• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perpustakaan Umum dengan Pendekatan Konsep Biofilik di Kabupaten Pekalongan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Perpustakaan Umum dengan Pendekatan Konsep Biofilik di Kabupaten Pekalongan"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

TUGAS AKHIR

DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR ( DP3A )

PERPUSTAKAAN UMUM DENGAN PENDEKATAN KONSEP BIOFILIK DI KABUPATEN PEKALONGAN

Diajukan sebagai Pelengkap dan Syarat Guna Mencapai Gelar Sarjana Teknik Arsitektur

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh :

IQBAL FAHRUROZI D300150096

PROGRAM STUDI ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2019

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)
(7)

vii DAFTAR ISI

TUGAS AKHIR ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

LEMBAR PENILAIAN ... iii

LEMBAR PENILAIAN ... iv

PERNYATAAN ... v

KATA PENGANTAR ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR GAMBAR ... x

DAFTAR TABEL ... xiv

ABSTRAKSI ... xv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Pengertian Judul ... 1

1.2 Latar Belakang ... 2

1.3 Permasalahan ... 7

1.4 Tujuan dan Sasaran ... 8

1.4.1 Tujuan... 8

2.4.1 Sasaran ... 8

1.5 Lingkup Pembahasan ... 8

1.6 Metode Pembahasan ... 9

1.6.1 Metode pengumpulan data ... 9

1.6.2 Analisa dan sintesa ... 9

1.7 Sistematika Penulisan ... 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 11

2.1 Tinjauan Perpustakaan Umum ... 11

2.1.1 Definisi perpustakaan umum ... 11

2.1.2 Fungsi perpustakaan umum ... 12

2.1.3 Tujuan perpustakaan umum ... 13

2.1.4 Standar perpustakaan umum ... 15

(8)

viii

2.2.1 Sejarah singkat konsep desain biofilik ... 18

2.2.2 Definisi konsep desain biofilik ... 19

2.2.3 Pembagian desain biofilik ... 20

2.2.4 Prinsip konsep desain biofilik ... 21

2.2.5 Penerapan konsep desain biofilik ... 22

2.3 Studi Komparasi ... 26

2.3.1 Perpustakaan Grhatama Pustaka ... 26

2.3.2 Perpustakaan Soeman Hs Provinsi Riau ... 30

2.3.3 Perpustakaan Biblioteca Jaume Fuster, Barcelona ... 33

2.3.4 Perbandingan ketiga perpustakaan ... 35

2.3.5 Kesimpulan... 36

BAB III GAMBARAN UMUM LOKASI DAN GAGASAN PERANCANGAN ... 37

3.1 Data Fisik / Lokasi ... 37

3.1.1 Kondisi geografi ... 37

3.1.2 Kondisi topografi... 38

3.1.3 Kondisi iklim dan hidrologi ... 38

3.1.4 Pola penggunaan lahan ... 39

3.2 Data Non Fisik ... 39

3.2.1 Jumlah dan sebaran penduduk... 39

3.2.2 Penduduk menurut tingkat pendidikan ... 41

3.2.3 Fasilitas pendidikan ... 44

3.2.4 Rencana pengembangan pusat dan sub pusat pelayanan dalam RTRW kabupaten Pekalongan ... 47

3.3 Dasar Pemilihan Alternatif Lokasi Site ... 51

3.3.1 Alternatif 1 ... 54

3.3.2 Alternatif 2 ... 55

3.3.3 Alternatif 3 ... 56

3.4 Gagasan Perancangan ... 57

3.4.1 Deskripsi objek ... 57

3.4.2 Ide dan gagasan perancangan ... 57

(9)

ix

4.1 Penilaian dalam Penentuan Lokasi ... 63

4.2 Analisa dan Konsep Makro ... 65

4.3 Analisa dan Konsep Mikro ... 65

4.3.1 Analisa dan konsep site ... 65

4.4 Analisa Ruang Perpustakaan Umum ... 77

4.4.1 Rencana layanan perpustakaan... 77

4.4.2 Rencana kapasitas pengunjung dan jumlah koleksi ... 77

4.4.3 Analisa dan fungsi ruang ... 79

4.4.4 Pelaku dan kegiatan ... 79

4.4.5 Analisa pendekatan ruang ... 82

4.4.6 Besaran dan persyaratan ruang ... 84

4.4.7 Perhitungan jumlah lantai... 93

4.4.8 Analisa organisasi ruang ... 94

4.5 Analisa dan Konsep Massa ... 96

4.6 Analisa Pola Tata Massa Bangunan ... 99

4.7 Analisa dan Konsep Tampilan Arsitektur (Eksterior dan Interior) ... 100

4.8 Analisa dan Konsep Struktur ... 106

4.9 Analisa dan Konsep Utilitas ... 108

4.10 Analisa dan Konsep Penekanan Arsitektur ... 118

(10)

x DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Area Ruang Perpustakaan Umum ... 15

Gambar 2 Kebutuhan Tempat Perpustakaan ... 16

Gambar 3 Skema Rak Buku ... 16

Gambar 4 Standart Rak Buku ... 17

Gambar 5 Standart Rak Buku ... 17

Gambar 6 Standart Meja Perpustakaan ... 17

Gambar 7 Standart Meja Perpustakaan ... 18

Gambar 8 Arsitektur Bioklimatik dan Arsitektur Biophilik ... 19

Gambar 9 Penerapan Pola Biomorfik Pada Bangunan School of the Arts ... 22

Gambar 10 Penerapan Pola Biomorfik Pada FIS of Beijing ... 22

Gambar 11 Penerapan Hubungan Material dengan Alam... 23

Gambar 12 Penerapan Hubungan Material Dengan Alam ... 23

Gambar 13 Penerapan Kompleksitas dan Keteraturan di SOTA ... 24

Gambar 14 Penerapan Kompleksitas dan Keteraturan di FIS of Beijing ... 24

Gambar 15 Penerapan Visual Connection dengan Pola Alam pada TBNY ... 25

Gambar 16 Penerapan Kehadiran Pola Air Pada Bangunan ... 25

Gambar 17 Grhatama Pustaka ... 26

Gambar 18 R. Baca dan R. Diskusi... 27

Gambar 19 R. Bermain dan R. Baca Anak ... 27

Gambar 20 R. Baca Khusus Tuna Netra ... 28

Gambar 21 Ruang Bioskop 6 Dimensi ... 28

Gambar 22 Ruang Terbukadi Tengah Perpustakaan ... 29

Gambar 23 Gazebo dan Tempat Santai Outdoor ... 29

Gambar 24 Denah Lantai 1 Grhatama Pustaka ... 29

Gambar 25 Perpustakaan Soeman Hs Provinsi Riau ... 30

Gambar 26 Kolesi Buku Perpustakaan Soeman Hs Provinsi Riau ... 30

Gambar 27 Desain Bangunan Perpustakaan Soeman HS Riau ... 31

(11)

xi

Gambar 29 R. Auditorium dan R. Audiovisual ... 32

Gambar 30 R. Baca dan Fasilitas Komputer ... 32

Gambar 31 Perpustakaan Biblioteca Jaume Fuster ... 33

Gambar 32 Cafe outdoor dan R.Baca ... 34

Gambar 33 R. Pertemuan dan R. Komputer ... 34

Gambar 34 Denah Lantai 1 Biblioteca Jaume Fuster ... 34

Gambar 35 Peta Kabupaten Pekalongan Berdasarkan Kecamatan ... 37

Gambar 36 Rencana Tata Ruang Wilayah Kab.Pekalongan 2011-2031 ... 50

Gambar 37 Alternatif Lokasi Site di Peta Kab.Pekalongan ... 53

Gambar 38 Site Alterntif 1 ... 54

Gambar 39 Site Alternatif 2 ... 55

Gambar 40 Site Alternatif 3 ... 56

Gambar 41 Lokasi Site Terpilih ... 64

Gambar 42 SMK Muh.Kajen No 1 dan Politeknik No 2 ... 64

Gambar 43 Lokasi Site (Gejlig Kajen)... 66

Gambar 44 Batasan Lokasi Site ... 66

Gambar 45 Analisa Zoning ... 67

Gambar 46 Hasil Analisa Zoning ... 67

Gambar 47 Analisa Pencapaian Lokasi... 68

Gambar 48 Hasil Analisa Pencapaian Lokasi ... 69

Gambar 49 Analisa Orientasi Bangunan dan View ... 70

Gambar 50 Hasil Analisa Orientasi Bangunan dan View ... 70

Gambar 51 Analisa Matahari dan Kebisingan ... 71

Gambar 52 Hasil Analisa Matahari dan Kebisingan ... 72

Gambar 53 Grass Block ... 73

Gambar 54 Material Aspal ... 74

Gambar 55 Kolam Ikan ... 74

Gambar 56 Pagar Bangunan... 75

Gambar 57 Rumpur Gajah Mini ... 75

Gambar 58 Pohon Tanjung ... 75

(12)

xii

Gambar 60 Pohon Palem ... 76

Gambar 61 Pohon Palem ... 76

Gambar 62 Buku ... 97

Gambar 63 Tranformasi Bentuk... 97

Gambar 64 Bentuk Dasar Massa ... 98

Gambar 65 Bentuk Dasar Massa ... 98

Gambar 66 Penerapan Pola Tata Massa Bangunan... 99

Gambar 67 Penerapan Pola Biomorfik pada Bangunan School of the Arts ... 100

Gambar 68 Penerapan Pola Biomorfik pada Bangunan FIS of Beijing ... 101

Gambar 69 Penerapan Kombinasi Material Alami dan Material Terbaru ... 101

Gambar 70 Penggunaan Material Alami pada Interior ... 102

Gambar 71 Penggunaan Material Alami pada Interior ... 103

Gambar 72 Ruang dengan Bukaan Besar... 103

Gambar 73 Ruang dengan Bukaan Besar... 103

Gambar 74 Ruang Terbuka di Tengah Bangunan di Grhatama Pustaka ... 104

Gambar 75 Global Lounge in Seoul Digital Library ... 105

Gambar 76 R. Mendongeng & Bermain di Grhatama Pustaka ... 105

Gambar 77 Ruang Menonton Film Sejarah ... 106

Gambar 78 Struktur Rigit Frame ... 107

Gambar 79 Pondasi Foot Plat ... 108

Gambar 80 Sistem Jaringan Listrik ... 109

Gambar 81 Lampu Flourescense dan Sport Light ... 110

Gambar 82 Sistem Kerja Sollar Panel ... 111

Gambar 83 Sistem Distribusi Air Bersih ... 112

Gambar 84 Skema Pengolahan Air Hujan ... 112

Gambar 85 Sistem Pengelola Air Kotor ... 113

Gambar 86 Jenis Alat Peringatan Dini Bahaya Kebakaran ... 114

Gambar 87 APAR Dry Powder danAPAR Carbon Dioxide ... 115

Gambar 88 Sistem Hidran Halaman dan Hidran Bangunan ... 115

Gambar 89 Sistem Sprinkler ... 116

(13)

xiii

Gambar 91 Jaringan LAN ... 117

Gambar 92 Jaringan MAN ... 117

Gambar 93 Jaringan WAN ... 118

Gambar 94 Penerapan Pola Biofilik pada Bangunan ... 119

Gambar 95 Penggunaan Material Kayu Sebagai Pelingkup Samping ... 120

Gambar 96 Penerapan Pola Keteraturan pada Denah Bangunan ... 120

Gambar 97 Penerapan Visual Connection With Nature di TBNY ... 121

Gambar 98 Penerapan Visual Connection With Nature di Grhatama pustaka .... 121

(14)

xiv DAFTAR TABEL

Tabel 1 Perbandingan Data Ketiga Perpustakaan ... 35

Tabel 2 Laporan Jumlah Jiwa Per Kecamatan ... 40

Tabel 3 Struktur Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan Kab.Pekalongan 2008 42 Tabel 4 Jumlah Sekolah di Kab.Pekalongan 2016 ... 45

Tabel 5 Jumlah Sekolah di Kab.Pekalongan 2016 ... 46

Tabel 6 Jumlah Perguruan Tinggi di Kab.Pekalongan... 47

Tabel 7 Penilaian Lokasi Site ... 63

Tabel 8 Rencana Jumlah Koleksi Perpustakaan... 78

Tabel 9 Pelaku dan Kegiatan di Perpustakaan Umum ... 80

Tabel 10 Kebutuhan Ruang Bangunan Perpustakaan Umum ... 81

Tabel 11 Analisa Besaran Ruang Kelompok Penerima ... 84

Tabel 12 Analisa Besaran Ruang Kelompok Servis ... 84

Tabel 13 Analisa Besaran Ruang Kelompok Fasilitas Umum ... 85

Tabel 14 Analisa Besaran Ruang Kelompok Pelayanan Perpustakaan (Edukatif) 86 Tabel 15 Analisa Besaran Ruang Kelompok Pengelola ... 90

Tabel 16 Analisa Besaran Ruang Parkir Mobil dan Sepeda Motor ... 92

(15)

xv ABSTRAKSI

PERPUSTAKAAN UMUM DENGAN PENDEKATAN KONSEP BIOFILIK DI KABUPATEN PEKALONGAN

Perpustakaan umum yang ada di Kabupaten Pekalongan, masih menjadi satu dengan Dinas Kearsipan Daerah dalam satu bangunan yang tidak cukup luas. Hal ini pastinya menjadi permasalahan tersendiri bagi pihak perpustakaan, karena dalam satu bangunan yang tidak cukup luas, mewadahi 2 fungsi yang berbeda, yakni fungsi sebagai perpustakaan dan fungsi sebagai kearsipan daerah. Adapun akibat yang ditimbulkan dari permasalahan ini adalah, perpustakaan tidak mampu menampung banyak pengunjung, tidak bisa berfungsi secara optimal, baik dari segi kenyamanan, pelayanan, dan yang pasti keterbatasan tempat akibat harus berbagi tempat dengan Dinas Kearsipan Daerah.

Tujuan dari perancangan perpustakaan umum di Kabupaten Pekalongan adalah, dengan adanya perpustakaan umum yang memiliki gedung sendiri/berdiri sendiri dapat menampung jumlah pengunjung yang lebih banyak, koleksi buku yang lebih banyak, dan dapat memberikan kenyamanan dan pelayanan yang lebih baik dari pada sebelumnya, sehingga dapat meningkatkan minat pengunjung yang datang ke perpustakaan, dan meningkatkan minat baca masyarakat Kabupaten Pekalongan. Sehingga berimbas pada peningkatan sumber daya manusia (SDM) Kabupaten Pekalongan yang berkualitas dan berdaya saing.

Pendekatan konsep yang akan digunakan pada bangunan perpustakaan umum adalah pendekatan konsep desain biofilik. Konsep ini bertujuan untuk menciptakan sebuah tempat yang baik bagi manusia, sehingga dapat memajukan kesehatan, kebugaran, meningkatkan kesejahteraan, mengurangi stres, dan meningkatkan fungsi kognitif dan kreativitas dengan menyelaraskan hubungan antara alam, manusia, dan desain lingkungan binaan. Konsep ini cocok digunakan pada bangunan yang memiliki fungsi sebagai sarana pendidikan seperti perpustakaan, karena bangunan tersebut memerlukan kenyamanan dan ketentraman yang tinggi pada setiap ruangnya. Hal ini tidak terlepas dari fungsi bangunan perpustakaan sebagai tempat membaca dan memahami sebuah buku.

(16)

xvi ABSTRAKSI

GENERAL LIBRARY WITH BIOFILIC CONCEPT APPROACH IN PEKALONGAN DISTRICT

The public library in Pekalongan district is still one with the Regional Archives Office in a building that is not wide enough. This must be a problem for the library, because in one building that is not wide enough, it accommodates 2 different functions, namely the function as a library and functions as an archival area. As for the consequences of this problem, the library is not able to accommodate many visitors, cannot function optimally, both in terms of comfort, service, and certainly limited space due to the need to share space with the Regional Archives Office.

The purpose of designing a public library in Pekalongan district is, with the existence of a public library that has its own building / stand alone can accommodate more visitors, more book collections, and can provide better comfort and service than before, so that it can increase the interest of visitors who come to the library, and increase reading interest in Pekalongan district community. So that it has an impact on improving the quality of human resources (HR) in Pekalongan regency.

The conceptual approach to be used in public library buildings is the biophilic design concept approach. This concept aims to create a place that is good for humans, so that it can promote health, fitness, improve well-being, reduce stress, and improve cognitive function and creativity by harmonizing the relationship between nature, humans, and the design of the built environment. This concept is suitable for use in buildings that have functions as educational facilities such as libraries, because these buildings require high comfort and tranquility in each space. This is inseparable from the function of the library building as a place to read and understand a book.

Referensi

Dokumen terkait

Penjadwalan awal yang disetujui pada proyek Pembangunan Gedung Perpustakaan Umum Kabupaten Pamekasan adalah 180 hari dengan biaya sebersar Rp.2.530.600.000,00, setelah

Desi Puri Rahayu, D1811026, Penerapan Sistem Otomasi Perpustakaan di Kantor Perpustakaan Umum Kabupaten Boyolali, D III Ilmu Perpustakaan, Fakultas Ilmu Sosial dan

Perpustakaan Umum Kota Magelang dengan Pendekatan Arsitektur

Tujuan dalam penelitian ini yaitu: Untuk mengetahui manajemen pengolahan bahan pustaka di perpustakaan umum daerah Kabupaten Bantaeng, mengetahui prosedur

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi pengguna terhadap sarana dan prasarana Perpustakaan Umum Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten

Dalam penelitian ini penulis mengambil judul skripsi “ Pembuatan sistem Informasi Perpustakaan Pada Perpustakaan Umum Kabupaten Pacitan”.Meskipun pada jurnal Nasir Suruali

Kesimpulannya upaya Kantor Perpustakaan Dan Arsip Daerah Dalam Meningkatkan Minat Membaca Masyarakat Di Perpustakaan Umum Kabupaten Paser adalah Kantor Perpustakaan dan

Dalam penelitian ini penulis mengambil judul skripsi “ Pembuatan sistem Informasi Perpustakaan Pada Perpustakaan Umum Kabupaten Pacitan”.Meskipun pada jurnal Nasir Suruali