• Tidak ada hasil yang ditemukan

TEMA 3 SUB A.erjasama bidang politik

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "TEMA 3 SUB A.erjasama bidang politik"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan

: MTs Al-Fitriyah Parungkuda

Kelas/Semester

: IX/2

Mata Pelajaran

: Ilmu Pengetahuan Sosial

Tema

: Kerjasama Antarnegara

Sub Tema

: Kerjasama bidang politik

Alokasi Waktu

: 4 x 40 Menit

A. Kompetensi Inti

1. Menhargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,

gotong royong), santun percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan

sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaanya.

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)

berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait

fenomena dan kejadian tampak mata.

4. Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,

merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,

menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan

sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar

1.1 Menghayati karunia Tuhan YME yang telah memberikan kesempatan kepada bangsa

Indonesia untuk melakukan perubahan dalam aspek geografis, ekonomis, budaya dan

politik.

1.2 Memiliki perilaku cinta tanah air dalam kehidupan berbangsa dan bernegara sebagi

perwujudan rasa nasionalisme.

1.3 Menerapkan aspek keruangan dan konektivitas antarruang dan waktu dalam mewujudkan

kesatuan wilayah nusantara yang mencakup perubahan dan keberlanjutan kehidupan

manusia ekonomi, sosial, budaya, pendidikan dan politik.

1.4 Merumuskan alternatif tindakan nyata dan melaksanakannya sebagai bentuk partisipasi

dalam mengatasi masalah lingkungan alam, sosial budaya, dan ekonomi sebagai akibat

adanya dinamika interaksi manusia dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

C. Indikator

1.1.1 Menunjukkan rasa syukur atas karunia Tuhan YME yang telah memberikan kesempatan

kepada bangsa Indonesia untuk melakukan kerjasama dengan negara-negara lain

1.1.2 Meneladani sikap cinta tanah air dalam dalam kehidupan dan bernegara

1.3.1 Menjelaskan tujuan dan prinsip kerjasama bidang politik

1.3.2 Menjelaskan lembaga-lembaga kerjasama antar Negara bidang politik

1.3.3 Menunjukkan peran Indonesia dalam kerjasama antarnegara bidang politik

1.4.1Menelaah aspek keruangan dan konektivitas antarruang dan waktu dalam kerjasama

antarnegara.

(2)

D. Materi Pembelajaran

1. Tujuan dan Prinsip Bangsa Indonesia dalam Menyelenggarakan Kerjasama Antarnegara

Bidang Politik

a. Tujuan kerjasama Bidang Politik

b. Prinsip Kerjasama Bidang Politik

2. Lembaga-Lembaga Kerja Sama Antarnegara Bidang Politik

a. ASEAN sebagai Lembaga Kerja Sama Politik Regional

b. PBB sebagai Lembaga Kerja Sama Politik Dunia

3. Peran Indonesia dalam Kerja Sama Antarnegara Bidang Politik

a. Pemrakarsa dan Penyelenggara Konferensi Asia Afrika

b. Pendiri Gerakan Non-Blok

c. Pendiri ASEAN

d. Aktif dalam Kegiatan PBB

e. Anggota Organisasi Konferensi Islam

E. Metode Pembelajaran

1.

Pendekatan : Saintific

2.

Model : PBL

F. Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan Pertama: 1 x Pertemuan (2 JP)

Langkah Sintak Model Deskripsi Alokasi

Pembelajaran Pembelajaran Waktu

Kegiatan 1. Siswa bersama guru menyampaikan 5 Menit

Pendahuluan salam dan berdoa.

2. Guru bersama siswa mengkondisikan kelas.

3. Guru memberi motivasi deng menanyakan tentang materi yang telah dipelajari sebelumnya.

4. Siswa menerima informasi topik dan tujuan pembelajaran dari guru.

5. Guru membentuk kelompok dengan Problem Based anggota 4-5 orang.

Kegiatan Inti

Learning 1) Mengamati

Fase 1 a) Guru meminta siswa mengamati potonganteks pembukaan UUD 1945 : 10 Menit Orientasi peserta

didik kepada

“...melindungi segenap bangsa

masalah

Indonesia dan seluruh tumpah darah

Indonesia dan untuk memajukan

kesejahteraan umum, mencerdaskan

kehidupan bangsa, dan ikut

(3)
(4)

Kegiatan Penutup

Fase 2

Mengorganisasi kan peserta didik

Bacaan tersebut ada dalam buku siswa IPS 9 halaman 132.

b) Berdasarkan hasil pengamatan tehadap teks 15 menit pembukaan UUD 1945, siswa diminta untuk

mendiskusikan tentang hal-hal yang ingin dektahui

c) Siswa diajak untuk menyeleksi apakah hal-hal yang ingin diketahui tersebut telah sesuai dengan tujuan pembelajaran. Jika belum sesuai, dengan menggunakan panduan guru, siswa diminta memperbaiki.

d) Jika hal-hal yang ingin diketahui belum semuanya mencakup tujuan pembelajaran,

15 menit guru dapat menambahkan hal-hal yang terkait

dengan tujuan pembelajaran.

2) Menanya

a) Siswa diminta mendiskusikan dalam kelompok untuk merumuskan pertanyaan berdasarkan hal-hal yang ingin diketahui dari hasil pengamatan. Contoh:

15 menit • Apa tujaun kerjasama Poltik luar negeri

Indonesia yang terkandung dalam teks Pembukaan UUD1945?

b) Satu di antara siswa dari wakil kelompok diminta menuliskan rumusan pertanyaan.

3) Mengumpulkan Data/Informasi  Siswa diminta mengumpulkan

15 menit informasi/data untuk menjawab pertanyaan

yang telah dirumuskan dari berbagai sumber, seperti membaca buku teks dan referensi lain yang relevan, termasuk internet.

4) Mengasosiasi/Menalar

a) Siswa diminta mengolah dan menganalisis data atau informasi yang telah dikumpulkan dari berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan yang telah dirumuskan.

b) Siswa diminta untuk mendiskusikan di dalam kelompok untuk mengambil kesimpulan dari jawaban atas pertanyaan yang telah

dirumuskan.

5) Mengomunikasikan

a) Siswa dalam kelompok diminta mempresentasikan hasil simpulan dari jawaban atas pertanyaan yang telah dirumuskan.

b) Kelompok lain diminta memberi

tanggapan atas hasil simpulan kelompok yang dipresentasikan.

c) Siswa bersama guru mengambil simpulan atas jawaban dari pertanyaan.

Kegiatan Penutup 5 menit

(5)

2)Guru memberikan penjelasan atas pertanyaan yang disampaikan oleh siswa. 3) Siswa diminta melakukan refleksi terhadap

proses pembelajaran terkait dengan penguasaan materi, pendekatan, dan model pembelajaran yang digunakan.

4) Siswa diberi pesan tentang nilai dan moral.

2. Pertemuan Kedua: 1 x Pertemuan (2 JP)

Langkah Sintak Model Deskripsi Alokasi

Pembelajaran Pembelajaran Waktu

Kegiatan 1. Siswa bersama guru menyampaikan salam 5 menit

Pendahuluan dan berdoa.

2. Guru bersama siswa mengkondisikan kelas. 3. Guru memberi motivasi deng menanyakan

tentang materi yang telah dipelajari sebelumnya.

4. Siswa menerima informasi topik dan tujuan pembelajaran dari guru.

5. Guru membentuk kelompok dengan anggota 4-5 orang.

Kegiatan Inti Problem Based Learning

1) Mengamati

10 menit a) Guru meminta siswa mengamati pernyataan

Fase 1 Mohammad Hatta yang menegaskan sikap Orientasi peserta

politik Indonesia mengenai pilihan untuk didik kepada

berpihak kepada Blok Barat atau Blok Timur masalah

berikut ini :

‘... tetapi mestikah bangsa

Indonesia yang memperdjoangkan kemerdekaan bangsa dan negara kita, hanja harus memilih pro Rusia atau Pro Amerika? Apakah tak ada pendirian jang yang harus kita ambil dalam mengedjar tjita-tjita kita”

“Pemerintah berpendapat bahwa

pendirian jang harus kita ambil ialah supaja kita djangan menjadi objek dalam pertarungan politik internasional, melainkan kita harus tetap menjadi subjek jang berhak menentukan sikap kita sendiri, berhak memperdjoangkan tudjuan kita sendiri, jaitu Indonesia merdeka

seluruhnja”

Bacaan tersebut ada dalam buku siswa IPS 9 halaman 144.

b) Berdasarkan hasil pengamatan, siswa diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal yang ingin dektahui

c) Siswa diajak untuk menyeleksi apakah hal-hal yang ingin diketahui tersebut telah sesuai dengan tujuan pembelajaran. Jika belum sesuai, dengan menggunakan panduan guru, siswa diminta memperbaiki.

(6)

Kegiatan Penutup

Fase 2

Mengorganisasi kan peserta didik

guru dapat menambahkan hal-hal yang terkait dengan tujuan pembelajaran.

2) Menanya

a) Siswa diminta mendiskusikan dalam

15 menit kelompok untuk merumuskan pertanyaan

berdasarkan hal-hal yang ingin diketahui dari hasil pengamatan. Contoh:

• Bagaimanakah sikap Poltik bangsa Indonesia mengenai pilihan untuk berpihak kepada Blok Barat atau Blok Timur?

b) Satu di antara siswa dari wakil kelompok diminta menuliskan rumusan pertanyaan.

3) Mengumpulkan Data/Informasi

15 menit  Siswa diminta mengumpulkan

informasi/data untuk menjawab pertanyaan yang telah dirumuskan dari berbagai sumber, seperti membaca buku teks dan referensi lain yang relevan, termasuk internet.

4) Mengasosiasi/Menalar

a) Siswa diminta mengolah dan menganalisis

15 menit

data atau informasi yang telah dikumpulkan

dari berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan yang telah dirumuskan.

b) Siswa diminta untuk mendiskusikan di dalam kelompok untuk mengambil kesimpulan dari jawaban atas pertanyaan yang telah

dirumuskan.

5) Mengomunikasikan 15 menit

a) Siswa dalam kelompok diminta mempresentasikan hasil simpulan dari jawaban atas pertanyaan yang telah dirumuskan.

b) Kelompok lain diminta memberi

tanggapan atas hasil simpulan kelompok yang dipresentasikan.

c) Siswa bersama guru mengambil simpulan atas jawaban dari pertanyaan.

Kegiatan Penutup 5 menit

1) Siswa diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.

2)Guru memberikan penjelasan atas pertanyaan yang disampaikan oleh siswa. 3) Siswa diminta melakukan refleksi terhadap

proses pembelajaran terkait dengan penguasaan materi, pendekatan, dan model pembelajaran yang digunakan.

Referensi

Dokumen terkait

Pada saat kita berhasil menciptakan rapport, lawan bicara akan berada pada situasi bebas, ia tidak merasa perlu menyembunyikan sesuatu karena toh apa pun yang tadi ia kemukakan

 Megaphyllus, yaitu paku yang mempunyai daun besar sehingga mudah dibedakan atas batang dan daun , misalnya pada Asplenium.  Macrophyllus, yaitu paku yang memiliki

Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Periode 27 April 20! " 20 #uni 20! ,... •   Mandala of health Tn.. "erak putih tersebut tidak gatal, berbentuk bulat

Pengujian korelasi yang digunakan adalah korelasi produk moment, digunakan untuk mengetahui sejauh mana dan kuat tidaknya hubungan antara variabel (X) yaitu

Timbangan ini dipasang pada bagian luar pabrik Casting (Penuangan) yang digunakan untuk menimbang MTC (Metal Transportation Car), yang digunakan untuk membawa ladle yang

 Pembentukan Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli) Kabupaten Banjarnegara sesuai dengan Keputusan Bupati Banjarnegara Nomor: 700/1290

Pelaksanaan Pembiayaan Mudharabah BMT UGT (Usaha Gabungan Terpadu) Sidogiri cabang pembantu Dampit. Di bawah ini adalah proses alur dari produk BMT UGT Sidogiri Cabang

1) Bahwa keberhasilan BPTP ditentukan oleh tingkat pemanfaatan teknologi dan penerapan inovasi yang dihasilkannya oleh pengguna di Wilayah Kerjanya. Namun