• Tidak ada hasil yang ditemukan

S KTP 1200143 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S KTP 1200143 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Henhen Lukmana, 2016

IMPLEMENTASI UJIAN BERBASIS ONLINE DALAM PELAKSANAAN KURIKULUM 2013 DI SMA NEGERI KOTA BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

IMPLEMENTASI UJIAN BERBASIS ONLINE DALAM PELAKSANAAN KURIKULUM 2013 DI SMA NEGERI KOTA BANDUNG

(Studi Deskriptif di SMA Negeri Kota Bandung)

ABSTRAK

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui implementasi dari ujian berbasis online di SMA Negeri Kota Bandung. Tujuan dari penelitan ini untuk mengetahui (1) persiapan ujian berbasis online, (2) pelaksanaan ujian berbasis online, (3) pendapat siswa mengenai persiapan dan pelaksanaan ujian berbasis online, dan (4) faktor pendukung dan penghambat ujian berbasis online. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif jenis survey dengan pendekatan kuantitatif. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu angket dan wawancara. Populasi penelitian ini adalah SMA Negeri di Kota Bandung. Teknik sampel yang digunakan adalah tehnik cluster sampling dengan jumlah sampel sebanyak 3 sekolah yaitu SMAN 3 Bandung, SMAN 5 Bandung, dan SMAN 6 Bandung . Temuan penelitian ini menunjukan (1) pada persiapan UNBK masih terdapat kekurangan ruang laboratorium komputer yang digunakan untuk ujian, sekolah mengadakan simulasi dan pelatihan untuk siswa dan guru, dan beberapa sekolah telah melebihi penyediaan komputer dari yang menjadi syarat pelaksanaan UNBK, (2) pada pelaksanaan UNBK telah berjalan dengan lancar tanpa terdapat hamabatan yang rumit, (3) pendapat siswa mengenai persiapan dan pelaksanaan UNBK yaitu pada persiapan lebih dari setengah siswa setuju dengan adannya simulasi UNBK dan pada pelaksanaanya siswa lebih mudah mengerjakan ujian dengan sistem UNBK dan siswa merasa lebih termotivasi dalam mengikuti ujian berbasis komputer, (4) berdasarkan wawancara yang telah dilakukan ditemukan faktor pendukung pada pelaksanaan ujian berbasis online di antaranya sarana dan prasarana, SDM , dan pihak eksternal. Sedangkan, faktor penghambat dalam pelaksanaanya ujian berbasis online adalah listrik, internet dan komputer server pusat.

(2)

Henhen Lukmana, 2016

IMPLEMENTASI UJIAN BERBASIS ONLINE DALAM PELAKSANAAN KURIKULUM 2013 DI SMA NEGERI KOTA BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

THE IMPLEMENTATION OF ONLINE BASED TEST IN SENIOR HIGH

SCHOOL BANDUNG

ABSTRACT

This research was conducted to investigate the implementation of online based test in Senior High School Bandung. This research aimed to find out (1) The preparation of

online based test, (2) The implementation of online based test, (3) The students’ opinion

about preparation and implementation of online based test., and (4) The supporting and inhibiting factors of online based test. Tthis research used quantitative approach with deskriptif of survey methode. Questionnaire and interview were used as instruments of this research. A Questionnaire was given to the 16 proctors and 26 supervisors and 21 students. Meanwhile, interview was conducted to the delegation from proctor and student. Populaation of this research was Senior High School in Bandung . Cluster sampling was applied as a sampling technique in which samples was from taken SMAN 3 Bandung, SMAN 5 Bandung, and SMAN 6 Bandung. The findings of this research showed (1) Prepation of UNBK there was still lack of laboratory computer room that used computer based test, school held a simulation and training for students and teachers, and several schools have more prepared of computer that becoming requirement implementation of UNBK,(2) Implementation of UNBK has lasted with fluently without any complication. (3) Students’ opinion about preparation of online based test showed that more half of students agreed with the simulation of UNBK while in the implementation indicated that students were easy to do the test using UNBK system and they felt motivated in following the test (4) based on the result of interview, supporting and inhibiting factors were found. The supporting factors, include, facilities, human resources, and external sides. However, there were inhibiting factors, such as; electricity, internet, and centre of computer server.

Referensi

Dokumen terkait

Process Design.

OSI model merupakan metode yang paling banyak digunakan dalam jaringan komunikasi data, akan tetapi yang mesti diingan adalah OSI layer hanyalah model teoritis yang

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Sains pada Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. © Risma Nur Masita 2016

Pemenang Pelelangan Umum (Pengadaan Pekerjaan

Peserta dapat menyampaikan sanggahan secara online melalui website pengadaan : lpse.tegalkota.go.id atas penetapan pemenang ini kepada Pokja ULP Kegiatan Pengembangan

Penelitian ini adalah penelitian kualitatif karena berusaha menjelaskan wujud budaya Bima (Mbojo) dan nilai-nilai pendidikan dengan bertolak dengan kata-kata, kalimat yang

Kesimpulan penelitian ini adalah: (1) Pembelajaran kooperatif model Jigsaw dengan peta konsep menghasilkan prestasi belajar matematika lebih baik daripada Jigsaw tanpa

Namun Sebagaimana Kita ketahui bahwa mekanisme perdagangan atas komoditas yang namanya Minyak dan Gas ini tidaklah sebebas komoditas perdagangan pada umumnya melainkan tata