• Tidak ada hasil yang ditemukan

MINGGU PESTA NATAL II Tgl. 26 Desember 2021 Tema : Gabe Daging Ma Hata I (Firman Itu Telah Menjadi Manusia) No. 52/WJ/ XII/2021. (Pers.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "MINGGU PESTA NATAL II Tgl. 26 Desember 2021 Tema : Gabe Daging Ma Hata I (Firman Itu Telah Menjadi Manusia) No. 52/WJ/ XII/2021. (Pers."

Copied!
30
0
0

Teks penuh

(1)

Huria kristen batak protestan (HKBP) kebayoran baru

RESSORT KEBAYORAN

Pengakuan Pemerintah 11 Juni 1931 No. 48, Staatsblad 1932 No. 360 Pengakuan Ulang Pemerintah R.I. Cq. Dep. Agama R.I. No.33 Tgl. 6 Februari 1988 Jln. Hang Lekiu III/18, Kebayoran Baru – Jakarta Selatan,

Telp. 7203369, 7208721, Fax. 72795371 Email: hkbpkebayoran@yahoo.com

Email:hkbpkebayoran@yahoo.com

Huria kristen batak protestan (HKBP) kebayoran baru

RESSORT KEBAYORAN

Pengakuan Pemerintah 11 Juni 1931 No. 48, Staatsblad 1932 No. 360 Pengakuan Ulang Pemerintah R.I. Cq. Dep. Agama R.I. No.33 Tgl. 6 Februari 1988 Jln. Hang Lekiu III/18, Kebayoran Baru – Jakarta Selatan,

Telp. 7203369, 7208721, Fax. 72795371 Website : www.hkbpkebayoran.com Email: hkbpkebayoran@yahoo.com

Email:hkbpkebayoran@yahoo.com

MINGGU PESTA NATAL II Tgl. 26 Desember 2021 Tema : ”Gabe Daging Ma Hata I” (Firman Itu Telah Menjadi Manusia)

No. 52/WJ/ XII/2021

NO BAHASA BATAK (08.00) NO BHS.INDONESIA (10.30) BHS.INDONESIA Sore (16.00) 1 BE No. 56 : 1,2 (BL.139) 1 KJ No. 91 : 1, 2

Natal HKBP Kebayoran Baru

Bermazmur ACARA TERSEDIA

2 Votum 2 Votum

3 BE No. 598 : 1 (BL.598) 3 KJ. No. 102 : 1 4 Patik : Epesus 4 : 24 4 H. Taurat: Efesus 4 : 24 5 BE No. 182 : 1, 3 (BL.24) 5 KJ No.26 : 1, 2

6 Manopoti Dosa 6 Pengakuan Dosa

7 BE No. 51 : 2, 3 (BL.31) 7 KJ. No. 98 : 3, 4 8 Ep : Jesaya 52 : 7 - 10 8 Ep : Yesaya 52 : 7 - 10 9 BE No. 50 : 2, 3 (BL.119) 9 KJ No. 100 : 1

10 M. Haporseaon 10 Pengakuan Iman

11 Tingting 11 Warta Jemaat

12 BE No. 59 : 1... (BL.344) (Pelean IA, IB)

12 KJ No. 101 : 1, 2 (Pers. IA, IB)

13 Jamita: Johannnes 1 : 14 -18 13 Khotbah : Yohanes 1 : 14 - 18

14 BE No. 597a : 1... (BL.597) (Pelean Tu Radio Bonapasogit)

14 KJ No. 119 : 1, 2

(Per. Untuk Radio Bona Pasogit)

15 Perjamuan Kudus 15 Perjamuan Kudus

16 Tangiang Panutup 16 Doa Penutup

(2)

2/28 YOHANES 1: 14-18

FIRMAN ITU TELAH MENJADI MANUSIA

SELAMAT HARI MINGGU DAN SELAMAT HARI NATAL. Siapakah Yesus? melalui nas ini diterangkan bahwa Yohanes Pembaptis sebagai nabi terakhir yang mengemban tugas penting mempersiapkan jalan bagi Tuhan. Pekerjaan Yohanes Pembaptis menjadi puncak dari segala apa yang telah dilakukan oleh nabi-nabi pendahulunya dalam Perjanjian Lama. Melalui kesaksian Yohanes Pembaptis menerangkan bahwa walaupun Yesus datang setelah nabi-nabi, tetapi Yesus telah ada sebelum nabi-nabi (ay. 15). Sebab para nabi diutus oleh Allah adalah untuk mempersiapkan jalan bagi kedatangan Tuhan Yesus, hal ini sudah terlihat dari nubuatan- nuabuatan para nabi dalam perjalanan hidup umat Israel bahkan sebelum Musa menerima taurat dari Tuhan. Seberapa istimewanya Yesus sampai begitu panjang penantian untuk mempersiapkan jalan bagiNya? Disepanjang perjalanan umat Tuhan, Dia tetap menyatakan diri, keilahianNya dinyatakan melalui para utusanNya dan nabi-nabiNya, namun kedatangan Mesias yang adalah Yesus sungguh berbeda dari penyataan ilahi yang pernah dinyatakanNya kepada para nabi. Melalui Yesus kristus, Dia menyatakan keilahianNya dengan menjadi manusia, Tuhan yang menyatakan diri dalam daging. Dia Allah yang menyatakan diri dengan turut ambil bagian di keadaan yang dialami oleh umatNya (Ibrani 2:14) dan Dia juga adalah Allah yang mau tinggal diantara manusia, yang walaupun manusia itu hidup dalam dosa, tetapi Dia mau datang untuk melawat umatNya yang berdosa, Dia mau datang berkemah diantara manusia, untuk menggenapi nubuatan “hendaklah ia tinggal dalam kemah Sem” (Kejadian 9:27; Zakharia 2:10).

Apakah hanya sebatas itu Yesus menjadi istimewa untuk disambut? Dimanakah istimewanya Yesus jika hanya alasan itu, sebab ada kepercayaan lain juga dengan versi yang berbeda bercerita tentang dewa-dewanya yang menjadi manusia.

Disinilah keistimewaan Yesus, bukan hanya karena Allah yang menjadi manusia tetapi kebenaran yang dibawaNya, bahwa Dia adalah benar-benar Tuhan semesta alam.

KedatanganNya membawa pemberian yang paling berharga yang tidak akan bisa didapat selain dari Tuhan Yesus yang datang dari sorga. Dia datang membawa “kasih karunia demi kasih karunia”, kasih yang tidak berkesudahan, kasih tanpa syarat. Kasih karunia hanya dapat diberi oleh Allah yang benar, disinilah kemuliaan Allah Tuhan kita Yesus Kristus, yang tidak mungkin diberikan oleh manusia maupun allah lain. Kasih karunia adalah penggenapan firmanNya.

Kebenaran firmanNya sejak pada mulanya telah digenapi di dalam Tuhan kita Yesus Kristus.

Melalui Tuhan kita Yesus Kristus firman itu telah menjadi firman yang hidup, kasih karunia Tuhan telah menghidupkan firmanNya dalam diri setiap orang yang percaya kepada Yesus.

Melalui Yesus Kristus, firman Tuhan bukanlah perintah yang datang dari luar diri manusia, hukum yang memaksa, tetapi firman yang bekerja dan yang dituliskan dalam hati setiap orang yang percaya. Mengenal Yesus dengan benar dan sungguh-sungguh menjadi pengantar bagi kita dalam menanti masa Natal dan juga penantian janji Tuhan Yesus tentang kedatanganNya kembali. Siapa orang yang sedang kita sambut akan terlihat dari cara kita menyambutnya.

Demikian halnya penantian kita kepada Tuhan Yesus, siapa Yesus dalam hidup kita akan terlihat juga dari cara dan sikap kita menantiNya. Amin.

(3)

3/28

W A R T A J E M A A T

I. Berita Anak Lahir

Hari Minggu, tgl. 12 Desember 2021 yang lalu, Tuhan telah menganugerahkan seorang anak perempuan kepada Kel. Yoserizal Ezra Sitorus/Rineza Wijayanti Nauli br. Panjaitan. Alamat Taman Anggrek Residence Tower Calypso unit 12A, Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan, Jakarta Barat (Sektor Godung).

Majelis dan jemaat mengucapkan selamat kepada keluarga, kiranya Tuhan memberkati anak dan orangtua sehat dan sejahtera.

II. Pemberkatan Perkawinan Warta Kedua

Hendak menerima Pemberkatan Perkawinan pada hari Sabtu, tgl. 8 Januari 2022, pkl.

09.00 WIB di HKBP Kebayoran Lama Ressort Kebayoran Lama, yaitu : N a m a : Kaharry Hansen Jumujung Tuana Tampubolon

Alamat : Jl. Legoso Raya Komplek Batan No. 48 Pisangan, Ciputat Timur

Jemaat : HKBP Kebayoran Lama Ressort Kebayoran Lama Putra Bapak : Pahala T.O. Tampubolon (†)

Ibu : Diana H. br. Lumbantobing dengan tunangannya N a m a : Astrida Renata br. Lubis

Alamat : Jl. Gotong Royong No. 20 A Jakarta Selatan Jemaat : HKBP Kebayoran Baru Ressort Kebayoran Putri Bapak : Anwar R.P. Lubis

Ibu : Hamida Purnama br. Simamora

Kiranya Tuhan memberkati rencana pernikahan ini, dan renungkanlah Firman yang tertulis dalam Mat.19 : 6 (Mereka bukan lagi dua, melainkan satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia.”)

III. Persembahan Ke Depan Altar

Hari ini Minggu tgl. 26 Desember 2021, setelah khotbah kita akan mengumpulkan persembahan ke depan altar untuk Radio Bona Pasogit. Pelaksanaan di tempat duduk masing-masing.

IV. Kalender & Almanak HKBP

Kalender dan Almanak HKBP 2022 telah tersedia, kepada seluruh jemaat yang ingin mengambil dapat menghubungi Sintua sektor masing-masing.

V. Perayaan Natal II & Keluarga Besar HKBP Kebayoran Baru (Kebayoran Baru Bermazmur) Hari ini Minggu, tgl. 26 Desember 2021 adalah Pesta Natal II, pada hari ini dilaksanakan kebaktian seperti biasa yaitu Bahasa Batak Pagi pkl. 08.00 Wib dan Bahasa Indonesia pkl.

10.30 WIB setelah itu dilanjutkan dengan pelayanan Perjamuan Kudus. Perayaan Natal bersama Keluarga Besar HKBP Kebayoran Baru (Kebayoran Baru Bermazmur) pkl. 16.00 Wib.

VI. Ibadah Akhir Tahun 2021 Dan Ibadah Awal Tahun 2022

1. Hari Kamis tgl. 31 Desember 2021 adalah Malam Tahun Baru dan gereja kita akan melaksanakan Kebaktian :

a. Bahasa Batak masuk pkl. 17.00 WIB bertempat di Gereja.

b. Bahasa Indonesia masuk pkl. 13.00, 15.00 dan 19.00 WIB bertempat di Gereja Setelah Khotbah kita akan menyampaikan persembahan untuk Dana Pensiun HKBP.

(4)

2. Ibadah Awal Tahun 2022 (pkl. 00.00) adalah Ibadah awal tahun 2022 yang diharapkan dilaksanakan setiap keluarga di rumah masing-masing. Acara kebaktian telah tersedia dan dapat diambil di meja security untuk dapat kemudian diperbanyak sendiri. Persembahan yang terkumpul kiranya dapat diserahkan ke gereja.

3. Kebaktian tgl. 1 Januari 2022 diadakan di Gereja pkl. 09.00 WIB. Setelah Khotbah kita akan menyampaikan persembahan untuk Naposobulung HKBP.

VII. Seksi Parompuan

Puji Tuhan, Aksi Natal Seksi Parompuan 2021 sudah semua disampaikan kepada penerima untuk pembangunan gereja, sbb :

1. HKBP Sion Batu Moror, Kec Silaen, Porsea 7,5 jt 2. HKBP Bethesda Sitakka, Pearaja 15 jt

3. HKBP Hutari, Sipeapea, Tap teng, Distrik Sibolga, 7,5 jt 4. HKBP Robean, ress Pardomuan, Janji Angkola, 5 jt.

6. Panti Elim HKBP untuk SPP, 7,2 jt

7. Bantuan pembelian pupuk kepada 60 KK jemaat HKBP Laguboti, 7,8 jt.

8. Bantuan Alkitab 30 buah untuk Pos Penginjilan Anak Dalam Jambi sumbangan Ny.

Mawar Sidabutar br Tobing melalui SP

Total semua 50 jt (sesuai saldo Aksi Paskah dan list Aksi Natal dapat dibaca di hal ..).

VIII. Dewan Marturia 1. Pelatihan Saxophone setiap hari Sabtu Pkl. 14.30 – 15.30 WIB Pelatih : Irvan Simanjuntak,

Tempat Gedung Gereja.

2. Terbuka kesempatan kepada Jemaat untuk melayani di ibadah minggu untuk Team Multimedia HKBP Keb.Baru (operator Livestreaming, Stage manager, Cameraman dan sound engineering) Pendaftaran Hubungi Tlp/WA : 081219196125 Cp : Sesep Sianturi.

IX. Persembahan Bulanan Tahun 2021

Berhubung menjelang akhir tahun 2021, diharapkan bagi jemaat yang belum menyampaikan persembahan supaya segera menyampaikannya.

X. Persembahan (Ucapan Syukur) Melalui Online Untuk seluruh jemaat yang ingin menyampaikan persembahan (ucapan syukur) sudah dapat dilakukan melalui OVO, Gopay, Dana, dan yang lainnya.

XI. Himbauan Kepada Jemaat Dihimbau bagi para jemaat yang memerlukan Surat Keterangan dari Huria baik untuk

Martumpol, Menikah, Baptis, dan lain-lain, dimohon terlebih dahulu menghubungi Sintua Sektornya masing-masing.

XII. Varia Panitia Pembangunan & Renovasi Daftar nama janji iman ada di Panitia Pembangunan & Renovasi

XIII. Jemaat Sakit

No Nama Sektor Tempat Rawat

1 St. Binsar Marpaung Sauduran Rumah

2 Ny. Samora Simanjuntak br. Silitonga Sauduran Rumah

3 Ny. Tinur Sirait br. Sitorus Sauduran Rumah

4 Bpk. David Sinaga Godung Rumah

5 Bpk. Birong Tambunan Godung Rumah

6 Ny. Birong Tambunan br. Pardede Godung Rumah

7 Wilfritz B.P. Hutagalung (doli-doli) Godung Rumah

8 Ny. Rotua Simorangkir br. Siahaan Godung Rumah

9 St. Martina Panggabean br. Siahaan Godung Rumah

10 Ny. Eva Simanjuntak br. Manalu Godung RSCM

11 Ny. Yurna Hutagalung br. Siregar Godung Rumah

(5)

12 Bpk. Sagumani Lumban Tobing Godung Rumah

13 Bpk. Leo Tambunan Godung Rumah

14 Ny. Siti Asmin Simanungkalit br. Sitompul Satahi Rumah

15 St. Bagintan Butarbutar Satahi Rumah

16 Fred Hutagalung Satahi Rumah

17 Hanna br. Tobing Satahi Rumah

18 Lindung Silitonga Satahi Rumah

19 Ny. Mianna Purba br Parapat Satahi Rumah

20 Ny. Sondang Hutahaean br. Pangaribuan Marsada Rumah 21 Ny. Purnama Siahaan br. Simanjuntak Marsada Rumah 22 Ny. Frieda Panggabean br. Sitompul Marsada Rumah

23 Ny. A. Nainggolan br. Simbolon Marsada Rumah

24 Ny. Nilam Tobing br. Batubara Marsada Rumah

25 Ny. Lely Pasaribu br. Simatupang Marsada RS Siloam Karawaci

26 Ny. Simorangkir br. Lumbantobing Sion Rumah

27 Ny. Deacy Sihombing br. Lumbanraja Sion RS Suyoto

28 Bp. Jansen Hutabarat Sion Rumah

29 Ny. Marlinang Tobing br. Hutagalung Sion Rumah

30 Meybi br. Sihombing Sion Rumah

31 Ny. Ani Frida Siahaan br Panjaitan Sion Rumah

32 Ny. Askirah Ranudimedjo Saroha Rumah

33 Bpk. Anwar Lubis Saroha Rumah

XIV. Jumlah Peserta Kebaktian Jumlah Peserta Kebaktian berdasarkan Persembahan 19 Desember 21 keluarga

Jumlah Peserta Kebaktian pkl. 08.00 WIB (BB) 56 orang

Jumlah Peserta Kebaktian pkl. 10.00 WIB (BI) 75 orang

Jumlah Peserta Kebaktian pkl. 16.00 WIB (BI) 119 orang

Jumlah 250 orang

XV. Bunga Altar Kebaktian Minggu Untuk yang menyumbang dapat menghubungi:

Ny. Flora Panjaitan br. Situmorang (0811890615), Ny. Helmien Siahaan br. Marpaung (08121347710), Ny. Vera Silaban br. Siregar (0816920033).

XVI. Gereja Dan Gedung Serbaguna Di HKBP Kebayoran Baru Rencana Pemakaian Serbaguna & Gereja tahun 2022

No Hari/Tanggal Waktu (WIB) Pemakai

A Gereja & Konsistori

1 Sabtu, 15 Januari 2022 10.00 Kel. DM Hutagalung

2 Sabtu, 22 Januari 2022 09.00 Kel. M Panggabean/br. Tambunan 3 Sabtu, 29 Januari 2022 09.00 Kel. DM Hutagalung

4 Sabtu, 5 Maret 2022 09.00 Kel. Sibarani

5 Sabtu, 25 Juni 2022 09.00 Kel. St. Merphin Panggabean

XVII. Komisi Beasiswa HKBP Kebayoran Baru Pengurus Komisi Beasiswa mengucapkan terimakasih kepada seluruh jemaat/Donatur

HKBP Kebayoran Baru yang telah bersama-sama mengumpulkan dana memperjuangkan bantuan dana melalui Komisi Beasiswa untuk membantu para siswa SD-SMP, Mahasiswa STT, Bibelvrouw, Diakones dan Para Pendeta yang melayani di daerah-daerah terpencil.

Kami percaya Yesus, Raja Gereja dan Keselamatan kita, senantiasa memberi berkat rohani dan jasmani yang berkelimpahan bagi kita semua. Doa dan harapan kami untuk seterusnya akan semakin banyak yang turut dalam barisan bantuan dana kasih ini. Dan dapat menghubungi bendahara Ny. Roos Panjaitan br. Siagian (0816964222).

(6)

DAFTAR DONATUR KOMISI BEASISWA

No Sektor Jumlah Total

SAROHA

1/SRH/21 Ny. Roos Panjaitan br. Siagian 5.000.000

2/ SRH/21 Kel. Edison Siahaan 10.000.000

3/ SRH/21 Kel. Dr. M. Simarmata/ br. Manik 1.500.000 4/ SRH/21 Ny. Joanita Tanjung br. Simorangkir 2.000.000 5/ SRH/21 Kel. Gortap Marbun/ br. Silalahi 1.000.000

6/ SRH/21 St. Togu Hutagalung 1.000.000

7/ SRH/21 Ny. Hawani Lumbantobing/ br. Tampubolon 1.000.000 8/ SRH/21 Kel. M.H Silaban/ br. Nababan 1.000.000 9/ SRH/21 St. E.E Simanjuntak/ br. Napitupulu 1.500.000 10/SRH/21 Ny. Riana Pasaribu br. Hutagalung 1.000.000

11/SRH/21 Ny. Elmas Sitorus br. Sirait 1.000.000

12/SRH/21 Kel. Binsar Panjaitan/ Flora br. Situmorang 1.000.000

13/SRH/21 Ny. Verba Tobing br Pasaribu 500.000

14/SRH/21 Kel Henry Simanjuntak/Hellen br Siagian 10.000.000

15/SRH/21 Kel. Anwar R.P Lubis 1.250.000

16/SRH/21 Ny. Rouli Pardede br. Hutasoit 1.000.000 17/SRH/21 Ny. Djojor Tampubolon br. Panggabean 500.000

40.250.000 GODUNG

1/GDG/21 Ny. Rotua Simorangkir br. Siahaan 300.000 2/GDG/21 Ny. Rosintha Simanjuntak br. Hutapea 500.000 3/GDG/21 Ny. Magda Sihombing br. Sianturi 1.000.000 4/GDG/21 Kel. Charles D. Marpaung/ Diana br. Sitompul 750.000 5/GDG/21 Ny. Lady Tambunan br. Nainggolan 1.000.000

6/GDG/21 Ny. Maria Sitompul br. Siregar 300.000

7/GDG/21 JF Tamba/ M br Samosir 1.000.000

8/GDG/21 St Roland Hutapea/ br Pardede 1.000.000

9/GDG/21 No. 1317 1.250.000

10/GDG/21 Kel. Poltak Sanov Situmorang/br. Sinulingga 2.000.000

11/GDG/21 Ny. Emmy Hutapea br. Pohan 1.000.000

12/GDG/21 NN 600.000

10.700.000 MARSADA

1/MSD/21 NIJ. 1356 1.200.000

2/MSD/21 Kel. Dr. Machir Siagian/ St. Ida M br. Simanjuntak 1.000.000 3/MSD/21 Ny. Roswita Siagian br Hutajulu 1.000.000 4/MSD/21 Kel. Nixon MDEP Sitorus/ Rosintan br. Tampubolon 3.000.000 5/MSD/21 St. M.G.S Aritonang/ br. Simanjuntak 1.000.000 6/MSD/21 Kel. John Hot M Simatupang/ br. Sihite 1.500.000 7/MSD/21 Kel, Pelly Butarbutar/ br. Simanjuntak 1.500.000 8/MSD/21 Ny. Alida Nababan br. Lumbantobing 2.000.000 9/MSD/21 Ny. Hilderia Sihite br. Tampubolon 1.000.000 10/MSD/21 Ny. M.C Sibarani br. Hutabarat 1.000.000 11/MSD/21 St. Johnson S Sianipar/ br. Siahaan 1.200.000 12/MSD/21 Kel. Hotasi Nababan/ Eveline br. Hutapea 2.000.000

13/MSD/21 Ny. Ida Hutabarat 1.000.000

14/MSD/21 Kel. H.L Toruan br Tambunan 500.000

15/MSD/21 Kel. Budi Manurung/br. Sitanggang 5.000.000 16/MSD/21 Benjamin Nainggolan & Arthur Nainggolan 3.000.000

17/MSD/21 O.P.B 1.000.000

(7)

27.900.000 SATAHI

1/STH/21 Kel. Patuan Siahaan/ Carolina br. Hutapea 1.000.000 2/STH/21 St. D.H Panjaitan/ br. Sitanggang 600.000 3/STH/21 Kel. B.H.L Tobing/ Pestaria br.Sianturi 1.200.000 4/STH/21 Ny. Riste Siahaan br. Tambunan 1.000.000

5/STH/21 Ny. Vera Silaban br. Siregar 2.000.000

6/STH/21 Ny. Tioria Siahaan br. Sibabiat 2.000.000 7/STH/21 Ny. Tianggur Simatupang br Sihombing 1.000.000 8/STH/21 Ny. Tiomsi Marpaung br. Siregar 5.000.000 9/STH/21 Ny. Mauli Sihotang br. Sihombing 1.000.000 10/STH/21 St. T.S.H Sidabutar/ Mawar br. Tobing 1.000.000 11/STH/21 St. L.O Siahaan/Helmien br. Marpaung 1.000.000

12/STH/21 Theresia Bernadette Sihotang 1.200.000

13/STH/21 St. M.P Sibarani/Tiur br. Panjaitan 10.000.000 14/STH/21 Kel. Anton Simbolon/br. Hutapea 1.000.000

15/STH/21 Kel. St. Mombang Sihite 600.000

16/STH/21 Kel. Ricky Aritonang/br. Hutabarat 1.500.000

31.100.000 SION

1/SION/21 St. Mangara P. Lubis/Ida br. Pangaribuan 1.000.000 2/SION/21 St. Parpunguan Pakpahan/ Diarti br. Gultom 500.000 3/SION/21 St. Betuel Sirait/ rmin abr. Sitorus 500.000 4/SION/21 Ny. Lasmariaty Siregar br. Hutajulu 1.200.000 5/SION/21 Ev. TD Lumbanbatu/ St. Rohani br. Sitompul 500.000 6/SION/21 Kel. Parluhutan Tado Sianturi/ br. Sinambela 1.000.000 7/SION/21 Ny. Sylvia Sirait br. Hutabarat 500.000 8/SION/21 Ny. Elisabeth Sihombing br. Simatupang 500.000

9/SION/21 Ny. Titi Siahaan br. Siagian 1.200.000

6.900.000 SAUDURAN

1/SDR/21 Ny. Mince Lumbantoruan br. Sitompul 2.000.000 2/SDR/21 Kel. Marhara Rajagukguk/dr. Ira br. Hutajulu 650.000 3/SDR/21 St. Leo Hutagalung/ Hennyta br. Simorangkir 500.000

4/SDR/21 Leliriana 250.000

3.400.000 Persembahan lain-lain

N. Manurung - Lydia br Siahaan 3.000.000

3.000.000

JUMLAH SELURUHNYA Rp. 123.250.000,-

XVIII. Pastoral Konseling

Untuk jemaat yang membutuhkan konseling pribadi disediakan waktu mulai hari Selasa s/d Sabtu.

XIX. Nama & No. Telepon Pendeta HKBP Ressort Kebayoran

Nama Tlp Keterangan

Pdt. Timbul Sitanggang 0813 3334 8811 Pendeta Ressort HKBP Kebayoran Pdt. Bintang M Siregar 0812 9930 1022 Pendeta HKBP Kebayoran Baru Pdt. Ferrison Razoki Pasaribu 0813 6673 0258 Pendeta HKBP Kebayoran Baru Pdt. Herkules Panjaitan 0821 1095 0419 Pendeta HKBP Keb. Gandaria Pdt. Ampilas Aritonang 0812 9333 8421 Pendeta HKBP Tridarma

XX. Keuangan Rincian data keuangan minggu ini disajikan di halaman : 18 s/d 23.

(8)

XXI. Selamat Ulang Tahun 8/28 Majelis dan Anggota Jemaat mengucapkan “Selamat Ulang Tahun Kelahiran” dan

“Selamat Ulang Tahun Pernikahan” kepada Anggota Jemaat yang tanggal lahir atau tanggal pernikahannya jatuh pada tgl. 25 Desember s/d 1 Januari. Kiranya Tuhan memberkati. Jika ada jemaat yang belum tercantum namanya di dalam daftar tersebut agar menghubungi Sintua Sektornya masing-masing atau sekretariat.

Daftar Ulang tahun Kelahiran

No Nama Tgl Lahir Sektor

1. V. E. Hutahayan 25-12-1940 Sauduran

2 Pesta Berliana Lumbantobing 25-12-1943 Sion

3. Immanuel Hutabarat 25-12-1952 Saroha

4. Givson Tado Sianturi SE. 25-12-1963 Sion

5. Risma Natalina Magdalena Togatorop 25-12-1972 Saroha 6. Joshi Noel Parlindungan Situmeang 25-12-1993 Sion

7. Jabat Parlindungan Napitupulu 26-12-1950 Sauduran

8. Saulina Pasaribu 26-12-1959 Satahi

9. Tuan Hariss Koster Rajagukguk 26-12-1962 Sion

10. Rosnery Gultom 26-12-1964 Marsada

11. Stefan Hutahayan 26-12-1967 Marsada

12. Resmin Sijabat 26-12-1983 Sion

13. Adi Chris D.P.P Bangun 26-12-1992 Sion

14. Ester Desi Natasya Sianturi 26-12-1997 Saroha

15. Nugraha N. P Situmeang 27-12-1966 Sion

16. Lodewyk Reynold Parulian Simatupang 27-12-1971 Godung 17. Andry Manodo Tua Panjaitan ST. MT 27-12-1973 Satahi

18. Christoper Andhika Putra 27-12-1993 Sion

19. Priscilla Nauli 27-12-1993 Satahi

20 Perempuan 27-12-2007 Sion

21. Matthew Patardo Alusna Simarmata 27-12-2010 Saroha

22. Mikhael Pardamean Hasibuan 27-12-2016 Sion

23. Butet Panjaitan 27-12-2017 Satahi

24. Bambang Widagdo R 28-12-1954 Satahi

25. Remulti T Pangaribuan SE 28-12-1962 Sion

26. Natalya Carolina Sitorus 28-12-1982 Marsada

27. Gresita Mariana Siahaan 28-12-1985 Godung

28. Maria Olivia Christine Simangunsong 28-12-1988 Saroha

29. Butet Hutabarat 28-12-2017 Satahi

30. Garvi Sakti Malo Napitupulu 28-12-2017 Sauduran

31. Ucok Lumbantobing 28-12-2020 Godung

32. Elsye Duma Manurung 29-12-1949 Godung

33. Drs. Monang Siringoringo 29-12-1953 Sauduran

34. Baringin Imran T. P. Lumban Tobing 29-12-1964 Sauduran

35. Marlions Limbong 29-12-1974 Sion

36. Baby Rotua Napitupulu 29-12-1977 Sion

37. Patricia Deasy Manik 29-12-1980 Godung

38. Aninda Hashfi Ramoti Lumbantobing 29-12-1991 Saroha

39. Kezia Aryani Ulitua Hutabarat 29-12-2003 Sion

40. Keira Isabel Natalia Nababan 29-12-2007 Sion

(9)

41. Audrey Serenata Silitonga 29-12-2015 Marsada

42. Norma Tiar Siahaan 30-12-1942 Satahi

43. Charles D Marpaung 30-12-1954 Godung

44. Josua Christanto Simangunsong 30-12-1984 Saroha

45. Daniel Ricardo Sihombing 30-12-1989 Sion

46. Christina Lumban Tobing 30-12-1995 Saroha

47. Eugenia Priscilla Purba 30-12-2005 Sion

48. Carol Marjorie Butarbutar 30-12-2015 Sion

49. Mikayla Rahel Taruli Sitorus 30-12-2017 Satahi

50. Drs Marwahal Hutahayan 31-12-1937 Satahi

51. Siti Nurbaya Batubara 31-12-1942 Godung

52. Ny. MM Risanna Hutagalung br Simatupang 31-12-1949 Satahi

53. Asina Siboro 31-12-1970 Sion

54. Herta Rediati L. Tobing 31-12-1970 Marsada

55. Kristina Sibuea 31-12-1981 Sion

56. Yehonathan Uli Asi Nababan 31-12-1985 Godung

57. Josephine Kyla Maharani Siagian 31-12-2003 Marsada

58. Butet 31-12-2020 Sion

59. Tyra Glowanne Butarbutar 31-12-2020 Sion

60. St. L.M Siagian MBA. 01-01-1920 Satahi

61. Arifin Gultom SH. 01-01-1949 Sauduran

62. Ny. Dame Pardede br. Sihombing 01-01-1951 Godung

63. Amborcius Sianturi 01-01-1952 Godung

64. Drs Januar Sibarani 01-01-1961 Saroha

65. Linda Landus Maria Siahaan 01-01-1962 Sion

66. Maryanne Kerenture Sianipar 01-01-2013 Marsada

(Yesaya 46 : 4 “Sampai masa tuamu Aku tetap Dia dan sampai masa putih rambutmu Aku menggendong kamu. Aku telah melakukannya dan mau menanggung kamu terus; sector memikul kamu dan menyelamatkan kamu)

Daftar Ulang tahun Pernikahan

No Nama Tgl

Perkawinan Sektor

1. Ny. Shinta Pandiangan br. Tobing 25-12-1943 Marsada

2. Andreas Dionisius Sianturi / Martini Situmorang 25-12-1995 Sion 3. H.T.M Siahaan / R. Sontiara Sibarani 27-12-1962 Sauduran 4. Ir. Pelly Butarbutar / Erida Simanjuntak SE. 27-12-1985 Marsada 5. Pintor Harlel Manurung / Bertha Situmorang 27-12-1993 Godung

6. Gortap Marbun / Purnama M Silalahi 28-12-1983 Saroha

7. Rudy Arman Sinaga / Romaria Sulastri Hutahaean 28-12-2015 Sion 8. Prianto Butarbutar / Irenny Lasmana Purba 28-12-2019 Sion 9. Sjamsuddin Sihombing / Raulen Tamba 29-12-1981 Sauduran 10. Permin Silaban SE. / Anne Rosmery Gultom 29-12-1988 Marsada 11. Ir Boman Batubara / Elyzabeth Hutagaol SE 29-12-1995 Marsada 12. Toga Martua Raja Siahaan / Ani Frida Panjaitan 30-12-1986 Sion 13. Ir. Paruhu Natigor Sitorus MSc. / Esther Refina Siahaan 30-12-1995 Sion 14. Stephan Halomoan Partahan Tambunan / Herlina Minarni

Panjou Purba 30-12-2004 Marsada

Kami terbuka untuk perbaikan atas kesalahan penulisan nama dan tanggal.

TTd: Sekretaris Huria – St Rudy H.M Lumbantobin

(10)

10/28 XXII. Persembahan

Persembahan dapat disampaikan secara langsung ke gereja. Atau ditransfer ke No. Rek.

Gereja HKBP Kebayoran Baru 102.000.489.5113 (Bank Mandiri Cabang Pakubuwono).

Untuk No. Rek Renovasi/Pembangunan 102.000.726.2048 (Bank Mandiri).

CP Keuangan HKBP Keb. Baru :

St. Parpunguan Pakpahan (0812-1810-2778) ; Mentari Sinaga (0812-8444-7738) Persembahan (Ucapan Syukur) Melalui Online Sejak tgl. 19 Juni 2020 penyampaian persembahan dapat melalui aplikasi Ovo,Gopay,

Dana, dan aplikasi lainnya.

Transaksi QRIS tgl. 19 Desember 2021 sebanyak 79 transaksi sebesar Rp. 6.981.487,-

Cara/ menggunakan QRIS dari Smartphone : 1. Terlebih dahulu Jemaat harus download aplikasi pembayaran/dompet digital melalui

Appstore/Playstore seperti: Ovo, Gopay, LINK Aja, Dana dll

2. Jemaat membuka aplikasi dompet digital tersebut

3. Masukkan Pin pribadi aplikasi 4. Klick tombol scan dan arahkan ponsel ke barcode QRIS.

5. Masukkan Nominal Persembahan dan menyetujui transaksi

6. Selesai, transaksi berhasil Jika sudah selesai melakukan transaksi, dimohon kepada setiap jemaat untuk konfirmasi/mengirim bukti transaksi ke Bendahara Jemaat untuk dilakukan pencatatan di laporan keuangan. Scan barcode akan ditampilkan di layer kaca kebaktian online.

Gerakan Seribu Rupiah untuk Dana Pensiun HKBP

Dapat disampaikan melalui apliksasi QRIS dengan menambahkan angka 100 di belakang contoh Rp. 100.100,- (seratus ribu seratus rupiah).

(11)

11/28

PROTOKOL KESEHATAN IBADAH

1. Jemaat harus dalam keadaan sehat dan sudah di vaksin dengan menunjukkan sertifikat vaksin pada saat akan ibadah, menyiapkan masker dari rumah dan sudah mendaftar melalui website : www.hkbpressortkebayoran.com.

2. Masuk dalam antrian untuk scan QR code PeduliLindungi. Cek Nama dibagian pendaftaran, cuci tangan, ukur suhu badan, dan mengisi bangku kosong yang terdepan, duduk pada bagian yang tidak bertanda silang.

3. Selama Ibadah tetap memakai masker (tidak boleh dilepas).

4.Tidak berpindah tempat duduk, menjaga ketertiban, dan tidak melakukan komunikasi/menggunakan HP.

5. Selesai Ibadah agar tetap duduk ditempat hingga dipersilahkan keluar sesuai urutan oleh Pelayan Harentaon, dan agar langsung meninggalkan area Gereja (langsung pulang).

6. Jemaat yang akan ke Toilet agar keluar mengikuti jalur yang sudah ditetapkan dan antri diluar Toilet apabila sedang terisi. Apabila akan masuk ke gedung Gereja untuk melanjutkan Ibadah, tetap mengikuti jalur yang sudah ditentukan dengan tetap menjaga ketertiban/keheningan Ibadah.

7. Setiap peserta Ibadah agar mentaati semua Prosedur Protokoler Kesehatan yang sudah ditetapkan.

8. Dihimbau kepada Jemaat yang pada saat ini terkonfirmasi positive covid 19, agar melakukan contact tracing dengan meng-identifikasi kontak dan mengevaluasi kontak erat seperti berkumpul dalam satu ruangan atau bersentuhan langsung, agar kontak erat memantau kesehatannya, guna menghindari penularan lebih lanjut.

Demikian kiranya kita dapat menjadi berkat dalam masa pandemik ini.

(12)

12/28 List Donatur Aksi Natal Seksi Parompuan 2021

1 Saldo Aksi Paskah SP 2021 17.648.000

2 dr. Sondang Hutagalung br. Napitupulu & Ing Lanna Hutagalung 5.000.000

3 St. Djodjor Panggabean 500.000

4 St. Ida Manur Siagian 500.000

5 St. Lambok Tambunan 500.000

6 St. Mawar Lumban Tobing 500.000

7 St Riry Simarmata 200.000

8 Ny. Sophia Hutagalung 500.000

9 Ny. Lady Tambunan 500.000

10 Ny. Priscilla Panggabean 500.000

11 Ny. Dahlia Simarmata 500.000

12 Ny. Renova Toruan Tambunan 500.000

13 Ny. Tjahaya Simanjuntak 500.000

14 Ny. Roos Panjaitan 500.000

15 Ny. Purnama Marbun 500.000

16 Ny. Elly Sinaga 500.000

17 Ny. Onny Panggabean 500.000

18 Ny. Lasmariaty Siregar 1.000.000

19 Ny. Ida Hutabarat 500.000

20 Ny. Netty Pardede 500.000

21 Ny. Helmien Siahaan 500.000

22 Ny. Tioria Siahaan 500.000

23 Ny. Serfina Tampubolon 550.000

24 Ny. Melva Hutagalung 500.000

25 Ny. Vera Simorangkir 500.000

26 Ny. Yusni Lumbanraja 500.000

27 Ny. Vera Silaban 500.000

28 Ny. Joanita Tanjung 500.000

29 Ny. Riana Pasaribu 500.000

30 Ny. Intan Sitorus 500.000

31 Ny. Mawar Sidabutar 1.000.000

32 Ny. Carolina Siahaan 500.000

33 Ny. Anita Lubis 1.000.000

34 Ny. Alida Nababan 500.000

35 Ny. Riste Siahaan 500.000

36 Ny. Resianna Simanjuntak 700.000

37 Ny. Flora Panjaitan 500.000

38 Ny. Ida Lubis 1.000.000

39 Ny. Marisi Sitorus 500.000

40 Ny. Irma br. Manurung (parmaen Ny Marisi) 300.000

41 Ny. Elisabeth Sihombing 500.000

42 Ny. Elmas Sitorus 500.000

43 Ny. Onike Marpaung 250.000

44 Ny. Diarti Pakpahan 200.000

45 Ny. Verba Tobing 500.000

46 Ny. Hennyta Hutagalung 600.000

47 Ny. Lilian Lumbantoruan 500.000

48 Ny. Berliana Sinaga 300.000

49 Ny. Diana Marpaung 500.000

50 Ny. Ana Banjarnahor ( Sektor Sion) 500.000

51 Ny. Mience Lumbantoruan 1.000.000

52 Ny. Mona Rajagukguk 500.000

53 Ny. Lely Manurung 2.052.000

Total List Aksi Natal 51.300.000

(Lima puluh satu juta tiga ratus ribu Rupiah)

(13)

13/28

No Nama Sektor Komitmen Cek/Kas Jumlah

1 Pdt. Timbul Sitanggang Godung - 1.500.000 1.500.000 2 Pdt. Bintang M Siregar Saroha - 1.000.000 1.000.000 3 Pdt. Ferrison Razoki Pasaribu Saroha - 1.000.000 1.000.000 4 Ny. E.L Rajagukguk/ St. Rumondang br Rajagukguk Sauduran - 2.000.000 2.000.000 5 St. Leo AM Hutagalung Sauduran - 5.000.000 5.000.000 6 St. Togu Hutagalung Saroha - 2.000.000 2.000.000 7 St. Martogi Tobing Satahi - 1.000.000 1.000.000 8 St. Darwin Simorangkir Godung - 1.000.000 1.000.000 9 St. Turman Simanjuntak Saroha - 500.000 500.000 10 St. Partogi Samosir Godung - 1.000.000 1.000.000 11 St. Donar Sitohang Saroha - 1.000.000 1.000.000 12 St. J.L Silitonga Sion - 500.000 500.000 13 St. Ny. Riry Simanjuntak br. Simarmata Marsada - 500.000 500.000 14 Kel. St. Johnson S. Sianipar Marsada - 3.000.000 3.000.000 15 St. Rudy Lumbantobing Godung - 500.000 500.000 16 St. Brigida br. Tobing Saroha - 1.000.000 1.000.000 17 Kel. TD. Lumbanbatu/St. Rohani br. Sitompul Sion - 500.000 500.000 18 CSt. Anita br. Sihombing Sauduran - 500.000 500.000 19 St. Robinson Silitonga Satahi - 1.000.000 1.000.000 20 St. Merphin Panggabean Marsada - 1.000.000 1.000.000 21 St. Parluhutan Hutahaean Godung - 2.000.000 2.000.000 22 St.Hendrick Siregar Sion - 500.000 500.000 23 St. Mombang Sihite Satahi - 3.000.000 3.000.000 24 St. Edwin Purba Sion - 500.000 500.000 25 St. Ny. Suzanna Tambunan br. Situmorang Satahi - 1.000.000 1.000.000 26 St. Parpunguan Pakpahan Sion - 1.000.000 1.000.000 27 St. Binsar Situmorang Sauduran - 1.000.000 1.000.000 28 St. Elkan Tobing Satahi - 500.000 500.000 29 Kel. Libra Hutagalung/ Cst. Sofi Rajagukguk Sauduran - 500.000 500.000 30 Kel. JF Tamba Godung - 1.000.000 1.000.000 31 Kel. M. Simarmata Saroha - 1.000.000 1.000.000 32 Kel. Roos Panjaitan br. Siagian Saroha - 1.000.000 1.000.000 33 Kel. Pahala Jatigor Hutabarat Saroha - 2.000.000 2.000.000 34 Kel. St. B. Sirait/ Armina br. Sitorus Sion - 100.000 100.000 35 Lanni Simanjuntak Godung - 300.000 300.000 36 St. Hetty Siagian Sauduran - 100.000 100.000 37 Kel. Toga M. Hutagalung Godung - 200.000 200.000 38 Kel. St. John Tambunan Godung - 5.000.000 5.000.000 39 Kel. St. MP Lubis Sion - 2.000.000 2.000.000 40 Kel. Dr. Machir G. Siagian/ St. Ny. Ida M. Simanjuntak Marsada - 1.000.000 1.000.000

DAFTAR UCAPAN SYUKUR NATAL TAHUN 2021 DAN TAHUN BARU 2022

(14)

14/28

41 Kel. Edison Siahaan Saroha - 5.000.000 5.000.000 42 Kel. Riana Pasaribu br Hutagalung Saroha - 1.000.000 1.000.000 43 NIJ 1063 Sauduran - 2.000.000 2.000.000 44 Kel. St. LO Siahaan/br. Marpaung Satahi - 1.200.000 1.200.000 45 Kel. Hardy Djuara Marpaung/br. Siregar Sion - 2.000.000 2.000.000 46 Kel. Tawar Matondang/br. Hutabarat Godung - 2.000.000 2.000.000 47 Kel. Nurdin Manurung/br. Sirait Saroha - 2.000.000 2.000.000 48 Kel. Gortap Marbun/br. Silalahi Saroha - 1.000.000 1.000.000 49 Kel. Pelly Butarbutar/br. Simanjuntak Marsada - 750.000 750.000 50 Kel. AM Sinaga Godung - 1.000.000 1.000.000 51 Kel. St. Bomen Lumbanraja/Yusni br. Sianipar Godung - 500.000 500.000 52 Bonie, Sharon, Jeremy Lumbanraja Godung - 500.000 500.000

53 NN - 285.000 285.000

54 Kel. MH Siregar Sion - 500.000 500.000

55 Junita br. Siregar Sion - 1.000.000 1.000.000

56 Kel.Hot S.L Tambunan/br Siregar Sion - 500.000 500.000

57 Kel. St. MP. Sibarani/br. Panjaitan Satahi - 2.500.000 2.500.000

58 Kel. Junus Nicholas Butarbutar Satahi - 800.000 800.000

59 Theresia Bernadette Sihotang Satahi - 2.000.000 2.000.000

60 Kel.Ny.Joanita Tanjung br Simorangkir Saroha - 1.000.000 1.000.000

61 Kel. Ny. M. Siregar br. Siburian Satahi - 1.000.000 1.000.000

62 Kel. H.Lumbantoruan / R.br Tambunan Marsada - 1.000.000 1.000.000

63 Kel. Tonny Ryanto Tampubolon/br. Hutapea Sauduran - 500.000 500.000

64 Kel. Ny. Vera Silaban br. Siregar Satahi - 1.000.000 1.000.000

65 Kel. IT Siagian Satahi - 1.000.000 1.000.000

66 Kel. John Hot Simatupang/br. Sihite Marsada - 1.700.000 1.700.000

67 Persembahan BB Natal Pkl. 08.00 (tgl. 5 Des 2021) - 1.422.000 1.422.000

68 Persembahan Sore Natal Pkl. 16.00 (tgl. 5 Des 2021) - 650.000 650.000

69 Kel. Poltak Sanov Situmorang/br. Sinulingga Godung - 2.000.000 2.000.000

70 Ny. Elmas Sitorus br. Sirait Saroha - 1.000.000 1.000.000

71 Kel. Thurman Sihombing/br. Sitompul Sauduran - 2.000.000 2.000.000

72 Kel. OL Tobing/br. Gultom Saroha - 500.000 500.000

73 Kel. Ny. Hawani Tobing br. Tampubolon Saroha - 1.000.000 1.000.000

74 Kel. Richard Sihite/Dahlia br. Limbong Godung - 2.500.000 2.500.000

75 Kel. Ny. Maria Sitompul br. Siregar Godung - 500.000 500.000

76 Kel. MH Silaban/br. Nababan Saroha - 1.000.000 1.000.000

77 Kel. HMU Silaban/br. Nababan Sion - 500.000 500.000

78 Kel. Herlan Siagian/br. Hutajulu Marsada - 500.000 500.000

79 Kel. dr. AV Siregar/br. Silitonga Satahi - 1.000.000 1.000.000

80 Kel. St. Monang Sitorus/br. Marpaung Sauduran - 1.000.000 1.000.000

(15)

15/28

81 Kel. Djanuar Sibarani/br. Panjaitan Saroha - 500.000 500.000 82 Kel. Djohan Hutagalung/br. Situmeang Satahi - 100.000 100.000 83 Kel. Antonius G Napitupulu/br. Sitprus Satahi - 300.000 300.000 84 Kel. Binsar Panjaitan/Flora br Situmorang Saroha - 1.000.000 1.000.000 85 St. Berry Tamba/ br Situmorang Satahi - 1.000.000 1.000.000 86 Kel. St. E.E. Simanjuntak/br. Napitupulu Saroha - 1.000.000 1.000.000 87 Kel. Paul Lubis/Anita br. Manurung Sion - 7.500.000 7.500.000 88 Kel. Martin Iskandar/Elisa br. Nababan Sion - 500.000 500.000 89 Kel. Sangti P. Nainggolan/Hanny Herlyna br. Pardede Marsada - 3.000.000 3.000.000 90 Ny. Harsiwi Hutabarat Satahi - 300.000 300.000 91 Kel. Nixon Sitorus/Intan br. Tampubolon Marsada - 1.000.000 1.000.000 92 Kel. P. Simorangkir/br. Tobing Sion - 200.000 200.000 93 Kel. Ny. Emmy Hutapea br. Pohan Godung - 500.000 500.000 94 Kel. TB Sitompul/St. Wathy br. Samosir Saroha - 650.000 650.000 95 Kel. Inansius Panggabean/br. Manurung Satahi - 1.000.000 1.000.000 96 Kel. Budi Manurung/br. Sitanggang Marsada - 5.000.000 5.000.000 97 Kel.Cst.Boman Batubara/br.Hutagaol Marsada - 500.000 500.000 98 Kel. Ny. Irene Nainggolan br simangungsong Marsada - 1.000.000 1.000.000 99 Kel. WMP. Simanjuntak Marsada - 1.000.000 1.000.000 100 St.Paingan Siahaan/br Silalahi Saroha - 500.000 500.000

101 Gladio Tobing Satahi - 300.000 300.000

102 St. PM Sinaga Saroha - 500.000 500.000

103 Persembahan BB pkl. 08.00 (Tgl. 19 Des 2021) - 1.295.000 1.295.000 104 Persembahan BI pkl. 10.00 (Tgl. 19 Des 2021) - 1.901.000 1.901.000 105 Persembahan BIS pkl. 16.00 (Tgl. 19 Des 2021) - 2.113.000 2.113.000

106 Elma Tobing Satahi - 250.000 250.000

107 Kel. Chandra BP Situmeang/br. Simanjuntak Sion - 2.000.000 2.000.000 108 Kel. Manampin Siregar/br. Hutagalung Satahi - 500.000 500.000 109 Kel. St. Binsar Marpaung/br. Sitorus Sauduran - 1.000.000 1.000.000

-

134.916.000 134.916.000 Total

PANITIA NATAL 2021 DAN TAHUN BARU 2022 HKBP KEBAYORAN BARU

NO. REKENING:

BANK MANDIRI 127-002-020-3889 An. HKBP KEBAYORAN BARU

(Bendahara : St. Brigida Tobing / Whatsapp : 081316145055)

(16)

16/28

VARIA NATAL 2021 & TAHUN BARU 2022

Tema: “Cinta Kasih Kristus Yang Menggerakkan Persaudaraan”

Sub Tema: “Dengan Menghidupi Cinta Kasih Kristus, Kita Sehati Berkoinonia, Bermarturia dan Berdiakonia”

JADWAL PERAYAAN

HARI / TANGGAL KEGIATAN PERAYAAN PKL.

Minggu, 28 November Advent I 08.00 (BB) & 10.00 (BI) Sabtu, 4 Desember Natal Parhalado seRessort

Kebayoran 16.00 WIB

Minggu, 5 Desember Advent II 08.00 (BB) & 10.00 (BI)

Selasa, 7 Desember Natal Lansia 10.00 WIB

1. Natal SM: Batita-Balita 10.00 WIB Sabtu, 11 Desember 2. Natal SD kelas 1 - 6 14.00 WIB Minggu, 12 Desember Advent III 08.00 (BB) & 10.00 (BI)

Natal PKM 16.00 WIB

Jumat, 17 Desember Natal Seksi Bapak 18.00 WIB

Sabtu, 18 Desember Natal Seksi Remaja 16.00 WIB

Minggu, 19 Desember Advent IV 08.00 (BB) & 10.00 (BI)

Natal NHKBP 16.00 WIB

Senin,20 Desember Natal Gabungan HKBP Keb.

Gandaria 17.00 WIB

Rabu, 22 Desember Natal Seksi Parompuan &

Ina Hanna 10.00 WIB

Kamis, 23 Desember Natal Keluarga Rumah Masing-masing

Jumat, 24 Desember Malam Natal 13.00 (BI), 15.00 (BI), 17.00 (BB), 19.00 (BI)

Sabtu, 25 Desember Natal Umum

&

Perjamuan Kudus

08.00 (BB), 10.30 (BI), 13.00 (BI), 16.00 (BI)

Minggu, 26 Desember

Pesta Natal II

&

Perjamuan Kudus

08.00 (BB), 10.30 (BI)

HKBP Kebayoran Baru Bermazmur feat dgn Widya

Christanti sbg konduktor

16.00 WIB

Jumat, 31 Desember Malam Tahun Baru 13.00 (BI), 15.00 (BI), 17.00 (BB), 19.00 (BI) Sabtu, 01 Januari 2021 Ibadah Ujung Taon

(Rumah Masing-masing) Pkl.00.00 WIB Sabtu, 01 Januari 2021 Kebaktian Tahun Baru 09.00 WIB

(17)

17/28

NO URAIAN KOMITMEN CEK/KAS JUMLAH

I PENERIMAAN

Donatur 128.900.000 2.512.136.205 2.641.036.205

Total 128.900.000 2.512.136.205 2.641.036.205

II PENGELUARAN

A RENOVASI SERBAGUNA A

1. Kontraktor - 1.697.717.000 1.697.717.000

2. Konsultan 54.500.000 54.500.000

B MATERIAL PENDUKUNG/PERLENGKAPAN

1. Kursi Futura 100 pcs @Rp. 324,000 - 32.400.000 32.400.000 2. Infocus - 18.000.000 18.000.000 3. Sound System - 104.298.500 104.298.500 4. Mimbar Serbaguna A - 6.500.000 6.500.000 5. Air Condition (AC) - 115.700.000 115.700.000 6. Televisi (TV) - 36.494.000 36.494.000 C GEREJA DAN LAIN-LAIN

1. Water profing - 125.000.000 125.000.000 2. Kanopi depan serbaguna A - 46.820.000 46.820.000 3. Snack peresmian Serbaguna A - 3.825.000 3.825.000 4. Bunga Papan untuk Kel. Isayara Silalahi (Kontraktor) 600.000 600.000

5. Kanopi 217.939.999 217.939.999

Total Pengeluaran 2.459.794.499 2.459.794.499

Saldo 128.900.000 52.341.706 181.241.706 LAPORAN KEUANGAN PANITIA

RENOVASI & PEMBANGUNAN H.K.B.P KEBAYORAN BARU

PER 26 Desember 2021

(18)

18/28

231220 171221-231221 231220-231221 1.705.428.556 - 1.705.428.556 PENERIMAAN

1 Persembahan Kebaktian New Normal 1.025.827.444 16.079.000 1.041.906.444

Kebaktian 191221 IA BBP 927.000

Kebaktian 191221 IB BBP 921.000

Kebaktian 191221 IA BIP I 1.420.000

Kebaktian 191221 IB BIP I 1.427.000

Kebaktian 191221 IA BIS I 1.607.000

Kebaktian 191221 IA BIS II 1.767.000

Natal Remaja tgl 181221 2.561.000

Natal SP & Ina Hanna tgl 221221 2.240.000

Natal Seksi Bpk tgl 171221 3.209.000

Persembahan Kebaktian Online Periode Jan-Juli 1.125.535.716 - 1.125.535.716 -

Persembahan Kebaktian Online Periode Agust s.d 606.882.725 18.028.543 624.911.268

Sektor Godung (1 Keluarga) 600.000

Sektor Marsada (3 Keluarga) 2.099.999

Sektor Satahi (8 Keluarga) 2.600.000

Sektor Sauduran (3 Keluarga) 1.350.000

Sektor Sion (6 Keluarga) 3.070.000

Jemaat lainnya 8.308.544

Persembahan Kebaktian Pemberkatan, Partangiangan Sektor & Sermon Periode s.d Juli 2021

66.718.727

- 66.718.727

Persembahan Kebaktian Pemberkatan, Partangiangan Sektor & Sermon Periode Agustus s.d

83.187.010

- 83.187.010

2 Dana Pensiun HKBP 17.090.800 201.200 17.292.000

No. 337 (Gdg) 200.200

No. 189 Kel. P. Simorangkir (S) 1.000

3 Persembahan Kebaktian Natal Keluarga 5.350.000 350.000 5.700.000 No. 189 Kel. P. Simorangkir (S) 100.000

Kel. May Sagala 250.000

4 Persembahan Thn Baru Keluarga Pkl. 00.00 WIB 5.410.000 - 5.410.000

5 Persembahan 2020 dan sebelumnya 48.695.000 - 48.695.000 P E R I O D E

SALDO 23 DESEMBER 2020 Untuk Huria dan Ressort

WARTA KEUANGAN 26 Desember 2021

(19)

19/28

6 Persembahan Bulanan Januari 2021 43.570.000 - 43.570.000 7 Persembahan Bulanan Pebruari 2021 69.440.000 - 69.440.000 8 Persembahan Bulanan Maret 2021 53.200.000 - 53.200.000 9 Persembahan Bulanan April 2021 56.800.000 - 56.800.000 10Persembahan Bulanan Mei 2021 58.675.000 - 58.675.000

11Persembahan Bulanan Juni 2021 33.050.000 - 33.050.000 12Persembahan Bulanan Juli 2021 47.700.000 - 47.700.000 13Persembahan Bulanan Agustus 2021 67.700.000 - 67.700.000 14Persembahan Bulanan September 2021 62.470.000 - 62.470.000 15Persembahan Bulanan Oktober 2021 47.900.000 - 47.900.000 16Persembahan Bulanan November 2021 55.000.000 - 55.000.000

17Persembahan Bulanan Desember 2021 78.450.000 13.200.000 91.650.000

64. No. 337 (Gdg) 200.000

(November & Desember) 65. No. 785 Kel. Ny. Rosinta

Simanjuntak br. Hutapea (Gdg) 1.000.000 (Januari s.d Desember)

66. No. 836 Kel. David Marbun/br. Sinaga (Gdg) 1.000.000 (Januari s.d Desember)

67. No. 1605 Kel. Carlos C. Marbun/br. Sitorus (Gdg) 500.000 (Januari s.d Desember)

68. No. 745 (Msd) 1.500.000

(Januari s.d Desember)

69. No. 923 Kel. St. Elkan Tobing (Sth) 1.200.000 (Januari s.d Desember)

70. No. 1023 (Sth) 1.200.000

(Januari s.d Desember)

71. No. 1357 Kel. Imanuel Hutagalung (Sth) 1.200.000 (Januari s.d Desember)

72. No. 978 Kel. Manampin

Siregar/br. Hutagalung (Sth) 1.000.000 (Januari s.d Desember)

73. No. 113 Kel. K. Sitohang (Sth) 500.000 (Januari s.d Desember)

74. No. 728 Kel. Ny. Rumiris Sinaga br. Hutasoit (Sth) 1.200.000 (Januari s.d Desember)

75. No. 069 Kel. S. Siagian (Srh) 1.200.000 (Januari s.d Desember)

WARTA KEUANGAN 26 Desember 2021

(20)

20/28

76. No. 1625 Kel. Andra

Kurniawan/Vanny br. Sihombing (S) 200.000 (November & Desember)

77. No. 853 Kel. Ny. Sabam Sirait br. Hutabarat (S) 600.000 (Januari s.d Desember)

78. No. 082 (Srh) 700.000

(Juni s.d Desember)

18Perpuluhan Bln Januari 2021 16.920.000 - 16.920.000

19Perpuluhan Bln Pebruari 2021 17.980.000 - 17.980.000

20Perpuluhan Bln Maret 2021 9.000.000 - 9.000.000

21Perpuluhan Bln April 2021 15.356.000 - 15.356.000

22Perpuluhan Bln Mei 2021 10.550.000 - 10.550.000

23Perpuluhan Bln Juni 2021 5.300.000 - 5.300.000

24Perpuluhan Bln Juli 2021 12.600.000 - 12.600.000

25Perpuluhan Bln Agustus 2021 8.650.000 - 8.650.000

26Perpuluhan Bln September 2021 8.500.000 - 8.500.000

27Perpuluhan Bln Oktober 2021 15.516.000 - 15.516.000

28Perpuluhan Bln November 2021 10.660.000 - 10.660.000

29Perpuluhan Bln Desember 2021 10.040.000 - 10.040.000

30Ucapan Syukur 294.933.868 5.750.000 300.683.868

No. 337 (Gdg) 100.000

Kel. Kristian Takasdo

Simorangkir/Kristen Natalia (Gdg)- Baptis

1.000.000

No. 978 Kel. Manampin Siregar/br. Ht. Galung (Sth) 3.500.000

No. 1456 Kel. Ramses P. Sitorus-Baptis 150.000

NN 1.000.000

31Pemakaian Serbaguna A,B,C 500.000 1.250.000 1.750.000

Kel. Ny. Hutabarat br. Hutagalung- Pemakaian Sg A (Marsibuhabuhai) tgl 290122

1.250.000

WARTA KEUANGAN 26 Desember 2021

(21)

19/28

32

Pengganti Pemakaian Listrik 4.650.000 - 4.650.000

33

Dana Pembaharuan Brg Modal - - -

-

34

Rupa-rupa 73.382.472 689.674 74.072.146

Kel. Ny. Magda Sihombing-Pembelian

buku almanak 2 exp

50.000

Bunga Deposito 639.674

35

Penerimaan Khusus - Transit 239.551.229 200.000 239.751.229

No. 1456 Kel. Ramses P. Sitorus- Ucapan syukur Baptis anak untuk Pdt.

Bintang Siregar

200.000

36

Dana Perayaan 28.506.499 - 28.506.499

-

4.441.248.490 55.748.417 4.496.996.907

1

Persembahan Kebaktian 54.168.000 4.022.000 58.190.000

Kebaktian 191221 BB 875.000

Kebaktian 191221 BIP I 1.301.000

Kebaktian 191221 BIS + Natal NHKBP

1.846.000

2

Persembahan Kebaktian Online (10%) dari Kebaktian Online Huria Periode Jan-Juli

112.553.562 - 112.553.562

3

Persembahan Kebaktian Online (10%) dari Kebaktian Online Huria Periode Agust s.d

60.688.273 1.802.854 62.491.127

Kebaktian 191221 1.802.854

4

Persembahan SM (25%) - - -

5

Persembahan Namarboho 47.427.000 - 47.427.000

6

Ucapan Syukur 32.900.000 - 32.900.000

7

Dana Pensiun - - -

-

307.736.835 5.824.854 313.561.689

4.748.985.324 61.573.271 4.810.558.596

Untuk Kantor Pusat

Jumlah Kantor Pusat ( B )

JUMLAH PENERIMAAN (A+B) Jumlah Huria dan Ressort/Distrik (A)

WARTA KEUANGAN 26 Desember 2021

(22)

20/28

1 Pengeluaran Routine 2.236.685.334 249.816.298 2.486.501.632 Gaji, Transport dan Jamsostek 761.425.705 46.173.010 807.598.715 Cetakan, ATK, Photocopy dll 106.456.630 1.697.500 108.154.130 Listrik, Telepon, Gas dan Air 177.328.284 30.422.000 207.750.284

Keperluan Rumah Tangga 37.732.559 9.369.800 47.102.359

Umum dan Rupa-rupa 77.587.900 5.636.000 83.223.900

Penambahan Inventaris 117.428.920 78.866.000 196.294.920

Perbaikan dan Pemeliharaan 116.111.599 7.937.000 124.048.599 Iuran Ressort dan Distrik 766.864.868 69.714.988 836.579.856

Souvenir & Kenang-kenangan 63.990.000 - 63.990.000

Dana Pembaruan Barang Modal - - -

Partamueon / Perjamuan Tamu 801.900 - 801.900

Dana Pensiun Huria Ke Ressort 10.956.969 - 10.956.969

2 Kegiatan Pelayanan 634.840.565 218.124.106 852.964.671

Koinonia 62.549.276 52.680.856 115.230.132

Diakonia 170.210.500 15.543.300 185.753.800

Marturia 6.000.000 20.000.000 26.000.000

Umum 396.080.789 129.899.950 525.980.739

Beasiswa - - -

3 Pengeluaran Khusus - Transitoria 239.551.229 200.000 239.751.229 No. 1456 Kel. Ramses P. Sitorus-

Ucapan syukur Baptis anak untuk Pdt.

Bintang Siregar

200.000

4 Lain-Lain 49.838.000 33.434.946 83.272.946

Dana Lomba peserta Remaja se-DKI

Jakarta (HUT HKBP ke-160 Thn) 1.050.000

Biaya sembako Tali Kasih Covid (POKJA) 32.384.946

5 Kontribusi Bantuan Dana Pensiun HKBP 64.790.100 - 64.790.100

6

10 % Dari Kebaktian Online untuk

Pusat Peiode Jan-Juli 21 112.553.562 - 112.553.562

7 10 % Dari Kebaktian Online untuk Pusat 60.688.273 1.802.854 62.491.127

Kebaktian tgl 191221 1.802.854

3.398.947.063 503.378.204 3.902.325.267

1 Persembahan Kebaktian 54.168.000 4.022.000 58.190.000

Kebaktian 191221 BB 875.000

Kebaktian 191221 BIP I 1.301.000

Kebaktian 191221 BIS + Natal NHKBP 1.846.000 Untuk Kantor Pusat

PENGELUARAN Untuk Huria dan Ressort

Jumlah di Huria+Ressort ( C )

WARTA KEUANGAN 26 Desember 2021

(23)

23/28

2

Persembahan Kebaktian Online (10%) dari Kebaktian Online Huria Periode Jan-Juli

112.553.562 - 112.553.562

3

Persembahan Kebaktian Online (10%) dari Kebaktian Online Huria Periode Agust s.d

60.688.273 1.802.854 62.491.127

Kebaktian 191221 1.802.854

4 Persembahan SM (25%) - -- -

5 Persembahan Namarboho 47.427.000 - 47.427.000

6 Ucapan Syukur 32.900.000 - 32.900.000

7 Dana Pensiun - - -

-

Jumlah ke Kantor Pusat ( D ) 307.736.835 5.824.854 313.561.689 JUMLAH PENGELUARAN (C+D) 3.706.683.897 509.203.059 4.215.886.956

REKAPITULASI HURIA K PUSAT JUMLAH

Saldo 23 Desember 2020 1.705.428.556 - 1.705.428.556 Penerimaan s/d minggu ini 4.496.996.907 313.561.689 4.810.558.596 Pengeluaran s/d minggu ini 3.902.325.267 313.561.689 4.215.886.956 Pengeluaran Sementara - - 149.500.000

Saldo Akhir Minggu ini 2.300.100.196 2.150.600.196

Saldo akhir terdiri dari

Uang tunai 15.675.572

Bank Mandiri Pakubuwono 334.924.624

Deposito 1.800.000.000

Ketua Majelis Perbendaharaan Ttd

St. Mangara P. Lubis

Ttd

St. Parpunguan Pakpahan Diketahui :

Pendeta Ressort Ttd

Pdt. Timbul Sitanggang, M.Th

No. Rekening Gereja HKBP Kebayoran Baru 102.000.489.5113 Bank Mandiri Cab. Pakubuwono

TUHAN KIRANYA MEMBERKATI PERSEMBAHAN KITA Bendahara

WARTA KEUANGAN 26 Desember 2021

(24)

24/28

JADWAL PETUGAS

Minggu, 26 Desember 2021

Kebaktian Bhs Batak

(08.00 WIB) Kebaktian Bhs Indonesia

(10.30 WIB) HKBP Bermazmur

(16.00 WIB) Pengkotbah Pdt. Herkules B Panjaitan Pdt. Ferrison Razoki Pasaribu Pdt. Timbul Sitanggang Liturgis St. Mangara P. Lubis St. Rudy Lumbantobing St. Leo Hutagalung Pewarta

Jemaat

St. Ny. Riry Simanjuntak br.

Simarmata

St. Elkan W. Lumbantobing St. Berry Tamba

Kolektan/

Harentaon

St. Mombang Sihite St. Hendrick Siregar St. Ny. Suzanna Tambunan br.

Situmorang St. Brigida br. Tobing St. Ny. Rohani Lumbanbatu

br. Sitompul

St. Paingan Siahaan

St. Rumondang br.

Rajagukguk

St. Hotma Tiopan Silitonga St. Manahan Tobing

Song Leader Luhut Silitonga Leonard Nainggolan

Ny. Riris Sihotang Tony Simorangkir

Choir Orchestra HKBP Kebayoran Baru Pemain

Musik

Joshua Tobing Darrel Sihite Christopher Hutagalung

Edo Tinambunan Theresia Sihotang Natania Huatagalung

Irvan Simanjuntak Hezekiel Hutapea

Orchestra HKBP Kebayoran Baru

Multimedia Sesep Sianturi Robertus Silitonga Marco Sianturi

(25)

25/28

(26)

26/28

(27)

27/28

(28)

28/28

TUHAN MEMBERKATI

(29)

(30)

Referensi

Dokumen terkait

Pengurus Dewan Diakonia, Seksi Pendidikan, menginformasikan kepada seluruh jemaat HKBP Kebayoran Baru bahwa pembelajaran Musik Tradisional Batak akan mulai

XX. Komisi Beasiswa HKBP Kebayoran Baru Pengurus Komisi Beasiswa mengucapkan terimakasih kepada seluruh jemaat/Donatur HKBP Kebayoran Baru yang telah bersama-sama

Pengurus Komisi Beasiswa mengucapkan terimakasih kepada seluruh jemaat/Donatur HKBP Kebayoran Baru yang telah bersama-sama mengumpulkan dana memperjuangkan bantuan dana

Pengurus Komisi Beasiswa mengucapkan terimakasih kepada seluruh jemaat/Donatur HKBP Kebayoran Baru yang telah bersama-sama mengumpulkan dana memperjuangkan bantuan dana

XIII. Parluhutan Tado Sianturi.. Komisi Beasiswa HKBP Kebayoran Baru Pengurus Komisi Beasiswa mengucapkan terimakasih kepada seluruh jemaat/Donatur HKBP Kebayoran

Pengurus Komisi Beasiswa mengucapkan terimakasih kepada seluruh jemaat/Donatur HKBP Kebayoran Baru yang telah bersama-sama mengumpulkan dana memperjuangkan bantuan