• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbaikan Rancangan Sarung Tangan Medis Menggunakan Metode Quality Function Deployment Dan Axiomatic Design

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perbaikan Rancangan Sarung Tangan Medis Menggunakan Metode Quality Function Deployment Dan Axiomatic Design"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

   

PERBAIKAN RANCANGAN SARUNG TANGAN MEDIS

MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION

DEPLOYMENT DAN AXIOMATIC DESIGN

TUGAS SARJANA

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari

Syarat-syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Industri

Oleh

MHD RIZKI SYAHPUTRA NST NIM. 110403157

D E P A R T E M E N T E K N I K I N D U S T R I

F A K U L T A S T E K N I K

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

M E D A N

(2)
(3)
(4)
(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang

telah memberikan rahmat dan karunia-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat

menyelesaikan tugas sarjana ini.

Tugas sarjana ini merupakan salah satu syarat untuk mendapatkan gelar

sarjana teknik di Departemen Teknik Industri, khususnya program studi Reguler

Strata Satu, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara. Judul untuk tugas sarjana

ini adalah “Perbaikan Rancangan Produk Sarung Tangan Medis dengan

Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD) dan Axiomatic

Design”.

Sebagai manusia yang tidak luput dari kesalahan, maka penulis menyadari

masih banyak kekurangan dalam penulisan tugas sarjana ini. Oleh karena itu,

penulis sangat mengharapkan saran dan masukan yang sifatnya membangun demi

kesempurnaan laporan tugas sarjana ini. Semoga tugas sarjana ini dapat bermanfaat

bagi penulis sendiri, perpustakaan Universitas Sumatera Utara, dan pembacanya.

Medan, Januari 2016

Penulis,

(6)
(7)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB

HALAMAN

2.2 Ruang Lingkup Bidang Usaha ... II-1

2.3 Lokasi Perusahaan ... II-2

2.4 Organisasi dan Manajemen ... II-2

2.4.1 Struktur Organisasi ... II-2

2.6 Proses Produksi ... II-4

2.6.1 Bahan yang Digunakan... II-4

2.6.1.1 Bahan Baku ... II-4

2.6.1.2 Bahan Penolong ... II-5

2.6.1.3 Bahan Tambahan ... II-5

III LANDASAN TEORI ... III-1

3.2 Kansei Engineering ... III-4

3.2.1 Deinisi Kansei Engineering ... III-4

3.2.2 Metode Kansei Engineering ... III-4

3.2.3 Analisis Multivariat ... III-8

3.3 Quality Function Deployment ... III-17

(8)
(9)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB

HALAMAN

5.2.1. Pengolahan Validitas dan Reliabilitas Kuesioner

Semantic Defferential ... V-24

5.2.1.1 Uji Validitas Data Semantic Defferential ... V-24

5.2.1.2 Uji Reliabilitas Semantic Defferential ... V-26

5.2.2 Decision of Strategy ... V-28

5.2.8 Multivariate Statistical Analysis ... V-33

VI PEMBAHASAN HASIL ... VI-I

6.1 Metode Kansei Engineering ... VI-1

6.1.1 Kansei Word ... VI-1

6.1.2 Uji Validitas dan Reliabilitas ... VI-2

6.1.3 Uji Conjoint Analysis ... VI-3

6.2 Metode Quality Function Deployment (QFD) Fase I ... VI-6

6.2.1 Planning Matrix ... VI-6

(10)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB

HALAMAN

6.3.1 Part Kritis ... VI-9

6.4. Hasil Pengembangan Rancangan dengan Axiomatic Design ... VI-11

6.4.1 Independence Axiom (Pengukuran Coupling Design) .... VI-12

6.4.2 The Information Axiom ... VI-13

VII KESIMPULAN DAN SARAN ... VII-1

7.1. Kesimpulan ... VII-1

7.2. Saran ... VII-2

(11)

DAFTAR TABEL

TABEL HALAMAN

1.1 Pertumbuhan Rumah Sakit di Sumatera Utara ... I-2

4.1 Definisi Operasional Penelitian ... IV-4

5.1 Data Keluhan Perawat Terhadap Sarung Tangan Tipe 10000 Series

PT. Shamrock Manufacturing Corpora ... V-1

5.3 Rekapitulasi Jawaban Responden untuk Desain I ... V-6

5.15 Perhitungan Validitas Desain I ... V-24

5.16 Hasil Perhitungan Validitas Semantic Differential ... V-26

5.17 Perhitungan Varians Tiap Desain ... V-27

5.18 Kansei Word ... V-29

5.19 Skala Semantic Differntial ... V-29

5.23 Nilai Deviasi Kuesioner Semantic Differential ... V-35

6.1 Kansei Word Terpilih ... VI-1

6.2 Hasil Perhitungan Validitas Kuesioner Semantic Diffrential ... VI-2

6.3 Hasil Analisis Nilai Utility untuk Desain ... VI-4

6.4 Atribut Desain Terpilih ... VI-4

6.5 Perbandingan Desain Awal dan Desain Hasil Kansei ... VI-5

6.6 Nilai Net Sales, Importence Weight, dan Relative Weight ... VI-6

6.7 Prioritas Perbaikan terhadap Atribut Kansei ... VI-8

(12)

DAFTAR TABEL (Lanjutan)

TABEL HALAMAN

6.9 Prioritas Perbaikan Rancangan Desain ... VI-11

6.10 Bobot Kepentingan Part Kritis Terbesar ... VI-12

6.11 Hasil Pengukuran Coupling Design ... VI-12

6.12 Perhitungan Information Content ... VI-13

(13)

DAFTAR GAMBAR

GAMBAR HALAMAN

2.1 Struktur Organisasi PT Shamrock Manufacturing Corpora ... II-3

4.1 Kerangka Konseptual Penelitian ... IV-3

4.2 Langkah-langkah Proses Penelitian ... IV-6

5.1 Sampel Produk Sarung Tangan Karet Medis ... V-30

6.1 Perbandingan Desain ... VI-5

6.2 Ukuran Kinerja QFD Fase I ... VI-7

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN

HALAMAN

1. Tabel Korelasi Product Moment... L.1

2. Tabel Z ... L.2

3. Kuesioner Keluhan ... L.3

4. Kuesioner Semantic Diffrential ... L.4

5. Kuesioner Tingkat Kepentingan ... L.5

6. Kuesioner Karakteristik Teknik ... L.6

7. Kuesioner Hubungan Karakteristik Teknis ... L.7

8. Nilai Net Sales ... L.8

9. Diskusi Hubungan Matrix ... L.9

10. Kuesioner Part Kritis ... L.10

(15)

ABSTRAK

 

Penurunan jumlah permintaan sarung tangan PT. Shamrock Manufacturing Corpora diakibatkan adanya keluhan konsumen dimana perancangan produk tersebut kurang sesuai dengan yang diinginkan. Perancangan produk sarung tangan yang sesuai dengan voice of customer menjadi satu kunci keberhasilan dalam pengembangan produk pada metode Kansei Engineering. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan atribut produk dimana responden merupakan perawat RSUD Dr. Pirngadi Medan pada Ruang Tanjung I, Tanjung II, Delivery dan Tulip I diminta untuk mengisi kuesioner semantic differential. Total perawat yang dijadikan sampel untuk mengisi kuesioner berjumlah 40 perawat. Metode Kansei Engineering menghasilkan 5 atribut utama seperti bahan sarung tangan, ketebalan sarung tangan, ukuran sarung tangan, permukaan sarung tangan dan warna sarung tangan. Penggunaan metode quality function deployment didapatkan tiga part kritis dengan ukuran perkiraan biaya dan tingkat kesulitan paling tinggi. Axiomatic design digunakan untuk mengembangkan parameter desain dari karakteristik teknis yang telah ditemukan sebelumnya. Ketiga part kritis tersebut dibagi hingga ke level 2 dan kemudian dipetakan (mapping) sampai matriks tersebut berbentuk triangular matrix ataupun uncoupled atau decoupled design. Nilai konten informasi aktual perusahaan dibandingkan dengan nilai konten informasi desain. Hasil yang didapatkan ternyata terjadi nilai konten informasi sebesar 0,0368 yang menunjukkan bahwa desain telah meningkat dan sesuai dengan kebutuhan

functional requirements dibandingkan dengan kondisi aktual pada saat ini.

Gambar

TABEL
Tabel Korelasi Product Moment................................................

Referensi

Dokumen terkait

Penganggaran Tahun Anggaran 2016 merupakan dokumen yang akan digunakan dan dipedomani dalam penyusunan perubahan Rencana Kerja Pemerintah Daerah serta dalam

Oleh sebab itu sebaiknya perusahaan dalam menentukan biaya pokok produksi dan harga jual menggunakan metode full costing agar dalam perhitungan biaya produksi dan harga jual

dimaksud pada huruf a, perlu menetapkan Peraturan Walikota tentang Penyederhanaan Standar Operasional Prosedur Izin Gangguan, Surat Izin Usaha Perdagangan Dan Tanda

Melalui Penelitian yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa perusahaan belum menerapkan pelaksanaan sistem perhitungan pajak penghasilan (PPh) pasal 21 sesuai

[r]

Karena mendukung konsep pemrograman berorientasi objek bahasa C++ banyak dipergunakan untuk mengembangkan perangkat lunak di berbagai bidang salah satunya dalam bidang hiburan

Penawaran yang memenuhi syarat adalah penawaran yang sesuai dengan ketentuan, syarat-syarat dan spesifikasi teknis yang ditetapkan dalam dokumen pemilihan tanpa ada

Website ini dibuat dengan menggunakan pemrograman PHP dan MySQL, sehingga memberikan kemudahan bagi server untuk mengolah data dan informasi baru dengan cepat serta