• Tidak ada hasil yang ditemukan

Dimensi tiga proyeksi sudut (1)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Dimensi tiga proyeksi sudut (1)"

Copied!
41
0
0

Teks penuh

(1)

Dimensi Tiga

(2)

Setelah menyaksikan tayangan ini anda dapat

Menentukan

(3)

Proyeksi Pada Bangun

Ruang

:

(4)

Proyeksi titik pada

garis

Dari titik P ditarik garis m garis k

garis m memotong k di Q, titik Q adalah hasil proyeksi

P

Q

(5)

Contoh

Diketahui

kubus ABCD.EFGH Tentukan proyeksi titik A pada garis a. BC b.BD

c. ET

(T perpotongan AC dan BD).

A B C

D H

E F G

(6)

Pembahasan

Proyeksi titik A pada a. BC adalah titik

b. BD adalah titik

(7)

Proyeksi Titik pada

Bidang

Dari titik P

di luar bidang H

ditarik garis g  H.

Garis g menembus bidang H di titik P’. Titik P’ adalah

proyeksi titik P di bidang H

H

P

P’

(8)

Contoh

Diketahui kubus ABCD.EFGH

a. Proyeksi titik E

pada bidang ABCD adalah….

b. Proyeksi titik C

pada bidang BDG adalah….

A B C

D H

(9)

Pembahasan

a. Proyeksi titik E

pada bidang ABCD adalah

b. Proyeksi titik C

pada bidang BDG adalah

CE  BDG

A B C

D H

E F G

(EA  ABCD)

A

P

(10)

Proyeksi garis pada

bidang

Proyeksi sebuah garis

ke sebuah bidang dapat diperoleh

dengan memproyek-sikan titik-titik yang

terletak pada garis itu ke bidang.

H

A

A’

g

Jadi proyeksi garis g pada bidang H adalah g’

B

(11)

Fakta-fakta

1. Proyeksi garis pada bidang umumnya berupa garis

2. Jika garis h   maka

proyeksi garis h pada bidang 

berupa titik.

3. Jika garis g // bidang  maka

g’ yaitu proyeksi garis g pada

(12)

Contoh 1

Diketahui kubus ABCD.EFGH

a. Proyeksi garis EF pada bidang ABCD adalah….

A B C

D H

E F G

b. Jika panjang rusuk kubus 6 cm, Panjang proyeksi garis CG

(13)

Pembahasan

a. Proyeksi garis EF pada bidang ABCD berarti menentukan proyeksi titik E dan F pada bidang ABCD, yaitu titik A dan B

A B C

D H

E F G

(14)

Pembahasan

b. Proyeksi garis CG pada bidang BDG berarti menentukan proyeksi titik C

dan titik G

pada bidang BDG, yaitu titik P dan G

A B C

D H

E F G

Jadi proyeksi CG pada BDG

adalah garis PG dan panjangnya?

P

(15)

A B C D

H

E F G •Panjang proyeksi CG

pada BDG adalah panjang garis PG.

•PG = .GR ⅔

= .½a√6 ⅔

= a√6 = .6√6⅓ ⅓

P R

•Jadi panjang proyeksi garis CG pada bidang BDG adalah 2√6 cm

(16)

Contoh 2

Diketahui limas

beraturanT.ABCD dengan panjang AB = 16 cm, TA = 18 cm Panjang proyeksi TA pada bidang ABCD adalah….

T

A

D C

B

16 cm 18 c

(17)

Pembahasan

Proyeksi TA

pada bidang ABCD adalah AT’.

Panjang AT’= ½AC

= ½.16√2

(18)

Sudut Pada Bangun

Ruang

:

Sudut antara dua garis

(19)

Sudut antara Dua

Garis

Yang dimaksud dengan besar sudut antara dua garis adalah besar sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua

(20)

Contoh

Diketahui

kubus ABCD.EFGH Besar sudut antara garis-garis:

a. AB dengan BG b. AH dengan AF c. BE dengan DF

A B C

D H

(21)

Pembahasan

Besar sudut antara garis-garis:

a. AB dengan BG = 900

b. AH dengan AF

= 600 (∆ AFH smss)

c. BE dengan DF = 900 (BE DF)

A B C

D H

(22)

P

Q

V

Sudut antara

Garis dan Bidang

Sudut antara garis a dan bidang 

dilambangkan (a,)

adalah sudut antara garis a dan proyeksinya pada .

Sudut antara garis PQ dengan V = sudut antara PQ dengan P’Q

=  PQP

(23)

Contoh 1

Diketahui kubus ABCD.EFGH panjang rusuk 6 cm. Gambarlah sudut antara garis BG dengan ACGE,

A B C

D H

E F G

6 cm

(24)

Pembahasan

Proyeksi garis BG pada bidang ACGE adalah garis KG

(K = titik potong AC dan BD)

A B C

D H

E F G

6 cm

Jadi (BG,ACGE) = (BG,KG)

= BGK

(25)
(26)

Contoh 2

Diketahui kubus ABCD.EFGH panjang rusuk 8 cm.

A B C

D H

E F G

8 cm

(27)

Pembahasan

(28)

Contoh 3

Pada limas segiempat beraturan T.ABCD yang semua rusuknya sama panjang, sudut antara TA dan bidang ABCD adalah….

T

A B

C

D

a cm

(29)

Pembahasan

• TA = TB = a cm • AC = a√2 (diagonal persegi)

∆TAC = ∆ siku-siku

samakaki T

A B

C

D

a cm

a cm

sudut antara TA dan bidang ABCD adalah sudut antara TA dan AC

(30)

Sudut antara

Bidang dan Bidang

Sudut antara bidang  dan bidang 

adalah sudut antara garis g dan h, dimana

g  (,) dan h  (,).

(,) garis potong bidang dan

 

(,)

(31)

Contoh 1

Diketahui kubus ABCD.EFGH

a. Gambarlah sudut antara bidang BDG dengan ABCD

b. Tentukan nilai sinus sudut antara BDG dan ABCD!

A B C

D H

(32)

Pembahasan

a. (BDG,ABCD)

• garis potong BDG dan ABCD  BD

• garis pada ABCD yang  BD  AC

• garis pada BDG yang  BD  GP

A B C

D H

E F G

Jadi (BDG,ABCD) = (GP,PC)

=GPC

(33)
(34)

Contoh 2

Limas beraturan T.ABC, panjang

rusuk alas 6 cm dan panjang rusuk tegak

9 cm. Nilai sinus sudut antara bidang TAB

dengan bidang ABC adalah….

A

B

C T

6 cm

(35)

Pembahasan

•sin(TAB,ABC)

(36)
(37)

• Lihat ∆ TPC

cosP =

Maka diperoleh Sin P =

Jadi sinus (TAB,ABC)

(38)

Contoh 3

Sudut antara bidang FHQP dan bi-dang AFH adalah . Nilai cos =…

4 cm

(39)
(40)
(41)

SELAMAT BELAJAR

Referensi

Dokumen terkait

Desain Interior khususnya mata kuliah Gambar Teknik serta kompetensi yang. diharapkan dari lulusan S1 Program Studi Desain Interior

Privasi pasien tidak terjaga, saat periksa pasien masih terlihat orang lain karena ruangan sempit dan tidak ada tirai penghalangb. Ruang baru yang

Metode pendekatan yang digunakan peneliti adalah yuridis normatif yang menitikberatkan penelitian pada data sekunder dengan spesifikasi penelitian deskriptif analitis

Keluarga memiliki peranan yang penting dalam konsep sehat sakit anggota keluarganya yang sudah lansia, dimana keluarga merupakan sebuah sistem pendukung yang

Apabila pada hari dan tanggal yang telah kami tentukan saudara tidak hadir atau tidak dapat memperlihatkan data - data tersebut diatas, maka perusahaan saudara dinyatakan

Spesifikasi tujuan ini membawa konsekuensi pada penambahan materi ajaran Islam. Dalam pelaksanaan dan pengembangan materi ini diarahkan untuk memberikan keseimbangan pengetahuan

 Hasil dari data kuesioner yang telah diteliti menyatakan pengaruh variabel sikap konsumen terhadap keputusan pembelian, bahwa dari 200 responden yang menjadi

[r]

Using syringe C , add 0.5 ml of acetic acid solution to the milk in beaker Exp..

Menurut karya tersebut di dalam konsep pendidikan Islam Imam Al-ghazali meliputi tujuan pendidikan, kurikulum, metode pembelajaran dan evaluasi atau penilaian belajara

Karbon masuk kedalam tumbuhan sebagai karbondioksida melalui pori stomata, yang paling banyak terdapat di permukaan daun dan air keluar secara difusi melalui pori

Sebelum membahas terlalu jauh tentang efektivitas dakwah billisan perlu ditekankan sekali bahwa dalam kegiatan dakwah banyak sekalicara atau jalan yang dapat ditempuh untuk

Berdasarkan latar belakang penelitian yang telah dikemukakan di atas, maka peneliti bermaksud untuk mengadakan penelitian untuk mengetahui pengaruh disiplin

[r]

dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang berjudul Analisis Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan Kesehatan ibu dan Anak (KIA) Berdasarkan KEPMENPAN Nomor 25 Tahun 2004 di

Bagi orang pribadi yang tidak bertempat tinggal di Indonesia atau berada di Indonesia tidak lebih dari 183 hari dalam jangka waktu 12 bulan, dan badan yang

Sabun yang digunakan adalah sabun mandi padat Soft silk 150 g dan sabun cuci padat Saba 230 g yang disimpan pada suhu 25-30 o C (suhu kamar) dan suhu 45-50 o C (suhu ekstrim)

Selama darah mengalir melalui sirkulasi sistemik,tekanan menurun secara progressive sampai dengan kira-kira 0 mmHg,pada waktu mencapai ujung vena cava di atrium kanan

CONCLUSION AND SUGGESTION Based on the research findings and discussion above, the researcher concluded that reciprocal teaching strategy was able to improve students’

Disinilah pentingnya peran Puspenkum sebagai filter dalam menyeleksi tulisan yang akan dimuat di media cetak dan turut aktif membuat tulisan serta mendorong para Jaksa untuk

Berdasarkan hasil penelitian yang sudah dilakukan pada 45 responden penderita hipertensi di ruang poliklinik RSUD Tugurejo Semarang dapat diketahui bahwa ada hubungan

Hal tersebut terjadi karena tidak ada hubungan yang signifikan antara kepemilikan saham eksekutif terhadap penghindaran pajak disebabkan seberapa besar penyertaan

Dengan memahami materi Matematika secara baik, maka mahasiswa akan mampu memahami materi-materi pada mata kuliah keilmuan dan ketrampilan (MKK) dan mata kuliah ketrampilan