• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan motivasi belajar, latar belakang pendidikan dan asal daerah dengan prestasi belajar mahasiswa COVER

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan motivasi belajar, latar belakang pendidikan dan asal daerah dengan prestasi belajar mahasiswa COVER"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR, LATAR BELAKANG PENDIDIKAN DAN ASAL DAERAH DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA

TESIS

Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

Program Studi Magister Kedokteran Keluarga

Minat Utama Pendidikan Profesi Kesehatan

Oleh:

Destu Satya Widyaningsih

NIM. S541208014

PROGRAM PASCASARJANA

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(2)
(3)
(4)
(5)

commit to user

BIODATA

a. Nama : Destu Satya Widyaningsih

b. Tempat, tanggal lahir : Bantul. 26 Desember 1984

c. Profesi/jabatan : Dosen tidak tetap

d. Nama Instansi : Akademi Manajemen Administrasi

Yogyakarta

e. Alamat kantor : Jl. Pramuka No. 70 Yogyakarta 55163

f. Alamat rumah : Tegal Paduresan RT 08 RW 09 Imogiri

Bantul Yogyakarta

Tel. : 081804295388

e-mail : destu.satya@gmail.com

g. Riwayat pendidikan di Perguruan Tinggi (dimulai dari yang terakhir)*:

No. Institusi Bidang Ilmu Tahun Gelar

1 STIKES Surya Global

Yogyakarta

S1 Ilmu Kesehatan

Masyarakat

2007 S.KM

h. Daftar Karya Ilmiah (dimulai dari yang terakhir)*:

No. Judul Penerbit/Forum Ilmiah Tahun

1 Analisis Sikap Pasien Rawat

Inap Terhadap Program Acara

“Sapa Pasien” Melalui Media

Radio Sebagai Alternatif

Strategi Pemasaran RSU PKU

(6)

commit to user

MOTTO

Ketika satu pintu tertutup, pintu lain terbuka; namun terkadang

kita melihat dan menyesali pintu tertutup tersebut terlalu lama

hingga kita tidak melihat pintu lain yang telah terbuka.

****

Kadang hal terbaik yang harus kita lakukan pada orang yang

kita cintai adalah melepaskannya (Kahlil Gibran).

****

Sesungguhnya bersama kesulitan itu ada kemudahan.

****

Kekayaan tidak dilihat dari melimpahnya harta, tetapi dari

(7)

commit to user

ABSTRAK

Destu Satya Widyaningsih, S541208014, 2014: “Hubungan Motivasi Belajar,

Latar Belakang Pendidikan dan Daerah Asal dengan Prestasi Belajar

Mahasiswa”. Tesis Program Studi Magister Kedokteran Keluarga, Minat Utama:

Pendidikan Profesi Kesehatan, Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Latar Belakang: Perbedaan latar belakang pendidikan dari setiap mahasiswa memungkinkan terjadinya perbedaan pada tingkat pengetahuan, minat, motivasi dan pemahaman tentang mata kuliah Manajemen Epidemiologi. Perbedaan tersebut pada akhirnya berpengaruh pada prestasi belajar. Faktor non intelektual seperti asal daerah sedikit banyak berpengaruh pada proses pembelajaran dengan memerlukan komunikasi yang lancar. Pengelompokan mahasiswa berdasarkan asal daerah terwujud dari sangat kontrasnya perbedaan pengetahuan dan pemahaman dari mahasiswa yang berasal dari Jawa dengan mahasiswa dari Luar Jawa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan motivasi belajar, latar belakang pendidikan dan asal daerah dengan prestasi belajar mahasiswa di Akademi Manajemen Administrasi.

Metode dan Subyek: Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik

dengan pendekatan cross-sectional. Populasi sasaran adalah mahasiswa dan

populasi terjangkau adalah semua mahasiswa di jurusan manajemen adminstrasi rumah sakit dan jurusan manajemen obat dan farmasi di Akademi Manajemen Administrasi Yogyakarta. Subyek penelitian sejumlah 100 mahasiswa. Variabel independen dalam penelitian adalah motivasi, latar belakang pendidikan dan asal daerah mahasiswa serta variabel dependen adalah prestasi belajar. Pengolahan data menggunakan regresi linier ganda.

Hasil: Ada hubungan antara motivasi (b=0,18; CI=95%=0,04 hingga 0,33; p=0,015), latar belakang pendidikan (b=0,34; CI=95%= -1,21 hingga 1,89; p=0,664) dan asal daerah mahasiswa (b=3,92; CI=95%=2,41 hingga 5,43; p=<0,001) dengan prestasi belajar.

Kesimpulan: Ada hubungan motivasi, latar belakang pendidikan dan asal daerah mahasiswa dengan prestasi belajar.

(8)

commit to user

ABSTRACTION

Destu Satya Widyaningsih, S541208014, 2014: "The Correlation The Learning Motivation, The Background of The Education and The Origin of Regional With Student Achievement". The First Guidance: Mr. Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.Sc., Ph.D. and The Second Guidance: Mr. Prof. Dr. Hermanu Joebagyo, MPd. The Thesis of Magister of Medical Family. Main Interest: The Proffesion of Health Education, The Magister Programme Of The Sebelas Maret University of Surakarta.

Background: Differences educational background of each student allowing for differences in levels of knowledge, interest, motivation and understanding of the course Management of Epidemiology. These differences in turn will affect the achievement of learning. Non-intellectual factors such as the area of origin will also be less influential in the learning process requires a smooth communication. Grouping students based on the origin of highly contrasting differences manifest knowledge and understanding of students from Java to students from outside Java. This study aims to analyze the correlation between the learning motivation, The Background of The Education and the origin of region with the learning achievement of students at the Academy of Management Administration Yogyakarta.

Subjects and Methods: This study was an observational analytic study using cross-sectional. Target population and the student population is affordable are all students at the department of administrative management of hospitals and medicine and pharmacy management department at the Academy of Management Administration Yogyakarta. The subject of the study a total of 100 students. The independent variables were the learning motivation, The Background of The Education and the origin of region as well as the dependent variable is the student learning achievement. Data processing using multiple linear regression.

Results: There is a correlation the learning motivation (b=0.18; CI=95%=0.04 to 0.33, p=0.015), the Background of The Education (b=0.34, CI=95 %=-1.21 up to 1.89, p=0.664) and the origin of region of students (b=3.92; CI=95 %=2.41 to

5.43, p= <0.001) with student learning achievement.

Conclusion: There is a correlation the learning motivation, The Background of The Education and the origin of region with the Achievement of Student Learning.

(9)

commit to user

i

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Alloh SWT yang telah melimpahkan rahmat dan

hidayah-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Tesis yang berjudul

“Hubungan Motivasi Belajar, Latar Belakang Pendidikan dan Asal Daerah dengan

Prestasi Belajar Mahasiswa“ dengan baik dan tepat waktu.

Tesis ini disusun sebagai syarat dalam menyelesaikan pendidikan Magister

Kedokteran Keluarga. Dalam penyusunan Tesis ini, penulis mendapat bimbingan

dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis

ingin menyampaikan rasa terima kasih kepada :

1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, MS selaku rektor Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

2. Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS selaku Direktur Program Pascasarjana

Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Dr. Hari Wujoso, dr. Sp.F, MM selaku Ketua Program Studi Magister

Kedokteran Keluarga Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4. Prof. Bhisma Murti, dr. MPH, M.Sc, Ph.D selaku Dosen pembimbing I yang

telah meluangkan waktunya dan sabar membimbing penulis dalam

menyelesaikan tesis.

5. Prof. Dr. Hermanu Joebagio, M.Pd selaku Dosen pembimbing II yang telah

meluangkan waktunya dan sabar membimbing penulis dalam menyelesaikan

(10)

commit to user

ii

6. Akademi Manajemen Administrasi Yogyakarta yang telah mengijinkan

penulis melakukan penelitian.

7. Orang tua dan suami serta anak yang selalu mendoakan dan mendukung dalam

segala hal.

8. Semua karyawan Program Pascasarjana Program Studi Magister Kedokteran

Keluarga beserta staf yang ikut membantu sampai terselesainya penyusunan

tesis ini.

9. Semua teman sejawat dan semua pihak yang telah mendukung dan membantu

penulis, baik secara langsung maupun tidak langsung dalam proses

penyusunan tesis ini.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan tesis ini masih terdapat

kekurangan baik isi maupun kalimat oleh karena itu kritik dan saran yang

bersifat membangun sangat diperlukan demi kesempurnaan tesis ini.

Surakarta, Februari 2014

(11)

commit to user

DAFTAR LAMPIRAN ... vii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

C. Kerangka Berpikir ... 22

D. Hipotesis ... 22

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 24

A. Desain Penelitian ... 24

B. Tempat dan Waktu ... 24

C. Populasi dan Sampel ... 24

D. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional ... 26

E. Instrumen Penelitian ... 28

(12)

commit to user

iv

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 39

A. Hasil Penelitian ... 39

B. Pembahasan ... 46

C. Keterbatasan Penelitian ... 50

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 51

A. Kesimpulan ... 51

B. Implikasi ... 51

C. Saran ... 52

(13)

commit to user

v

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Kisi-kisi Angket Motivasi Mahasiswa ... 29

Tabel 3.2 Kisi-kisi Tes Prestasi Mahasiswa ... 29

Tabel 3.3 Hasil Tes Reliabilitas Variabel Motivasi Belajar ... 38

Tabel 4.1 Data Karakteristik Sampel ... 40

Tabel 4.2 Analisis Bivariat Korelasi Motivasi Belajar, Latar Belakang Pendidikan, dan Asal Daerah dengan Prestasi Belajar Mahasiswa ... 44

(14)

commit to user

vi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Kerangka Berpikir ... 22

Gambar 4.1 Histogram Motivasi Belajar ... 41

Gambar 4.2 Boxplot Latar Belakang Pendidikan ... 42

Gambar 4.3 Boxplot Asal Daerah ... 42

(15)

commit to user

vii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Jadwal Kegiatan Penelitian ... 57

Lampiran 2 Surat Ijin Penelitian ... 82

Lampiran 3 Surat Permohonan Kesediaan Menjadi Responden ... 58

Lampiran 4 Pernyataan Kesediaan Menjadi Responden ... 59

Lampiran 5 Daftar Kuesioner ... 60

Lampiran 6 Silabus Mata Kuliah Manajemen Epidemiologi ... 62

Lampiran 7 Soal Tes Prestasi ... 67

Lampiran 8 Lembar Jawab ... 77

Lampiran 9 Kunci Jawaban ... 78

Lampiran 10 Tabulasi Data Validitas Motivasi ... 79

Lampiran 11 Hasil Validitas Dan Reabilitas Motivasi ... 80

Lampiran 12 Tabulasi data Penelitian ... 83

Gambar

Tabel 3.1 Kisi-kisi Angket Motivasi Mahasiswa  ......................................
Gambar 3.1 Kerangka Berpikir   ...................................................................

Referensi

Dokumen terkait

Secara umum bank syariah dapat diartikan sebagai media intermediasi yang usaha pokoknya memberikan pembiayaan dan jasa-jasa lainnya dalam lalu lintas pembayaran

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pedoman observasi sebagai acuan untuk penelitian mengenai keterampilan petugas filing, tingkat kejadian misfile dan

THE EFFECTS OF THE CULTURAL CONFLICTS ON THE MOTHER- DAUGHTER RELATIONSHIPS AS SEEN IN AMY TAN’S THE BONESETTER’S DAUGHTER AND THE JOY LUCK CLUB.. Beserta perangkat yang

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah terdapat Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran, Strategi Mengajar dengan Pendekatan Kontekstual, dan Pengelolaan Kelas

Dengan ini menyatakan bahwa tugas akhir dengan judul “Segmentasi Citra pada Video dengan Metode Level Set Berbasis Pemrograman Paralel GPU CUDA” merupakan hasil

Lomba ini juga bertujuan untuk mempratikkan teori dan ilmu yang telah dipelajari dibangku kuliah untuk diaplikasikan dalam bentuk nyata, sehingga dengan hasil yang telah didapatkan

Ratu Boko merupakan kawasan wisata budaya. Kegiatan pada kawasan Ratu Boko selalu berorientasi pada situs arkeologis Ratu Boko sendiri. Hasil studi kelayakan

(2) Fotocopy SK Penyetaraan Ijazah lulusan Luar Negeri dari Ditjen Dikti; (3) Fotocopy SK Jabatan akademik dari Pemerintah (bagi yang sudah memiliki) (4) Fotocopy Sk Pensiun