• Tidak ada hasil yang ditemukan

Silabi SBD PTI Praktek

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Silabi SBD PTI Praktek"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABUS PRAKTIKUM BASIS DATA

No. SIL/EKA/PTI 222/01 Revisi : 00 Tgl : 1 April 2008 Hal 1 dari 4

Dibuat oleh : Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen

tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

I. DESKRIPSI MATA KULIAH

Matakuliah ini memberikan pemahaman dan penguasaan mengenai konsep-konsep basis data, model data relasional, implementasi basis data, penggunaan bahasa query (sql) untuk pencarian data, pengurutan data, penyaringan data, penghapusan data, update data, view, store procedure, dan function.

II. KOMPETENSI YANG DIKEMBANGKAN

Mahasiswa dapat menggunakan dan menguasai bahasa query (sql).

III. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI A. Aspek Kognitif dan Kecakapan Berpikir

Mahasiswa dapat manipulasi data pada Database. B. Aspek Psikomotor

C. Aspek Affektif, Kecakapan Sosial dan Personal

IV. SUMBER BACAAN

A. Michael Kruckenberg dan Jay Pipes, 2005, “Pro MySQL”, Apress, California, USA

B. Robert Sheldon dan Geoff Moes, 2005, “Beginning MySQL”, Wiley Publishing, Indiana, USA

V. PENILAIAN

Butir-butir penilaian terdiri dari : A. Tugas Mandiri

B. Tugas Kelompok

C. Partisipasi dan Kehadiran Kuliah/Praktik D. Hasil Praktik

E. Ujian Mid Semester F. Ujian Akhir Semester G. Tugas Tambahan

MATA KULIAH : Praktikum Basis Data KODE MATA KULIAH : PTI 222

SEMESTER : 3

(2)

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABUS PRAKTIKUM BASIS DATA

No. SIL/EKA/PTI 222/01 Revisi : 00 Tgl : 1 April 2008 Hal 2 dari 4

Dibuat oleh : Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen

tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

Tabel Ringkasan Bobot Penilaian

No. Jenis Penilaian Skor

Maksimum

1 Tugas Mandiri 10%

2 Partisipasi dan Kehadiran Kuliah 5%

3 Ujian Mid Semester 30%

4 Ujian Akhir Semester 40%

5 Tugas Tambahan 15%

VI. SKEMA KERJA

Minggu ke

Kompetensi Dasar Materi Dasar Strategi Perkuliahan

Sumber/ Referensi 1 Menguasai

administrasi basis data MySQL.

Membuat dan menghapus user, memberi dan mencabut Privileges user, mengubah data user (seperti mengganti password dan namanya), mengatur dari mana user dapat mengakses MySQL Server.

Ceramah, praktek, diskusi

4(A), 4(B)

2 Mengenal dan memahami fungsi dari komponen-komponen SQL.

[image:2.612.109.532.319.743.2]

DDL: Creating Table, Creating Index, Altering, Drop

DML: Inserting, Updating, Deletion, Selection, Creating View

DCL: Create Database, Create User, Drop User, Grant, Revoke

Ceramah, praktek, diskusi

(3)

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABUS PRAKTIKUM BASIS DATA

No. SIL/EKA/PTI 222/01 Revisi : 00 Tgl : 1 April 2008 Hal 3 dari 4

Dibuat oleh : Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen

tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

3 Dapat melakukan pemetaan dari

model data konseptual ke model data DBMS dan mengambil data.

Perintah-perintah DDL untuk pemetaan dari model data konseptual (ERD) ke model data DBMS (MySQL) dan perintah-perintah DML untuk

memasukkan dan mengambil atau menampilkan data.

Ceramah, praktek, diskusi

4(B)

4 Memahami perintah-perintah DML untuk memasukkan, mengubah, dan menghapus data pada MySQL.

Berbagai teknik untuk

memasukkan, mengubah, dan menghapus data pada suatu database.

Ceramah, praktek, diskusi

4(B)

5 Memahami perintah-perintah SQL untuk mengambil atau menampilkan data dalam suatu basis data dengan kondisi tertentu.

Where, Comparisons Operator, Logical Operator.

Ceramah, praktek, diskusi

4(B)

6 Memahami perintah-perintah SQL untuk mengambil data dan kemudian melakukan perhitungan-perhitungan

aritmatika dari data tersebut.

Memahami fungsi-fungsi yang ada dalam MySQL dan

Arithmetic Operator,

Agregate Function, String Function, Numeric Function, Date/Time

Function.

Ceramah, praktek, diskusi

(4)

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABUS PRAKTIKUM BASIS DATA

No. SIL/EKA/PTI 222/01 Revisi : 00 Tgl : 1 April 2008 Hal 4 dari 4

Dibuat oleh : Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen

tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

bagaimana

menggunakannya.

7 Memahami perintah SQL untuk menyatukan dua atau lebih grup data kedalam suatu fungsi data tunggal.

Group By, Group By with Order By, Having.

Ceramah, praktek, diskusi

4(B)

8 Memahami berbagai cara (perintah SQL) yang digunakan untuk mengakses data dari banyak tabel.

Basic Join, Inner dan Cross Join, Left Outer dan Right Outer Join, Natural Join, Update dan Delete, Subquery.

Ceramah, praktek, diskusi

4(B)

9 Memahami View dan control flow function.

View dan control flow function.

Ceramah, praktek, diskusi

4(A)

10 Memahami Store Procedure dan Function yang tidak lain merupakan perintah-perintah SQL yang

diletakkan di dalam server database.

Create Procedure dan Create Function.

Ceramah, praktek, diskusi

Gambar

Table, Creating Index, Altering, Drop

Referensi

Dokumen terkait

The microwave assisted carba- mate / phosphate esters obtained at 105°C revealed a slightly higher crystallinity than the industrial product and microwave assisted carbamate /

dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Peraturan Pemerintah tentang Perubahan Ketujuh Atas Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 2001 tentang Peraturan Gaji

bahwa dalam rangka meningkatkan daya guna dan hasil guna serta kesejahteraan Anggota Tentara Nasional Indonesia, perlu mengubah gaji pokok Anggota Tentara Nasional

2) Guru bersama dengan peserta didik mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan kegiatan pembelajaran (yaitu kegiatan mengumpulkan informasi dengan cara …, menjawab pertanyaan

Hipotesis yang diajukan: ada tingkat dosis Iso p ro p ila mina g lifo sa t yang efektif untuk mengendalikan gulma pada lahan pertanaman karet TBM, ada pengaruh selang

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan oleh penulis dalam penelitian teentang analisis perlakuan pendapatan terhadap kesesuaian yang ada pada

Diagnosa pada kehamilan dan perhitungan tanggal yang tepat merupakan hal yang penting untuk menghindari resiko selama minggu pertama kehamilan dan untuk

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi rasio-rasio keuangan yang memiliki dengan tujuan untuk mendapatkan bukti empiris bahwa capital adequacy ratio, bia-