• Tidak ada hasil yang ditemukan

IMPLEMENTASI KOTA LAYAK ANAK BERBASIS PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM UPAYA PENCEGAHAN KEKERASAN ANAK DI KABUPATEN NGANJUK SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "IMPLEMENTASI KOTA LAYAK ANAK BERBASIS PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM UPAYA PENCEGAHAN KEKERASAN ANAK DI KABUPATEN NGANJUK SKRIPSI"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

i

IMPLEMENTASI KOTA LAYAK ANAK BERBASIS PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM UPAYA PENCEGAHAN KEKERASAN ANAK

DI KABUPATEN NGANJUK

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Program Studi Ilmu Kesejahteraan Sosial

DISUSUN OLEH AKNES INTAN PUTRI

201510030311028

PROGRAM STUDI ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2019

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

vi

LEMBAR PERSEMBAHAN

Puji syukur kepada Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang yang telah memberi saya hidayah, kekuatan, membekaliku dengan ilmu serta memperkenalkanku dengan cinta. Atas karunia serta kemudahan yang Engkau berikan akhirnya skripsi yang sederhana ini dapat terselesaikan. Ku persembahkan karya sederhana ini kepada orang yang sangat kukasihi dan kusayangi :

1. Kepada Ibuku sayang dan Ayahku tersayang sebagai tanda bakti, hormat dan rasa terimakasih yang tiada terhingga kupersembahkan karya kecil ini kepada Ibu dan Ayah yang telah memberikan kasih sayang, segala dukungan, dan cinta kasih yang tiada terhingga yang tiada mungkin dapat kubalas hanya dengan selembar kertas bertuliskan kata cinta dan persembahan

2. Ibu Juli dan Bapak Hutri yang sudah membimbing dan terimakasih tidak pernah bosan untuk mengarahkanku dalam menyelesaikan skripsi

3. Teman-Temanku Lala, Febriana Devi, Faridatud Diniyah, Azzanisa Wulandari, Veranita, Ayuk Maghfiroh, Mitha terimakasih sudah sabar dan menjadi teman terbaik selama masa perkuliahanku.

4. Sahabat perjuangan selama perkuliahan yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, terimakasih atas doa dan dukungan kalian selama ini.

5. Rekan-Rekan Ilmu Kesejahteraan Sosial Angakatan 2015 yang telah mengajarkan banyak hal dan berbagi pengalaman selama peneliti mengenyam pendidikan selama empat tahun di bangku perkuliahan ini 6. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Terimakasih banyak

(7)

vii MOTTO

Ada pepatah Jepang yang mengatakan ‘Angkat layar dengan tangan Anda yang lebih kuat’, artinya Anda harus mengejar peluang yang muncul dalam kehidupan dengan kemampuan Anda yang paling Anda kuasai.” - Soichiro Honda

“Tetapkan tujuan, tantang diri Anda dan capai tujuan tersebut. Hiduplah dengan sehat… dan hitunglah setiap waktu yang Anda miliki. Bangkitlah mengatasi rintangan dan fokus pada yang positif.” - Robbert H.Goddard

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb

Alhamdulillah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan nikmat, karunia serta hidayah-Nya hingga skripsi ini terselesaikan. Shalawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada junjungan Nabi Muhammad SAW. Tak lupa peneliti ucapkan terima kasih yang tak terhingga bagi kedua orang tua yang telah mengorbankan waktu, tenaga serta doa yang tak pernah putus.

Penyusunan skripsi ini diajukan untuk memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sosial pada Program Studi Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang. Skripsi ini berjudul "Implementasi Kota Layak Anak dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Anak Berbasis Partisipasi Masyarakat di Kabupaten Nganjuk".

Peneliti menyadari bahwa penyususnan ini tidak anak selesai tanpa adanya berbagai pihak. Maka dari itu, peneliti ingin menyampaikan terimakasih sebesar-besarnya kepada :

1. Rektor Universitas Muhammadiyah Malang yaitu Bapak Drs. Fauzan, M. Pd

2. Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik yaitu Bapak Dr. Rinikso Kartono, M.Si

3. Ketua Program Studi Ilmu Kesejahteraan Sosial, Universitas Muhammadiyah Malang yaitu Bapak Dr. Oman Sukmana, M.Si

4. Ibu Dra. Juli Astutik, M.Si selaku pembimbing I dan Bapak Hutri Agustino S.Sos,M.Si selaku dosen pembimbing II yang selalu memberi arahan dalam proses menyelesaikan skripsi ini.

5. Semua Dosen dan Staf Program Studi Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang yang membekali peneliti dengan ilmu pengetahuan selama perkuliahan.

6. Bapak Drs. Mohammad Yasin selaku Kepala Dinas Sosial Perlindungan Perempuan dan Anak yang telah memberi izin untuk melakukan penelitian.

(9)

ix

7. Bapak Agus Sugianto, SH selaku Kepala Bidang Perlindungan Perempuan dan Anak yang telah memberi izin untuk melakukan penelitian

8. Ketua serta anggota Forum Perlindungan Anak Nganjuk yang telah memberi izin untuk melakukan penelitian

9. Seluruh Staff Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Nganjuk yang telah memberi arahan serta mendampingi saya selama penelitian

10. Okky Hayu Pamuja, S.STP, M.Si yang telah menjadi pendamping saya selama melakukan penelitian

11. Ibu dan Ayah yang selalu mendoakan yang terbaik untuk saya dan tak pernah lelah untuk selalu bekerja demi masa depan saya, semoga mereka selalu sehat untuk mendampingi masa depan saya yang masih cukup panjang

12. Sahabat perjuangan selama perkuliahan yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, terimakasih atas doa dan dukungan kalian selama ini.

13. Rekan-Rekan Ilmu Kesejahteraan Sosial Angakatan 2015 yang telah mengajarkan banyak hal dan berbagi pengalaman selama peneliti mengenyam pendidikan selama empat tahun di bangku perkuliahan ini 14. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Terimakasih banyak

atas segala bantuan dan dukungannya.

Kesempurnaan hanya milik Allah SWT, begitu pun pada skripsi yang masih jauh dari sempurna ini. Oleh karena itu, peneliti menerima saran dan kritik bersifat membangun dari semua pihak. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi peneliti khususnya dan bagi almamater beserta para pembaca pada umumnya

Wassalamualaikum Wr,Wb

Malang, 18 Maret 2019

(10)

x DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

LEMBAR PERSETUJUAN ... iii

BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI ... iv

SURAT PERNYATAAN ... v

LEMBAR PERSEMBAHAN ... vi

MOTTO ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

ABSTRAK ... xv

ABSTRACT ... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 7

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ... 7

D. Ruang Lingkup Penelitian ... 8

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 9

A. Penelitian Terdahulu ... 9

B. Konsep Pelaksanaan Program Kota Layak Anak dalam Upaya Pencegahan ... 12

1. Pengertian Implementasi ... 12

2. Pengertian Kota Layak Anak ... 15

3. Konsep Anak ... 19

4. Kesejahteraan Anak ... 20

5. Perlindungan Anak ... 22

6. Pengertian Kekerasan Anak ... 24

(11)

xi

BAB III METODE PENELITIAN ... 28

A. Pendekatan dan Jenis Penelitian ... 28

B. Lokasi Penelitian ... 29

C. Subjek Penelitian ... 29

D. Teknik Pengumpulan Data ... 31

E. Teknik Analisis Data ... 32

F. Teknik Keabsahan Data ... 34

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 35

A. Profil Lokasi Penelitian ... 35

1. Deskripsi Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak ... 35

2. Gambaran Umum Gugus Tugas Kota Layak Anak ... 39

B. Implementasi Kota Layak Anak Berbasis Partisipasi Masyarakat dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Anak ... 67

1. Bentuk Partisipasi Masyarakat pada Tahap Pelaksanaan ... 67

2. Partisipasi Masyarakat dalam Pelaksanaan Forum Perlindungan Anak Nganjuk (ForPAN) ... 53

3. Analisis Tingkat Partisipasi Masyarakat dalan Implementasi KLA .... 64

4. Implementasi Pemenuhan Hak Anak menurut Klaster Hak Anak ... 68

C. Faktor Pendukung dan Penghambat Implementasi Kota Layak Anak Berbasis Partisipasi Masyarakat dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Anak di Kabupaten Nganjuk ... 77

1. Faktor Pendukung ... 77 2. Faktor Penghambat ... 80 BAB V PENUTUP ... 87 A. Kesimpulan ... 87 B. Saran ... 88 DAFTAR PUSTAKA ... 90 LAMPIRAN ... 92

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Kekerasan Anak di Kabupaten Nganjuk ... 4

Tabel 2.1 Perbandingan Hail Penelitian Terdahulu ... 10

Tabel 4.1 Data Kasus Kekerasan Anak Tahun 2013-2017 ... 52

Tabel 4. 2 Rekapitulasi Temuan Lapangan Program ForPAN ... 63

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 Lokasi Dinas Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan

Anak Nganjuk ... 37

Gambar 4.2 Bagan Struktur Organisasi Bidang Perlindungan Perempuan Dan Anak ... 39

Gambar 4.3 Dokumentasi Musrenbag Daerah Nganjuk Tahun 2018 ... 48

Gambar 4.4 Dokumentasi Partisipasi Anak Dalam Kegiatan Kla ... 49

Gambar 4.5 Dokumentasi Belajar Bersama Anak Berkebutuhan Khusus ... 50

Gambar 4.6 Dokumentasi Proses Pemilihan Duta Anak Nganjuk ... 56

Gambar 4.7 Dokumentasi Temu Anak Nganjuk (Teman) 2018 ... 58

Gambar 4.8 Dokumentasi Temu Rutin Forum Perlindungan Anak Nganjuk..59

Gambar 4.9 Dokumentasi Temu Rutin Forum Perlindungan Anak Nganjuk..60

Gambar 4.10 Dokumentasi Studi Banding Forum Komunikasi Anak ... 61

Gambar 4.11 Dokumentasi Kegiatan Talkshow Radio ... 62

Gambar 4.12 Salah Satu Fasilitas Yang Disediakan Oleh Pemerintah Kabupaten Nganjuk ... 75

(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Ijin Penelitian ... 92

Lampiran 2 Gugus Tugas Kota Layak Anak ... 93

Lampiran 3 Lembar Kerja Observasi ... 101

(15)

90

DAFTAR PUSTAKA

Rujukan dari Buku

Abdussalam, H.R, Adri Desasfuryanto. 2016. Hukum Perlindungan Anak. Jakarta: PTIK Burhan Bungu.2003. Analisa Data Penelitian Kualitatif, Pemahaman Filosofis

dan Metodologis Kearah Penguasaan Modal Aplikasi Jakarta: PT.

Raja Grafindo Persada

Echols, John M. dan Hassan Shadily. 2005. Kamus Inggris Indonesia : An English

– Indonesian Dictionary. Jakarta: PT Gramedia

Gosita, A. (2004). Masalah perlindungan anak. Bhuana Ilmu Populer

Siti Irene Astuti D, Desentralisasi dan Partisipasi Masyarakat dalam Pendidikan, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2011

Sumaryadi, I Nyoman, 2015: 11. Perencanaan Pembangunan Daerah Otonom

dan Pemberdayaan Masyarakat. CV. Jakarta: Citra Utama

Milez, M.B. Dan Huberman, A.M.1992. Analisis Data Kualitatif. Penerjemah Tjetjep Rohendi. Jakarta: UI-Press

Moleong, L. J. 2018. Metodologi penelitian. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya. Solehuddin, Pelaksanaan Perlindungan Hukum Terhadap Pekerja Anak yang

Bekerja di Bidang Konstruksi (Studi di Proyek Pembangunan CV.Karya Sejati Kabupaten Sampang), Jurnal Universitas Brawijaya, Malang, 2013, hlm 5. (Diakses 9 Desember 2018)

Suyanto, B. (2010). Masalah sosial anak. Kencana.

Yatim Riyanto. 1996. "Metodologi Penelitian Pendidikan Tinjauan Dasar",Surabaya : SIC

Rujukan dari Jurnal

Rizki, D. A., Sulastri, S., & Irfan, M. 2016. Pemenuhan Hak Partisipasi Anak

Melalui Forum Anak dalam Implementasi Kebijakan Kota Layak Anak di Kota Bandung. SHARE: Social Work Journal, 5(1).

Sigit Wijaksono.2013. Pengaruh Lama Tinggal Terhadap Tingkat Partisipasi

Masyarakat dalam Pengelolaan Lingkungan Permukiman.SHARE:

(16)

91 Refrensi dari Skripsi/Thesis/Disertasi

Abdi,Reni Bandari.2014. Implementasi Kebijakan Pengembangan Kabupaten/Kota Layak Anak (KLA) Di Kota Tangerang Selatan.

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.Banten.

Patilima, H. (2018). Kabupaten Kota Layak Anak. Jurnal Kriminologi

Indonesia, 13(1).

Rizki, D. A., Sulastri, S., & Irfan, M. 2016. Pemenuhan Hak Partisipasi Anak

Melalui Forum Anak dalam Implementasi Kebijakan Kota Layak Anak di Kota Bandung. SHARE: Social Work Journal, 5(1).

Non Literatur

---Undang–Undang No 35 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang– Undang No 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak

---Konvensi Hak – Hak Anak Tahun 1989

---Undang – Undang No 39 Tahun 1999 tentang Hak – Hak Manusia ---Undang – Undang Dasar 1945 Pasal 28B ayat (2) Tentang Anak ---Undang – Undang No 4 Tahun 1979 Tentang Kesejahteraan Anak ---Undang – Undang No 3 Tahun 1997 Tentang Pengadilan Anak ---Keputusan Bupati Nganjuk Nomor 188/257/K/411.012/2017 ---Peraturan Daerah Kabupaten Nganjuk Nomor 8 Tahun 2016

Rujukan dari online

Badan Pusat Statistik Indonesia,2015

(https://www.bps.go.id/publication/2018/07/03/5a963c1ea9b0fed6497d0845/statis tik-indonesia-2015.html diakses 3 desember 2018)

Petunjuk Teknis Pengisian Indikator Pengembangan Kabupaten/Kota Layak Anak (www.kla.id/permen-12-thn-2011-indikator-KLA.pdf, diakses 20 Desember 2018)

Referensi

Dokumen terkait

Peran Dinas Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak (DP3A) Dalam Melakukan Penanganan Kasus Kekerasan Anak Di Kabupaten Bekasi. Anak kerap kali menjadi korban dari tindakan

Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPP dan PA RI) Nomor 02 Tahun 2009 tentang kebijakan Kabupaten atau Kota Layak Anak. Peraturan Menteri

“Perlindungan Sosial Terhadap Anak Korban Kekerasan Dan Pelecehan Seksual Studi di Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Malang.” Sholawat

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA DINAS SOSIAL,PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK TENTANG RENCANA AKSI PENCAPAIAN KINERJA DINAS SOSIAL, PEMBERDAYAAN PEREMPUAN

Sehubungan dengan hal tersebut,Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Bantulmenyusun Renja Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan

Upaya yang telah dilakukan Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Tanah Datar dalam mengatasi hambatan- hambatan tersebut adalah memaksimalkan kinerja

Kinerja Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Luwu Timur Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Kinerja Dinas sosial Pemberdayaan Perempuan

Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif yang dilakukan di Kantor Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Gowa untuk mengkaji kasus kekerasan terhadap anak di daerah