• Tidak ada hasil yang ditemukan

ISOLASI DAN IDENTIFIKASI SENYAWA KIMIA DALAM FRAKSI ETIL ASETAT HERBA SASALADAAN (Peperomia pellucida [L.] Kunth.).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ISOLASI DAN IDENTIFIKASI SENYAWA KIMIA DALAM FRAKSI ETIL ASETAT HERBA SASALADAAN (Peperomia pellucida [L.] Kunth.)."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iii

ABSTRAK

Herba sasaladaan (

Peperomia

pellucida

[L.] Kunth.) termasuk keluarga

Piperaceae, telah digunakan secara empirik untuk menurunkan kadar gula darah.

Penelitian terdahulu membuktikan bahwa fraksi etil asetat dari herba sasaladaan

memiliki aktivitas yang paling baik sebagai antidiabetes. Penelitian ini dilakukan

untuk mengisolasi dan mengidentifikasi salah satu senyawa kimia dari fraksi etil

asetat herba sasaladaan (

Peperomia

pellucida

[L.] Kunth.) yang aktif sebagai

antidiabetes. Herba sasaladaan diekstraksi dengan metode maserasi menggunakan

etanol 95%. Ekstrak etanol dipekatkan, difraksinasi dengan metode ekstraksi

cair-cair, dan dipisahkan dengan beberapa metode kromatografi sehingga diperoleh

satu isolat berwarna kuning (PP-IIB

2

) pada UV 366 nm. Hasil uji kemurnian

menggunakan kromatografi lapis tipis dua dimensi menunjukkan bahwa isolat

PP-IIB

2

telah murni. Identifikasi isolat dilakukan dengan metode spektrofotometri

ultraviolet-visibel (UV-Vis), spektrofotometri inframerah (IM), dan spektroskopi

resonansi magnet inti (RMI). Spektrum ultraviolet-visibel menunjukkan serapan

pada panjang gelombang maksimum 442 nm. Spektrum inframerah menunjukkan

adanya regang OH, regang CH alifatik, regang C=O, regang C=C, dan regang

C-O. Spektrum

1

H-RMI dan

13

C-RMI menunjukkan adanya CH

3

, CH

2

,

C=O, OCH

3

,

dan C-O. Berdasarkan hasil analisis diduga bahwa isolat PP-IIB

2

merupakan suatu

kromen termetoksilasi dengan rumus molekul C

23

H

30

O

4

.

(2)

iv

ABSTRACT

Sasaladaan herb (Peperomia pellucida (L.) Kunth.) belongs to the Piperaceae

family, used empirically to lowering blood suga r levels. Previous resea rch proved

that ethyl acetate fraction of sasaladaan herbs have the best activity as

antidiabetic. This research is carried out to isola te and identify one of those the

chemical compound from ethyl acetate fraction of sasaladaan herb (Peperomia

pellucida (L.) Kunth.) which actively as antidiabetic. Sasaladaan herb wa s

extracted using maceration method with ethanol 95%. Ethanol extract was

concentrated, fractionated by liquid-liquid extraction method, and separated by

several chromatographic methods to obtain a yellow isolates (PP-IIB

2

) at UV 366

nm. The purity results using two-dimensional thin layer chromatography showed

that the isolate PP-IIB

2

has been pure. Isolate identification wa s performed using

ultraviolet-visible spectrophotometry (UV-Vis), infrared spectrophotometry (IR),

and nuclear magnetic resonance spectroscopy (NMR). Ultraviolet-visible

spectrum showed absorption at maximum wavelength 422 nm. Infrared spectrum

showed the existences of OH, aliphatic CH, C= O, C= C , and C-O stretch. The

spectrum of

1

H-NMR and

13

C-NMR showed the existence of CH

3

, CH

2

, C= O,

OCH

3

, and C-O. According to the analysis result, suggesting that isolate PP-IIB

2

is a methoxylated chromene with the molecular formula C

23

H

30

O

4.

Referensi

Dokumen terkait

Mengisolasi dan karakterisasi struktur senyawa santon hasil isolasi dari ekstrak etil asetat kulit buah Garcinia mangostana L. Mengetahui aktivitas antioksidan fraksi

Senyawa fraksi F2.D yang diperoleh dari ekstrak etil asetat tumbuhan paku. Nephrolepis falcata (Cav.)

Skripsi dengan judul: “ ISOLASI SENYAWA AKTIF ANTIOKSIDAN DARI EKSTRAK ETIL ASETAT HERBA KEMANGI ( Ocimum americanum Linn)” ini disusun untuk memenuhi salah satu

Berdasarkan analisis data spektrofotometer UV-Vis, spektrometer FTIR, GC-MS dapat disimpulkan bahwa senyawa hasil isolasi dari fraksi etil asetat daun Kembang bulan.

Telah dilakukan penelitian isolasi dan identifikasi senyawa flavonoid dari fraksi etil asetat ekstrak metanol-air daun waru gunung dengan cara ekstraksi menurut

Hasil uji aktivitas antimikroba dari fraksi etil asetat herba sisik naga diperoleh konsentrasi hambat minimum pada konsentrasi 0,5% dengan diameter 8,83 mm pada

Contoh kromatogram hasil KKT sub fraksi semipolar ekstrak etanol herba meniran sub fraksi 1-17 dengan fase gerak n-heksan:etil asetat (3:1)), fase diam Silika GF 254,

Hasil Fraksi Etil Asetat Kulit Batang Rhizopora mucronata Identifikasi kandungan kimia Uji kualitatif kandungan kimia dalam fraksi etil asetat dari ektrak methanol kulit batang