• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGUMUMAN LELANG 2012 4 PAKET akhir

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGUMUMAN LELANG 2012 4 PAKET akhir"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

PENGUMUMAN LELANG Nomor : P-03/PP/LH/08/2012

A. Satker Deputi Tata Lingkungan Kementerian Lingkungan Hidup akan melaksanakan paket pekerjaan jasa konsultansi dan pengadaan alat pengolah data sebagai berikut :

1. Paket Pekerjaan : Jasa Konsultansi Badan Usaha

Nama Paket Pekerjaan : Penyusunan Dokumentasi Penataan Lingkungan Lingkup Pekerjaan : Pembuatan Audio Visual Penataan Lingkungan

Nilai Total HPS : Rp294.000.000,- (dua ratus Sembilan puluh empat juta rupiah)

Sumber Pendanaan : APBN Satker Deputi Tata Lingkungan, Kementerian Lingkungan Hidup Tahun 2012

2. Paket Pekerjaan : Jasa Konsultansi Badan Usaha

Nama Paket Pekerjaan : Grand Strategi Penataan Instrumen Lingkungan Hidup

Lingkup Pekerjaan : Melakukan kajian tradeable permit sebagai instrument lingkungan

Nilai total HPS : Rp500.000.000,- (Lima ratus juta rupiah)

Sumber Pendanaan : APBN-P Satker Deputi Tata Lingkungan, Kementerian Lingkungan Hidup Tahun 2012

3. Paket Pekerjaan : Jasa Konsultansi Perorangan

Nama Paket Pekerjaan : Penyusunan Panduan Valuasi Ekonomi Degradasi Lingkungan

Lingkup Pekerjaan : 1. Inventarisasi potensi dan jenis degradasi lingkungan akibat pemanfaatan sumber daya alam dan lingkungan

2. Mengkaji konsep dan metodologi penentuan degradasi lingkungan

3. Merumuskan konsep dan metodologi valuasi ekonomi degradasi lingkungan

4. Menyusun laporan hasil kajian konsep dan metodologi valuasi ekonomi degradasi lingkungan

Nilai total HPS : Rp45.000.000,- (Empat puluh lima juta rupiah)

Sumber Pendanaan : APBN Satker Deputi Tata Lingkungan, Kementerian Lingkungan Hidup Tahun 2012

4. Paket Pekerjaan : Pengadaan Alat Pengolah Data Lingkup Pekerjaan : Pengadaan Notebook, PC, Printer, LCD

Nilai total HPS : Rp195.650.000,- (Seratus sembilan puluh lima juta enam ratus ribu rupiah)

Sumber Pendanaan : APBN Satker Deputi Tata Lingkungan, Kementerian Lingkungan Hidup Tahun 2012

B. Persyaratan Peserta

a. Untuk kegiatan Paket 1-2 sebagai berikut: 1. formulir isian kualifikasi ditandatangani oleh:

a. direktur utama/pimpinan perusahaan;

b. penerima kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan yang nama penerima kuasanya tercantum dalam akte pendirian atau perubahannya (dinyatakan dengan surat kuasa);

c. kepala cabang perusahaan yang diangkat oleh kantor pusat yang dibuktikan dengan dokumen otentik; atau

d. pejabat yang menurut perjanjian kerja sama berhak mewakili perusahaan yang bekerja sama;

2. memiliki surat izin usaha sesuai dengan peraturan perundang-undangan;

(2)

kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan dan/atau direksi yang bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak sedang dalam menjalani sanksi pidana;

4. salah satu dan/atau semua pengurus dan badan usahanya tidak masuk dalam daftar hitam;

5. memiliki NPWP dan telah memenuhi kewajiban perpajakan tahun pajak terakhir (SPT Tahunan) serta memiliki laporan bulanan PPh Pasal 21, PPh Pasal 23 (bila ada transaksi), PPh Pasal 25/Pasal 29 dan PPN (bagi Pengusaha Kena Pajak) paling kurang 3 (tiga) bulan terakhir dalam tahun berjalan. Peserta dapat mengganti persyaratan ini dengan menyampaikan Surat Keterangan Fiskal (SKF);

6. memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia jasa konsultansi dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman subkontrak;

7. memiliki kemampuan pada sub bidang pekerjaan yang sesuai;

8. memiliki kemampuan menyediakan fasilitas dan peralatan serta personil yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan;

b. Untuk kegiatan Paket 3 sebagai berikut:

1. formulir isian kualifikasi ditandatangani oleh peserta yang mengikuti seleksi;

2. menyampaikan pernyataan/pengakuan tertulis bahwa peserta yang bersangkutan tidak dalam pengawasan pengadilan;

3. tidak masuk dalam daftar hitam;

4. memiliki NPWP dan telah memenuhi kewajiban perpajakan tahun terakhir (SPT tahunan PPh) serta memiliki laporan bulanan PPh Pasal 25 atau Pasal 23 (jika ada) atau PPN (jika ada) sekurang-kurangnya 3 (tiga) bulan terakhir. Peserta dapat mengganti dengan menyampaikan Surat Keterangan Fiskal (SKF)

5. memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia jasa konsultansi perorangan dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman subkontrak;

6. memiliki kualifikasi pendidikan minimal sama dengan yang disyaratkan dalam Dokumen Pengadaan;

7. memiliki kemampuan menyediakan fasilitas dan peralatan yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan;

8. menyampaikan daftar perolehan pekerjaan yang sedang dikerjakan.

c. Untuk kegiatan Paket 4 sebagai berikut:

1. peserta harus memiliki surat izin untuk menjalankan kegiatan/usaha;

2. perusahaan yang bersangkutan dan manajemennya atau peserta perorangan, tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak bangkrut dan tidak sedang dihentikan kegiatan usahanya, dinyatakan dalam surat pernyataan;

3. salah satu dan/atau semua pengurus dan badan usahanya atau peserta perorangan tidak masuk dalam Daftar Hitam;

4. memiliki NPWP dan telah memenuhi kewajiban perpajakan tahun pajak terakhir (SPT tahunan) serta memiliki laporan bulanan PPh Pasal 21, PPh Pasal 23 (bila ada transaksi), PPh Pasal 25/Pasal 29 dan PPN (bagi Pengusaha Kena Pajak) paling kurang 3 (tiga) bulan terakhir dalam tahun berjalan. Peserta dapat mengganti persyaratan ini dengan menyampaikan Surat Keterangan Fiskal (SKF);

5. peserta berbentuk badan usaha harus memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman subkontrak, kecuali bagi penyedia yang abru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun;

6. dalam hal peserta berbentuk badan usaha akan melakukan kemitraan:

a. peserta wajib mempunyai perjanjian Kerja Sama Operasi/kemitraan yang memuat persentase kemitraan dan perusahaan yang mewakili kemitraan tersebut; dan

(3)

2. Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen Pengadaan:

Uraian Jasa Konsultan Badan Usaha Jasa Konsultan Perorangan Hari/Tanggal : Jum’at, 31 Agustus s.d 7

September 2012

31 Agustus s.d 7 September 2012 Waktu : 10.00 s.d 15.00 wib 10.00 s.d 15.00 wib

Tempat dan Alamat

: Kantor Kementerian Lingkungan Hidup, Jl.D.I. Panjaitan kav. 24 Gd A Lt. 4 Jakarta Timur

Kantor Kementerian Lingkungan Hidup, Jl.D.I. Panjaitan kav. 24 Gd A Lt. 4 Jakarta Timur

Uraian Pengadaan Alat Pengolah Data Hari/Tanggal : 31 Agustus s.d 7 September 2012 Waktu : 10.00 s.d 15.00 wib

Tempat dan Alamat

: Kantor Kementerian Lingkungan Hidup, Jl.D.I. Panjaitan kav. 24 Gd A Lt. 4 Jakarta Timur

3. Metoda Pengadaan Jasa Konsultansi Badan Usaha adalah Seleksi Umum dan Pengadaan Jasa Konsultansi Perorangan adalah Seleksi Sederhana serta Pengadaan Alat Pengolah Data adalah Pascakualifikasi.

4. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan dan/atau soft file melalui Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Satker Deputi Tata Lingkungan Kementerian Lingkungan Hidup Jl. D.I. Panjaitan kav. 24 Gd. A Lantai 4 Jakarta Timur.

5. Dokumen Penawaran dikirim ke : Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Satker Deputi Tata Lingkungan Kementerian Lingkungan Hidup Jl. D.I. Panjaitan kav. 24 Gd. A Lantai 4 Jakarta Timur.

6. Informasi pengumuman ini dapat dilihat di LPSE BKKBN dan www.menlh.go.id

Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

Jakarta, 30 Agustus 2012

Referensi

Dokumen terkait

panen sampai ke pasca panen dan pemasaran tidak dilakukan dengan baik.. Beberapa fungsi penting dalam pemasaran hasil pertanian antara lain. fungsi penyimpanan, transportasi,

15 Pihak polis akan mengenakan tindakan tegas bagi mengurangkan kadar kemalangan jalan raya yang semakin membimbangkan dewasa ini.. A Bagi mengurangkan kadar kemalangan

Perancangan Experientia yang menampung perpustakaan dan teater diharapkan dapat menjadi sebuah fasilitas publik yang baru dan memberi dampak positif bagi masyarakat Kota

[r]

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola asuh orang tua mempunyai hubungan yang signifikan dengan pencapaian tugas perkembangan remaja di SMA Negeri 1 Kualuh selatan ( p =

yang telah disediakan untuk dapat menentukan jalur terdekat sesuai dengan..

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah juga untuk mengukur tingkat keberhasilan pelaksanaan pembangunan dan penilaian terhadap kinerja

Kepala Satuan Kerja Pekerjaan Pembangunan Prasarana dan Sarana Pemerintahan Daerah;. PPK Pekerjaan Pembangunan Prasarana dan Sarana Pemerintahan Daerah;