• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum dan di ajukan pada Jurusan Hukum Ekonomi Syariah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten ini sepenuhnya asli merupakan karya tulis ilmiah sayapribadi.

Adapun tulisan maupun pendapat orang lain yang terdapat dalam skripsi ini telah saya sebutkan kutipannya secara jelas sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku di bidang penulisan karya ilmiah.

Apabila dikemudian hari terbukti bahwa sebagian atau seluruh isi skripsi ini merupakan hasil perbuatan plagiarism atau mencontek karya tulisan orang lain, saya bersedia untuk menerima sanksi berupa pencabutan gelar kesarjanaan yang saya terima atau sanksi akademik lain sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Serang, 13April 2021

Diroul Maarif NIM. 141300773

(2)

ABSTRAK

Nama: DIROUL MAARIF, NIM: 141300773, JudulSkripsi:

Tinjauan Hukum Islam dan uud no.08 tahun 1999 Tentang perlindungan konsumen Terhadap E-money (Studi di Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang SERANG).

Pada umumnya yang dimaksud dengan bank syariah adalah lembaga keuangan yang usaha pokoknya memberikan pembiayaan dan jasa-jasa lain dalam lalu lintas pembayaran serta peredaran uang yang beroperasi disesuaikan dengan prinsip-prinsip syariah. Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang SERANG menyediakan produk E-money menggunakan prinsip akad qordh yang menjadi sebuah permasalahan dalam sebuah sisitem perlindungan konsumen yang pada kenyataannya banyak sekali kerugian – kerugian yang ada di nasabah maka dari itu perlu di teliti apa sebenarnya terjadi sedangkan bank yang kita teliti itu adalah bank syariah kenapa mesti ada sebuah prodak yang bermasalah yang tidak ada solusinya

Perumusan masalah : 1) Bagaimanakah proses pelaksanaan prosedur e-money di BSI/BSM ? 2) Bagaimanakah tinjauan hukum Islam terhadap pelaksanaan prosedur money ? Tujuan penelitian ini adalah : Untuk mengetahui sistem yang di terapkan di bank mandiri syariah cabang serang terhadap kartu e-money sehingga Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian lapangan (Field Reserch) dengan menggunakan pendekatan kulitatif yaitu penelitian yangbermaksud untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelian.

Bentuk teknik pengumpulan data penulis menggunakan teknik pengumpulan data dengan observasi dan wawancara yang berkaitan dengan objek penelitian.

Kesimpulan dari hasil penelitian ini sebagai berikut: 1) Adapun mekanisme Uang Elektronik (E-Money) yang diterapkan pada Bank Mandiri Cabang Serang adalah sesuai dengan mekanisme Surat Edaran Bank Indonesia Nomor 18/21 DKSP Perubahan Kedua Atas Surat Edaran Bank Indonesia Nomor 16/11 DKSP Perihal Penyelenggaraan Uang Elektronik (E-Money). 2) Adapun berdasarkan Tinjauan Hukum Islam terhadap Penggunaan Uang Elektronik (E-Money)Tentang perlindungan konsumen telah sesuai dengan Hukum Ekonomi Syari’ah berdasarkan Teori Qardh,2 telah memenuhi rukun serta syarat Qardh. 3) Mekanisme

(3)

KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN

ةــــعيرشلاةــــيلك

FAKULTAS SYARIAH

Jl. Jend. Sudirman No. 30 Serang 42118 Telp. 0254-2000323 e-mail: uinbanten@yahoo.com

Nomor : Dinas KepadaYth.

Lamp : (Satu) Exsempler Dekan Fakultas Syari’ah Hal : Ujian Munaqosah Di-

a.n. Diroul Maarif Serang NIM:141300773

Assalamu’alaikum wr.wb

Di permaklumkan dengan hormat bahwa setelah membaca dan Mengadakan perbaikain seperlunya, makakami berpendapat bahwa skripsi saudara Diroul Maarif, NIM :1413007, yang berjudul :

“Tinjauan Hukum Islam dan Undang-Undang No. 08 tahUn 1999 Tentang Perlindungan Konsumen Terhadap E-Money (Studi di BSM Kota Serang). Telah memenuhi syarat untuk melengkapi ujian munaqosah pada Jurusan Hukum Ekonomi Syari’ah di Fakultas Syari’ah UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. Maka kami ajukan skripsi ini dengan harapan dapat segera di munaqasahkan.

Demikian,atas perhatian bapa / kami ucapkan terimakasih.

Wassalamu’alaikum wr. wb.

Serang,17 Juni 2021 Pembimbing I

Dr. H. Ahmad Sanusi, M.A.

NIP. 19780225 200801 1 009

Pembimbing II

Dr. Sulaiman Jajuli, MEI NIP . 19800717 201503 1 002

(4)

TINJAUAN HUKUM ISLAM DAN UUD NO. 08 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN

KONSUMEN TERHADAP E-MONEY

( Studi di Bank syariah mandiri ( BSI ) Kota serang )

Oleh:

DIROUL MAARIF NIM. 151300937

Mengetahui Pembimbing I

Dr. H. Ahmad Sanusi, M.A.

NIP. 19780225 200801 1 009

Pembimbing II

Dr. Sulaiman Jajuli, MEI NIP . 19800717 201503 1 002 Mengetahui,

Dekan Fakultas Syari’ah

Dr. H. Yusuf Somawinata, M.Ag.

NIP. 19591119 199103 1 003

KetuaJurusan Hukum Ekonomi Syariah

H. Masduki, S.Ag, M.A.

NIP. 19731105 199903 1 001

(5)

PENGESAHAN

Skripsia.n. Diroul maarif, NIM: 141300773 yang berjudul) Tinjauan hukum islam dan undang – undang Nomor 08 Tahun 1999 Tentang perlindungan konsumen terhadap e-money di bank mandiri syariah ( stadi bank mandiri syariah cabang serang) telah di ujikan dalam sidang Munaqasyah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten, pada tanggal 15 Mei 2021

Skripsi tersebut telah disahkan dan diterima sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum (S.H) pada Fakultas Syari’ah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Serang, 15 Mei 2021 Sidang Munaqasyah

Ketua Merangkap Anggota I,

Dr. Ahmad Zaini, S.H., M.Si.

NIP. 196506071992031005

Sekretaris Merangkap Anggota II,

H. Ade Mulyana, S.Ag., M.Si.

NIP. 195911041994031002 Anggota:

Penguji I,

Hilman Taqiyudin, S.Ag., M.Hi NIP: 19710325 200312 1 001

Penguji II,

Drs. Akhmad Marjuki, M.H NIP. 19641011 199103 1 004 Pembimbing I

Dr. H. Ahmad Sanusi, M.A.

NIP. 19780225 200801 1 009

Pembimbing II

Dr. Sulaiman Jajuli, MEI NIP : 19800717 201503 1 002

(6)

PERSEMBAHAN

Puji syukur kepada allah SWT yang telah memberikan nikmat sehat jasmani dan rohani sehingga bisa bersialturahmi, dan tak Lupa pula kita curah limpahkan kepada sang baginda kita yakini nabi muhammad SWT yang telah membawa dan mengajarkan ajaran syariat islam sehingga saat ini insyallah kita bisa menjalankannya dengan baik, syukur alhamdulillah seiring dengan adanya Karya kecilku ini ku persembahkan untuk Bapak tercinta Bapa Asmuni Rais dan Ibunda tercinta Ibu syarkiyah, yang telah membimbingku dengan penuh kesabaran,pengertian dan rasa kasih sayang kepadaku serta senantiasa terus mendo’akanku dan pengorbanan yang tak terhitung sampai sekarang ini.

Ucapan terimakasih kepada saudara-saudaraku dan adik-adikku serta kawan-kawanku seperjuangan, yang turutmendo’akan dan memberi dorongan semangat serta motivasi kepada penulis sampai terselesaikan skripsi ini.

(7)

MOTTO

...

































Artinya: dan tolong-menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-menolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran. dan bertakwalah kamu kepada Allah, Sesungguhnya Allah Amat berat siksa-Nya.

( QS. Al-maidah ayat 2).

(8)

RIWAYAT HIDUP PENULIS

Penulis bernama Diroul Maarif, di lahirkan di Serang tanggal 11November 1995,Putra ke Lima dari Empat bersaudara, dari pasangan bapak Asmuni Rais dan ibu syarkiyah, Tempat tinggal Kp.

Pagebangan RT 05 RW 01 Desa. Kepandean. Kecamatan. Ciruas. Kab.

Serang. Provinsi Banten.

Pada tahun 2009 penulis menyelesaikan studi di tingkat MI ( Madrasah Ibtidaiyah ) Ciruas-Kepandean , kemudian melanjutkan sekolah pada tingkat berikutnya di MTS Al-khairiyah Kepandean lulus padatahun 2011, selanjutnya lanjut pendidikan di MA Daar ET- Taqwa lulus pada tahun 2014 dan lulus pada tahun 2021 kuliah di UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten Fakultas Syariah Jurusan Hukum Ekonomi Syariah.

(9)

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan anugerah dan kekuatan kepada penulis, sehingga dapa tmenyelesaikan skripsi ini. Sholawat dan salam senantiasa tercurah kepadaNabi Muhammad SAW yang telah member petunjuk kepada umat manusia dengan kemuliaan akhlaknya.

Dalam penulisan skripsi yang berjudul Tinjauan Hukum Islam dan UUD No.08. Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen Terhadap E-Money (Studi di Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Serang), merupakan tugas akhir yang di ajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Hukum Islam pada Jurusan Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Syari’ah Universitas Islam Negri Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak baik secara langsung atau pun tidak langsung.

Karena itu melalui kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. FauzulIman, RektorUniversitas Islam Negri Sultan Maulana Hasanuddin Banten, yang telah mengelola dan mengembangkan UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten lebih maju.

2. Bapak Dr. H. Yusuf Somawinata, M.Ag. Dekan Fakultas Syariah UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten, yang telah membantu dan memberikan motivasinya dalam menyelesaikan skripsi ini dengan tulus hati.

(10)

3. Bapak H. MasdukiS.Ag, M.A., Ketua Jurusan Hukum Ekonomi Syariah UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten yang telah memberikan persetujuan kepada penulisun untuk menyusun skripsi.

4. Bapak H.Ahmad Sanusi,MA Pembimbing I, dan Bapak H.

Dr.Sulaiman Jajuli,M.E Pembimbing II, yang telah memberikan nasehat, pengarahan, motivasi, koreksi, dan meluangkan waktunya dalam penyusunan skripsi ini.

5. Bapak Ade Mulyana S.Ag,.M.Si. Sekretaris Jurusan HES yang telah memberikan arahan serta motivasi kepada penulis dalam menyusun skripsi ini.

6. Segenap Dosen dan Staff Jurusan Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Syari’ah yang telah mengajarkan ilmunya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

7. Segenap pihak Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Serang atas waktu dan kesediaanya di tengah kesibukannya untuk membantu penulis dalam rangka pengumpulan data skripsi sehinggga penulis dapat penyelesaikan skripsi ini.

8. Sahabat - sahabat seperjuangan Jurusan Hukum Ekonomi Syariah khususnya teman kelas HES-B 2014 yang selalu memberikan support sehingga penulis bersemangat untuk menyelesaikan skripsi ini.

9. Rekan - rekan tercinta dan semua pihak yang telah membantu penulis baik moril ataupun materil sampai skripsi ini selesai.

Tidak lupa juga ucapan terimakasih saya sampaikan kepada

(11)

yang banyak memberikan inspirasi tentang makna persahabatan yang sesungguhnya.

Akhirnya hanya kepada Allah penulis berserah diri dan semoga seluruh amal kebaikan dari semua pihak mendapat balasan dari Allah SWT dan menjadi amal penyelamat di dunia dan akhirat. Aamiin.

Penulis berharap kiranya karya tulis ini turut mewarnai ilmu pengetahuan dan dapat memberikan manfaat kepada penulis Khususnya, dan pembaca pada umumnya.

Serang, 14 Juni 2021

Diroul Maarif 141300773

(12)

DAFTAR ISI

PERNYATAAN KEASLIAN ... i

ABSTRAK ... ii

SURAT PENGAJUAN ... iii

SURAT PERSETUJUAN DEKAN ... iv

PENGESAHAN ... v

PERSEMBAHAN ... vi

MOTO ... vii

RIWAYAT HIDUP ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xii

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 1

C. Tujuan Penulisan ... 18

D. Manfaat Penelitian... 18

E. Penelitian Terdahulu Yang Relevan ... 19

F. Kerangka Pemikiran ... 21

G. Metode Penelitian ... 28

H. Sistematika Pembahasan ... 30 BAB II KONDISI OBJEKTIF BANK SYARIAH MANDIRI

KANTOR CABANG SERANG

A. Gambaran Umum Bank Syariah Mandiri Kantor

(13)

C. Struktur Organisasi Bank Syariah Mandiri Kantor

Cabang Serang... 36

D. Bidang - Bidang Kerja ( Job Description ) ... 38

E. Produk Pembiayaan Bank Syariah Mandiri ... 45

BAB III LANDASAN TEORI A. Teori Uang ... 50

B. Fungsi Uang ... 51

C. Manfaat Uang Elektronik (E-Money) ... 52

D. Jenis-Jenis Uang Elektronik (E-Money) ... 53

E. Kelebihan dan kekurangan e-money atau uang elektronik ... 54

F. Kekurangan dalam menggunakan uang elektronik atau e-money ... 55

G. Prinsip - prinsip hukum Islam adalah hal - hal pokok harus dipenuhi dalam melakukan transaksi. .... 56

H. Menurut peraturan undang – undang nomor 8 tahun 1999 tentang perlindungan konsumen ... 59

I. Dasar hukum adanya e-money di bank mandiri syariah Undang – Undang pasal 1 peraturan bank indonesia no. 11/12/PBI Tahun 2009 Tentang uang elektronik atau e-money ... 61

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM DAN UUD NO.08 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN TERHADAP E-MONEY A. Hukum Islam Dan UUD NO 08 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen ... 63

B. Akad Uang Elektronik ( e-money ) ... 67

(14)

C. Akad Qardh dalam Implementasi Uang Elektronik .... 68 D. Akad-Akad Lain Pada Uang Elektronik yang

berkaitan dengan Penyelenggaraan uang elektronik .... 71 E. Prinsip Hukum Islam dalam Transaksi Uang

Elektronik Agar kegiatan seseorang sejalan dengan ketentuan agama, maka harus di lakukan penyelarasan dengan ajaran Islam. ... 73 F. Adapun syarat dalam akad Qardh ... 74 G. Prinsip Hukum Islam yang harus dipenuhi dalam

melakukan transaksi ... 75 H. Metode Penelitian Kualitatif Pengguna E-Money ... 77

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan... 81 B. Saran ... 86 DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Referensi

Dokumen terkait

Bismillahirrohmanirrohim dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan dan diajukan

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum (S.H.) diajukan pada Jurusan Hukum Keluarga

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi dan diajukan pada Jurusan Perbankan Syariah

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan dan diajukan pada Jurusan Pendidikan Agama

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan dan diajukan pada Jurusan Pendidikan

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan dan diajukan pada Jurusan Pendidikan

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan dan diajukan pada Jurusan

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum (S.H) dan diajukan pada Jurusan Hukum Ekonomi