BAB III PENUTUP A. Kesimpulan
Dengan merujuk dari hasil penelitian dan analisis maka Penulis menyimpulkan bahwa :
1. Perkawinan antar Negri Latuhalat dan Negri Alang yang diikat Pela di larang untuk mengikat dalam hubungan perkawinan.
2. Pelaksanaan penyelesaian perkawinan pasangan antar Pela di Negri Latuhalat dan Negri Alang adalah dengan memanggil pasangan oleh Dewan adat kedua Negri, dan dianjurkan untuk pisah dalam artian cerai namun tidak dipaksa dan
membayar denda adat