• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Mesin Kacang Atom Berbasis Mikrokontroler

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Mesin Kacang Atom Berbasis Mikrokontroler"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

MESIN KACANG ATOM

BERBASIS MIKROKONTROLER

Oleh Iwan Sanjaya

NIM : 612004036

Skripsi

Untuk melengkapi syarat-syarat memperoleh Ijazah Sarjana Teknik Elektro

Konsentrasi Teknik Elektronika

FAKULTAS TEKNIK ELEKTRONIKA DAN KOMPUTER

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

(2)

MESIN KACANG ATOM

BERBASIS MIKROKONTROLER

Oleh Iwan Sanjaya

NIM : 612004036

Skripsi ini telah diterima dan disahkan sebagai salah satu persyaratan guna mencapai gelar

SARJANA TEKNIK ELEKTRO dalam

Bidang Studi Teknik Elektronika

FAKULTAS TEKNIK ELEKTRONIKA DAN KOMPUTER

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

Disahkan oleh :

Pembimbing I Pembimbing II

(3)

INTISARI

Skripsi ini bertujuan untuk merancang dan merealisasikan sebuah perangkat keras dan perangkat lunak berbasis mikrokontroler yang diaplikasikan pada mesin otomatis yang berfungsi sebagai alat pembuat kacang atom agar dapat membantu industri kecil maupun usaha rumahan yang bergerak dibidang pangan. Maka dibuatlah alat pembuat kacang atom yang berbasis mikrokontroler menggunakan mekanik-mekanik, termistor sebagai sensor suhu dan internal timer mikrokontroler.

Alat ini dapat bekerja sesuai dengan menu pilihan yaitu dengan memberikan inputan pada pilihan menu. Pengguna juga dapat mengatur komposisi pembuatan kacang atom, yaitu dengan mengatur jumlah kacang, jumlah tapioka dan lem berbumbu. Selain itu pengguna juga dapat mengatur lamanya penggorengan dengan menggunakan internal timer dan suhu minyak goreng yang diukur menggunakan termistor dengan

(4)

ii

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis haturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena begitu besar kasih dan karuniaNya yang diberikan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini sebagai syarat memperoleh ijazah Sarjana Teknik Elektro Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

Semua usaha yang penulis lakukan tentu tidak akan berarti tanpa doa, dorongan, bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Tuhan Yesus yang selalu memberi kekuatan dan penghiburan dalam menghadapi kehidupan ini.

2. Papa yang telah beristirahat dengan tenang disana yang telah memberikan pembelajaran bagaimana menghadapi kehidupan ini.

3. Mami yang telah memberikan semangat, doa dan kasih sayangnya serta kebutuhan kuliahku.

4. Kakak-kakaku Endang Setyawati, Irawan, Sinta Dewi dan Sofiana Sundari yang telah memberikan semangat dan memenuhi kebutuhanku selama kuliah ini.

5. Bapak Lukas B. Setyawan dan Bapak Deddy Susilo yang telah meluangkan waktu untuk membimbing dan memberi arahan pada waktu pengerjaan skripsi.

(5)

7. Seluruh tenaga pengajar FTJE UKSW yang telah memberikan banyak ilmu agar kelak dapat bermanfaat saat aku terjun didunia kerja.

8. Pak Bambang, Pak Harto, Pak Budi, Mas Wicak, Mbak Tien, Ranto, Mbak Tenong dan segenap laboran yang telah membantu selama kuliah dan pengerjaan skripsi ini.

9. Teman-teman seperjuangan di Lab XT yaitu Surya, Jeimy, Yohan, Daniel “ganteng”, Pak Dhe, Tri S, Novent, Daniel “pinter”, ms Widi, ms Anton, Thomas, Ardi, BH, Ivan, Hansen, DK, dan teman-teman lain yang selalu siap membantu dalam pengerjaan skripsi ini.

Banyak pihak yang mungkin tidak disebutkan disini karena keterbatasan ruang, untuk itu penulis meminta maaf yang sebesar – besarnya.

Akhir kata, penulis menyadari bahwa masih terdapat banyak kekurangan dalam skripsi ini, oleh sebab itu kritik dan saran yang membangun dari para pembaca sangat diharapkan untuk perkembangan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi siapapun yang berkenan membacanya. Terima Kasih semoga Tuhan selalu memberkati kita semua.

Salatiga, Januari 2012

(6)
(7)
(8)

vi

4.5. Modul Catu Daya ... 52

4.6. Mekanik Molen ... 53

4.7. Mekanik Tempat Bahan ... 53

4.8. Mekanik Penggorengan ... 55

4.9. Mekanik Peniris ... 55

4.10. Pengujian Alat Secara Keseluruhan ... 56

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 59

5.1. Kesimpulan ... 59

5.2. Saran Pengembangan ... 60

DAFTAR PUSTAKA ... 62

LAMPIRAN A ... 63

LAMPIRAN B ... 65

(9)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.15. NTC Thermytor type B57560G0234H000 glass encapsulated sensor... 15

Gambar 2.16. Penyusun Utama Relay ... 16

Gambar 2.17. Motor DC ... 17

Gambar 3.1. Gambar Blok Diagram Sistem ... 25

Gambar 3.2. Skematik Untai Modul Mikrokontroler ... 28

Gambar 3.3. Skematik Untai Tambahan External Oscillator ... 30

Gambar 3.4. Skematik Untai Reset ... 31

(10)

viii

Gambar 3.6. Skematik Untai Sensor Suhu ... 34

Gambar 3.7. Skematik Untai Driver MotorI ... 35

Gambar 3.8. Skematik Untai Catu Daya ... 38

Gambar 3.9. Skematik Susunan Limit Switch ... 38

Gambar 3.10. Mekanik Molen dan Mekanik Angkat ... 39

Gambar 3.11. Mekanik Tempat bahan ... 40

Gambar 3.12. Gambar Mekanik Pintu Kacang, Tapioka dan Pompa Lem Berbumbu. ... 40

Gambar 3.13. Gambar Mekanik Getar ... 40

Gambar 3.14. Gambar Mekanik Angkat Keranjang ... 41

Gambar 3.15. Gambar Mekanik Putar Keranjang ... 41

Gambar 3.16. Gambar Mekanik Penirisan ... 42

Gambar 4.1. Pengujian Modul LCD ... 49

(11)

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Hasil Pengujian Modul Mikrokontroler AVR ATMega32 ... 49

Tabel 4.2 Hasil Pengukuran Termistor ... 50

Tabel 4.3 Hasil Pengujian Driver Motor ... 51

Tabel 4.4 Hasil Pengujian Mekanik Pengaduk Molen ... 53

Tabel 4.5 Hasil Pengujian Mekanik Angkat Molen ... 53

Tabel 4.6 Pengujian Mekanik Pintu Kacang ... 54

Tabel 4.7 Pengujian Mekanik Pintu Tapioka ... 54

Tabel 4.8 Pengujian Mekanik Pompa ... 54

Tabel 4.9 Pengujian Mekanik Penggorengan ... 55

Tabel 4.10 Pengujian Mekanik Penirisan ... 56

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi berbasis web yang dibangun dengan perangkat lunak PHP dan MySQL, dengan kemampuan menghitung secara otomatis dapat

Merancang dan merealisasikan sistem otentikasi berbasis zero knowledge protocol dengan menggunakan metode identifikasi Guillou – Quisquater dibandingkan dengan

Dari data pengeringan di atas dapat disimpulkan bahwa pengeringan menggunakan alat pengering cengkeh berbasis mikrokontroler ini jauh lebih cepat dibandingkan dengan

Mesin pencetak kartu antrian berbasis mikrokontroler ATmega16A adalah sebuah mesin untuk mencetak nomor antrian pada kertas, menampilkannya pada seven segment dan

Mesin pencetak kartu antrian berbasis mikrokontroler ATmega16A adalah sebuah mesin untuk mencetak nomor antrian pada kertas, menampilkannya pada seven segment dan

Perancangan perangkat lunak pada penelitian ini mengikuti alur dari desain perangkat keras yang dirancang agar dapat berfungsi selayaknya mesin potong dimana

Gambar 3.1 Diagram blok perangkat keras rancang bangun pemeliharaan tanaman anggrek dendrobium otomatis berbasis mikrokontroler ATmega 328PU

Berdasarkan pengujian baik pengujian perangkat keras menggunakan alat ukur multimeter dan pengujian menggunakan perangkat lunak program, trainer kit berbasis mikrokontroler AVR