• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pemanfaatan Tepung Ampas Kelapa (Cocos nucifera L.) Fermentasi Terhadap Performans Kelinci Rex Jantan Lepas Sapih

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pemanfaatan Tepung Ampas Kelapa (Cocos nucifera L.) Fermentasi Terhadap Performans Kelinci Rex Jantan Lepas Sapih"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

IWAN BERKAT SELAMAT LASE, 2017.“PemanfaatanTepungAmpasKelapa (Cocos nucifera L.) FermentasiTerhadapPerformansKelinci Rex

JantanLepasSapih”. Dibimbingoleh R. EDHY MIRWANDHONO dan SAYED UMAR

Penelitianbertujuanuntukmengetahuipengaruhpemanfaatantepungampaskel apa (Cocos nucifera L.) fermentasiterhadapperformanskelincirex jantanlepassapih.Penelitiandilaksanakan di Rukun Farm Berastagi, padabulan

Juli-September 2016.Rancangan yang digunakandalampenelitianiniadalahrancanganacaklengkap (RAL) dengan 6

perlakuan dan 4 ulangan selanjutnya dianalisis dengan pembanding ortogonal kontras. Penelitian ini menggunakan 24 ekor kelinci Rex jantan lepas sapih dengan rataan bobot badan awal1012,14±126,67 g. Perlakuan terdiridari ransum dengan tepung ampas kelapa tanpa fermentasi, fermentasi Aspergillusnigerdan fermentasiragi tape dengan tingkat pemberian 10%dan 20% dari formula ransum.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan dengan 10% tepung ampas kelapa fermentasi dengan ragi tape dapat meningkatkan konsumsi ransum menjadi 70,17 gram/ekor/hari, pertambahan bobot badan menjadi 20,73 gram/ekor/hari dan menurunkan konversi ransum menjadi 3,39. Ini menunjukkan bahwa perlakuan dengan fermentasi lebih baik daripada tanpa fermentasi dan perlakuan fermentasi dengan ragi tape lebih baik daripada perlakuan dengan fermentasi Aspergillusnigersertalevel pemberian 10% lebih baik dibandingkan 20%.

Kesimpulanpenelitianiniadalahpenggunaantepungampaskelapafermentasidengan ragi tape pada level 10% dalam ransum dapat meningkatkan konsumsi ransum, pertambahan bobot badan dan menurunkan konversi ransum kelinci.

Kata kunci:Ampas kelapa, fermentasi, Aspergillus niger, ragi tape, performans, kelinci rex jantan.

ABSTRACT

(2)

IWAN BERKAT SELAMAT LASE, 2017. "The Utilization OfFermented Coconut Pulp on Performances of Weaning Male Rex Rabbits". Under supervised

by R. EDHY MIRWANDHONO andSAYED UMAR.

The objective of this research is utilization offermented coconut pulp on performances of weaning male rex rabbits. This research was

conducted atRukun Farm Berastagi from July to September 2016. The research used completely randomized design (CRD) with 6 treatments and 4 replications futher analyzed by orthogonal contrast. The experiment used 24 Rex rabbit male weaning with initial body 1012,14±126,67 g. The treatments consisted of coconut pulp without fermentation, fermentationwith Aspergillusniger, fermentationwith tapai yeast with level 10% and 20% from diet formulation.

The result showed that the treatment with 10% coconut pulp fermented by tapai yeast can icrease feed intake to 70,17 g/head/day, average daily gain to 20,73 g/head/day, and reduce feed convertion ratio to 3,39. It showed that fermentation were better that non fermented and the treatment with tapai yeast fermentation better than fermented by Aspergillus niger and level 10% were better than 20%. The conclusion of this research that the utilization of fermented coconut pulp with tapai yeastat the level 10%of diet can increase feed intake, body weight gain and reduce feed convertion ratio at the rabbit.

Keywords: Coconut pulp, fermentation, Aspergillusniger, tapai yeast, performances, male rex rabbit.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Referensi

Dokumen terkait

Draski dan Ernita (2013) dimana pada jamur tiram yang diinokulasi pada media tanam serbuk gergaji memiliki jumlah berat basah lebih tinggi daripada perlakuan media

Hal ini bersesuaian dengan kenyataan yang terjadi di Sungai Opak bahwasanya spesies ini dijumpai dari hulu TS2 hingga hilir TS5 karena bagian sungai tersebut berarus lambat dan

Adanya stres fisik maupun psikologi menyebabkan aktivasi prematur dari aksis Hypothalamus- Pituitary-Adrenal (HPA) ibu dan menyebabkan terjadinya persalinan prematur. Aksis HPA

Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas ibu yang memiliki riwayat kehamilan usia dini di Desa Aliantan mengalami lebih dari satu permasalahan kesehatan ibu dan bayi

The result of the study shows that promotion has an effect on making the decision to become syariah bank customers, this result stated that promoting is a very important

Daryono [1] dari Universitas Muhammadiyah Malang menganalisa umur pegas daun pada kendaraan roda 4.Umur pemakaian pegas atau komponen yang bekerja dengan beban dinamis

Pada gambar 6 menunjukkan Port A diset pada mode output, dimana port PA1 (bit1), PA2, PA5 dan PA6 diset dalam kondisi high (logika 1); Port B juga diset pada mode

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN TIK DALAM PENDIDIKAN BERBASIS HIGH ORDER THINGKING SKILL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN PADA PROGRAM KEAHLIAN TEKNOLOGI