• Tidak ada hasil yang ditemukan

RANCANG BANGUN PROGRAM PROMOSI BERBASIS WEB PADA CV.RIFANA SETIA PERKASA AHAS 07725 CIKARANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "RANCANG BANGUN PROGRAM PROMOSI BERBASIS WEB PADA CV.RIFANA SETIA PERKASA AHAS 07725 CIKARANG"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

RANCANG BANGUN PROGRAM PROMOSI BERBASIS WEB PADA

CV.RIFANA SETIA PERKASA AHAS 07725 CIKARANG

Ramadhan Kurniadi

AMIK BSI Bekasi ramadhan.rkr@bsi.ac.id

ABSTRACT — Era persaingan global, dunia otomotif

dituntut untuk berkembang secara cepat, aktif dan dinamis. Untuk menghadapi tantangan tersebut perlu dilakukan

perubahan-perubahan yang mendasar dalam dunia

otomotif itu sendiri agar sumber daya manusia yang dihasilkan akan menjadi sumber daya manusia yang mampu beradaptasi dengan jaman. Menyadari hal itu, CV. Rifana Setia Perkasa Ahass 07725 sebagai salah satu lembaga jasa yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat luas, merasa perlu menerapkan sistem pengenalan secara luas (web) yang sebelumnya hanya melalui dari mulut ke mulut, karena

sistem pengenalan dengan menggunakan web dapat

mempercepat dan mempermudah pengenalan tersebut,

untuk itulah peneliti mencoba membuat penelitian

mengenai Perancangan Sistem Informasi Promosi Berbasis Web Pada CV. Rifana Setia Perkasa Ahas 07725. Penelitian Perancangan Sistem Informasi Promosi Berbasis Web Pada CV. Rifana Setia Perkasa Ahass 07725, karena dengan metode ini pengusul bisa lebih mudah merancang web dengan cepat, menarik dan interaktif. Penggunaan database MySQL pada perancangan web ini didasarkan pada keunggulan yang dimiliki MySQL untuk menangani jutaan user server bersamaan dan mampu menampung lebih dari ribuan record dan sangat cepat untuk mengeksekusi data. Tujuan pengusul membuat Perancangan Sistem Informasi Promosi Berbasis Web Pada CV. Rifana Setia Perkasa Ahass 07725 ini bukan hanya sebagai sarana tentang profil saja tapi juga bertujuan untuk menginformasikan jasa service dan penjualan spertpart kepada masyarakat luas.

PENDAHULUAN

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat, terutama dibidang teknologi informasi, menjadi tantangan bagi para pengusaha kecil untuk dapat menyikapi dan memanfaatkan sebagai sarana kerja.

Teknologi di bidang komputer saat ini sangat

berkembang pesat sehingga dapat meningkatkan

keefisienan dan efektifitas dalam melakukan setiap

pekerjaan. Komputer bukan sekedar pengolah data dan

gambar saja tetapi penggunaanya semakin meluas

menjadu salah satu sarana komunikasi, media informasi dan edukasi. Internet dengan berbagai aplikasinya pada

dasarnya adalah media yang digunakan untuk

mengefisienkan proses komunikasi. Salah satunya yaitu Word Wide Web (WWW). Dulu Word Wide Web hanya

digunakan untuk kalangan akademi dan riset, namun sekarang WWW digunakan untuk bisnis dan hiburan.

Pemakaian aplikasi web yang semakin pesat sejak munculnya teknologi internet sangat membantu dalam kemudahan serta kecepatan pengirim, penyampaian, dan pemerimaan informasi. Informasi yang diperoleh dari internet pun bermacam-macam tergantung dari informasi yang dibutuhkan user. Salah satu informasi yang dapat kita peroleh yaitu banyaknya situs-situs tentang informasi mempromosikan produk spertpart yang mereka tawarkan kepada masyarakat luas, baik yang berada di cikarang maupun masyarakat yang diluar cikarang dapat dengan

mudah mengakses dan mengetahui segala sesuatu

mengenai produk usaha Rifana Setia Perkasa tidak perlu repot-repot mengeluarkan biaya mencetak brosur untuk disebarluaskan.denga. Informasi tentang produk usaha dibidang spertpart yang dapat diakses oleh semua orang melalui internet memberikan ide pada peneliti untuk membuat suatu website yang bias memberikan informasi bagi pengujungnya.

Website atau bisa disebut juga dengan perangkat lunak berbasis web telah berkembang dengan pesat baik dari segi penggunaan, ukuran, bahasa yang digunakan dan

kompleksitasnya. Website pada mulanya hanya berupa

situs web yang bersifat statis dan navigated oriented, serta lebih banyak digunakan sebagai brosur produk atau profil perusahaan online. Pada saat ini website telah banyak yang bersifat dinamis, interaktif dan task oriented untuk

digunakan dalam sistem informasi, telekomunikasi,

perdagangan, perbankan dan lain-lain.

BAHAN DAN METODE

Konsep Dasar Web

Perkembangan dunia sekarang ini yang lebih banyak menggunakan fasilitas internet tentu tak lepas dari sebuah website. Karena banyak sekali manfaat dari suatu website, salah satunya adalah sebagai penyedia informasi.

Perkembangan tersebut didukung oleh tersedianya

perangkat keras maupun perangkat lunak yang semakin

hari semakin hebat kemampuannya. Sehingga dapat

dikatakan bahwa pada zaman sekarang ini suatu bentuk

sistem informasi tidak dapat dipisahkan dengan

perkembangan dunia informasi internet.

Menurut McFadden dkk dalam Zakiyudin (2011:5) mengemukakan bahwa “informasi sebagai data yang telah

(2)

pengetahuan seseorang yang menggunakan data tersebut”. Sedangkan menurut Zakiyudin (2011:9) “Sistem informasi adalah suatu sistem yang ada didalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi yang bersifat menejerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan pihak luar tertentu dengan laporan yang diperlukan”.

Berbicara mengenai web, keindahan suatu desain web terletak pada keahlian seorang web desainer dalam

mengatur layout desain web, yaitu semua objek

didalamnya baik berupa teks, gambar maupun bentuk dapat tertata rapi dan seimbang. Dengan demikian, informasi yang ingin disampaikan, dapat dibaca dengan baik dan jelas.

Keindahan suatu desain web terletak pada keahlian seorang web desainer dalam mengatur layout desain web, yaitu semua objek didalamnya baik berupa teks, gambar maupun bentuk dapat tertata rapi dan seimbang. Dengan demikian, informasi yang ingin disampaikan, dapat dibaca dengan baik dan jelas.

Menurut Shalahuddin dan Rosa Ariani Sukamto (2010a:4) memberikan pengertian “World Wide Web biasa disebut dengan web merupakan sebuah sistem yang

interlink (kumpulan link atau saluran yang saling

terhubung), akses dokumen hypertext melalui internet”.

Internet

text. HTML ini memiliki fungsi untuk membangun kerangka ataupun format web berbasis html”.

HTML terdiri atas berbagai macam Tag yang digunakan untuk menandai dan mengatur tampilan dari halaman web yang kita buat. Tag biasanya dituliskan berpasangan diawal dan diakhir bagian file yang akan ditandai. Untuk Tag yang diletakkan diawal bagian ditulis dengan tanda lebih kecil (“<”), nama Tag dan tanda lebih besar (“>”). Dan untuk tag yang diletakkan diakhir bagian ditulis dengan tanda lebih kecil (“<”), garis miring (“/”), nama Tag dan tanda lebih besar (“>”). Contohnya:

<HTML> </HTML>

HTML sendiri merupakan tata penelitian yang

digunakan dalam dokumen web. Dokumen ini,

menghasilkan suatu dokumen sesuai dengan keinginan yang mendesain page. HTML juga digunakan untuk

menampilkan berbagai informasi didalam sebuah

penjelajah web internet dan formating hypertext

sederhana yang ditulis kedalam berkas format ASCII agar dapat menghasilkan tampilan wujud yang terintegrasi. Versi terakhir daripada HTML adalah HTML5.

Lokasi Penelitian

Tempat atau lokasi penelitian di CV. Rifana Setia Perkasa Ahas 07725 Cikarang, Bekasi.

Pengertian Internet Menurut Irawan (2011a:2)

“Internet merupakan kependekan dari kata

“Internetwork”, yang berarti rangkaian komputer yang terhubung menjadi beberapa rangkain jaringan”. Sistem komputer terhubung secara global dan menggunakan TCP/IP sebagai protokol. Secara umum internet dapat diartikan sebagai pertukaran informasi dan komunikasi. Semua informasi bisa didapatkan dengan mudah dan bebas di internet tanpa ada batasan.

Menurut Febrian (2008:27), internet yang kita kenal saat ini pertama kali dikembangkan pada tahun 1969 dengan nama ARPAnet (US Defense Advanced Research Projecst Agency) oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat. Kejadian ini berlangsung dua bulan setelah Niel Amstrong melangkah ke bulan.

ARPAnet dibangun dengan sarana untuk membuat

jaringan komputer yang tersebar untuk menghindari pemusatan informasi di satu titik yang dipandang rawan untuk dihancurkan apabila terjadi peperangan. Di awal 1980-an, ARPANET terpecah menjadi dua jaringan, yaitu ARPANET dan Milnet (sebuah jaringan militer), akan tetapi keduanya memiliki hubungan sehingga komunikasi antar jaringan tetap dapat dilakukan. Pada mulanya jaringan interkomunikasi ini disebut DARPA Internet, tapi lama kelamaan di sebut internet saja.

HTML (Hypertext Markup Language)

Menurut Saputra (2012a:1) mengemukakan

bahwa “HTML yang mempunyai kepanjangan Hyper Text Markup Language, yaitu suatu bahasa pemrograman hyper

Metode Waterfall

Dalam pengembangan perangkat lunak, Peneliti

menngunakan metode waterfall (Sukamto, 2014 : 28) yang terbagi menjadi lima tahapan, yaitu :

1. Analisa kebutuhan perangkat lunak

Proses pengumpulan kebutuhan dilakukan secara intensif untuk mespesifikasikan kebutuhan perangkat lunak agar

dapat dipahami perangkat lunak seperti apa yang

dibutuhkan oleh user. Spesifikasi kebutuhan perangkat lunak pada tahap ini perlu untuk didokumentasikan.

2. Desain

Desain perangkat lunak adalah proses multi langkah yang fokus pada desain pembuatan program perangkat lunak

termasuk struktur data, arsitektur perangkat lunak,

representasi antarmuka, dan prosedur pengodean. Tahap ini mentranslasi kebutuhan perangkat lunak dari tahap

analisis kebutuhan ke repsresentasi desain agar dapat

diimplementasikan menjadi program pada tahap

selanjutnya. Desain perangkat lunak yang dihasilkan pada tahap ini juga perlu didokumentasikan.

3. Pembuatan kode program

Desain harus ditranslasikan ke dalam program perangkat lunak. Hasil dari tahap ini adalah program computer sesuai dengan desain yang telah dibuat pada tahap desain.

4. Pengujian

(3)

5. Pendukung (support) atau pemeliharaan (maintenance)

Tidak menutup kemungkinan sebuah perangkat lunak mengalami perubahan ketika sudah dikirimkan ke user. Perubahan bisa terjadi karena adanya kesalahan yang muncul dan tidak terdeteksi saat pengujian atau perangkat lunak harus beradaptasi dengan lingkungan baru. Tahap pendukung atau pemeliharaan dapat mengulangi proses pengembangan mulai dari analisis spesifikasi untuk perubahan perangkat lunak yang sudah ada, tapi tidak untuk membuat perangkat lunak baru.

HASIL DAN PEMBAHASAN

Oleh karena itu, dalam kesempatan ini peneliti ingin mencoba memecahkan permasalahan dari kasus tersebut dengan membuat sebuah web design yang

difokuskan pada sistem informasi produk spertpart

dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL yaitu sebuah informasi dari CV. Rifana Setia Perkasa.

Rancangan Halaman Web

Rancangan web menggambar seperti apa website yang akan dibuat. Dalam rancangan halaman web peneliti menggambarkan rancangan setiap page dalam web yang peneliti buat.

Tinjauan Perusahaan

CV. Rifana Setia Perkasa adalah dealer resmi motor Honda. CV. Rifana setia perkasa di didirikan pada tanggal 30 juni 2006 dan berdomisili di Jl. Raya Lemah Abang No. 1, Cikarang Utara – Bekasi. CV. Rifana setia perkasa bergerak dalam bidang service motor dan penjualan spertpart sepeda motor Honda.

Demi menunjang belangsungnya usaha ini, CV. Rifana setia perkasa telah mempunyai Surat Ijin Usaha Perdagangan (SIUP) Menengah dengan Nomor :

503 -158 / SIUP.MB-VII / BP2TPM / 2010.

Gambar

Username Passowrd

Teks

Login

Gambar

Kegiatan suatu usaha dapat terwujud dengan baik

dengan adanya suatu struktur organisasi. Struktur

organisasi dinilai sangat penting. Karena, struktur

organisasi merupakan suatu pengaturan tugas dalam mengkoordinasikan dan mengorganisasikan orang-orang atau lembaga kerja suatu perusahaan yang terbagi kedalam beberapa tugas sesuai dengan bagian yang telah disepakati

Gambar 2. Rancangan Halaman Login Admin

Header

Teks berjalan

Jam

sebelumnya. (selamat datang) Tanggal

Pemilik Usaha

Bag.Keuangan

Poto

MENU

Mekanik Mekanik Mekanik Mekanik Mekanik

Gambar 1. Struktur Organisasi CV. Rifana setia perkasa

Tinjauan Kasus

Saat ini, banyak bengkel-bengkel ada di sekitar yang menawarkan service motor dan pembelian spertpart, namun di bengkel resmi Honda semua terjamin dan dikerjakan dengan baik dikarenakan di dukung oleh

Dengan adanya web ini, diharapkan dapat memberikan kemudahan kepada para konsumen maupun pihak terkait untuk mendapatkan informasi yang berkaitan dengan sepeda motor, khususnya sepeda motor merk Honda. Kedepannya dapat dijadikan sebagai sarana promosi yang baik demi perkembangan perusahaan.

Teks

(berisi ucapan selamat datang kepada admin serta penjelasan fungsi dari halaman admin)

Footer

(4)

Header

Gambar 5. Struktur Navigasi Beranda Pengunjung

Beranda

Menu1

Teks (ucapan selamat datang)

Jam

Kalender

Data Gallery

Data Produk

Tambah/Edit/Hapus

Tambah/Edit/Hapus

Menu2 GambarSlide Info

Login Halaman

Admin Data Info Tambah/Edit/Hapus

Teks (riview singkat Rifana Motor)

Data Buku Tamu Tampil/Hapus

Total Pengunjung Logout

Footer

Gambar 4. Rancangan Halaman Beranda Pengunjung

Struktur Navigasi

Gambar 6. Struktur Navigasi Beranda Admin

KESIMPULAN

home Judul info Tampil Detail

info dengan berakhirnya pembahasan Penelitian ini, peneliti

mengambil beberapa kesimpulan. Adapun kesimpulan

Index

Profil

Galery

Produk

Kontak

Buku Tamu

Pasilitas

Pelayanan

Perbaikan

Tampil Profil Rifana Motor

Tampil Poto

Tampil Produk Spertpart

Tampil Kontak Person Rifana Motor

Tampil Form Buku Tamu dan list idi buku tamu

Tampil

Tampil

Tampil

1. Dengan sudah adanya website CV. Rifana Setia

Perkasa ini diharapkan daya jangkau dari segi informasi dan promosi menjadi lebih mudah dan cepat.

2. Dengan dibuatnya website CV. Rifana Setia Perkasa

Ahass 07725 ini peneliti berharap agar masyarakat bisa lebih mudah mendapatkan Informasi mengenai Service dan pembelian Spertpart motor honda.

3. Dengan adanya website CV. Rifana Setia Perkasa

Ahass 07725, diharapkan dapat menarik

masyarakat untuk mengunakan jasa CV. Rifana Setia Perkasa Ahass 07725.

4. Dapat menghemat pengeluaran biaya promosi

dalam segi ekonomi.

REFERENSI

Aditya, Alam Nur, 2012. Jago php & MySQL Dalam Hitungan Menit Bekasi : Dunia Komputer.

Anhar. 2010. Panduan Menguasai PHP & MySQL Secara Otodidak. Jakarta : Mediakita.

Bramantya, Alit Mahendra. 2009. Macam-macam struktur

(5)

http://www.oke.or.id/2009/08/macam-macam-stuktur-navigasi. (14 Mei 2013)

Febrian , Jack. 2008. Kamus Komputer dan Teknologi Informasi. Penerbit Informatika. Bandung

Irawan. 2011. Panduan Berinternet untuk Orang Awam. Palembang : Maxicom.

Kadir, Abdul. 2009. Membuat Aplikasi Web dengan Php + Database MySQL.. Yogyakarta : Andi.

Kurniawan, Rulianto. 2010. PHP dan MySQL untuk orang awam Edisi ke-2. Palembang: Maxikom.

Madcom, 2010. Kupas Tuntas Adobe Dreamwever CS5 dengan Pemrograman PHP & MySQL. Yogyakarta: Andi.

Marlinda. Linda. 2004. Sistem Basis Data. Andi Offset yogyakarta

Permana, Budi. 2009. Seri Panduan Praktis Adobe Photoshop CS4. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Puspitosari, Heni A. 2011. Pemrograman Web Database dengan Php dan MySQL Tingkat Lanjut. Yogyakarta: Skripta Media Creative.

Sadeli, Muhammad. 2011. 7 Jam Belajar Interaktif

Dreamweaver CS5 untuk Orang Awam. Palembang: Maxikom.

Saputra, Agus. 2012. Sistem Informasi Nilai akademik

untuk Panduan Skripsi. Jakarta : Elex Media

Komputindo.

Salahhudin, M dan Rosa Ariani Sukamto.2010. Java di Web. Bandung: CV. Informatika.

(6)

Gambar

Gambar 3. Rancangan Halaman Beranda Admin
Gambar Slide

Referensi

Dokumen terkait

Evaluasi kegiatan internalisasi dari konsep Kompetensi Inti yang harus terakomodasi dalam sasaran dan muatan dalam Kompetensi Dasar dilakukan pada kegiatan workshop berupa

Pasal 3 : Izin Jasa Konstruksi (IUJK) adalah izin yang diperlukan bagi perusahaan Jasa Konstruksi untuk dapat melaksanakan kegiatan dibidang Usaha Jasa Konstruksi yang

Dalam penelitian ini kemampuan bina diri adalah sebuah penilaian yang dapat dilakukan oleh siswa tunagrahita ringan melalui pembinaan dan pelatihan tentang

efektif dibandingkan dengan CL, karena pada tablet CL tablet lebih cepat terdesintegrasi menghasilkan partikel, sedangkan pada metode granulasi, tablet terdesintegrasi dulu

atas semua surat Pertanggungialvaban Pembangunan (SPJP) dengan dilampiri Berita Acara Pemeriksaan aleh Badan Pengawas Pembangunan?ekerjaan dan membuat laporan huianan daa

 Sistem berbasis web adalah aplikasi atau layanan pada server yang dapat diakses dgn menggunakan web browser dan karena itu dapat diakses dari mana saja melalui internet. 

ARSITEKTUR PERILAKU ialah suatu konsep yang selalu menyertakan pertimbangan-pertimbangan perilaku dalam perancangannya, yakni kaitan perilaku dengan desain arsitektur

Selanjutnya untk memberikan arah dan sasaran yang jelas serta sebagai pedoman dan tolok ukur kinerja Pengadilan Agama Kebumen diselaraskan dengan arah kebijakan dan program Mahkamah