• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Kesulitan Makan pada Anak Prasekolah di Desa Sei Musam Kendit Kecamatan Bahorok

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perilaku Ibu dalam Mengatasi Kesulitan Makan pada Anak Prasekolah di Desa Sei Musam Kendit Kecamatan Bahorok"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Kesulitan Makan pada Anak

Prasekolah di Desa Sei Musam Kendit Kecamatan Bahorok

SKRIPSI

oleh

Wenty Eriani Br. Sembiring

121101050

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)
(3)
(4)

PRAKATA

Segala puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa dan Maha Kasih

atas segala rahmat dan penyertaan-Nya yang diberikan kepada penulis, sehingga

penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul “Perilaku Ibu dalam

Mengatasi Kesulitan Makan pada Anak Prasekolah di Desa Sei Musam Kendit

Kecamatan Bahorok” dan penulisan skripsi ini merupakan syarat untuk

menyelesaikan pendidikan di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar -

besarnya kepada:

1. Orang Tua saya Bapak Sukaten Sembiring dan Ibu Katalige Br. Sinuraya, Spd

yang telah senantiasa mendampingi, memenuhi kebutuhan dan mendoakan

saya, sehingga saya bisa menyelesaikan skripsi ini sebagai syarat untuk

menyelesaikan pendidikan pada tahap sarjana.

2. Bapak Setiawan, S.Kp, MNS, Ph.D selaku Dekan Fakultas Keperawatan

Universitas Sumatera Utara

3. Ibu Sri Eka Wahyuni, S.Kep, Ns., M.Kep sebagai Wakil Dekan I, Ibu Cholina

T. Siregar, S. Kep, Ns., M.Kep, Sp.KMB sebagai Wakil Dekan II dan Dr. Siti

Saidah, S.Kp., M.Kep, Sp. Mat. sebagai Wakil Dekan III Fakultas

Keperawatan Universitas Sumatera Utara

4. Ibu Farida Linda Sari Siregar, S.Kep, Ns., M.Kep selaku dosen pembimbing

skripsi saya, yang telah sabar membimbing saya dalam menyelesaikan skripsi

ini

5. Ibu Evi Karota Bukit, S.Kp, MNS selaku dosen penguji I dan ibu Nur Asnah

Sitohang, S.Kep, Ns., M.Kep selaku dosen penguji II, yang telah memberikan

saran dan arahan sehingga skripsi ini menjadi lebih baik lagi

6. Ibu Rahmitha Sari, S.Kep, Ns., M.Kep yang telah bersedia sebagai validator

(5)

7. Ibu Reni Asmara Ariga, S.Kp, MARS sebagai dosen pembimbing akademik

saya yang telah membimbing dan memberikan nasihat selama kurang lebih

empat tahun di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

8. Seluruh Dosen, Pegawai dan Staf Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera

Utara

9. Kepala Desa Sei Musam Kendit Kecamatan Bahorok yang telah memberikan

izin penelitian kepada saya

10.Kepala Desa Sei Musam Pembangunan Kecamatan Bahorok yang telak

memberikan izin kepada saya untuk melakukan pengumpulan data untuk uji

reliabilitas

11.Ibu - ibu di Desa Sei Musam Kendit Kecamatan Bahorok yang telah bersedia

menjadi responden penelitian saya

12. Adik - adik saya Ruth Sella Br. Sembiring, Mikha Ladio Br. Sembiring dan

Andreas Natanael Sembiring yang telah setia memberi semangat dan

mendoakan saya sehingga skripsi ini dapat selesai dengan baik

13. Sahabat dan teman - teman saya yang setia memberi dukungan dan semangat

selama penyusunan skripsi ini

Semoga semua kebaikan yang telah diberikan kepada saya dibalas oleh Tuhan

Yang Maha Esa.Akhir kata saya ucapkan terimakasih semoga skripsi ini

bermanfaat bagi kita semua.

Medan, 22 Juni 2016

Penulis

Wenty Eriani Br.Sembiring

(6)

Daftar Isi

Halaman

Halaman judul...

Halaman persetujuan...

Daftar isi...

Bab I. Pendahuluan...

1. Latar belakang...

2. Perumusan masalah...

3. Tujuan penelitian...

4. Manfaat penelitian...

(7)

Bab III. Kerangka Penelitian...

1. Kerangka konseptual...

2. Defenisi operasional variabel penelitian...

Bab IV. Metodologi Penelitian...

1. Desain penelitian...

2. Populasi penelitian...

3. Sampel penelitian...

4. Teknik sampel...

5. Lokasi dan waktu penelitian...

6. Pertimbangan etik...

7. Instrumen penelitian...

7.1 Data demografi...

7.2 Kuesioner perilaku ibu...

7.3 Uji validitas...

7.4 Uji reliabilitas...

8. Rencana pengumpulan data...

9. Rencana analisa data...

Daftar Pustaka...

Lampiran 1. Jadwal tentatif penelitian

Lampiran 2.Informed consent

Lampiran 3. Instrumen penelitian

Lampiran 4.Dummy table

Lampiran 5. Riwayat hidup

Lampiran 6. Lembar bukti bimbingan

(8)

Daftar Skema

Halaman

Skema 3.1 KerangkaPenelitian Perilaku Ibu dalam Mengatasi KesulitanMakan pada Anak Prasekolah di Desa Sei Musam

(9)

Daftar Tabel

Halaman

Tabel 3.1 Definisi Operasional……….………26

Tabel 5.1 Distribusi frekuensi dan persentase berdasarkan karakteristik

Responden...37

Tabel 5.2 Distribusi frekuensi dan persentase Pengetahuan ibu dalam

Mengatasi kesulitan makan pada anak prasekolah...38

Tabel 5.3 Distribusi frekuensi dan persentase Sikap ibu dalam mengatasi

Kesulitan makan pada anak prasekolah...39

Tabel 5.4 Distribusi frekuensi dan persentase Tindakan ibu dalam

Referensi

Dokumen terkait

Prosedur simulasi dan kondisi batas yang digunakan sama dengan simulasi pada Sub-bab 4.4, namun terdapat perubahan pada laju aliran massa akhir.. Perbedaan laju aliran massa akhir

Kemisikinan terjadi bisa Karena pemerintah tidak mengamalkan nilai Pancasila sila ke 5 yaitu Keadilan Sosial Bagi seluruh rakyat Indonesia.sebagian dari mereka

Diseases that commonly occur in the oral cavity are dental caries and periodontal disease, in which both diseases are caused due to an imbalance of both

The Supreme Court’s acknowledgement in Frye and Lafler that plea bargaining is the primary way that the criminal justice system functions leaves room for additional

Sistem yang dikembangkan berupa aplikasi mobile berbasis Android dengan metode perhitungan Weighted Product (WP). Hasil dari pengujian sistem pendukung keputusan rumah

1) Dengan menggunakan teknik direktif yaitu sebelumnya pembimbing memberi pandangan kepada peserta didik ini mengenai keadaan orang tuanya yang kurang harmonis,

dalam industri bakery memiliki peran yang sangat penting karena shortening dapat memperbaiki sifat atau kakteristik fisik dan kimia adonan sehingga didapatkan adonan

Bapak Rizqy Hanida, S.Hum., selaku Kepala Perpustakaan Terpadu Kampus I Poltekkes Kemenkes Surakarta yang bersedia memberikan pengetahuan dan pengalaman selama