• Tidak ada hasil yang ditemukan

S KIM 1002545 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S KIM 1002545 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Nuraini S., 2015

SKALA SIKAP SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN LAJU REAKSI

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan menghasilkan instrumen penilaian berbentuk skala Likert untuk menilai sikap siswa SMA terhadap pembelajaran laju reaksi. Instrumen yang digunakan berupa format validasi dan skala sikap. Instrumen skala sikap oleh lima validator diperoleh nilai CVR hitung sebesar 1,000 yang artinya instrumen tersebut valid, dari 50 butir pernyataan menjadi 40 butir pernyataan yang valid. Penelitian ini dilakukan pada siswa SMA kelas XI IPA Kabupaten Kuningan Tahun Ajaran 2013/2014 yang melibatkan 250 siswa pada uji coba instrumen dan 93 siswa pada tahap aplikasi. Reliabilitas dinilai melalui uji coba ke siswa dengan menggunakan Alpha Cronbach diperoleh sebesar 0,725 , dari 40 butir pernyataan menjadi 30 pernyataan yang memenuhi syarat reliabilitas. Secara umum siswa memberikan sikap positif terhadap pembelajaran laju reaksi yang diberikan guru.

(2)

Nuraini S., 2015

SKALA SIKAP SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN LAJU REAKSI

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

This study aims to produce a Likert scale assessment instrument to assess high school students attitudes toward learning the reaction rate. Instruments used in the form of validation and attitude scale format. The attitude scale was validated by five validator with CVR count value of 1,000 which means that the instrument is valid, from 50 point statesment to 40 point statesment is valid. Research was conducted on high school students grade IX IPA Kuningan School Year 2013/2014 involving 250 students at the trial instruments and 93 students at the application stage. Reliability was assessed through tests to students by using Alpha Cronbach obtained at 0,725 , from 40 point statesments to 30 point statesments declaration that qualify reliability. In general, the students gave a positive attitude towards learning the reaction rate given by the teacher.

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan instrumen penilaian kinerja ( performance assessment ) siswa SMK yang memenuhi kriteria valid dan reliabel pada praktikum

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan instrumen penilaian sikap yang berbentuk skala Likert untuk menilai sikap-sikap siswa SMA kelas XI dalam pembelajaran

Tanggapan siswa terhadap instrumen “skala penilaian sikap -sikap siswa SMA kelas XI dalam pembelajaran hidrokarbon” yang dikembangkan menunjukkan sikap yang positif dengan

Penelitian ini menggunakan tiga instrumen yaitu tabel validasi kesesuaian indikator sikap ilmiah dengan Kompetensi Dasar dan kesesuaian karakteristik sikap ilmiah

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan instrumen penilaian kinerja yang berkualitas yaitu valid dan reliabel untuk digunakan pada praktikum pengaruh konsentrasi

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan instrumen penilaian yang terdiri dari tugas ( task) dan rubrik yang valid dan reliabel untuk digunakan pada praktikum

Semua butir-butir pernyataan yang ada dalam instrumen penelitian ini adalah valid, yang dapat dibuktikan dengan nilai r hitung lebih besar dari nilai r tabel

Berdasarkan hasil validasi, media popup book dinyatakan valid dengan nilai CVR sebesar 0.99 sesuai dengan nilai CVR minimum lawshe untuk lima orang validator yaitu