• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Database Sistem Simpan Pinjam pada Unit Simpan Pinjam Kud Mekar Ungaran

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Database Sistem Simpan Pinjam pada Unit Simpan Pinjam Kud Mekar Ungaran"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

PERANCANGAN

DATABASE

SISTEM SIMPAN

PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KUD MEKAR

UNGARAN

Oleh :

AIRLANGGA YUDHA HARRIENDRA WISNU MOERTY NIM : 232007134

KERTAS KERJA

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi

Oleh :

AIRLANGGA YUDHA HARRIENDRA WISNU MOERTY NIM : 232007134

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

(2)
(3)
(4)

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS KERTAS KERJA

Yang bertanda tangan dibawah ini :

N a m a : Airlangga Yudha Harriendra Wisnu Moerty N I M : 232007134

Program Studi : Akuntansi

Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa kertas kerja,

Judul : PERANCANGAN DATABASE SISTEM

adalah benar-benar hasil karya saya.

Didalam kertas kerja ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangakaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya.

Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang telah saya peroleh.

Ungaran , 10 Juni 2014 Yang memberi pernyataan

(5)

PERANCANGAN

DATABASE

SISTEM SIMPAN

PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KUD MEKAR

UNGARAN

Oleh :

AIRLANGGA YUDHA HARRIENDRA WISNU MOERTY NIM : 232007134

KERTAS KERJA

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS

: EKONOMIKA DAN BISNIS

PROGRAM STUDI : AKUNTANSI

Disetujui untuk diuji oleh:

Like Soegiono, S.E., M.Si. Pembimbing

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

(6)

ABSTRACT

The development of technology and information will cause a computerized system which will support the speed and accuracy of the information. Credit union as an economic institution need of a computerized in their data recording in order to facilitate savings and loans in financial reporting. Savings and loan units at the Sumber Karya Village Unit Cooperation is still using the manual work in data processing savings and loans, therefore the Sumber Karya Village Unit Cooperation required the design of database on the unit in to facilitate the input of data and create reports.

Method of collecting data in this research is interview to the unit manager of saving and loan which aims to obtain information about data flow in saving and loan system. Furthermore, this research also used observation to get information about cooperation data related to saving and loan system.

The results of research related with the design of database producing draft is 10 (ten) tables, 7 (seven) querys, 5 (five) forms, 7 (seven) reports and switchboard (main menu). The result of the tables are member table, installment table, table of gender, employee table, cash table, loan table, table of account receivable, reserve table, employee status table and auxiliary information table. The result of querys was auxiliary employee query, balance cash query, receivable balance query, saving cash query, installment transaction query, loan transaction query, saving transaction query. The resulting forms are members form, employees form, form of saving transactions, loan transaction form and installment transaction form. The resulting reports are member data report, employee data report, members savings data report, members loan data report, members accounts receivable report, cash saving report and total installment total pay report. To make easier the users for display forms and reports thus, a switchboard (main menu) was created.

(7)

SARIPATI

Perkembangan teknologi dan informasi akan menyebabkan suatu sistem menjadi terkomputerisasi dimana sistem tersebut akan mendukung kecepatan dan ketepatan suatu informasi. Koperasi Simpan Pinjam sebagai salah satu lembaga ekonomi membutuhkan komputerisasi di dalam pencatatan data-data simpan pinjam supaya mempermudah di dalam pembuatan laporan keuangan. Unit simpan pinjam pada KUD Mekar Ungaran masih menggunakan sistem manual di dalam pengolahan data-data simpan pinjamnya, oleh karena itu dibutuhkan adanya perancangan basisdata pada unit tersebut agar mempermudah di dalam menginput data dan membuat laporan.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini terkait dengan pengumpulan data adalah wawancara kepada manajer unit simpan pinjam yang bertujuan untuk memperoleh informasi mengenai aliran data yang terkait dengan sistem simpan pinjam. Selain itu juga dilakukan observasi guna memperoleh informasi mengenai data-data koperasi yang berkaitan langsung dengan sistem simpan pinjam yang ada.

Hasil penelitian terkait perancangan basis data, menghasilkan rancangan berupa 10 (sepuluh) tabel, 7 (tujuh) query, 5 (lima) form, 7 (tujuh) report dan

switchboard (menu utama). Tabel yang dihasilkan adalah tabel anggota, tabel

angsuran, tabel jenis kelamin, tabel karyawan, tabel kas, tabel pinjaman, tabel piutang, tabel simpanan, tabel status karyawan dan tab. Query yang dihasilkan adalah query transaksi simpanan, query transaksi pinjaman, query transaksi angsuran, query sisa pinjaman, query saldo kas simpanan dan query saldo piutang,

query bantu karyawan dan query saldo simpanan anggota. Form yang dihasilkan

adalah form anggota, form karyawan, form transaksi simpanan, form transaksi pinjaman dan form transaksi angsuran. Report yang dihasilkan adalah report data anggota, report data karyawan, report data simpanan anggota, report data pinjaman anggota, report piutang anggota, report saldo kas simpanan dan report

total bayar angsuran. Untuk memudahkan pengguna menampilkan form dan report maka dibuat switchboard (menu utama).

(8)

KATA PENGANTAR

Kertas Kerja ini berjudul “Perancangan Database Sistem Simpan Pinjam

pada Unit Simpan Pinjam KUD Mekar Ungaran” disusun dalam rangka

memenuhi sebagian persyaratan untuk memperoleh gelar kesarjanaan Fakultas

Ekonomika dan Bisnis Jurusan Akuntansi Universitas Kristen Satya Wacana,

Salatiga. Tujuan dari kertas kerja ini adalah untuk menerapkan teori-teori yang

diperoleh selama kuliah dan berguna untuk menambah wawasan bagi penulis agar

siap terjun dalam dunia kerja yang sesungguhnya.

Dalam penyusunan kertas kerja ini penulis menyadari bahwa selesainya

kertas kerja ini tidak terlepas dari bimbingan, dorongan semangat, nasehat dan

bantuan lainnya baik secara moril maupun materiil dari berbagai pihak yang

sangat membantu dalam menyelesaikan kertas kerja ini.

Akhir kata penulis mengharapkan agar laporan kertas kerja ini dapat

bermanfaat bagi pembaca. Penulis juga menyadari bahwa penulisan kertas kerja

ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu adanya kritik dan saran yang

membangun sangat diharapkan agar segala kekurangan yang ada dapat diperbaiki.

Ungaran, 10 Juni 2014

(9)

UCAPAN TERIMA KASIH

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa,

karena berkat ridho, anugerah dan perlindungan-Nya penulis dapat menyusun dan

menyelesaikan kertas kerja ini dengan baik.

Penulis sangat menyadari bahwa banyak sekali pihak yang membantu

penulis dalam menyelesaikan kertas kerja ini dari awal hingga akhir. Untuk itu

penulis mengucapan terima kasih kepada:

1. Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan limpahan rahmat dan

karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan kertas kerja

ini;

2. Mama, (Alm) Papa dan Kakak-kakak tercinta dan tersayang yang dengan

sabar selalu memberikan dukungan dan doa sehingga penulis dapat

menyelesaikan penulisan kertas kerja ini dengan tepat waktu;

3. Ibu Like Soegiono, S.E, M.Si., selaku pembimbing utama yang telah sabar

dalam membimbing penulis dalam menyelesaikan kertas kerja ini dari

awal penyusunan hingga akhir serta memberikan pengarahan dan tuntunan

dari awal hingga akhir penulisan;

4. Ibu Supatmi S.E, M.Ak, Akt., selaku wali studi yang telah banyak

memberikan bimbingan, pengarahan dan bantuan dalam penyusunan

kertas kerja ini;

5. Para staff dan dosen Fakultas Ekonomika dan Bisnis yang telah

(10)

6. (Alm) Eyang putri, pakdhe, budhe, bulek , Winda serta semua keluarga di

Semarang dan Jakarta yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu,

terima kasih atas dukungan kalian semua;

7. Teman-teman satu angkatan Didit, Aditya, Dikur, Gibon, Boss Deddy,

Ijonk, Feri, Rendy, Gandhen, Riky, Onk, Yoso, Gudhel, Enggar,

Miswanta, Yudi, Edi dan semua anggota Gojeg Babu 2007 yang tidak bisa

disebutkan satu persatu terima kasih atas semuanya kawan;

8. Teman - temanku Gojekere dan Mudika Gereja Kristus Raja semua yang

tidak bisa saya sebutkan satu per satu disini;

Akhir kata, penulis berdoa semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa

memberikan rahmat dan karuia-Nya kepada mereka semua. Dengan segala

kerendahan hati semoga kertas kerja ini berguna bagi semua pihak.

Ungaran, 10 Juni 2014

(11)

DAFTAR ISI

Halaman Judul ... i

Pernyataan Keaslian Karya Tulis Kertas Kerja ... ii

Halaman Persetujuan ... iii

Abstract ... iv

Saripati ... v

Kata Pengantar ... vi

Ucapan Terima Kasih ... vii

Daftar Isi ... ix

Daftar Gambar ... xii

Daftar Tabel ... xiv

Daftar Lampiran ... xv

1. Pendahuluan ... 1

2. Kajian Pustaka ... 2

Perancangan Database... 2

Koperasi ... 3

Koperasi Simpan Pinjam ... 3

Sistem Informasi ... 5

Sistem Informasi Simpan Pinjam ... 5

Database ... 11

ERD ... 11

3. Metode Penelitian ... 12

(12)

Metode Pengumpulan Data ... 13

Tehnik dan Langkah Analisis ... 13

4. Analisis dan Pembahasan ... 14

Sejarah dan Perkembangan KUD Mekar ... 14

Proses Bisnis pada KUD Mekar ... 15

Prosedur Melakukan Simpanan ... 16

Prosedur Melakukan Pinjaman ... 16

Flowchart Prosedur Simpanan ... 17

Flowchart Prosedur Pinjaman ... 18

Sistem Yang Berjalan Saat Ini ... 19

Sasaran Sistem Yang Diusulkan ... 19

Prosedur Yang Direkomendasikan ... 19

Prosedur Melakukan Simpanan ... 19

Prosedur Melakukan Pinjaman……….. 20

Flowchart Simpanan Yang Direkomendasikan… ... 21

Flowchart Pinjaman Yang Direkomendasikan ... 22

Mengidentifikasi Entitas yang terkait dengan proses simpan pinjam ………. 23

ERD Sistem Simpan Pinjam Pada Unit Simpan Pinjam KUD Mekar ……… 28

Perancangan Database ... 29

Tabel ... 29

Query ... 38

(13)

Report ... 52

Switchboard ... 58

5. Kesimpulan dan Saran ... 61

Kesimpulan ... 61

Saran ... 62

Daftar Pustaka ... 63

(14)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 Flowchart Transaksi Simpanan ... 17

Gambar 4.2 Flowchart Transaksi Pinjaman ... 18

Gambar 4.3 Rekomendasi Flowchart Transaksi Simpanan ... 21

Gambar 4.4 Rekomendasi Flowchart Transaksi Pinjaman ... 22

Gambar 4.5 Rekomendasi ERD Unit Simpan Pinjam ... 28

Gambar 4.16 Desain Query Transaksi Simpanan ... 39

Gambar 4.17 Desain Query Transaksi Pinjaman ... 40

Gambar 4.18 Desain Query Transaksi Angsuran ... 41

Gambar 4.19 Desain Query Saldo Kas ... 42

Gambar 4.20 Desain Query Saldo Piutang ... 43

Gambar 4.21 Desain Query Bantu Karyawan ... 44

Gambar 4.22 Desain Query Saldo Simpanan Anggota ... 44

Gambar 4.23 Form Data Anggota ... 46

Gambar 4.24 Form Data Karyawan ... 47

Gambar 4.25 Form Transaksi Simpanan ... 48

Gambar 4.26 Form Transaksi Pinjaman Tahunan ... 50

Gambar 4.27 Form Transaksi Pinjaman Bulanan ... 51

Gambar 4.28 Form Transaksi Pinjaman Harian ... 51

(15)

Gambar 4.30 Report Data Anggota ... 54

Gambar 4.31 Report Data Karyawan ... 54

Gambar 4.32 Report Pinjaman Anggota ... 55

Gambar 4.33 Report Simpanan Anggota ... 56

Gambar 4.34 Report Piutang Pinjaman ... 56

Gambar 4.35 Report Saldo Kas Simpanan………... 57

Gambar 4.36 Report Angsuran Pinjaman ... 58

Gambar 4.37 Switchboard Menu Utama ... 59

Gambar 4.38 Menu Input ... 59

(16)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Gambar Relasi Entitas ... 12

Tabel 3.1 Metode Penelitian ... 12

Tabel 4.1 REA ... 23

Tabel 4.2 Tabel Bantuan ... 24

Tabel 4.3 Tabel Kas... 30

Tabel 4.4 Tabel Piutang ... 31

Tabel 4.5 Tabel Simpanan ... 32

Tabel 4.6 Tabel Pinjaman ... 33

Tabel 4.7 Tabel Angsuran ... 34

Tabel 4.8 Tabel Anggota ... 35

Tabel 4.9 Tabel Karyawan ... 36

Tabel 4.10 Tabel Jenis Kelamin ... 37

Tabel 4.11 Tabel Status Karyawan... 37

Tabel 4.12 Tabel Bantu Keterangan ... 38

Tabel 4.13 Query Transaksi Simpanan ... 39

Tabel 4.14 Query Transaksi Pinjaman ... 40

Tabel 4.15 Query Transaksi Angsuran ... 42

Tabel 4.16 Query Sisa Kas ... 42

Tabel 4.17 Query Saldo Piutang ... 43

Tabel 4.18 Query Bantu Karyawan ... 44

(17)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Buku Simpanan Anggota

Lampiran 2 Bukti Penerimaan Kas

Lampiran 3 Bukti Pengeluaran Kas

Lampiran 4 Kwitansi

Lampiran 5 Kepengurusan KUD Mekar Ungaran

Lampiran 6 Struktur Organisasi

Referensi

Dokumen terkait

Data dasar yang digunakan untuk kebutuhan identifikasi daerah rawan banjir ini belum mempunyai skala yang seragam. Ketidakseragaman skala pada data dasar tersebut

3.1.3 Sekiranya, ternakan tersebut akan disembelih di masjid, surau, padang awam, balai raya dan rumah persendirian, selain daripada Sijil Kesihatan Veterinar dan Akuan

~ Sampel 0 jam sebanyak 1 ml dimasukkan dalam tabung reaksi dan diencerkan dengan akuades sampai 10 ml dan ditambahkan 1.0 ml larutan Lugol’s iodine, kemudian dibandingkan

Tapi yang jelas, ide label halal itu berasal dari pesantren," cerita entrepreneur yang juga tamatan pesantren ini.. Saat itu masih asing soal

Untuk mengetahui jumlah telur cacing hati pada feses sapi yang di ambil dari. rumah potong hewan di

Metode penelitian menggunakan berbagai pendekatan, termasuk penjelajahan ( reconnaissance ), membuat garis transek dan pembuatan plot dengan metoda Nest- Quadrat,

Tidak ada gunanya berpura-pura atau mengatakan Anda menyukai sesuatu yang seharusnya tidak Anda suka, karena tidak akan memberi petunjuk apa-apa ke pasangan Anda

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemaknaan terhadap sawah di masyarakat Semende Darat Tengah merupakan sebuah proses komunikasi lingkungan yang terjadi