• Tidak ada hasil yang ditemukan

SEKOLAH TOEFL. Written Expression. Week 11. Jangan biarkan keterbatasan membuatmu tidak mampu berbuat lebih dari yang orang lain pikirkan..

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SEKOLAH TOEFL. Written Expression. Week 11. Jangan biarkan keterbatasan membuatmu tidak mampu berbuat lebih dari yang orang lain pikirkan.."

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

1

SEKOLAH TOEFL

“Jangan biarkan keterbatasan membuatmu tidak mampu

berbuat lebih dari yang orang lain pikirkan..”

Written Expression

Week 11

(2)

2

Ingat dan laksanakan selalu …

6 Kewajiban Siswa Sekolah TOEFL

 Siswa “WAJIB” mendownload dan mengerjakan Handbook Mingguan. Tidak boleh minta handbook dengan siswa yang lain.

 Siswa “WAJIB” merespon “Questions of the Day” yang diberikan di Facebook Group setiap 2 hari sekali. Questions of the Day juga dapat diaksses di blog sdsafadg.com dibagian QOTD.

 Siswa “WAJIB” mengikuti Temu Online setiap hari Minggu pukul 20.00 – 22.00 WIB di Facebook Group masing-masing. Bila siswa berhalangan hadir, inbox mentor Budi Waluyo.

 Siswa “WAJIB” menge-like atau komen postingan yang disebar saat Temu Online sebagai indikasi kehadirannya.

 Siswa “WAJIB” menge-like atau komen setiap kali ada postingan informasi yang disebar di Grup FB agar keaktifan grup terjaga.

 Siswa “WAJIB” menjaga handbook dan materi lainnya yang dibagikan di Sekolah TOEFL. Tidak membagi atau menggunakannya untuk kepentingan yang lain.

Kontak Mentor Assistant (MA)

 Jika punya pertanyaan seputar materi yang dipelajari, silahkan kirim pesan WhatsApp ke salah satu kontak MA dibawah ini.

 Mohon, perkenalkan diri dan gunakan Bahasa yang santun dalam bertanya ke MA. Para MA ini sukarela membantu proses pembelajaran anda, tanpa dibayar.  Usahakan memberitahu MA bila pertanyaannya sudah terjawab.

 Hindari “mengetes” kemampuan MA untuk hal-hal yang merendahkan/ negatif. 1. Rahma : +62 821 3599 8523 7. Retty : +62 87887002181 2. Ratih : +62 856 5884 7567 8. Selvi : +62 812 9818 2289 3. Henny : +62 813 6325 7395 9. Nida : +62 857 3078 0781 4. Rini : +62 812 8818 7820 10. Yusup : +62 856 2425 9906 5. Diah : +62 857 2951 17868. 11. Vicky : +62 857 3184 4126 6. Ariesta : +62 856 5520 3030

Tanya Mentor ke sosmed:

(3)

3

Gagal memang rasanya selalu tidak enak, tapi itu jalan yang harus dilalui menuju satu keberhasilan..

Life will never let you win easily…

It won't be a dream if they think that you can achieve it…

Hidup hanya sekali dan sebentar. Mari menikmati perjuangan mendesainnya menjadi lebih baik.

Let's break the limits..!!

(4)

4

eek 11

Permasalahan dengan Penggunaan Articles

 Penggunaan articles bisa menyulitkan karena ada banyak aturan, pengecualian, serta kondisi-kondisi tertentu yang harus dipahami.

 Di handbook ini, kalian akan mempelajari beberapa aturan dalam penggunaan articles sehingga dapat mengenali soal di written expression yang error dibagian articles.

 Soal tentang articles bisa menjadi pertanyaan ‘bonus’ karena mudah sekali untuk dikenali kesalahannya, tetapi bisa tidak terlihat bila kita tidak memahami aturan penggunaan articles dengan baik.

Ada 3 jenis articles yang ada, yaitu “a, an, dan the”.

Articles “a” dan “an” hanya digunakan untuk benda yang dapat dihitung (countable nouns) agar menunjukkan jumlahnya yang tunggal.

Articles “a” dan “an” tidak bisa digunakan untuk benda yang tidak dapat dihitung (uncountable nouns).

Article “the” bisa digunakan untuk countable dan uncountable noun untuk menunjukkan benda tertentu secara spesifik.

Skill 52 : Penggunaan Articles untuk Countable dan Uncountable Nouns

 Gunakan articles a dan an untuk benda yang dapat dihitung (countable nouns) dan menunjukkan jumlahnya singular atau tunggal.

 Countable nouns harus memiliki penunjuk jumlah tunggal (a atau an) atau –s penunjuk jumlah jamak.

Contoh:

I have blue car

 Kalimat ini salah, karena car termasuk benda yang dapat dihitung.

 Bentuk kalimat yang benar adalah I have a blue car yang menunjukkan jumlah mobil biru ini tunggal atau I have blue cars yang menunjukkan mobil biru ini berjumlah lebih dari satu.

 Countable nouns bisa juga menggunakan article the untuk menunjukkan benda tertentu secara spesifik.

Contoh:

I have the blue car at home.

 Articles a dan an tidak bisa digunakan untuk benda yang tidak dapat dihitung (uncountable nouns)

(5)

5

Contoh:

I have a water.

 Article a tidak dapat dipasangkan dengan water karena water termasuk uncountable nouns. Uncountable nouns tidak dapat dihitung atau dianggap berjumlah satu.

 Tetapi, kita bisa gunakan the untuk uncountable nouns.

 Perbedaan antara penggunaan articles a dan an adalah pada pengucapan kata benda yang diikutinya.

 Bila kata benda yang diikuti tersebut diucapkan dengan lafal A, I, U,E, dan O atau huruf vocal, digunakan article an. Bukan dilihat berdasarkan huruf yang tertulis pertama pada kata benda tersebut.

 Bila kata benda yang diikuti diucapkan dengan lafal konsonan, digunakan article a.

Contoh:

A university should provide the best service for its students.

 Perhatikan kata benda university. Walaupun diawali oleh heruf vowel U,

digunakan article A bukan An. Alasannya karena pengcuapannya menggunakan lafal yuniversity, diawali oleh huruf konsonan y.

Contoh:

He left his home about an hour ago.

 Perhatikan kata benda hour. Walaupun diawali oleh huruf konsonan h,

digunakan article an, bukan a. Alasannya karena pengucapannya menggunakan lafal our, diawali oleh huruf vowel o.

Notes:

 Selalu perhatikan kata benda yang ada di soal. Bila digunakan countable nouns, pastikan ada penunjuk jumlah tungggal dengan article a atau an, atau penunjuk jumlah plural dengan –s. Bisa juga penunjuk jumlah lainnya yang sudha

dipelajari di skill sebelumnya seperti each, some, many, dan lain-lain.

Kerjakan Exercise 52, lalu siapkan saat Temu Online dengan Mentor.

(6)

6

Exercise 52A Petunjuk:

Kalimat dalam latihan ini berisi countable dan uncountable nouns. Tentukan yang mana countable nouns dan apakah ada articles yang hilang atau tidak didepan nouns tersebut. Kemudian, tentukan apakah kalimat salah atau benar

Contoh:

1. She is taking trip with friends.

Answer: Kalimat salah. Seharusnya a trip karena kata trip termasuk countable noun. 2. In my yard there are flowers, trees, and grass.

Answer: Kalimat benar.

Lembar Kerja Exercise 52A. 3. 4 5. 6. 7. 8. 9. 10.

(7)

7

Exercise 52B Petunjuk:

Kalimat dibawah ini menggunakan articles a atau an. Tentukan apakah penggunaan articles a atau an pada noun yang ada benar atau tidak. Ucapkan kata bendanya untuk mengetahui apakah benda tersebut harus menggunakan articles a atau an. Kemudian, tentukan apakah kalimat tersebut salah atau benar.

Contoh:

1. The dishwasher quit his job because he was making only four dollars a hour.

Answer: Kalimat salah. Seharusnya an hour, karena kata hour bila diucapkan diawali dengan kata o, huruf vocal.

2. It was an unexpected disappointment to receive a rejection letter from the university. Answer: Kalimat benar. An unexpected dan a rejection benar.

Lembar Kerja Exercise 52B. 3. 4 5. 6. 7. 8. 9.

(8)

8

10.

Skill 53 : Penyesuaian Articles dengan Benda yang dirujuknya

 Dalam bahasa inggris ada noun phrase yang terbentuk dari adjective dan noun, seperti beautiful dan girl, smart dan man, rich dan boy, dan lain-lain.

 Pada frasa ini, kita harus paham apa yang noun yang dirujuk oleh article bila frasa ini menggunakan article didepannya.

Contoh:

He is a wise man.

 Pada kalimat ini, article a merujuk pada man yang berjumlah tunggal, maka benar menggunakan a disini.

 Kalimat akan salah bila ditulis: He is a wise men. Kata men adalah bentuk plural, sedangkan terdapat article a penunjuk jumlah singular. Disini perlu dipahami kesuaian antara article dan bentuk kata benda yang dirujuk; apakah sama-sama singular juga atau tidak.

Contoh:

I watched a horror movies last night.

 Kalimat ini salah karena kata noun movie memiliki –s yang menunjukkan jumlah jamak, sedangkan didepannya ada article a penunjuk jumlah tunggal.

 Kalimat bisa ditulis: I watched a horror movie last night atau I watched horror movies last night.

 Aturan ini hanya berlaku untuk articles a dan an, sedangkan article the tidak masalah.

Kerjakan Exercise 53, lalu siapkan saat Temu Online dengan Mentor.

(9)

9

Exercise 53 Petunjuk:

Kalimat dibawah ini menggunakan articles a atau an. Perhatikan kesesuaian antara articles a atau an dan noun yang digunakan dalam kalimat, kemudian tentukan apakah kalimat salah atau benar.

Contoh:

1. She went to school in a local community.

Answer: Article a merujuk pada community. Kalimat benar. 2. The doctor used an other pills.

Answer: Kalimat salah. Article an merujuk pada noun pills yang berbentuk plural. Seharusnya tidak perlu menggunakan article an karena noun berbentuk plural.

Lembar Kerja Exercise 53. 3. 4 5. 6. 7. 8. 9. 10.

(10)

10

Skill 54 : Membedakan Articles yang Menjelaskan Umum dan Khusus

 Articles a atau an tidak menjelaskan spesifik benda, dalam artian umum.  Tetapi, article the digunakan untuk menjelaskan atau merujuk pada spesifik

benda.

Contoh:

Tom will bring the blue book tomorrow.

 Dalam kalimat ini, buku yang akan dibawah Tom besok sudah spesifik.

Contoh:

Tom will bring a book tomorrow.

 Dalam kalimat ini, Tom akan mebawa satu buku besok, buku apapun, tidak spesifik.

 A atau an juga bisa digunakan ketika benda yang dijelaskan adalah satu dari banyak jenisnya.

 Misal, He will arrive on a Tuesday in July. Ada banyak Tuesday dalam datu bulan Juli dan dia akan tiba di salah satu Tuesday di bulan Juli, tidka spesifik.

 Contoh lain: He sailed on an ocean. Ada banyak oceans, jadi dia hanya berlayar di salah satu diantaranya.

Notes:

 Perbedaan mendasar antara penggunaan articles a/and dengan the adalah a/an untuk benda yang umum sedangkan the untuk yang khusus.

Kerjakan Exercise 54, lalu siapkan saat Temu Online dengan Mentor.

(11)

11

Exercise 54

Di exercise 54 ini, kalian harus bisa memahami apakah kalimat ini menggunakan articles a/an dan the dengan benar atau tidak.

Contoh:

1. He took a trip on a Snake River.

Answer: Article a disini merujuk pada trip yang umum tapi kemudian menjadi spesifik pada sungai tertentu, yaitu Snake River. Maka, seharusnya He took a trip on the Snake River.

2. I’ll meet you at the library later.

Answer: Penggunaan the didepan library sudah benar karena yang pembciara merujuk pada library tertentu yang dia dan yang diajak berbicara tahu.

Lembar Kerja Exercise 54. 3. 4 5. 6. 7. 8. 9. 10.

(12)

12

Latihan

Exercise (Skills 52 – 54) Petunjuk:

Tentukan apakah kaliamt dibawha ini benar atau salah.

Lembar Kerja Exercise (Skills 52 – 54). 1. 2. 3. 4 5. 6. 7. 8. 9. 10.

(13)

13

TOEFL Exercise (Skills 52-54) Petunjuk:

Tentukan yang mana salah dalam kalimat ini.

Lembar Kerja TOEFL Exercise (Skills 52 – 54). 1.

2. 3.

(14)

14 4 5. 6. 7. 8. 9. 10.

TOEFL Review Exercise (Skills 1-54) Petunjuk:

(15)

15

Lembar Kerja TOEFL Review Exercise (Skills 1 – 54). 1. 2. 3. 4 5. 6. 7. 8. 9. 10.

Kerjakan Questions of the Week (QOW) untuk minggu ini.

QOW 11

Structure

1. Beneath the streets of a modern city_____ of walls, columns, cables, pipes, and tunnels required to satisfy the needs of its inhabitants.

(A) where exists the network (B) the existing network (C) the network’s existence (D) exists the network

2. Helium is _____ all gases to liquefy and is impossible to solidify at normal air pressure. (A) more than difficult

(B) the most difficult of (C) more difficult of (D) most difficult

3. Every year Canadian ______ about 75 percent of their exports to the United States. (A) businesses that sell

(B) selling businesses (C) businesses sell

(16)

16 (D) that sell to businesses

4. An innovator, ballerina Augusta Maywood was ___ a traveling company. (A) to form the first

(B) the first to form (C) who formed the first (D) forming the first

5. When water freezes in the cracks of rocks, _____ expands, causing the rocks to break apart. (A) it

(B) but (C) then (D) and

6. With x-ray microscopes scientists can see through live insects ___ even through solid pieces of metal. (A) however

(B) nevertheless (C) or

(D) yet

7. Dennis Chavez of New Mexico _____ to the House of Representatives in 1930 and to the Senate in 1938.

(A) when elected (B) elected

(C) who was elected (D) was elected

8. _______ are not leached out of soil, reclamation procedures are needed to restore the land’s productivity.

(A) For concentration of salt (B) Salt concentrations that (C) If salt concentrations (D) With concentrations of salt

(17)

17

Written Expression

Petunjuk:

Pilihan yang digaris pertama adalah A, yang selanjutnya B, dan seterusnya. Jawab dengan menggunakan abjad dan kata yang digarisbawahi, misal no.1 A. theirs.

17. A radio telescope is an instrument that collects and measured faint radio waves given off by objects in space.

18. The private satellite industry sprang up in the mid-1960’s to relay not only television broadcasts but too phone calls and computer data.

19. Yosemite National Park it has many spectacular natural attractions, including Yosemite Falls,One of the world’s highest waterfalls.

20. During the Colonial days, the Iroquois had an agricultural economy basing mainly on corn with supplementary crops of pumpkins, beans, and tobacco.

21. Before the retina of the eye can be examined, the pupil must to be artificially dilated.

22. The most widely writer praised of the 1960’s in the United States was probably Joyce Carol Oates, who published many novels and short stories.

23. Unlike animals such as cows or horses, human beings are neither able to digest cellulose, the fibrous carbohydrate found in grass.

24. At the age of 94, composer, conductor, arranger, and acting Eva Jessye led her choral group in the first production of the opera Porgy and Bess, written in 1935.

25. In 1987 the states of ice cream in the United States amounted to fifteen quarts per year for every persons in the country.

(18)

18 26. The type of precipitation is affected by electrical conditions, air temperature and the percentage of

humid in the air.

27. Almost destroy by fire in 1814, the White House was rebuilt and enlarged over the next three years.

28. A flight recorder shows how aircraft systems behave by giving information such as a plane’s high, direction, and rate of descent.

29. It is not unusual for ballet dancers wear out more than one pair of toe shoes during an evening’s performance.

30. A fable is usually a short tale featuring animals or inanimate objects that can talk and think alike humans.

31. The “ashcan”school in American art being a rebellion against traditional subjects and favored the painting of back-street scenes.

32. When a magnet is free suspended it becomes a compass.

33. Susan Sontag’s aversion to the traditional critical practice of extracting morals meaning from art is reflected in her novels.

34. Best known for his research in statistical mechanics and meson physics, Chen Ning Yang shared the Nobel Prize in 1957 to another physicist from the United States, Tsung-dao Lee.

35. Those electrons most closely to the nucleus are held there by electromagnetic force.

36. Its tremendous output of dairy products have earned the state of Wisconsin the title of America’s Dairyland.

37. The early use of a complete steel frame for towering buildings appeared in the first skyscraper, built on Chicago in 1883.

(19)

19 38. Some cities have a fire regulations that requires people to put smoke detectors in their houses.

39. Since flounders have markings that blend with their surroundings, it can lie camouflaged on the bottom of the ocean.

40. The determination of the path of Mars’s orbit in1609 became the unifying link among the two formerly separate realms of physics and astronomy.

(20)

20

Tugas Baca esai (TBE) 11 Petunjuk:

 Baca esai dibawah ini

 Komentari isi esai dalam Bahasa Inggris. Minimal sebanyak 2 kalimat dalam Bahasa Inggris.

 Komentar diberikan lewat status di social media masing-masing siswa.  Komentar dapat berupa update status atau pun video singkat.

 Tag salah satu social media:

Line ID: @zux2328h | Twitter @01_budi dan @SekolahToefl | Instagram: sdsafadg dan Sekolah_TOEFL

#learnforthefuture #STFaith & Science: Stages For My Imagination

I take a deep breath, close my eyes, and unlock my imagination. I allow my mind and body to become one, harmonize with my surroundings, and enable myself to find that place where I am perfectly content. Exhale. As I recollect, I am drawn to a scene from a movie. I try to concentrate on that image, but various sounds overwhelm my senses. A patch of blue dominates my vision. Suddenly, I am submerged in water. My eyes sting, and my imagination consumes my body. Silence. When I open my eyes, my senses are enlightened by the ocean’s clarity. I lift my head and am greeted by two familiar faces, Marlin the Clownfish and Crush the Turtle.

All things Finding Nemo are scattered about my bedroom—posters, stuffed animals and even a night light. Their presence causes the best scenes to replay in my mind when I meditate. I let my imagination explore and relive the lessons Marlin learned through his journey. Marlin’s experiences renewed his enthusiasm; he became a passionate, lively, and risk-taking child again. I no longer see him, but myself, learning the value of a creative engagement with life.

Imagination is the infrastructure of reality. When I teach at my church, I use my imagination to craft puppet shows for the children to keep them engaged with the material. I put a screen between the door and place a puppet in my dominant hand. I usually play the role of Fireball the Dragon, who often gets himself stuck in sticky situations. With the help of Ponder the Blue Monster, Fireball and the children learn the importance of friendship and Christian values. It makes me happy when I see them laughing and listening attentively during the show. My imagination allows me to connect with the kids on a more personal level, which helps me expand their horizons.

My creativity has also helped me throughout my science career. Last summer, I was selected to work with NASA engineers on eight extensive web-based assignments, which included designing a lunar colony, a Crew Transport Vehicle, and a space shuttle. At the Johnson Space Center in Houston, Texas, I helped wire a rover that had an external structure of Legos and cardboard. I suggested adding the radiation shield of aluminum foil. Team Curiosity and I programmed the robot to respond to the inputs of a control pad, and we entered a challenge that required our robot to pick up Moon rocks and water samples under timed conditions.

(21)

21 When the competition began, our rover refused to cooperate and went out of bounds many times. Even after reprogramming it and replacing its arm, Curious George still could not pick up the rocks and bring them back to home base. Our failure was disheartening, but I didn’t let this experience discourage me from pursuing a STEM career.

I turned toward science when my mom was diagnosed with Lupus. Her symptoms did not become obvious until I was in middle school, and she began having difficulty climbing the stairs by herself. A year later, she started chemotherapy. Watching my mom battle with this has been extremely difficult, and I intend to use my knowledge of Lupus to treat others that are struggling. I will use my creativity to design advanced medical machinery that will save lives and help patients cope with pain.

Some days I wish I could go back in time to the childhood days with the adventure and curiosity that my unbounded mind translated into an undying love for Finding Nemo. While my movie preferences have changed, my imagination is still here and still constitutes the environments where I feel most content. I build robots, play with puppets, and find inventive ways to convey my visions. Science labs and church are just two among many stages where I perform, and my imagination is still the foundation of all my shows.

Laura, a graduate from Jackson Liberty High School, is currently a freshman at Cornell

--- End of Week 11 ---

References:

Deborah Philips, The Huffington Post, dan beberapa sumber lain.

Mohon, handbook ini tidak diberikan

atau dishare kepada siapapun.

Referensi

Dokumen terkait

Topik utama dalam mata kuliah ini adalah (1) Konsep Desain Pemodelan Grafik dan Komunikasi Visual, yang mencakup sejarah desain pemodelan grafis serta evolusi

yaitu suatu perusahaan yang menawarkan atau menjual produk yang bervariasi. b) Harga (Price), yaitu sejumlah uang yang memiliki unsur yang digunakan untuk

Fitur yang dibuat pada aplikasi ini yaitu dapat melihat detail data dari suatu penyakit kronis, mampu mengidentifikasi penyakit berdasarkan gejala yang diinputkan oleh

Dari hasil analisis, stadium yang telah ditetapkan FIGO merupakan faktor penentu prognosis yang utama dan sangat berpengaruh dalam menentukan baik buruknya kesintasan kanker

XIII Koto Kampar yang telah dilaksanakan di Aula Puskesmas Gunung Bungsu pada tanggal 29 Februari 2020 dalam bentuk sosialisasi edukasi secara interaktif mengenai

Pada awal kegiatan dilakukan pengkajian terhadap tingkat pengetahuan siswa tentang terkait perilaku merokok dan penggunaan NAPZA dengan memberikan bebarapa

Tentu untuk jaringan yang rumit, dibutuhkan konfigurasi routing yang kompleks untuk menghubungkan PC1 dengan PC2, karena diantara dua host tersebut terdapat beberapa

Berdasarkan hasil pengujian hipotesis dapat diketahui nilai yang diperoleh yaitu sebesar C = 0,50 dan Cmaks = 0,81 maka data Cmaks tersebut selanjutnya