• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PERRANCANGAN SISTEM USULAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BAB IV PERRANCANGAN SISTEM USULAN"

Copied!
38
0
0

Teks penuh

(1)

28

BAB IV

PERRANCANGAN SISTEM USULAN

4.1. Tahapan Perancangan Sistem

4.1.1. Analisis Kebutuhan

Analisa kebutuhan merupakan langkah awal untuk menentukan program yang dihasilkan. Program yang baik adalah program yang bisa memenuhi semua kebutuhan pengguna.Analisis yang cukup penting dilakukan dalam membangun sebuah program adalah analisis kebutuhan pengguna dan analisis kebutuhan sistem yang dibuat untuk tempat CV. Mahkota Trans Abadi.

Halaman Admin :

A1. Admin melakukan Log In.

A2. Admin dapat menginput data mobil. A3. Admin dapat mengedit data mobil. A4. Admin dapat menghapus data mobil A5. Admin dapat menginput type mobil A6. Admin dapat mengedit type mobil A7. Admin dapat menghapus type mobil.

A8. Admin dapat mengelola data pelanggan atau customer. A9. Admin dapat menghapus data pelanggan atau customer. A10. Admin dapat mengelola data transaksi

A11. Admin dapat membuat laporan. A12. Admin dapat Log Out.

(2)

4.1.2. Rancangan Diagram Use Case

Pada diagram use case ini menunjukan adanya interaksi antara sistem dan aktor. Use Case ini menggambarkan fungsi apa saja yang ada didalam sistem dan dan siapa saja yang berhak menggunakan fungsi-fungsi tersebut. Hal ini menggambarkan ruang lingkup, sehingga dapat dilihat apa saja yang ada diluar organisasi dan sampai mana batasnya.

1. Administrator

a. Login

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.1.

(3)

Tabel IV.1.

Deskripsi Use Case Login

Use Case Narative Menu Login

Tujuan Melakukan login dan masuk ke dalam halaman sistem informasi admin mengelola data rental mobil

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi dan mengelola data rental mobil

Skenario Utama

Aktor Administrator atau admin

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi halaman admin

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih tombol login

Sistem akan menampilkan texbox untuk mengisi kode username dan password

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan masuk kedalam sistem informasi pengolahan rental mobil halaman admin

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

b. Beranda atau Dashboard

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.2.

(4)

Tabel IV.2.

Deskripsi Use Case Dashboard

Use Case Narative Beranda atau Dashboard Tujuan Mengakses Beranda atau Dashboard

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil pada halaman admin

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi data rental mobil halaman admin

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih data mobil 2. Aktor memilih data type 3. Aktor memilih data customer 4. Aktor memilih transaksi 5. Aktor memilih laporan

6. Aktor memilih log out

7. Aktor memilih ganti password

Sistem ini menampilkan submenu : tambah data, detail mobil, hapus data, form update data mobil. Sistem ini menampilkan submenu : tambah type, form input type mobil, hapus type mobil.

Sistem ini menampilkan submenu : tambah customer, edit data customer, hapus data customer.

Sistem ini menampilkan submenu : konfirmasi pembayaran, membatalkan konfirmasi pembayran, status pembayaran. Sistem ini menampilkan submenu : dari tanggal,

sampai tanggal, tampilkan data, print. Sistem ini menampilkan submenu : log out

Sistem ini menampilkan submenu : password baru, ulangi password.

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh aktor

(5)

c. Data Mobil

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.3.

Use Case Data Mobil

Tabel IV.3.

Deskripsi Use Case Data Mobil

Use Case Narative Data Mobil Tujuan Mengakses Data Mobil

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil menu data mobil pada halaman admin

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi rental mobil masuk kedalam data mobil

(6)

1. Aktor memilih tambah data 2. Aktor memilih detail mobil 3. Aktor memilih hapus data 4. Aktor memilih form update data mobil

Sistem ini menampilkan form tambah data mobil

Sistem ini menampilkan form detail mobil

Sistem ini menghapus data pada data mobil

Sistem ini mengupdate atau edit data mobile jika ada perubahan

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh actor

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

d. Data Type Mobil

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.4.

(7)

Tabel IV.4.

Deskripsi Use Case Data Type

Use Case Narative Data Type Mobil Tujuan Mengakses Data Type Mobil

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil menu data type pada halaman admin

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi rental mobil masuk kedalamdata type

Aksi Aktor Reaksi Sistem

2. Aktor memilih tambah type 3. Aktor memilih form input type mobil

4. Aktor memilih hapus type mobil

Sistem ini menampilkan form tambah type mobil

Sistem ini menampilkan form input edit type mobil

Sistem ini menghapus data pada type mobil

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh actor

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

e. Data Customer

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.5.

(8)

Tabel IV.5.

Deskripsi Use Case Data Customer

Use Case Narative Data Customer Tujuan Mengakses Data Customer

Deskripsi

Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil menu data customer pada halaman admin

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi rental mobil data customer

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih tambah customer 2. Aktor memilih edit data customer 3. Aktor memilih hapus data customer

Sistem ini menampilkan form tambah data customer

Sistem ini menampilkan edit data customer

Sistem ini menghapus data customer

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh actor

(9)

f. Transaksi

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.6.

Use Case Transaksi

Tabel IV.6.

Deskripsi Use Case Transaksi

Use Case Narative Transaksi Tujuan Mengakses Data Transaksi

Deskripsi

Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil pada menu data transaksi halaman admin

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi rental mobil data transaksi

(10)

1. Aktor memilih konfirmasi pembayaran 2. Aktor memilih membatalkan konfirmasi pembayaran 3. Aktor memilih status pembayaran

Sistem ini menampilkan form konfirmasi transaksi

Sistem ini membatalkan transaksi pemesanan rental mobil

Sistem ini menampilkan dan mengkonfirmasi status pembayaran jika bukti transaksi sudah di upload

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh actor

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

g. Laporan

Sumber :Rancangan Usulan (2020)

Gambar IV.7.

(11)

Tabel IV.7.

Deskripsi Use Case Laporan

Use Case Narative Laporan

Tujuan Mengakses Laporan

Deskripsi

Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil pada menu data laporan halaman admin

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi rental mobil laporan

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih menu dari tanggal 2. Aktor memilih menu sampai tanggal 3. Aktor memilih tampilkan data 4. Aktor memilih print

Sistem ini menampilkan form input tanggal untuk dipilih

Sistem ini menampilkan form input tanggal untuk dipilih

Sistem akan menampilkan data sesuai tanggal yang ditentukan sebelumnya

Sistem akan menampilkan print atau cetak dan juga simpan

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh actor

(12)

h. Logout

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.8.

Use Case Log Out

Tabel IV.8.

Deskripsi Use Case Log Out

Use Case Narative Data Log Out

Tujuan Melakukan keluar dari sistem informasi rental mobil pada halaman admin

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor untuk keluar dari rental mobil halaman admin

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor masih berada di dalam sistem informasi rental mobil belum keluar dari halaman admin

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih tombol log out

Sistem akan memvalidasi aktor keluar dari halaman admin sistem informasi rental mobil

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan menutup aplikasi halaman admin dan kembali ke menu login

(13)

i. Ganti Password

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.9. Use Case Ganti Password

Tabel IV.9.

Deskripsi Use Case Ganti Password

Use CaseNarative Ganti Password Tujuan Mengakses Ganti Password

Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor mengganti password baru untuk keamanan tetap terjaga pada akun

Skenario Utama

Aktor Administrator

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi ganti password

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih passwordbaru 2. Aktor memilih ulangi password

Sistem ini menampilkan form input password baru Sistem ini menampilkan form ulangi passwordbaru

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh aktor

(14)

2. Customer

a. Register

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.10.

Use Case Register

Tabel IV.10.

Deskripsi Use Case Register

Use CaseNarative Menu Register

Tujuan Melakukan register dan customer masuk ke dalam halaman form input data diri customer

Deskripsi Sistem ini mengarahkan aktor untuk mengisi data diri sebelum melakukan login

Skenario Utama

Aktor Customer

Kondisi awal Aktor masuk ke halaman login kemudian klik buat akun

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih tombol login

Sistem akan menampilkan texbox untuk mengisi kode data diri customer

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan masuk kedalam sistem informasi rental halaman login

(15)

b. Login

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.11.

Use Case Login

Tabel IV.11. Deskripsi Use Case Login

Use CaseNarative Menu Login

Tujuan Melakukan login dan masuk ke dalam halaman sistem informasi rental mobil CV. Mahkota Trans Abadi Deskripsi Sistem ini memungkinkan aktor masuk kedalam sistem

informasi rental mobil pada halaman customer

Skenario Utama

Aktor Customer

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi halaman rental mobil

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih tombol login

Sistem akan menampilkan texbox untuk mengisi kode username dan password

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem akan masuk kedalam sistem informasi rental mobil pada halaman customer Sumber : Hasil Penelitian (2020)

(16)

c. Mobil

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.12.

Use Case Mobil

Tabel IV.12.

Deskripsi Use Case Mobil

Use CaseNarative Mobil Tujuan Mengakses Menu Mobil

Deskripsi

Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil pada menu mobil halaman

customer

Skenario Utama

Aktor Customer

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi rental mobil masuk kedalam menu mobil

Aksi Aktor Reaksi Sistem

1. Aktor memilih menu mobil 2. Aktor memilih detail 3. Aktor memilihn rental

Sistem ini menampilkan data mobil yang ada ataupun sudahdisewa

Sistem ini menampilkan form detail pada mobil yang di pilih

Sistem ini menampilkan mobil tersedia untuk di rental Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti

yang diinginkan oleh actor yaitu menu mobil. Sumber : Hasil Penelitian (2020)

(17)

d. Transaksi

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.13. Use Case Transaksi

Tabel IV.13.

Deskripsi Use Case Transaksi

Use Case Narative Transaksi Tujuan Mengakses Data Transaksi Customer

Deskripsi

Sistem ini memungkinkan aktor untuk mengakses sistem informasi rental mobil pada menu data transaksi yang dilakukan oleh customer

Skenario Utama

Aktor Customer

Kondisi awal Aktor membuka sistem informasi rental mobil pada menu transaksi

(18)

1. Aktor memilih cek pembayaran 2. Aktor memilih upload bukti pembayaran 3. Aktor memilih print invoice 4. Batal

Sistem ini menampilkan form konfirmasi pembayaran mobil yang sudah dipilih sebelumnya untuk di rental

Sistem ini menampilkan menu upload bukti pembayaran untuk dikonfirmasi kepada admin

Sistem ini menampilkan data transaksi yang sudah di konfirmasi oleh customer sebagai bukti transaksi Sistem ini akan membatalkan transaksi customer

Kondisi Akhir Jika perintah sesuai maka sistem menampilkan seperti yang diinginkan oleh actor

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

4.1.3. Rancangan Diagram Aktivitas

A. Diagram Aktivitas Admin

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.14. Diagram Activity Admin

(19)

B. Diagram Aktivitas Customer

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.15. Diagram Activity Customer

4.1.4. Rancangan Dokumen Sistem Usulan

Rancangan dokumen sistem usulan yang penulis susun adalah untuk menambah atau memperbaiki rancangan sistem yang lama yang memiliki kekurangan. Prosedur dokumen sitem usulan ini antara lain :

1. Bentuk Dokumen Masukan

a. Nama Dokumen : Form data pendaftaran

Fungsi : Sebagai tempat untuk pendaftaran Sumber : Customer atau pelanggan

(20)

Media : Online Jumlah : Satu lembar

Frekuensi : Setiap ada yang mendaftar Bentuk : Lihat Lampiran C.1

2. Bentuk Dokumen Keluaran

b. Nama Dokumen : Data Laporan

Fungsi : Sebagai buku laporan akhir bulan

Sumber : Admin

Tujuan : Direktur Media : Online Jumlah : Satu lembar

Frekuensi : Setiap membuat laporan Bentuk : Lihat Lampiran D.1

4.1.5. Rancangan Prototype

A. Halaman Pendaftaran atau register

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.16.

(21)

B. Halaman Log In

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.17. From Login

C. Halaman Utama Admin

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.18. Menu Utama

(22)

D. Halaman Data Mobil

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.19. Data Mobil

E. Halaman Data Type Mobil

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.20. Type Mobil

(23)

F. Halaman Data Customer

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.21. Data Customer

G. Halaman Transaksi Pada Admin

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.22. Transaksi

(24)

H. Halaman Laporan

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.23. Halaman Laporan

I. Halaman Ganti Password

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.24. Ganti Password

(25)

J. Halaman Beranda Customer

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.25.

Beranda Customer

K. Halaman Menu Mobil

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.26.

(26)

L. Halaman Menu Transaksi

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.27. Menu Transaksi

M. Halaman Cek Pembayaran

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.28.

(27)

N. Halaman Print Bukti Pembayaran

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.29.

Print Bukti Pembayaran

4.2. Perancangan Perangkat Lunak

Perancangan perangkat lunak merupakan serangkaian langkah yang memungkinkan seorang web designer menggambarkan kerangka kerja untuk mendapatkan perangkat lunak yang bisa berjalan dengan baik.

(28)

4.2.1. ERD (Entity Relationship Diagram)

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.30.

ERD (Entity Relationship Diagram) 1

(29)

4.2.2. LRS (Logical Record Structure)

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.31.

LRS (Logical Record Stucture)

4.2.3. Spesifikasi File

Pada pembuatan program penulis merancang juga database yang berfungsi untuk menyimpan semua data yang di input dalam program yang kemudian akan di simpan dalam database. Dalam pembuatan program ini penulis membuat sebuah database yang berfugsi untuk menyimpan data-data pada CV. Mahkota Trans Abadi. Adapun spesifikasi file-file tersebut adalah :

(30)

1. File Admin

Nama Database : rental_mobil1 Nama File : admin

Akronium : admin

Fungsi : Sebagai hak akses admin Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 371 Byte Kunci Field : id_admin Software : Mysql

Tabel IV.14. Spesifikasi File Admin.

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Ket

1. Id Admin id_admin Int 11 Primary Key

2. Nama Admin nama_admin varchar 120

3. Username username varchar 120

4. Password password varchar 120

Sumber : Hasil Penelitian (2020) 2. File Customer

Nama Database : rental_mobil1 Nama File : customer Akronium : customer

Fungsi : Sebagai hak akses admin dan customer Tipe File : File Master

(31)

Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 581 Byte Kunci Field : id_customer Software : Mysql

Tabel IV.15. Spesifikasi File Customer.

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Ket

1. Id Customer id_customer Int 11 Primary Key

2. Nama nama varchar 120

3. Username username varchar 120

4. Alamat alamat varchar 120

5. Gender gender varchar 20

6. No Telepon no_telepon varchar 20

7. No Ktp no_ktp varchar 50

8. Password password varchar 120

9. Role Id role_id Int 11

Sumber : Hasil Penelitian (2020) 3. File Mobil

Nama Database : rental_mobil1 Nama File : mobil

Akronium : mobil

Fungsi : Untuk mengelola data mobil Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 683 Byte Kunci Field : id_mobil Software : Mysql

(32)

Tabel IV.16. Spesifikasi File Mobil.

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Ket

1. Id Mobil id_mobil Int 11 Primary Key

2. Kode Type kode_type Varchar 120

3. Merk merk Varchar 120

4. No Plat no_plat Varchar 20

5. Warna Warna Varchar 30

6. Tahun tahun Varchar 6

7. Status status Varchar 50

8. Harga harga Int 11

9. Denda denda Int 11

10. Ac ac Int 11

11. Supir supir Int 11

12. Mp3 Player mp3_player Int 11

13. Navigasi navigasi Int 11

14. Gambar gambar Varchar 260

Sumber : Hasil Penelitian (2020) 4. File Rental

Nama Database : rental_mobil1 Nama File : rental

Akronium : rental

Fungsi : Untuk mengelola data rental Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 122 Byte Kunci Field : id_rental Software : Mysql

(33)

Tabel IV.17. Spesifikasi File Rental.

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Ket

1. Id Rental id_rental Int 11 Primary Key

2. Id Customer id_customer Int 11 Foreign key

3. Tanggal Rental tanggal_rental Date

4. Tanggal Kembali tanggal_kembali Date

5. Tanggal

Pengembalian tanggal_pengembalian Date

6. Status Rental status_rental varchar 50

7. Status Pengembalian status_pengembalian varchar 50

Sumber : Hasil Penelitian (2020) 5. File Transaksi

Nama Database : rental_mobil1 Nama File : transaksi Akronium : transaksi

Fungsi : Untuk mengelola data transaksi Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 554 Byte Kunci Field : id_rental Software : Mysql

Tabel IV.18.

Spesifikasi File Transaksi.

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Ket

1. Id Rental id_rental Int 11 Primary Key

2. IdCustomer id_customer Int 11 Foreign key

3. Id Mobil id_mobil Int 11 Foreign Key

4. Tanggal Rental tanggal_rental Date

(34)

6. Harga Harga varchar 120

7. Denda Denda varchar 120

8. Total Denda total_denda varchar 120

9. Tanggal Pengembalian tanggal_pengembalian Date

10. Status Pengembalian status_pengembalian varchar 50

11. Status Rental status_rental varchar 50

12. Bukti Pembayaran bukti_pembayaran varchar 50

13. Status Pembayaran status_pembayaran Int 11

Sumber : Hasil Penelitian (2020) 6. File Type

Nama Database : rental_mobil1 Nama File : type

Akronium : type

Fungsi : Untuk mengatur type mobil Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 161 Byte Kunci Field : id_type Software : Mysql

Tabel IV.19. Spesifikasi File Type.

No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Ket

1. Id Type id_type int 11 Primary Key

2. Kode Type kode_type varchar 30

3. Nama Type nama_type Varchar 120

(35)

4.2.4. Class Model atau Class Diagram

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.32.

(36)

4.2.5. Sequence Diagram

1. Sequence Diagram Admin

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.33. Sequence Diagram Admin.

(37)

2. Sequence Diagram Customer

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Gambar IV.34.

Sequence Diagram Customer.

4.2.6. Spesifikasi Hardware dan Software

1. Spesifikasi Hardware

a. Laptop yang berspesifikasi sebagai berikut : 1) Processor Intel 2 Core CPU N3350 2) Ram 4 GB

3) DVDROM

(38)

b. Printer EPSON L310 c. USB HP 8 GB d. Hardisk 1TB

2. Spesifikasi Software

a. Sistem Operasi Windows 10

b. Aplikasi Perancangan Menggunakan Codeigniter c. Aplikasi Penyimpanan Database menggunakan MySQL d. Aplikasi Untuk Web Browser menggunakan Google Chrome

4.3. Jadwal Implementasi Tabel IV.20. Jadwal Implementasi No. KEGIATAN WAKTU BULAN

1 BULAN II BULAN III

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1. Persiapan Data Awal

2. Analisa

3. Desain Sistem

4. Desain Perangkat Lunak

5. Pembuatan & Tes Program

6. Tes Sistem

7. Pelatihan

8. Pembuatan Buku Petunjuk

9. Evaluasi & Operasional

Sumber : Hasil Penelitian (2020)

Referensi

Dokumen terkait

Dari tujuh orang subjek yang diwawancara mengenai pengalaman berkesan yang membuat siswa tidak sejahtera, dapat disimpulkan bahwa subjek merasa tidak sejahtera ketika

Dalam penelitian ini dilakukan analisis pola keputusan tata kelola TI, untuk menetapkan suatu rekomendasi yang berupa pemetaan dan penetapan 5 (lima) kunci

Hasil yang didapatkan dari perhitungan menggunakan metode Profile Matching dan Weighted Product berdasarkan pengujian yang dilakukan yaitu pengujian akurasi adalah 80%

Glaukoma adalah penyakit optik neuropati progresif Pada kebanyakan kasus glaukoma, peningkatan TIO lebih berhubungan dengan abnormalitas aliran dari sudut kamera

Selain itu juga dapat disimpulkan bahwa anggaran merupakan perencanaan yang terjadi pada jangka pendek secara kuantitatif yang diukur dalam satuan moneter dan satuan ukuran

Gambar 4.33 Bentuk Pola Tata Ruang dalam Rumah Masyarakat Kulisusu pada zaman Kesultanan Barata Kulisusu berdasarkan Golongan Strata Sosial 157. Gambar 4.34 Bentuk Pola Tata

Dengan adanya Multi E-Commerce yang dibangun menggunakan Framework Codeigniter ini dapat membantu pengrajin atau penjual kerajinan gerabah untuk memperluas pemasaran

(1) Pendayagunaan zakat sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (1) huruf a sebesar Rp 69.725.743.990,00 (enam puluh sembi Ian miliar tujuh ratus dua puluh lima juta tujuh ratus