTER KEGIATAN  FESTIVAL SASTRA 2021  UNIVERSITAS GADJAH MADA   

(3)

Lampiran 2 

PANDUAN KEGIATAN  FESTIVAL SASTRA 2021  UNIVERSITAS GADJAH MADA  A. LATAR BELAKANG 

Festival Sastra 2021 merupakan acara tahunan Keluarga Mahasiswa Sastra Indonesia (KMSI), Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Gadjah Mada, yang terjadwal dalam Rencana Kegiatan dan Anggaran Tahunan (RKAT). Kegiatan ini dilaksanakan dengan semangat keinginan dan kebersamaan untuk mengenalkan dan membangkitkan semangat kesusastraan dalam masyarakat, khususnya para pemuda sebagai generasi penerus bangsa, terutama pada masa pandemi.

Dunia saat ini sedang berada dalam situasi yang kurang baik. Pandemi Covid-19 sudah berlangsung selama lebih dari satu tahun. Tidak hanya pandemi, negara kita saat ini juga sedang dilanda berbagai bencana. Semua orang mengalami situasi sulit. Berbagai aspek kehidupan terkena dampaknya, salah satunya dunia sastra. Semangat berkarya melalui sastra pada masa pandemi perlahan luntur karena berbagai keterbatasan yang dihadapi. Tekanan dari berbagai sisi membuat ide-ide cemerlang pemuda terbatasi. Namun, apabila dilihat lebih jauh, situasi pandemi dapat menjadi celah agar semangat sastra tidak mati. Aktivitas masyarakat yang mengharuskan mereka berdiam diri di rumah membuka pintu baru bagi dunia sastra untuk menjadi terapi bagi masyarakat khususnya pemuda di masa pandemi. Semangat berkarya melalui sastra perlu dibangkitkan agar masyarakat khususnya pemuda dapat menyalurkan suara hati dan aspirasi.

Berdasarkan latar belakang di atas, melalui kegiatan Festival Sastra 2021, kami ingin membangkitkan semangat berkarya melalui sastra kepada masyarakat. Selain itu, kami juga ingin menyampaikan bahwasanya sastra tidak mati dan asa masih tersisa sekalipun pandemi telah mengikis hampir seluruhnya. Kami menyebutnya “Amerta” yang berasal dari bahasa Sanskerta amrta (a=tidak, mrta=mati) sehingga secara harfiah berarti tidak mati atau abadi. Maka dari itu, diharapkan masyarakat khususnya generasi muda bisa memperoleh harapan baru lewat semangat amerta kesusastraan. Oleh sebab

(4)

itu, acara ini diselenggarakan dalam bentuk festival dengan tujuan menyampaikan urgensi sastra bagi masyarakat dan bagaimana sastra mampu menjadi alternatif peneduh dan penyembuh di tengah keadaan dunia yang sedang tidak baik-baik.

B. NAMA KEGIATAN 

Kegiatan ini bernama     ​Festival Sastra 2021     dengan mengusung tema “Amerta”        dan tagline “Asa Kita Songsong Dunia”. Tema ini diusung dengan mengandung tiga poin        penting, yaitu:

1. Sastra sebagai sarana menyampaikan aspirasi;  2. Sastra sebagai sarana mewujudkan harapan;  3. Sastra sebagai terapi di tengah pandemi;  

Tema tersebut sekiranya tepat untuk membangkitkan semangat berkreativitas di        semua kalangan, khususnya pemuda-pemudi Indonesia di tengah situasi yang serba sulit        seperti sekarang ini.

C. TUJUAN KEGIATAN 

Kegiatan ini diselenggarakan dengan tujuan sebagai berikut:

1. Mempertegas roh keberadaan sastra Indonesia di dalam masyarakat; 

2. Meningkatkan apresiasi masyarakat—khususnya para pelajar SMP/Sederajat dan        SMA/Sederajat—terhadap perkembangan sastra Indonesia; 

3. Meningkatkan  kemampuan  dan  bakat  para  pelajar  SMP/Sederajat  dan  SMA/Sederajat dalam menciptakan karya sastra; 

4.  ​Meningkatkan semangat berkarya melalui sastra saat pandemi; 

5. Memperkuat solidaritas antar mahasiswa prodi Bahasa dan Sastra Indonesia,        Universitas Gadjah Mada.

 

D. BENTUK KEGIATAN 

Kegiatan-kegiatan yang akan diselenggarakan dalam acara Festival Sastra 2021, antara lain:

(5)

2. Rangkaian lomba

a. Lomba Cipta Puisi kategori pelajar (SMP/SMA/Sederajat) dan mahasiswa/umum se-Indonesia;

b. Lomba Cipta Cerpen kategori pelajar (SMP/SMA/Sederajat) dan mahasiswa/umum se-Indonesia;

c. Lomba Baca Puisi kategori pelajar (SMP/SMA/Sederajat) dan mahasiswa/umum se-Indonesia;

d. Lomba Esai kategori pelajar (SMA/Sederajat) dan mahasiswa/umum se-Indonesia;

e. Lomba Poster kategori umum se-Indonesia; f. Lomba Fotografi kategori umum se-Indonesia; 3. Penutupan (Malam Puncak)

E. WAKTU DAN TEMPAT 

Waktu Pelaksanaan : 7 Maret​—​10 April 2021 Tempat Pelaksanaan : via daring

F. SASARAN KEGIATAN 

Acara Festival Sastra 2021 ini memiliki dua kategori sasaran kegiatan, yaitu: 1. Pelajar SMP/SMA/Sederajat; 

2. Mahasiswa/umum.   

G. TEKNIS PERLOMBAAN FESTIVAL SASTRA 2021

A. Lomba Cipta Puisi Kategori Pelajar (SMP/SMA/Sederajat) dan Mahasiswa/Umum se-Indonesia

Pelaksanaan : 7 Maret—24 Maret 2021

Penanggung Jawab : Dwi Fury Misgiarti

(6)

1. Lomba dibuka tanggal 7 Maret 2021 sampai 24 Maret 2021 pukul 23.59 WIB.

2. Pengumuman lomba akan dilaksanakan pada tanggal 10 April 2021 pada malam puncak Festival Sastra UGM 2021.

3. Peserta adalah pelajar (SMP/SMA/sederajat) dan mahasiswa/umum (setiap orang dapat berpartisipasi dan tidak dibatasi usia).

4. Tema puisi “Telisik Harap ketika Hidup Sedang Tidak Baik-Baik Saja”.

5. Peserta wajib mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

6. Peserta wajib mengunggahtwibbon di akun Instagram masing-masing dengancaption

dan hashtag yang telah disediakan, serta mention akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

7. Twibbon dan caption dapat diunduh di alamatbit.ly/FestivalSastra2021.

8. Puisi tidak menyinggung dan menghina SARA.

9. Puisi merupakan hasil karya sendiri (bukan plagiarisme).

10. Setiap karya yang merupakan plagiarisme dan sudah dipublikasikan di media cetak

atau online bukan merupakan tanggung jawab panitia dan akan didiskualifikasi.

11. Naskah lomba tidak sedang dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba lain. 12. Hak publikasi setiap puisi menjadi milik panitia.

13. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat. Syarat Khusus

1. Peserta hanya boleh mengirimkan satu puisi. 2. Naskah diketik dan dikirimkan dalam format PDF. 3. Kertas A4.

4. Huruf Times New Roman.

5. Ukuran font 12.

6. Spasi 1,5.

7. Margin normal serta rata kanan-kiri. 8. Jumlah halaman maksimal 4 halaman. 9. Judul puisi dicetak tebal.

10. Nama penulis puisi dicetak miring.

(7)

12. Naskah yang tidak memenuhi syarat akan didiskualifikasi. Contoh format puisi adalah sebagai berikut.

Judul Puisi Nama Penulis __________ _________ __________ __________ __________ __________ __________ __________ Kota, tanggal-bulan-tahun Tata Cara Pendaftaran

1. Pendaftaran dilakukan secara daring (online).

2. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran daring (online) melalui tautan

bit.ly/PendaftaranFS21.

3. Peserta wajib mengunduh twibbon melalui tautan bit.ly/FestivalSastra2021.

4. Peserta wajib mengunduh Surat Pernyataan Keaslian Dokumen melalui tautan bit.ly/FestivalSastra2021.

5. Peserta membayar biaya pendaftaran lomba sebesar Rp40.000 per orang. Setiap

peserta yang mendaftarkan diri bersama 2 peserta lainnya akan diberikan potongan

(8)

6. Peserta yang melakukan pendaftaran kelompok (3 orang) membayar biaya pendaftaran secara kolektif.

7. Peserta membayar biaya pendaftaran dengan transfer melalui salah satu dari pilihan rekening di bawah ini:

BRI : 0112-01-097137-50-4 a/n Elma Salsabila Elzahro

Gopay : 085715524818 a/n Elma Salsabila Elzahro

8. Peserta wajib mengunggah bukti pembayaran saat mendaftar lomba. 9. Uang yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan.

10. Peserta mengirim karya dengan nama file CIPTA PUISI_FS21_NAMA, contoh CIPTA PUISI_FS21_DWI FURY MISGIARTI.

11. Peserta mengirim berkas dan kelengkapan lomba melalui tautan

bit.ly/KumpulKaryaFS21dengan melampirkan dokumen sebagai berikut: 1. Naskah (format PDF)

2. Foto atau scan identitas diri berupa Kartu Pelajar/Kartu Mahasiswa/SIM/KTP

(format JPG/JPEG)

3. Foto atau scan Surat Pernyataan Keaslian Dokumen (format JPG/JPEG)

4. Hasil tangkap layar upload twibbon

5. Hasil tangkap layar mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra)

Lain-lain

1. Informasi lebih lanjut hubungi Kanaya Prilanda Syafa (0895-6356-51415).

2. Rincian acara dan informasi lainnya dapat diperoleh melalui akun Instagram Festival Sastra, yakni (@festivalsastra).

3. Hadiah pemenang lomba adalah sebagai berikut. a. Kategori Pelajar (SMP/SMA/sederajat)

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00

(9)

3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00 b. Kategori Mahasiswa/Umum

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00

*Seluruh peserta mendapatkan sertifikat peserta non-cetak.

B. Lomba Cipta Cerpen Kategori Pelajar (SMP/SMA/Sederajat) dan Mahasiswa/Umum se-Indonesia

Pelaksanaan : 7 Maret—24 Maret 2021

Penanggung Jawab : Zania Mashuro

Syarat Umum

1. Lomba dibuka tanggal 7 Maret 2021 sampai 24 Maret 2021 pukul 23.59 WIB.

2. Pengumuman lomba akan dilaksanakan pada tanggal 10 April 2021 pada malam puncak Festival Sastra UGM 2021.

3. Peserta adalah pelajar SMP/SMA/sederajat dan mahasiswa/umum (setiap orang dapat berpartisipasi dan tidak dibatasi usia).

4. Tema cerpen “Telisik Harap ketika Hidup Sedang Tidak Baik-Baik Saja”. 5. Peserta wajib mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

6. Peserta wajib mengunggahtwibbon di akun Instagram masing-masing dengancaption

dan hastagyang telah disediakan, sertamentionakun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

7. Twibbon dan caption dapat diunduh di alamat bit.ly/FestivalSastra2021. 8. Cerpen tidak menyinggung dan menghina SARA.

9. Cerpen merupakan hasil karya sendiri (bukan plagiarisme).

10. Setiap karya yang merupakan plagiarisme dan sudah dipublikasikan di media cetak

atau online bukan merupakan tanggung jawab panitia dan akan didiskualifikasi.

11. Naskah lomba tidak sedang dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba lain. 12. Hak publikasi setiap cerpen menjadi milik panitia.

(10)

13. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat. Syarat Khusus

1. Peserta hanya boleh mengirimkan satu cerpen. 2. Naskah diketik dan dikirimkan dengan format PDF. 3. Kertas A4.

4. Huruf Times New Roman.

5. Ukuran font 12.

6. Spasi 1,5.

7. Margin normal serta rata kanan-kiri. 8. Jumlah halaman maksimal 7 halaman.

9. Naskah yang tidak memenuhi syarat akan didiskualifikasi. Tata Cara Pendaftaran

1. Pendaftaran dilakukan secara daring (online).

2. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran daring (online) melalui tautan

bit.ly/PendaftaranFS21.

3. Peserta wajib mengunduh twibbon melalui tautan bit.ly/FestivalSastra2021.

4. Peserta wajib mengunduh Surat Pernyataan Keaslian Dokumen melalui tautan bit.ly/FestivalSastra2021.

5. Peserta membayar biaya pendaftaran lomba sebesar Rp40.000 per orang. Setiap

peserta yang mendaftarkan diri bersama 2 peserta lainnya akan diberikan potongan

biaya pendaftaran masing-masing senilai 10%.

6. Peserta yang melakukan pendaftaran kelompok (3 orang) membayar biaya pendaftaran secara kolektif.

7. Peserta membayar biaya pendaftaran dengan transfer melalui salah satu dari pilihan rekening di bawah ini:

BRI : 0112-01-097137-50-4 a/n Elma Salsabila Elzahro

Gopay : 085715524818 a/n Elma Salsabila Elzahro

(11)

9. Uang yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan.

10. Peserta mengirim karya dengan nama file CIPTA CERPEN_FS21_NAMA, contoh CIPTA CERPEN_FS21_ZANIA MASHURO.

11. Peserta mengirim berkas dan kelengkapan lomba melaluibit.ly/KumpulKaryaFS21

dengan melampirkan dokumen sebagai berikut: 1. Naskah (format PDF)

2. Foto atau scan identitas diri berupa Kartu Pelajar/Kartu Mahasiswa/SIM/KTP

(format JPG/JPEG)

3. Foto atau scan Surat Pernyataan Keaslian Dokumen (format JPG/JPEG)

4. Hasil tangkap layar upload twibbon

5. Hasil tangkap layar mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra)

Lain-lain

1. Informasi lebih lanjut hubungi Chanindya Norma Azhari (0857-0267-4834).

2. Rincian acara dan informasi lainnya dapat diperoleh melalui akun Instagram Festival Sastra UGM, yakni (@festivalsastra).

3. Hadiah pemenang lomba adalah sebagai berikut. a. Kategori Pelajar (SMP/SMAsederajat):

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00 b. Kategori Mahasiswa/Umum

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00

*Seluruh peserta mendapatkan sertifikat peserta non-cetak.

C. Lomba Baca Puisi Kategori Pelajar (SMP/SMA/Sederajat) dan Mahasiswa/Umum se-Indonesia

(12)

Pelaksanaan : 7 Maret—24 Maret 2021

Penanggung Jawab : Naura Alya Nafisah

Syarat Umum

1. Lomba dibuka tanggal 7 Maret 2021 sampai 24 Maret 2021 pukul 23.59 WIB.

2. Pengumuman lomba akan dilaksanakan pada tanggal 10 April 2021 pada malam puncak Festival Sastra UGM 2021.

3. Peserta adalah pelajar SMP/SMA/sederajat dan mahasiswa/umum (setiap orang dapat berpartisipasi dan tidak dibatasi usia).

4. Peserta wajib mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

5. Peserta wajib mengunggahtwibbon di akun Instagram masing-masing dengancaption

dan hastag yang telah disediakan, serta mention akun Instagram Festival Sastra (@festivalsastra).

6. Twibbon dan caption dapat diunduh melalui alamat bit.ly/FestivalSastra2021. 7. Pembacaan puisi dilakukan dengan format video.

8. Video tidak sedang dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba lain.

9. Video yang diikutsertakan adalah karya asli peserta (bukan video orang lain). Peserta memiliki hak cipta yang mandiri, lengkap, jelas, tidak diperdebatkan dari setiap unsur, tidak melanggar pihak lain (privasi dan hal terkait lainnya). Kewajiban atas ketentuan ini menjadi tanggung jawab peserta sepenuhnya. Panitia dibebaskan dari tanggung jawab dan segala konsekuensi atas pelanggaran yang dilakukan peserta. 10. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

Syarat Khusus

1. Peserta memilih satu puisi dari pilihan yang telah ditentukan di bawah ini. 1) Tanah Air Mata — Soetardji Calzoum Bachri

2) Membaca Tanda-Tanda — Taufiq Ismail 3) Sagu Ambon — WS. Rendra

4) Kepada Kawan — Chairil Anwar

5) Mari, Mari Belajar Lagi — Suminto A. Sayuti 2. Durasi pembacaan puisi maksimal 7 menit.

(13)

3. Apabila peserta melebihi durasi waktu yang ditentukan akan dikenakan pengurangan nilai.

4. Video boleh diolah digital sebatas perbaikan kualitas video (kontras, saturasi, dan eksposur) tanpa mengubah video aslinya.

5. Video boleh diolah digital menggunakan kamera gadgetatau kamera dengan resolusi

tertentu atau High Definition (HD)

6. Peserta tidak diperbolehkan menggunakan backsound atau instrumen pengiring.

7. Peserta mengunggah video dengan kualifikasi video tidak blur dan suara peserta dapat terdengar jelas.

8. Video yang tidak memenuhi syarat akan didiskualifikasi. Tata Cara Pendaftaran

1. Pendaftaran dilakukan secara daring (online).

2. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran daring (online) melalui tautan

bit.ly/PendaftaranFS21.

3. Peserta wajib mengunduh twibbon melalui tautan bit.ly/FestivalSastra2021.

4. Peserta wajib mengunduh Surat Pernyataan Keaslian Dokumen melalui tautan bit.ly/FestivalSastra2021.

5. Peserta membayar biaya pendaftaran lomba sebesar Rp40.000 per orang. Setiap

peserta yang mendaftarkan diri bersama 2 peserta lainnya akan diberikan potongan

biaya pendaftaran masing-masing senilai 10%.

6. Peserta yang melakukan pendaftaran kelompok (3 orang) membayar biaya pendaftaran secara kolektif.

7. Peserta membayar biaya pendaftaran dengan transfer melalui salah satu dari pilihan rekening di bawah ini:

BRI : 0112-01-097137-50-4 a/n Elma Salsabila Elzahro

Gopay : 085715524818 a/n Elma Salsabila Elzahro

8. Peserta wajib mengunggah bukti pembayaran saat mendaftar lomba. 9. Uang yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan.

(14)

10. Peserta mengirim karya dengan nama file BACA PUISI_JUDUL PUISI_FS21_NAMA, contoh BACA PUISI_SAGU AMBON_FS21_NAURA ALYA.

11. Peserta mengirim berkas dan kelengkapan lomba melaluibit.ly/KumpulKaryaFS21

dengan melampirkan dokumen sebagai berikut: 1. Video baca puisi

2. Foto atau scan identitas diri berupa Kartu Pelajar/Kartu Mahasiswa/SIM/KTP

(format JPG/JPEG)

3. Foto atau scan Surat Pernyataan Keaslian Dokumen (format JPG/JPEG)

4. Hasil tangkap layar upload twibbon

5. Hasil tangkap layar follow Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra)

Lain-lain

1. Informasi lebih lanjut hubungi Amanda Aurelia (0838-3145-2830).

2. Rincian acara dan informasi lainnya dapat diperoleh melalui akun Instagram Festival Sastra UGM, yakni (@festivalsastra).

3. Hadiah pemenang lomba adalah sebagai berikut. a. Kategori Pelajar (SMP/SMA/sederajat)

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00 b. Kategori Mahasiswa/Umum

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00

*Seluruh peserta mendapatkan sertifikat peserta non-cetak.

D. Lomba Esai Kategori Pelajar (SMA/Sederajat) dan Mahasiswa/Umum se-Indonesia Pelaksanaan : 7 Maret—24 Maret 2021

(15)

Penanggung Jawab : Ayu Nabila Afifah Nur Syarat Umum

1. Lomba dibuka tanggal 7 Maret 2021 hingga 24 Maret 2021 pukul 23.59 WIB. 2. Pengumuman lomba akan dilaksanakan pada tanggal 10 April 2021 pada malam

puncak Festival Sastra UGM 2021.

3. Peserta adalah pelajar (SMA/sederajat) dan mahasiswa/umum (setiap orang dapat berpartisipasi dan tidak dibatasi usia).

4. Tema esai adalah “Merawat Bahasa Indonesia dalam Menghadapi Arus Global”. 5. Peserta wajib mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra). 6. Peserta wajib mengunggahtwibbon di akun Instagram masing-masing dengancaption

dan hastagyang telah disediakan, sertamentionakun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

7. Twibbon dan caption dapat diunduh melalui alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

8. Esai tidak menyinggung dan menghina SARA.

9. Esai merupakan hasil karya sendiri (bukan plagiarisme).

10. Setiap karya yang merupakan plagiarisme dan sudah dipublikasikan di media cetak atau online bukan merupakan tanggung jawab panitia dan akan didiskualifikasi. 11. Naskah esai tidak sedang dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba lain. 12. Hak publikasi setiap esai menjadi milik panitia.

13. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat. Syarat Khusus

1. Peserta hanya boleh mengirim satu esai.

2. Naskah diketik dan dikirim dalam format PDF. 3. Kertas A4.

4. Huruf Times New Roman.

5. Ukuran font 12.

6. Spasi 1,5.

7. Margin normal serta rata kanan kiri.

(16)

9. Naskah yang tidak memenuhi syarat akan didiskualifikasi. Tata Cara Pendaftaran

1. Pendaftaran dilakukan secara daring (online).

2. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran daring (online) melalui tautan

bit.ly/PendaftaranFS21.

3. Peserta wajib mengunduh twibbon pada alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

4. Peserta wajib mengunduh Surat Pernyataan Keaslian Dokumen pada alamat

bit.ly/FestivalSastra2021.

5. Peserta membayar biaya pendaftaran lomba sebesar Rp40.000 per orang. Setiap

peserta yang mendaftarkan diri bersama 2 peserta lainnya akan diberikan potongan

biaya pendaftaran masing-masing senilai 10%.

6. Peserta yang melakukan pendaftaran kelompok (3 orang) membayar biaya

pendaftaran secara kolektif.

7. Peserta membayar biaya pendaftaran dengan transfer melalui salah satu dari pilihan

rekening di bawah ini:

BRI : 0112-01-097137-50-4 a/n Elma Salsabila Elzahro Gopay : 085715524818 a/n Elma Salsabila Elzahro

8. Peserta wajib mengunggah bukti pembayaran saat mendaftar lomba. 9. Uang yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan.

10.Peserta mengirim karya dengan nama file ESAI_FS21_NAMA, contoh

ESAI_FS21_AYU NABILA AFIFAH NUR.

11.Peserta mengirim berkas dan kelengkapan lomba melaluibit.ly/KumpulKaryaFS21

dengan melampirkan dokumen sebagai berikut: 1. Naskah esai (format PDF)

2. Foto atau scan identitas diri berupa Kartu Pelajar/Kartu Mahasiswa/SIM/KTP

(format JPG/JPEG)

(17)

4. Hasil tangkap layar upload twibbon

5. Hasil tangkap layar mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra)

Lain-lain

1. Informasi lebih lanjut hubungi Sherly Dwi Cahyati (0813-9038-2300).

2. Rincian acara dan informasi lainnya dapat diperoleh melalui akun Instagram Festival Sastra, yakni (@festivalsastra).

3. Hadiah pemenang lomba adalah sebagai berikut. a. Kategori Pelajar (SMA/sederajat):

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00 b. Kategori Mahasiswa/Umum

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00

*Seluruh peserta mendapatkan sertifikat peserta non-cetak.

E. Lomba Poster Kategori Umum se-Indonesia Pelaksanaan : 7 Maret—24 Maret 2021

Penanggung Jawab : ​Lintang Ratri Handaru Putri

Syarat Umum

1. Lomba dibuka tanggal 7 Maret 2021 hingga 24 Maret 2021 pukul 23.59 WIB.

2. Pengumuman lomba akan dilaksanakan pada tanggal 10 April 2021 pada malam puncak Festival Sastra UGM 2021.

3. Peserta adalah umum (setiap orang dapat berpartisipasi dan tidak dibatasi usia). 4. Tema poster adalah “Telisik Harap ketika Hidup Sedang Tidak Baik-Baik Saja”. 5. Peserta wajib mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

(18)

6. Peserta wajib mengunggahtwibbon di akun Instagram masing-masing dengancaption dan hastagyang telah disediakan, sertamentionakun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

7. Twibbon dan caption dapat diunduh melalui alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

8. Poster tidak menyinggung SARA.

9. Poster merupakan hasil karya sendiri (bukan plagiarisme).

10. Setiap karya yang merupakan plagiarisme dan sudah dipublikasikan di media cetak atau online bukan merupakan tanggung jawab panitia dan akan didiskualifikasi. 11. Poster tidak sedang dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba lain.

12. Hak publikasi poster menjadi milik panitia.

13. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat. Syarat Khusus

1. Peserta hanya boleh mengirim satu poster. 

2. Poster ​dapat dibuat dalam bentuk digital maupun manual.  3. Poster dikirim dalam format PDF (A3). 

4. Peserta melampirkan judul dan deskripsi poster dalam satu PDF (lembar berbeda).  5. Poster memiliki resolusi 300 dpi. 

6. Poster yang tidak memenuhi syarat akan didiskualifikasi.  Tata Cara Pendaftaran

1. Pendaftaran dilakukan secara daring (online).

2. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran daring (online) melalui tautan

bit.ly/PendaftaranFS21.

3. Peserta wajib mengunduh twibbon pada alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

4. Peserta wajib mengunduh Surat Pernyataan Keaslian Dokumen pada alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

5. Peserta membayar biaya pendaftaran lomba sebesar Rp40.000 per orang. Setiap

peserta yang mendaftarkan diri bersama 2 peserta lainnya akan diberikan potongan

(19)

6. Peserta yang melakukan pendaftaran kelompok (3 orang) membayar biaya pendaftaran secara kolektif.

7. Peserta membayar biaya pendaftaran dengan transfer melalui salah satu dari pilihan rekening di bawah ini:

BRI : 0112-01-097137-50-4 a/n Elma Salsabila Elzahro

Gopay : 085715524818 a/n Elma Salsabila Elzahro

8. Peserta wajib mengunggah bukti pembayaran saat mendaftar lomba. 9. Uang yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan.

10. Peserta mengirim karya dengan nama file POSTER_FS21_NAMA, contoh POSTER_FS21_LINTANG RATRI.

11. Peserta mengirim berkas dan kelengkapan lomba melaluibit.ly/KumpulKaryaFS21

dengan melampirkan dokumen sebagai berikut: 1. Poster (format PDF)

2. Foto atau scan identitas diri berupa Kartu Pelajar/Kartu Mahasiswa/SIM/KTP

(format JPG/JPEG)

3. Foto atau scan Surat Pernyataan Keaslian Dokumen (format JPG/JPEG)

4. Hasil tangkap layar upload twibbon

5. Hasil tangkap layar mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra)

Lain-lain

1. Informasi lebih lanjut hubungi Farah Ramadanti (0822-2730-1185)

2. Rincian acara dan informasi lainnya dapat diperoleh melalui akun Instagram Festival Sastra UGM, yakni (@festivalsastra)

3. Hadiah pemenang lomba adalah sebagai berikut.

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp1.000.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00

(20)

*Seluruh peserta mendapatkan sertifikat peserta non-cetak.

F. Lomba Fotografi Kategori Umum se-Indonesia Pelaksanaan : 7 Maret—24 Maret 2021

Penanggung Jawab : Auranita Gibrani Darmawan

Syarat Umum

1. Lomba dibuka tanggal 7 Maret 2021 hingga 24 Maret 2021 pukul 23.59 WIB.

2. Pengumuman lomba akan dilaksanakan pada tanggal 10 April 2021 pada malam puncak Festival Sastra UGM 2021.

3. Peserta adalah umum (setiap orang dapat berpartisipasi dan tidak dibatasi usia). 4. Tema foto adalah “Dunia Saat Ini”.

5. Peserta wajib mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra). 6. Peserta wajib mengunggahtwibbon di akun Instagram masing-masing dengancaption

dan hastagyang telah disediakan, sertamentionakun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra).

7. Twibbon dan caption dapat diunduh melalui alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

8. Foto tidak menyinggung SARA.

9. Foto merupakan hasil karya sendiri (bukan plagiarisme).

10. Setiap karya yang merupakan plagiarisme dan sudah dipublikasikan di media cetak atau online bukan merupakan tanggung jawab panitia dan akan didiskualifikasi. 11. Foto tidak sedang dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba lain.

12. Hak publikasi foto menjadi milik panitia.

13. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat. Syarat Khusus

1. Peserta hanya boleh mengirimkan satu foto.

2. Peserta melampirkan judul dan deskripsi foto dalam format word.

3. Foto boleh diolah digital sebatas perbaikan kualitas foto (crop, contrast, sharpening) tanpa mengubah foto aslinya.

(21)

4. Tidak diperbolehkan mencantumkan unsur non-fotografi dalam foto, seperti watermark dan tandatangan.

5. Foto dikirim dalam format JPG atau JPEG.

6. Foto yang tidak memenuhi syarat akan didiskualifikasi.

Tata Cara Pendaftaran

1. Pendaftaran dilakukan secara daring (online).

2. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran daring (online) melalui tautan

bit.ly/PendaftaranFS21.

3. Peserta wajib mengunduh twibbon pada alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

4. Peserta wajib mengunduh Surat Pernyataan Keaslian Dokumen pada alamat bit.ly/FestivalSastra2021.

5. Peserta membayar biaya pendaftaran lomba sebesar Rp35.000 per orang. Setiap

peserta yang mendaftarkan diri bersama 2 peserta lainnya akan diberikan potongan

biaya pendaftaran masing-masing senilai 10%.

6. Peserta yang melakukan pendaftaran kelompok (3 orang) membayar biaya pendaftaran secara kolektif.

7. Peserta membayar biaya pendaftaran dengan transfer melalui salah satu dari pilihan rekening di bawah ini:

BRI : 0112-01-097137-50-4 a/n Elma Salsabila Elzahro

Gopay : 085715524818 a/n Elma Salsabila Elzahro

8. Peserta wajib mengunggah bukti pembayaran sata mendaftar lomba. 9. Uang yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan.

10. Peserta mengirim karya dengan nama file FOTOGRAFI_FS21_NAMA, contoh FOTOGRAFI_FS21_AURANITA GIBRANI DARMAWAN.

11. Peserta mengirim berkas dan kelengkapan lomba melaluibit.ly/KumpulKaryaFS21

(22)

1. Foto (format JPG/JPEG)

2. Deskripsi foto (word)

3. Foto atau scan identitas diri berupa Kartu Pelajar/Kartu Mahasiswa/SIM/KTP

(format JPG/JPEG)

4. Foto atau scan Surat Pernyataan Keaslian Karya (format JPG/JPEG)

5. Hasil tangkap layar upload twibbon

6. Hasil tangkap layar mengikuti akun Instagram Festival Sastra UGM (@festivalsastra)

Lain-lain

1. Informasi lebih lanjut hubungi Aulia Nailul Muna (0856-6980-3953).

2. Rincian acara dan informasi lainnya dapat diperoleh melalui akun Instagram Festival Sastra, yakni (@festivalsastra).

3. Hadiah pemenang lomba adalah sebagai berikut.

1. Juara 1 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp750.000,00 2. Juara 2 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp500.000,00 3. Juara 3 : E-Sertifikat+Plakat+Uang Pembinaan Rp250.000,00

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil persentase dari masing-masing bulan maka pemanfaatan layanan perpanjangan masa peminjaman melalui media sosial facebook di Perpustakaan FISIPOL UGM diperoleh

DARATAN ASIA FILIPINA 0 o TAIWAN PAPARAN SUNDA BORNEO MELANESIA WALLACEA MIKRONESIA Peradaban maritim Nusantara mulai berkembang pesat ketika para penutur bahasa

Badan Audit Kemahasiswaan Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada yang selanjutnya disebut BAK FEB UGM adalah lembaga yang dibentuk untuk melakukan mekanisme

Pengaruh soft skill staf perpustakaan terhadap pelayanan prima di Perpustakaan FISIPOL UGM dikatakan signifikan dengan nilai 0,692 dan arah hubungan yang positif

Untuk mengetahui problematika non linguistik sebagai faktor penghambat dan faktor pendukung berbicara bahasa Arab mahasiswa Departemen Sastra Arab FIB USU pada

Pengembangan Program S-2 Program Studi Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Gadjah Mada diutamakan pada rekonstruksi masa lalu berdasarkan wacana sejarah masyarakat

Dengan ini kami mohon kesediaan dan kehadiran Saudara pada acara ujian Seminar Proposal bagi mahasiswa Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran UGM yang

P3 yang akan dinilai oleh seorang observer yaitu ahli radiologi dengan pengalaman lebih dari 5 tahun dan dibandingkan dengan hasil analisis CAD, yaitu sebuah perangkat lunak