56
57
58
SKALA PENELITIAN
FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIKA KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG
Kepada Ibu yang terhormat,
Dengan Hormat,
Perkenalkan nama saya Devina Aditya, mahasiswi Fakultas Psikologi
Universitas Katolik Soegijapranata Semarang yang sedang mengadakan penelitian
untuk skripsi yang berjudul “Emotion Focused Coping pada Ibu yang Memiliki Anak
Retardasi Mental Ditinjau dari Dukungan Suami”
Pada kesempatan ini, saya memohon bantuan kepada Ibu untuk meluangkan
waktu mengisi skala ini. Skala ini digunakan untuk penelitian dan hanya sebagai
kepentingan ilmiah. Ini bukan merupakan serangkaian tes, maka disini tidak ada
jawaban benar atau salah. Oleh karena itu saya mohon kepada Ibu untuk mengisi
skala berikut ini sesuai dengan kenyataan yang sedang Ibu alami saat ini. Semua data
dan jawaban yang Ibu berikan akan saya jamin kerahasiaannya. Atas perhatian dan
kesediaannya, saya mengucapkan terimakasih.
Hormat saya,
Devina Aditya
No skala : (diisi oleh Peneliti)
Tinggal di kota :
Jumlah anak :
Menikah / Bercerai *
Tinggal serumah dengan suami / Tidak tinggal serumah dengan suami *
(*coret yang tidak perlu)
PETUNJUK PENGISIAN SKALA
1. Bacalah setiap pernyataan pada lembar berikut, kemudian kerjakan dengan
sungguh-sungguh sesuai dengan pikiran, keyakinan, dan keadaan Anda yang
sebenarnya.
2. Tidak ada jawaban yang dianggap salah, semua jawaban adalah benar.
3. Sebaiknya jawaban bersifat spontan dan tidak didasarkan atas apa yang dianggap
benar.
4. Usahakan agar semua nomor dapat terjawab.
5. Pilih salah satu dari empat jawaban yang ada dan paling sesuai dengan keadaan
Anda dengan memberikan tanda silang (X) pada alternatif jawaban yang tersedia.
STS : Sangat Tidak Sesuai
dengan tanda ( = ), kemudian silanglah jawaban yang Anda inginkan.
Contoh: STS TS S SS
7. Atas bantuan dan perhatiannya saya ucapkan terimakasih.
SKALA I
No. Pernyataan STS TS S SS
1 Suami peduli dengan masalah-masalah yang saya
hadapi
2 Suami membiarkan saat saya sedang dalam
kesulitan
3 Apabila saya berhasil melakukan sesuatu, suami
memberikan pujian
4 Setiap saya berpendapat, suami menentang saya
5 Suami meluangkan waktu kerjanya untuk
mengantar saya atau anak pergi ke dokter ketika
sedang sakit
6 Suami membiarkan saya mencari transportasi
sendiri untuk mengantar anak sekolah
7 Saat saya merasa kesulitan dalam mengambil
keputusan, suami membantu saya mencari jalan
keluarnya
8 Ketika ada kesulitan dalam merawat anak, suami
hanya diam saja
9 Suami sangat perhatian terhadap saya dan anak
kami
10 Saat saya ingin berkeluh kesah, suami
menghindari saya
11 Suami memberikan dorongan saat saya kesulitan
mengurus anak
12 Suami memarahi ketika saya melakukan
No. Pernyataan STS TS S SS
13 Suami bersedia terlibat untuk bersama-sama
mendidik anak
14 Suami tidak memenuhi kebutuhan-kebutuhan
rumah tangga
15 Suami ikut memberi saran-saran dalam
pendidikan yang terbaik bagi anak kami
16 Suami tidak ikut mencari informasi dalam
pengasuhan dan pendidikan anak
17 Suami mendengarkan dengan sungguh-sungguh
saat saya bertukar pikiran dengannya
18 Suami mengacuhkan keperluan yang saya
butuhkan dalam mengurus rumah tangga
19 Suami menghargai apa yang menjadi keinginan
saya untuk rumah tangga kami
20 Saya tidak diijinkan untuk mengurus kebutuhan
rumah tangga kami
21 Saat saya kurang sehat, suami menggantikan saya
dalam menyiapkan kebutuhan anak
22 Suami membebankan seluruh tanggung jawab
kepada saya dalam mengurus anak
23 Suami memberikan nasihat pada saya saat saya
mengeluhkan tentang anak kami
24 Suami tidak menanggapi saat saya meminta
63
A-2 Skala
Emotion Focused Coping
pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi
SKALA II
No. Pernyataan STS TS S SS
1 Saya bercerita pada saudara atau keluarga
saat memiliki masalah yang tidak dapat saya
selesaikan
2 Saya tidak ingin ada orang lain yang tau
mengenai persoalan yang sedang saya hadapi
3 Semua yang terjadi dalam hidup, saya yakin
akan ada hikmahnya
4 Persoalan yang saya alami hanya membuat
saya menjadi tertekan saja
5 Saya berekreasi meskipun sedang ada
persoalan yang menimpa rumah tangga saya
6 Saya berusaha menerima keadaan kurang
baik yang sedang terjadi
7 Segala masalah yang terjadi akan
menjadikan saya semakin dewasa
8 Banyaknya masalah yang muncul hanya
merusak hidup saya
9 Saya berdoa pada Tuhan ketika saya
mengahadapi banyak persoalan
10 Tuhan tidak bersikap adil pada saya
11 Saya meminta pendapat pada kerabat
mengenai satu keputusan sulit yang harus
saya ambil
12 Saya mengacuhkan nasihat dari keluarga
No. Pernyataan STS TS S SS
13 Saya berusaha melakukan yang terbaik
dalam mengatasi masalah yang sulit
14 Saya sangat terbeban karena banyak masalah
datang dalam hidup saya
15 Apabila terjadi masalah dalam rumah tangga,
saya tidak mau ambil pusing
16 Saya mencari penyelesaian masalah yang
terjadi
17 Apapun masalah yang muncul, harus tetap
saya lewati dan hadapi
18 Saya pergi dari rumah ketika ada masalah
dalam rumah tangga
19 Saya percaya ada keajaiban untuk
masalah-masalah yang tidak dapat saya selesaikan
dalam hidup saya
20 Dengan berdoa, masalah saya belum tentu
terselesaikan
21 Bertukar pikiran dengan teman dapat
meringankan beban pikiran saya
22 Saya tidak suka ada yang mencampuri
masalah yang menimpa saya
23 Saya tidak mudah menyerah saat menemui
kegagalan
24 Saya merasa jengkel dan putus asa setiap
kali mendapat masalah
25 Saya lebih suka mencari kegiatan lain
terjadi
26 Saya berpikir keras agar keadaan yang
berlangsung buruk dapat segera membaik
27 Selalu mengeluh pada keadaan yang sulit
juga tidak ada gunanya
28 Saya mengurung diri sendiri bila sedang ada
masalah
29 Saat sedang menghadapi persoalan, saya
percaya Tuhan tidak akan membiarkan saya
sendirian
30 Saya tidak merasa tenang sekalipun sudah
67
LAMPIRAN B
DATA PENELITIAN
70
B-2 Data penelitian
Emotion Focused Coping
pada Ibu yang
73
LAMPIRAN C
Reliability
Skala Dukungan Suami
Putaran 1
Case Processing Summary
20 100,0
0 ,0
20 100,0 Valid
Excludeda Total Cases
N %
Listwise deletion based on all variables in the procedure. a.
Reliability Statistics
,915 24
Cronbach's
Alpha N of Items
Scale Statistics
76,90 105,674 10,280 24
Item-Total Statistics
73,70 95,484 ,583 ,910
73,65 99,082 ,347 ,915
74,15 94,239 ,648 ,909
73,80 96,484 ,697 ,909
73,50 99,105 ,361 ,915
73,55 106,892 -,120 ,922
73,55 94,155 ,850 ,906
73,50 97,211 ,687 ,909
73,40 92,253 ,802 ,905
73,75 97,039 ,456 ,913
73,65 95,924 ,747 ,908
74,15 98,450 ,354 ,916
73,50 93,947 ,854 ,905
73,35 101,924 ,339 ,914
73,70 97,379 ,569 ,911
73,80 99,116 ,423 ,913
73,90 93,674 ,739 ,907
73,70 94,642 ,779 ,907
73,80 98,063 ,499 ,912
73,50 103,211 ,145 ,918
73,90 93,568 ,593 ,910
73,75 95,250 ,678 ,908
73,55 100,892 ,462 ,913
73,90 99,884 ,487 ,912
x1
Scale Mean if Item Deleted
Scale Variance if Item Deleted
Corrected Item-Total Correlation
Cronbach's Alpha if Item
Reliability
Skala Dukungan Suami
Putaran 2
Case Processing Summary
20 100,0
0 ,0
20 100,0 Valid
Excludeda Total Cases
N %
Listwise deletion based on all variables in the procedure. a.
Reliability Statistics
,926 22
Cronbach's
Alpha N of Items
Scale Statistics
70,15 104,345 10,215 22
Item-Total Statistics
66,95 93,839 ,608 ,922
66,90 97,674 ,354 ,927
67,40 92,884 ,655 ,921
67,05 95,208 ,698 ,921
66,75 98,197 ,336 ,927
66,80 92,800 ,858 ,918
66,75 96,303 ,654 ,922
66,65 90,871 ,811 ,918
67,00 95,158 ,493 ,925
66,90 94,621 ,750 ,920
67,40 96,989 ,364 ,928
66,75 92,724 ,851 ,918
66,60 100,989 ,302 ,927
66,95 95,945 ,581 ,923
67,05 98,050 ,406 ,926
67,15 92,029 ,766 ,919
66,95 93,524 ,768 ,919
67,05 97,103 ,475 ,924
67,15 92,029 ,609 ,922
67,00 93,789 ,693 ,920
66,80 99,642 ,457 ,925
67,15 98,661 ,481 ,924
x1
Scale Mean if Item Deleted
Scale Variance if Item Deleted
Corrected Item-Total Correlation
Cronbach's Alpha if Item
78
C-2 Skala
Emotion Focused Coping
pada Ibu yang Memiliki Anak Retardasi
Reliability
Skala Emotion focused coping
Putaran 1
Case Processing Summary
20 100,0
0 ,0
20 100,0 Valid
Excludeda Total Cases
N %
Listwise deletion based on all variables in the procedure. a.
Reliability Statistics
,719 30
Cronbach's
Alpha N of Items
Scale Statistics
88,55 52,787 7,265 30
Item-Total Statistics
85,90 53,147 -,095 ,743
85,95 55,945 -,287 ,754
84,95 50,261 ,319 ,709
85,40 45,516 ,668 ,682
85,65 47,292 ,342 ,703
86,75 56,724 -,465 ,748
85,10 48,200 ,610 ,695
85,35 45,818 ,791 ,680
84,80 50,168 ,297 ,709
85,00 46,947 ,571 ,691
85,50 45,105 ,782 ,676
85,40 50,358 ,250 ,711
85,05 47,734 ,558 ,694
85,65 44,766 ,702 ,677
86,90 51,358 ,102 ,720
86,95 56,997 -,588 ,747
84,85 49,187 ,512 ,701
84,80 50,905 ,266 ,712
85,20 48,905 ,366 ,704
86,10 47,884 ,412 ,700
85,40 51,726 ,117 ,718
85,95 48,471 ,319 ,706
85,15 47,397 ,611 ,691
85,75 49,355 ,263 ,710
86,35 58,555 -,480 ,765
86,55 51,945 -,008 ,733
85,60 51,726 ,004 ,733
85,30 45,484 ,527 ,688
84,95 45,524 ,595 ,684
85,70 50,747 ,140 ,718
y1
Scale Mean if Item Deleted
Scale Variance if Item Deleted
Corrected Item-Total Correlation
Cronbach's Alpha if Item
Reliability
Skala Emotion focused coping
Putaran 2
Case Processing Summary
20 100,0
0 ,0
20 100,0 Valid
Excludeda Total Cases
N %
Listwise deletion based on all variables in the procedure. a.
Reliability Statistics
,893 16
Cronbach's
Alpha N of Items
Scale Statistics
51,65 49,818 7,058 16
Mean Variance Std. Deviation N of Items
Item-Total Statistics
48,05 46,576 ,436 ,891
48,50 42,579 ,687 ,882
48,75 43,776 ,399 ,896
48,20 44,800 ,696 ,884
48,45 42,787 ,826 ,878
48,10 44,832 ,491 ,889
48,60 42,884 ,719 ,881
48,15 44,450 ,618 ,885
48,75 41,355 ,774 ,878
47,95 46,576 ,471 ,890
48,30 45,379 ,441 ,891
49,20 44,379 ,481 ,890
49,05 44,787 ,397 ,894
48,25 44,513 ,620 ,885
48,40 42,674 ,531 ,889
48,05 43,208 ,550 ,887
y3
Scale Mean if Item Deleted
Scale Variance if Item Deleted
Corrected Item-Total Correlation
Cronbach's Alpha if Item
82
NPar Tests
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
20 20
70,15 51,65 10,215 7,058 ,160 ,154 ,088 ,096 -,160 -,154 ,715 ,687 ,686 ,732 N
Mean
Std. Deviation Normal Parametersa,b
Absolute Positive Negative Most Extreme
Differences
Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. (2-tailed)
Dukungan Suami
Emotion focused coping
Test distribution is Normal. a.
Graph
Dukungan Suami
Graph
Emotion focused coping
86
Curve Fit
Model Description
MOD_1
Emotion focused coping Linear
Quadratic Cubic
Dukungan Suami Included
Unspecified
,0001 Model Name
1 Dependent Variable
1 2 3 Equation
Independent Variable Constant
Variable Whose Values Label Observations in Plots
Tolerance for Entering Terms in Equations
Case Processing Summary
20 0 0 0 Total Cases
Excluded Casesa Forecasted Cases Newly Created Cases
N
Cases with a missing value in any variable are excluded from the analysis. a.
Variable Processing Summary
20 20
0 0
0 0
0 0
0 0
Number of Positive Values
Number of Zeros
Number of Negative Values
User-Missing System-Missing Number of Missing
65
Dukungan Suami
Cubic Quadratic Linear Observed
Emotion focused coping Model Summary and Parameter Estimates
Dependent Variable: Emotion focused coping
,213 4,868 1 18 ,041 29,286 ,319
,299 3,628 2 17 ,049 96,696 -1,788 ,016
,301 3,661 2 17 ,048 60,158 ,000 -,012 ,000
Equation Linear Quadratic Cubic
R Square F df1 df2 Sig.
Model Summary
Constant b1 b2 b3
Parameter Estimates
89
Correlations
Pearson Correlation Sig. (1-tailed) N
Pearson Correlation Sig. (1-tailed) N
Dukungan Suami
Emotion focused coping
Dukungan Suami
Emotion focused coping
91
92