87 Lampiran 1 PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA
Judul :Pandangan Keluarga terhadap Pasien Skizofrenia ditinjau dari Perspektif Budaya di Desa Tegalrejo Salatiga
Peneliti : Puji Astuti
NIM : 462011055
Variabel Bagaimana
Mengukur
Alat Ukur Sumber
1. Pandangan
keluarga
terhadap
pasien
skizofrenia
Wawancara 1. Menurut pandangan keluarga
penderita gangguan jiwa itu
bagaimana?
2. Mengapa pandangan keluarga
seperti itu?
3. Apakah ada anggota keluarga
yang laiinya merasa malu
dengan kondisi pasien?
4. Bagaimana pandangan warga
disekitar?
Keluarga
pasien
dan
tetangga
2. Penanganan
keluarga
dirumah saat
pasien
kambuh
Wawancara 5. Bagaimana cara keluarga saat
pasien sedang kambuh atau
mengamuk?
6. Mengapa keluarga memilih
cara seperti itu?
Keluarga
pasien
dan
88
3. Pengobatan
yang dipilih
oleh keluarga
Wawancara 7. Lalu pernahkah membawa
penderita ke dukun,kyai, atau
tabib-tabib lainnya?
8. Kenapa keluarga membawa
penderita ke sana?
9. Apa anggapan dukun,kyai,
atau tabib lainnya ketika
penderita dibawa ke
tempatnya?
10. Bagaimana cara dukun,kyai
atau tabib-tabib mengobati
orang dengan gangguan jiwa?
11. Apakah keluarga percaya
dengan membawa ke
dukun,kyai atau tabib lainnya
penderita bisa sembuh?
12. Apakah selain ke pengobatan
paranormal atau kyai pernah
dilakukan pengobatan secara
medis?
Keluarga
pasien
dan
tetangga
13. Kondisi yang
berpengaruh
terhadap
pengobatan
yang dipilih
Wawancara 14. Apakah saran atau cara yang
diberikan dukun,kyai, atau
tabib-tabib dapat menunjukan
perubahan atau perbedaan
untuk kesembuhan penderita?
15. Perubahan yang bagaimana,
jika dibandingkan sebelum
penderita dibawa ke sana?
Keluarga
pasien
dan
89
16. Apakah menurut keluarga
perubahan tersebut dapat
menjamin kesembuhan total
pasien?
17. Apakah menurut keluarga
pengobatan secara tradisional
dan medis mendukung untuk