• Tidak ada hasil yang ditemukan

Strategi Pembangunan Perumahan dan Permukiman untuk Mengatasi Masalah Permukiman Kumuh di Kota Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Strategi Pembangunan Perumahan dan Permukiman untuk Mengatasi Masalah Permukiman Kumuh di Kota Medan"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ii

ABSTRAK

STRATEGI PEMBANGUNAN PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN UNTUK MENGATASI MASALAH PERMUKIMAN KUMUH DI KOTA

MEDAN

Dina Syavira Lubis Drs. Rasudyn Ginting, M.Si

Pembangunan perumahan dan permukiman akan selalu menjadi masalah dalam kehidupan yang ditandai dengan kesenjangan perekonomian, sosial dan budaya. Pembangunan berkelanjutan menjadi fokus utama dalam setiap pembangunan dengan melihat kondisi lingkungan yang ada. Peran pemerintah yang telah diberikan wewenang kepada Dinas Perumahan dan Permukiman Kota Medan dalam menyelesaikan masalah perumahan dan permukiman serta melakukan koordinasi dengan instansi dan pihak terkait menjadikan perlunya suatu tahap perencanaan yang baik..

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pembangunan perumahan dan permukiman yang dilakukan oleh Dinas Perumahan dan Permukiman Kota Medan untuk mengatasi masalah permukiman kumuh di Kota Medan serta untuk mengetahui kendala – kendala yang dihadapi oleh Dinas Perumahan dan Permukiman Kota Medan dalam mengatasi masalah permukiman kumuh di Kota Medan. Penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif, Pengumpulan data dan informasi dilakukan dengan wawancara, interview, studi dokumentasi melalui dokumen – dokumen tertulis. Informan dalam penelitian ini adalah Sekretaris Dinas Perumahan dan Permukiman Kota Medan, Sub Dinas Bidang Pembangunan Pemeliharaan dan Pengelolaan dan beberapa orang pegawai yang dapat memberikan data-data yang dibutuhkan.

Hasil Penelitian menunjukkan bahwa strategi pembangunan perumahan dan permukiman di Kota Medan sudah berjalan, namun belum semua programnya terlaksana secara optimal dan sebagaimana mestinya. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pihak Dinas Perumahan dan Permukiman Kota Medan telah melakukan strategi untuk mengatasi permukiman kumuh di Kota Medan seperti melakukan pembedahan rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah dan pembangunan rumah susun sewa, namun masih mengalami hambatan. Hal ini dikarenkan pengalokasian dana yang masih kurang, ketersediaan lahan untuk pembangunan perumahan MBR, dan kerja sama dengan beberapa pihak yang kurang dioptimalkan.

Kata kunci : Stategi Pembangunan, Mengatasi Masalah Permukiman Kumuh, Perumahan, Pemukiman

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Secara spesifik Rencana Strategis Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Sleman tahun 2016-2021 merupakan pelaksanaan dari misi I yaitu; Meningkatkan tata kelola pemerintahan

Pamudji, 2004, Faktor Akustik dalam Perancangan Desain Interior,.. Jakarta

Penataan dan pengembangan Pondok Pesantren Sunan Pandan Aran Sleman Yogyakarta adalah suatu perencanaan dan perancangan Pondok Pesantren yang layak dalam mewadahi

Hari Jam Mata Kuliah Dosen Laboran Kelas SKS Ruang.. Senin 1-2 Pendidikan Agama Islam

JADWAL PERKULIAHAN SEMESTER GANJIL 2017/2018 PRODI BATIK.. SEMESTER I

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat dalam menempuh Ujian Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen pada Fakultas Bisnis dan

Program Studi Manajemen-Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta.. Pengantar Manajemen Sumber Daya Manuisa