• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pembentukan Lembaga Penjamin Simpanan Sebagai Perlindungan Nasabah Bank Dihubungkan Dengan Undang-undang No.24 Tahun 2004 Tentang Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pembentukan Lembaga Penjamin Simpanan Sebagai Perlindungan Nasabah Bank Dihubungkan Dengan Undang-undang No.24 Tahun 2004 Tentang Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)."

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN PENELITIAN

PEMBENTUKAN LEMBAGA PENJAMIN SIMPANAN SEBAGAI PERLINDUNGAN NASABAH BANK DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NO.24 TAHUN 2004 TENTANG LEMBAGA PENJAMIN SIMPANAN

(LPS)

Disusun Oleh: Etty Mulyati, SH.MH Dr.Lastuti Abubakar, SH.MH.

Dibiayai oleh DIPA Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran Tahun Anggaran 2006

Dengan Nomor kontrak No

FAKULTAS HUKUM

(2)

LAPORAN PENELITIAN DIPA FH UNPAD 2006

1. a. Judul Penelitian : Pembentukan Lembaga Penjamin Simpanan

sebagai Perlindungan Nasabah Bank

dihubungkan dengan Undang-undang No.24 Tahun 2004 tentang Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)

b. Bidang Ilmu : Hukum Perbankan

c. Kategori Penelitian : I dan II

2. Ketua Peneliti

a. Nama Lengkap : Etty Mulyati, SH.MH.

b. Jenis Kelamin : Perempuan

c. Pangkat/Golongan/NIP : Penata TK I/IIId/131873122 d. Jabatan Fungsional : Lektor

e. Jabatan Struktural :

---f. Fakultas/Jurusan : Hukum

g. Pusat Penelitian :

3. Jumlah Anggota Peneliti:

Nama Anggota Peneliti : Dr. Lastuti Abubakar, SH.MH.

4. Lokasi Penelitian : Bandung- Jakarta

5. Kerjasama dengan institusi lain

a. Nama Institusi :

---b. Alamat :

---6. Lama Penelitian : 3 (tiga) bulan

7. Biaya yang diperlukan:

a. Sumber dari Unpad : Rp 5.000.000 (Lima Juta Rupiah)

b. Sumber lain :

Jumlah

Bandung, 30 Desember 2006

Menyetujui Ketua Peneliti,

Dekan Fakultas Hukum Unpad,

Prof.Dr.H.Ahmad M.Ramli, SH.MH. Etty Mulyati, SH.MH.

(3)

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Lembaga keuangan perbankan mempunyai peranan penting dan strategis

dalam menggerakan roda perekonomian suatu negara. Lembaga tersebut

dimaksudkan sebagai perantara pihak-pihak yang mempunyai kelebihan

dana (surplus of fund) dan pihak-pihak yang kekurangan dan memerlukan

dana (lack of funds).1 Lembaga perbankan diantaranya berperan menjaga

keseimbangan kemajuan dan kesatuan ekonomi nasional, karena stabilitas

dalam industri perbankan akan sangat mempengaruhi stabilitas

perekonomian secara keseluruhan.

Tanpa kepercayaan masyarakat lembaga perbankan tidak dapat berdri

sendiri, namun sering terjadi bahwa kolapnya suatu bank disebabkan oleh

penyalah gunaan kepercayaan oleh segelintir bankir dan pemilik bank yang

berwatak kriminal yang justru menghancurkan sendiri kepercayaan

masyarakat pemilik dana yang disimpan pada bank tersebut.

Beberapa peristiwa pada tahun 1997-1998 diantaranya likuidasi 16 bank

yang diikuti dengan krisis moneter, telah mengakibatkan tingkat kepercayaan

masyarakat pada sistem perbankan Indonesia menurun, sehingga

mengakibatkan terjadi bank rush) penarikan simpanan oleh

nasabah-1Insukindro, Ekonomi Uang dan Bank, Teori dan pengalaman di Indonesia, BPFE, Yogyakarta,

Referensi

Dokumen terkait

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP NASABAH ATAS PEMBERIAN CASH BACK OLEH BANK UMUM YANG TELAH DILIKUIDASI DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG - UNDANG PERBANKAN DAN UNDANG - UNDANG NOMOR

Kemudian di dalam rumusan masalah dapat dibagi dua yaitu bagaimana perkembangan Dana Pihak Ketiga (DPK) bank BUMN sebelum dan sesudah adanya Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)

Untuk itu diperlukan pemaparan tentang norma yuridis terhadap hubungan dan kedudukan lembaga penjamin simpanan dengan bank, tanggung jawab lembaga penjaminan simpanan

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan menjawab permasalahan mengenai perlindungan hukum nasabah penyimpan dana dalam likuidasi bank ditinjau dari

Bentuk Perlindungan Hukum Terhadap Nasabah Yang Mempunyai Simpanan Di Bank Di Atas 2 (Dua) Milyar Rupiah Yang Tidak Dijamin Oleh Lembaga Penjamin Simpanan --- 36. BAB III

Terkait dengan fungsi LPS sebagai penjamin simpanan nasabah di bank, kewenangan yang di miliki LPS antara lain (1) menetapkan dan memungut premi penjaminan;

Terkait dengan fungsi LPS sebagai penjamin simpanan nasabah di bank, kewenangan yang di miliki LPS antara lain (1) menetapkan dan memungut premi penjaminan;

bahwa perlu diatur lebih lanjut mengenai kewajiban bank umum untuk menyampaikan laporan berupa data, informasi, dan dokumen yang dibutuhkan Lembaga Penjamin