• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penerapan Analisis Varians Sebagai Kontrol Efisiensi Biaya Produksi Pada Penerbit USU Press Universitas Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Penerapan Analisis Varians Sebagai Kontrol Efisiensi Biaya Produksi Pada Penerbit USU Press Universitas Sumatera Utara"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

Segala puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah dan selalu melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini.pada kesempatan ini penulis sampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada :

1. Keluargaku tercinta ; orangtuaku, mamaku tercinta dan seluruh saudaraku tercinta

2. Dr. Sutarman, M,Sc selaku Dekan FMIPA USU, Prof Tulus Selaku Ketua Jurusan

Matematika FMIPA USU, Drs. Gim Tarigan, M.Si selaku dosen Pembimbing I, Drs.

Pasukat Sembiring, M.Si selaku dosen pembimbing II, Drs. Djakria Sebayang, M.Si

selaku dosen pembanding I, dan Drs. Djenda Djujur Ginting, M.S selaku dosen

pembanding II

3. Para pimpinan dan seluruh staf pegawai di penerbit USU Press Universitas Sumatera

Utara terkhusus bang Faisal Batubara

(2)

ABSTRAK

Pengendalian biaya produksi diperlukan agar efisiensi biaya dapat dicapai, dimana kontrol terhadap efisiensi biaya produksi dapat dilakukan dengan menggunakan analisis varians. Permasalahan dalam penelitian ini yaitu (1) Bagaimanakah tingkat efisiensi biaya produksi pada penerbit USU Press Universitas Sumatera Utara? dan (2) Bagaimanakah varians biaya produksi dan penyebab varians biaya produksi pada penerbit USU Press Universitas Sumatera Utara?

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan variabel kajian (1) biaya bahan baku, (2) biaya tenaga kerja langsung dan (3) biaya overhead pabrik. Metode pengumpulan data yaitu wawancara dan dokumentasi. Data yang terkumpul dianalisis dengan analisis deskriptif persentase, analisis Statistical Quality Control , Kruskal Wallis test dan analisis varians (selisih).

Berdasarkan analisis deskriptif persentase, tingkat efisiensi biaya produksi untuk buku terbitan dan buku non terbitan maupun tingkat efisiensi total biaya produksi buku menunjukkan adanya perbedaan, namun setelah dianalisis dengan Statistical Quality Control biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung, biaya overhead pabrik baik biaya overhead pabrik variabel maupun tetap masih berada pada daerah in control . Dari analisis Kruskal Wallis test diperoleh hasil bahwa

Hhiting < Htabelyaitu 0,067 < 5,991. . Oleh karena itu, tidak ada perbedaan yang signifikan antara varians biaya produksi buku tahun 2008-2010 sehingga dapat disimpulkan bahwa biaya produksi buku tahun 2008-2010 efisien. Dari analisis varians diketahui bahwa selisih biaya bahan baku disebabkan selisih harga, selisih biaya tenaga kerja langsung disebabkan selisih efisiensi upah langsung, dan selisih biaya overhead pabrik disebabkan selisih terkendalikan dan selisih volume.

(3)

Production cost control is necessary in order to achieve cost efficiencies, where control of the efficiency of the production cost can be done with using analysis of variance. Problems in this study is (1) How does the efficiency of production costs at USU Press University of North Sumatra ? (2) How is the variance of production costs and causes variance of production costs at USU Press University North Sumatra ?

This study is a quantitative research study with a variable (1) cost of raw materials (2) direct labor costs (3) factory overhead costs. Data collection methods are interviews and documentation. the data collected were analyzed with descriptive analysis percentages, Statistical analysis Quality Control, Kruskal Wallis test and analysis of variance (difference).

Based on descriptive analysis of the percentage, the efficiency of production costs soft porridge and porridge for red and total cost efficiency level molten metal production showed a difference, but when analyzed by Statistical Quality Control of raw material costs, direct labor costs, costs either factory overhead and variable factory overhead costs would still be the area in control From analysis of Kruskal Wallis test obtained results that Hhiting < Htabel ; 0.067 < 5.991. Therefore, there was no significant difference between the variance of production costs in 2010 so that the molten metal can concluded that the cost of efficient production years 2008-2010 porridge. from the analysis variance is known that the difference in cost of raw materials due to the difference in price, the difference direct labor costs due to the difference in the efficiency of direct wages, and difference due to the difference in factory overhead cost control and the difference in volume

(4)

Daftar Isi

1.2. Perumusan Masalah ... 4

1.3. Pembatasan Masalah ... 5

1.4. Penegasan Istilah ... 5

1.5. Tujuan Penelitian ... 6

1.6. Kontribusi Penelitian ... 6

BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Pengertian Analisis Varians ... 7

2.2. Pengertian Kontrol Efisiensi Biaya Produksi ... 9

2.3. Pendekatan Penyelidikan Penyimpangan Biaya ... 10

2.4. Kerangka Berpikir ... 12

2.5. Hipotesis ... 14

BAB III METODE PENELITIAN 3.1.Jenis Penelitian ... 15

3.2. Populasi dan Sampel ... 15

3.2.1. Populasi ... 15

(5)

3.3.Variabel Penelitian ... 16

3.4.Metode Pengumpulan Data ... 17

3.4.1. Metode Wawancara ... 17

3.4.2. Metode Dokumentasi ... 17

3.5.Metode Analisis Data ... 18

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Hasil Penelitian ... 24

4.1.1. Penyajian Data ... 26

4.1.2. Analisis Data ... 31

4.1.3. Pengujian Hipotesis ... 49

4.2. Pembahasan ... 50

BAB V PENUTUP 5.1.Kesimpulan ... 56

5.2.Saran ... 56

(6)

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 1.1. Biaya Produksi Penerbit USU Press Universitas Sumatera Utara

Tahun 2008-2010 ... 3

Tabel 3.1. Tabel Variabel, Definisi Operasional dan Indikator ... 16

Tabel 4.1. Jumlah Produksi Buku Tahun 2008, 2009, dan 2010 ... 26

Tabel 4.2. Komposisi Bahan Baku Rata-Rata Produk Buku Tiap Edisi ... 26

Tabel 4.3. Tingkat Efisiensi Biaya Produksi Buku Terbitan ... 31

Tabel 4.4 Tingkat Efisiensi Biaya Produsksi Buku Non Terbitan ... 32

Tabel 4.5. Tingkat Efisiensi Total Biaya Produksi Buku ... 34

Tabel 4.6. Selisih Harga Bahan Baku Tahun 2008-2010 ... 41

Tabel 4.7. Selisih Kuantitas Bahan Baku Tahun 2008-2010 ... 42

Tabel 4.8. Selisih Tarif Upah Langsung Tahun 2008-2010 ... 44

Tabel 4.9. Selisih Efisiensi Upah Langsung Tahun 2008-2010 ... 45

Tabel 4.10 Selisih Terkendalikan Tahun 2008-2010 ... 47

(7)

Halaman

Gambar 2.1. Kerangka Berpikir ... 13

Gambar 4.1. Control Chart Biaya Bahan baku... 36

Gambar 4.2. Control Chart Biaya Tenaga Kerja Langsung ... 37

Gambar 4.3 Control Chart Biaya Overhead Pabrik ... 38

Gambar 4.4 Control Chart Biaya Overhead Pabrik Tetap ... 39

(8)

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman Lampiran 1. Standar Harga Beli Bahan Baku Produk Buku Tahun

2008-2010 dan Realisasi Harga Beli Produk Buku

Tahun 2008-2010 ... 59

Lampiran 2. Komposisi Bahan Baku Rata-Rata Produk Buku Tiap Edisi, Standar Jam Kerja, dan Standar Tarif Upah Langsung Per jam Tahun 2008-2010 ... 60

Lampiran 3. Pembelian Bahan Baku Buku Terbitan dan Buku Non terbitan ... 61

Lampiran 4. Pemakaian Bahan Baku Buku Terbitan dan Buku Non Terbitan ... 62

Lampiran 5. Anggaran Biaya Overhead Pabrik Tahun 2008-2010 Dan Biaya Overhead Pabrik Tahun 2008-2010 ... 63

Lampiran 6. Tarif Biaya Overhead Pabrik tahun 2008-2010 ... 64

Lampiran 7. Perhitungan Efisiensi Biaya Produksi Buku Terbitan ... 65

Lampiran 8. Perhitungan Efisiensi Biaya Produksi Buku Non Terbitan ... 66

Lampiran 9. Perhitungan Efisiensi Total Biaya Produksi Buku ... 67

Lampiran 10. Analisis SQC Biaya Bahan Baku ... 68

Lampiran 11. Analisis SQC Biaya Tenaga Kerja Langsung ... 69

Lampiran 12. Analisis SQC Biaya Overhead Pabrik ... 70

Lampiran 13. Analisis Biaya Overhead Pabrik Tetap ... 71

Lampiran 14. Analisis SQC Biaya Overhead Pabrik Variabel ... 72

Lampiran 15. Data Biaya Standar Produk buku Terbitan dan Non Terbitan ... 73

Lampiran 16. Data Biaya Sesungguhnya Produk Buku Terbitan dan Non Terbitan ... 74

Referensi

Dokumen terkait

Untuk mendesain program terpadu dalam penanggulangan kemiskinan di perkotaan berbasis kebutuhan masyarakat miskin, terdapat sepuluh instansi terkait terkait yaitu

Semua permasalahan mengenai hal yang dikaitkan dengan estetika bisa diselesaikan dengan pemahaman yang lengkap,penting sekali bagi seorang mahasiswa memahami konsep penerapannya

[r]

Infact, as the study assumes, the poverty problem has been going beyond the poverty functional variables, the so-called poverty fundamental variables consisting of ethical system

Hasil penelitian ini dapat menambah pengetahuan dan memberikan pengalaman yang nyata dalam melakukan penelitian tentang faktor yang berhubungan dengan praktik

Berdasarkan pada hasil analisis keragaman terdapat pengaruh konsentrasi pupuk organik cair dan media tanam terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman selada merah

Izin Gangguan, yang selanjutnya disebut izin adalah pemberian izin tempat usaha atau kegiatan kepada orang pribadi atau badan di lokasi tertentu yang dapat menimbulkan bahaya,

Usaha tani yang menjadi penekanan pada penelitian ini adalah subsistem agribisnis hilir dimana pengolahan produk hasil pertanian untuk pengembangan pangan