• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2015/2016.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2015/2016."

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR

SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI

TAHUN PELAJARAN 2015/2016

SKRIPSI

Oleh:

KUN SASANTI SITARESMI K3311047

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(2)

ii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : Kun Sasanti Sitaresmi

NIM : K3311047

Program Studi : Pendidikan Kimia

menyatakan bahwa skripsi saya berjudul “PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2015/2016” ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka.

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

Surakarta, November 2016 Yang membuat pernyataan,

(3)

iii

PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR

SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI

TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Oleh:

KUN SASANTI SITARESMI K3311047

Skripsi

Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Kimia

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(4)

iv

PERSETUJUAN

Nama : Kun Sasanti Sitaresmi NIM : K3311047

Judul : PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING

(PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI

BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Persetujuan Pembimbing

Pembimbing I,

Prof. Sulistyo Saputro, M.Si., Ph.D. NIP. 19680904 199403 1 001

Pembimbing II,

(5)

v

PENGESAHAN SKRIPSI

Nama : Kun Sasanti Sitaresmi NIM : K3311047

Judul : PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING

(PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI

BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta pada hari Jumat, 11 November 2016 dengan hasil LULUS DENGAN REVISI. Skripsi telah direvisi dan mendapat persetujuan dari Tim Penguji.

Persetujuan hasil revisi oleh Tim Penguji:

Nama Penguji Tanda Tangan Tanggal Ketua : Dr. Sri Yamtinah, M.Pd ... ...

Sekretaris : Agung Nugroho, C.S., S.Pd., M.Sc. ... ...

Anggota I : Prof. Sulistyo Saputro, M.Si., Ph.D. ... ...

Anggota II : Dr. Suryadi Budi Utomo, M.Si. ... ...

Skripsi disahkan oleh Kepala Program Studi Pendidikan Kimia pada:

Hari :

Tanggal :

Mengesahkan

Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Kepala Program Studi Universitas Negeri Sebelas Maret, Pendidikan Kimia,

(6)

vi ABSTRAK

Kun Sasanti Sitaresmi. K3311047. PENERAPAN PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU) KELAS X SMA N 1 TERAS BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2015/2016. Sksipsi. Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret. November 2016.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk (1) untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa pada sub pokok bahasan sifat keperiodikan unsur di SMA N 1 Teras Boyolali melalui penerapan Project Based Learning (PjBL), (2) untuk meningkatkan prestasi belajar siswa pada sub pokok bahasan sifat keperiodikan unsur di SMA N 1 Teras Boyolali melalui penerapan Project Based Learning (PjBL).

Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Masing-masing siklus terdiri dari empat tahapan, yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X MIA 1 SMA Negeri 1 Teras Boyolali tahun pelajaran 2015/2016 semester gasal. Sedangkan objek penelitiannya adalah aktivitas dan prestasi belajar pada materi sifat keperiodikan unsur. Sumber data berasal dari guru dan siswa. Pengumpulan data pra penelitian dilakukan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data aktivitas belajar diperoleh melalui angket dan observasi, data prestasi belajar kompetensi pengetahuan diperoleh melalui tes, data prestasi belajar kompetensi sikap diperoleh melalui angket dan observasi, dan data prestasi belajar kompetensi keterampilan diperoleh melalui observasi. Data pada penelitian ini dianalisis dengan metode deskriptif.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) penerapan metode project based learning dapat meningkatkan aktivitas belajar pada materi sifat keperiodikan unsur siswa kelas X MIA 1 SMA Negeri 1 Teras Boyolali tahun pelajaran 2015/2016, yang ditunjukkan dengan adanya peningkatan dari 72,31 % pada siklus I menjadi 75,76 % pada siklus II, (2) penerapan metode project based learning dapat meningkatkan prestasi belajar siswa pada materi sifat keperiodikan unsur siswa kelas X MIA 1 SMA Negeri 1 Teras Boyolali tahun pelajaran 2015/2016, yang ditunjukkan dengan adanya peningkatan prestasi belajar pada kompetensi pengetahuan yaitu 52,94 % pada siklus I menjadi 73,53 % pada siklus II, pada kompetensi sikap menunjukkan peningkatan dari 73,53 % pada siklus I menjadi 79,41 % pada siklus II dan pada kompetensi keterampilan menunjukkan peningkatan dari 82,35 % pada siklus I menjadi 97,06 % pada siklus II.

(7)

vii ABSTRACT

Kun Sasanti Sitaresmi. K3311047. IMPLEMENTATION OF PROJECT BASED LEARNING TO IMPROVE ACTIVITY AND ACHIEVEMENT OF STUDENT ON PERIODIC SYSTEM OF ELEMENT OF X CLASS OF SMA NEGERI 1 TERAS BOYOLALI IN THE ACADEMIC YEAR OF 2015/2016. Minor Thesis. Faculty of Teacher Training and Education. Universitas Sebelas Maret. November 2016.

The aims of this research were (1) to improve learning activity of student on periodic system of element in SMA Negeri 1 Teras Boyolali by implementation of project based learning method, (2) to improve learning achievement of student on periodic system of element in SMA Negeri 1 Teras Boyolali by implementation of project based learning method.

This research was a Classroom Action Research (CAR) which held in two cycles. Each cycles consists of four steps, there were planning, acting, observing, and reflecting. The subject of this research was student of X MIA 1 class of SMA Negeri 1 Teras Boyolali in the academic year of 2015/2016 in first semester. Otherwise, the objects of this research were activity and achievement in learning on periodic system of element. Sources of data were come from teacher and students. The collecting data of pre research were done by interview, observation, and documentation. Data of learning activity were obtained by questionnaire and observation, data of learning achievement on knowledge competency was obtained by test, data of learning achievement on attitude competency was obtained by inquiry and observation, and data of learning achievement on skill competency was obtained by observation. Data on this research were analyzed by descriptive method.

The results of this research showed that (1) implementation of project based learning could improve the learning activity on priodic system of element of student in X MIA 1 class of SMA Negeri 1 Teras Boyolali in the academic year of 2015/2016, which showed that there were improving from 72.31% in cycle I to 75.76% in cycle II, (2) implementation of guided project based learning could improved learning achievement on priodic system of element of student in X MIA 1 class of SMA Negeri 1 Teras Boyolali in the academic year of 2015/2016, which showed that there were improvement learning achievement on knowledge competency from 52.94% in cycle I to 73.53% in cycle II, on attitude competency showed improvement from 73.53% in cycle I to 79.41% in cycle II and on kompetensi keterampilan showed improvement from 82.35% in cycle I to 97.06% in cycle II.

(8)

viii MOTTO

“Allah tidak akan membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya”

( Q. S. Al-Baqarah:286 )

“Semua yang diimpikan, diinginkan, dan diharapkan akan dapat diraih jika memiliki kekuatan untuk bertahan, tetap terfokus pada tujuan dengan intensitas

yang cukup dan dengan satu tujuan” ( O. S. Marden )

“When you talk, you are only repeating what you already knew. But if you listen,

you may learn something new” ( Dalai Lama )

“Berusaha, berdoa, dan bertawakal semaksimal mungkin. Yakinlah bahwa Allah sebaik-baik perencana dan pemberi rejeki”

(9)

ix

PERSEMBAHAN

Bismillahirrohmanirrohim, karya ini saya

persembahkan kepada:

- Kedua orang tuaku Bapak Kuttut Handhoko,

Ibu Wartini, serta ‘Dek Winda Waskita

Nirwananda Putri yang selalu memberikan

cinta, kasih sayang dan pengorbanannya

dengan tulus tanpa terputus,

- Sahabatku Ratna, Dovan, Dewi, Tuti, Desi,

Sisod, Depon, Benk, Mbak Ari, Mbak Hilda,

Pitri, Mbak Nana, Mbak Hana, Mbak Ijat

- Teman-teman PPL P.Kimia SMA N 1 Teras

Boyolali tahun 2015

- Teman-teman kelas SBI 2011,

- Teman-teman kos Tissanda Surya 1,

- Seluruh teman-teman kimia 2011, dan

(10)

x

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, berkat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan judul, “Penerapan Pembelajaran Project Based

Learning (PjBL) untuk Meningkatkan Aktivitas dan Prestasi Belajar Siswa pada Materi Sistem Periodik Unsur (SPU) Kelas X SMA N 1 TERAS BOYOLALI Tahun Pelajaran 2015/2016”. Penyusunan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi persyaratan dalam rangka menyelesaikan studi tingkat sarjana (S1) di Program Studi Pendidikan Kimia, FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Banyak hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penelitian skripsi ini, namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan – kesulitan yang timbul dapat teratasi. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNS yang telah mengesahkan skripsi ini.

2. Ibu Dr. rer. nat. Sri Mulyani, M.Si., selaku Kepala Program Studi Pendidikan Kimia FKIP UNS yang telah memberikan izin menyusun skripsi ini.

3. Bapak Drs. Haryono, M.Pd., selaku Koordinator Skripsi Program Studi Pendidikan Kimia FKIP UNS yang telah memberikan bimbingan, dukungan kepercayaan, kemudahan dan berbagai masukan yang sangat membantu dalam penulisan skripsi ini.

4. Ibu Sri Retno Dwi Ariani, S.Si, M.Si., selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan bimbingan, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan berbagai masukan yang sangat membantu dalam penulisan skripsi ini.

5. Bapak Prof. Sulistyo Saputro, M.Si., Ph.D., selaku Pembimbing I skripsi yang telah memberikan bimbingan, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan berbagai masukan yang sangat membantu dalam penulisan skripsi ini.

(11)

xi

7. Bapak dan Ibu dosen Program Studi Pendidikan Kimia yang secara tulus mendidik, memberikan ilmu, inspirasi, dan motivasi yang sangat berharga. 8. Drs. Wakimun, selaku Kepala SMA Negeri 1 Teras Boyolali yang telah

memberikan izin untuk melaksanakan penelitian dan memberi kesempatan serta tempat guna pengambilan data dalam penelitian.

9. Esti Putriyanti, SPd., selaku guru bidang studi kimia SMA Negeri 1 Teras Boyolali yang telah memberikan kesempatan, kepercayaan, dan bimbingannya selama penulis melakukan penelitian.

10.Siswa-siswi kelas X MIA 1 SMA Negeri 1 Teras Boyolali yang telah memberikan respon yang baik dalam pembelajaran.

11.Orangtua, kakak, dan adik yang selalu memberikan doa dan dukungan yang luar biasa.

12.Teman-teman seperjuangan, mahasiswa Pendidikan Kimia UNS angkatan 2011 yang telah banyak membantu dan memberikan dukungan, serta semua pihak yang telah membantu dan tidak dapat penulis sebutkan satu per satu.

Demikian skripsi ini disusun, penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam karya ini. Demi sempurnanya karya ini, maka segala keterbatasan dan kekurangan tersebut perlu senantiasa diperbaiki. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran, ide, dan kritik yang membangun dari semua pihak.

Semoga karya ini dapat memberikan manfaat bagi penulis dan memberikan sedikit kontribusi serta masukan bagi dunia pendidikan.

Surakarta, November 2016

(12)

xii DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN SAMPUL . . . i

HALAMAN PERNYATAAN . . . .. . . ii

HALAMAN PENGAJUAN . . . .. . . iii

HALAMAN PERSETUJUAN . . . iv

HALAMAN PENGESAHAN . . . v

ABSTRAK . . . vi

ABSTRACT . . . vii

HALAMAN MOTTO . . . viii

HALAMAN PERSEMBAHAN . . . ix

KATA PENGANTAR . . . x

DAFTAR ISI . . . xii

DAFTAR TABEL . . . xv

DAFTAR GAMBAR . . . xvii

DAFTAR LAMPIRAN . . . xviii

BAB I PENDAHULUAN . . . 1

A. Latar Belakang Masalah . . . 1

B. Rumusan Masalah . . . 6

C. Tujuan Penelitian . . . 7

D. Manfaat Penelitian . . . 7

BAB II KAJIAN PUSTAKA . . . 9

A. Kajian Teori . . . 9

1. Belajar dan Pembelajaran . . . 9

a. Belajar . . . 9

b. Pembelajaran . . . 11

c. Teori-Teori Belajar . . . 12

2. Metode Project Based Learning. . . .. . . 15

a. Pengertian Metode Project Based Learning. . . 15

(13)

xiii

c. Kelebihan dan Kelemahan Metode Project Based

Learning . . . 18

3. Aktivitas Belajar . . . 19

4. Prestasi Belajar . . . 21

5. Sifat Keperiodikan Unsur . . . 23

B. Kerangka Berpikir . . . 28

C. Hipotesis Tindakan . . . 30

BAB III METODOLOGI PENELITIAN . . . 31

A. Tempat dan Waktu Penelitian . . . 31

1. Tempat Penelitian . . . 31

2. Waktu Penelitian . . . 31

B. Subjek dan Objek Penelitian . . . 32

1. Subjek Penelitian . . . 32

2. Objek Penelitian . . . 32

C. Data dan Sumber Data . . . 33

1. Data Penelitian . . . 33

2. Sumber Data Penelitian . . . 33

D. Pengumpulan Data . . . 34

1. Tes . . . 34

2. Observasi . . . 34

3. Wawancara . . . 35

4. Angket . . . .. . . 35

5. Kajian Dokumen . . . 35

E. Uji Validitas Data . . . 36

1. Instrumen Penelitian . . . .. . 36

a. Instrumen Pembelajaran. . . 36

1) Silabus . . . 36

2) Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) . . . 36

b. Instrumen Penilaian . . . .. . . 37

1) Kompetensi Pengetahuan . . . .. . . 37

(14)

xiv

3) Kompetensi Keterampilan . . . 39

2. Uji Validitas . . . .. . . 40

a. Validitas Isi (Content Validity) . . . 40

b. Uji Reliabilitas. . . 42

c. Taraf Kesukaran Soal. . . 43

d. Daya Beda Soal. . . 44

F. Analisis Data . . . 45

G. Indikator Capaian Penelitian . . . 47

H. Prosedur Penelitian . . . 49

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN . . . 53

A. Deskripsi Pratindakan . . . 53

B. Deskripsi Tindakan Siklus I . . . 55

1. Perencanaan Tindakan Siklus I. . . 55

2. Pelaksanaan Tindakan Siklus I . . . 56

3. Hasil Tindakan Siklus I . . . 63

a. Aktivitas Belajar Siswa . . . 63

b. Prestasi Belajar Siswa . . . 68

1) Kompetensi Pengetahuan . . . .... . . ... . . 68

2) Kompetensi Sikap. . . .. . . 70

3) Kompetensi Keterampilan . . . 72

4. Refleksi Tindakan Siklus I. . . 76

C. Deskripsi Tindakan Siklus II . . . 78

1. Perencanaan Tindakan Siklus II . . . 78

2. Pelaksanaan Tindakan Siklus II. . . 79

3. Hasil Tindakan Siklus II . . . 81

a. Aktivitas Belajar Siswa. . . 81

b. Prestasi Belajar Siswa. . . 85

1) Kompetensi Pengetahuan . . . .. . . ... . . 85

2) Kompetensi Keterampilan . . . 87

(15)

xv

D. Perbandingan Hasil Tindakan Antar Siklus . . . 91

1. Aktivitas Belajar Siswa . . . 91

2. Prestasi Belajar Siswa. . . 94

1) Kompetensi Pengetahuan . . . ... . . 94

2) Kompetensi Keterampilan . . . 96

E. Pembahasan . . . 98

BAB V PENUTUP . . . 102

A. Kesimpulan . . . 102

B. Implikasi . . . 102

C. Saran . . . 103

DAFTAR PUSTAKA . . . 104

(16)

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Jari-jari Atom Beberapa Unsur . . . 24

2.2 Energi Ionisasi Pertama Unsur-Unsur Golongan Utama. . . 26

2.3 Harga Afinitas Elektron Beberapa Unsur. . . 27

3.1 Waktu dan Tahap Penelitian . . . 32

3.2 Skor Penilaian Angket Sikap . . . 38

3.3 Hasil Uji Validitas Isi Instrumen. . . 41

3.4 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen. . . .. . . 43

3.5 Hasil Uji Tingkat Kesukaran Soal Instrumen Pengetahuan. . . 44

3.6 Hasil Uji Daya Pembeda Soal Instrumen Pengetahuan. . . 45

3.7 Indikator Capaian Penelitian. . . . . 48

3.8 Nilai Ketuntasan Pengetahuan dan Keterampilan. . . 48

3.9 Kategori Penilaian Aktivitas Belajar. . . 49

4.1 Hasil Analisis Angket Aktivitas Belajar Siswa Siklus I . . . 65

4.2 Hasil Analisis Observasi Aktivitas Belajar Siklus I . . . 66

4.3 Hasil Tes Kompetensi Pengetahuan Siklus I . . . .. . 69

4.4 Hasil Angket Penilaian Sikap Siswa Siklus I . . . 70

4.5 Hasil Observasi Kompetensi Sikap Siswa Siklus I. . . 71

4.6 Penilaian Proyek Kompetensi Keterampilan Siswa pada Siklus I. . . .. . . .. . . .. . . . .. . . . .. . . .. . . . .. . .. . . .. . . . . . 73

4.7 Penilaian Produk Kompetensi Keterampilan Siswa pada Siklus I. . . .. . . .. . . .. . .. .. . . .. . .. . . .. . . .. . . . . . 74

4.8 Penilaian Kompetensi Keterampilan Presentasi Siswa pada Siklus I. . . 74

4.9 Hasil Analisis Angket Aktivitas Belajar Siswa Siklus II. . . 82

4.10 Hasil Analisis Observasi Aktivitas Belajar Siklus II. . . 83

4.11 Hasil Tes Kompetensi Pengetahuan Siklus II. . . 86

(17)

xvii

4.13 Penilaian Kompetensi Keterampilan Presentasi Siklus II. . . . 88 4.14 Ketercapaian Aktivitas dan Prestasi Belajar Siswa pada

Siklus II. . . 90 4.15 Perbandingan Hasil Aktivitas Belajar Siswa Siklus I

dan Siklus II. . . 91 4.16 Hasil Tes Kompetensi Pengetahuan Siswa Siklus I

dan Siklus II. . . 94 4.17 Hasil Tes Kompetensi Pengetahuan Siswa Siklus I dan II. . . 95 4.18 Hasil Penilaian Keterampilan Proyek Siswa Siklus I

dan Siklus II. . . .. .. 96 4.19 Hasil Penilaian Keterampilan Presentasi Siswa Siklus I

(18)

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Skema Kerangka Berpikir . . . 30

3.1 Komponen Dalam Analisis Data (Model Interaktif) .. . . 46

3.2 Prosedur Pelaksanaan Penelitian . . . 52

4.1 Hasil Angket Penilaian Aktivitas Belajar Siswa Siklus I. . . 64

4.2 Observasi Kategori Aktivitas Belajar Siswa Siklus I . . . 67

4.3 Persentase Capaian Aktivitas Belajar Siklus I . . . 68

4.4 Ketuntasan Belajar Siswa Siklus I . . . 69

4.5 Hasil Angket Penilaian Sikap Siswa Siklus I . . . 70

4.6 Hasil Observasi Penilaian Sikap Siswa Siklus I . . . 71

4.7 Persentase Capaian Kompetensi Sikap per Indikator Siklus I. . . .. . . .. . . .. . . 72

4.8 Hasil Capaian Keterampilan Proyek Siklus I . . . 73

4.9 Hasil Capaian Keterampilan Produk pada Siklus I. . . 74

4.10 Hasil Capaian Keterampilan Presentasi Siklus I. . . 75

4.11 Hasil Observasi Penilaian Keterampilan Siklus I. . . 75

4.12 Hasil Angket Penilaian Aktivitas Belajar Siswa Siklus II. . . 81

4.13 Observasi Kategori Aktivitas Belajar Siswa Siklus II. . . 83

4.14 Persentase Capaian Aktivitas Belajar Siklus II. . . 85

4.15 Ketuntasan Belajar Siswa Siklus II. . . 85

4.16 Hasil Capaian Keterampilan Proyek pada Siklus II. . . 87

4.17 Hasil Capaian Keterampilan Presentasi pada Siklus II. . . 88

4.18 Hasil Observasi Penilaian Keterampilan Siklus II. . . 89

4.19 Perbandingan Persentase Capaian per Indikator pada Penilaian Aktivitas Belajar Siswa Melalui Observasi dan Angket pada Siklus I dan Siklus II. . . 92

(19)

xix

Siklus I dan Siklus II. . . 4.22 Pencapaian Hasil Belajar Kompetensi Pengetahuan pada

Siklus I dan II per Indikator. . . 95 4.23 Ketuntasan Belajar Kompetensi Pengetahuan Siklus I

dan Siklus II. . . 96 4.24 Persentase Penilaian Keterampilan Proyek Siswa per

Indikator Siklus I dan II. . . 96 4.25 Persentase Penilaian Keterampilan Presentasi Siswa per

Indikator Siklus I dan II. . . 97 4.26 Persentase Kategori Keterampilan Siswa pada Siklus I

(20)

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1 Hasil Validasi Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Siklus I . . . 107

2 Hasil Validasi Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus II. . . 108

3 Hasil Validasi Instrumen Sikap Belajar Siswa. . . 109

4 Hasil Validasi Instrumen Aktivitas Belajar Siswa. . . 110

5 Hasil Validasi Instrumen Pengetahuan Siklus I. . . 111

6 Hasil Validasi Instrumen Pengetahuan Siklus II . . . 112

7 Analisis Try Out Instrumen Pengetahuan Siklus I. . . 113

8 Analisis Try Out Instrumen Pengetahuan Siklus II. . . 116

9 Analisis Try Out Instrumen Angket Sikap Siswa. . . 119

10 Analisis Try Out Instrumen Angket Aktivitas Siswa. . . 120

11 Wawancara Guru Pengampu Mata Pelajaran Kimia. . . 121

12 Daftar Nilai Pratindakan. . . .. . . 124

13 Silabus Mata Pelajaran Kimia. . . 125

14 a. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I Pertemuan Pertama . . . 130

b. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I Pertemuan Kedua . . . 142

15 Lembar Soal Tes Pengetahuan Siklus I. . . 153

16 Instrumen Angket Sikap Siswa. . . 156

17 Instrumen Angket Aktivitas Belajar Siswa. . . 158

18 Instrumen Penilaian Observasi Aktivitas Siswa. . . 160

19 Pedoman Penilaian Keterampilan Presentasi Siswa. . . 162

20 Pedoman Penilaian Keterampilan Proyek Siswa. . . 163

21 Pedoman Penilaian Keterampilan Produk Siswa. . . 164

22 Analisis Penilaian Angket Aktivitas Siklus I . . . 165

(21)

xxi

24 Analisis Tes Pengetahuan Siklus I . . . 170

25 Penilaian Angket Kompetensi Sikap Siklus I . . . 171

26 Analisis Observasi Kompetensi Sikap Siklus I . . . 173

27 Penilaian Kompetensi Keterampilan Siswa Siklus I . . . . 175

28 Lembar Soal Tes Pengetahuan Siklus II. . . 176

29 Analsis Penilaian Angket Aktivitas Siklus II . . . 179

30 Analisis Penilaian Observasi Aktivitas Siklus II . . . 181

31 Analisis Tes Pengetahuan Siklus II. . . 183

Gambar

Tabel Halaman
Gambar Halaman

Referensi

Dokumen terkait

Sehubungan dengan Masa Sanggah Hasil Lelang telah berakhir, dengan ini kami mengundang perusahaan Saudara guna mengikuti Acara Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan

Pejabat Pengadaan pada Badan Pelaksana Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Kabupaten Musi Banyuasin Tahun Anggaran 2014, telah melaksanakan Proses Evaluasi Kualifikasi

Keputusan Walikota Semarang Nomor 875.1/2 Tahun 2011 tentang Pendelegasian Wewenang Penandatanganan Perijinan dan Non Perijinan kepada Kepala Badan

Program khusus bina diri dan bina gerak merupakan upaya pendidikan yang diberikan secara khusus bagi siswa tunadaksa untuk menumbuhkembangkan kemampuan motorik serta sikap

Saran dan kritik kamu, membantu akan kami sampaikan kepada Bpk dekan kita.. Saran dan kritik kamu, membantu akan kami sampaikan kepada Bpk

Dengan adanya penggunaaan komputer dalam pencatatan penjualan sparepart akan lebih cepat dari pada menggunakan cara manual, dengan menggunakan komputer sekaligus akan mendapatkan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR BERPENGARUH TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MATERI KELISTRIKAN OTOMOTIF BAGI SISWA KELAS XI1. SMK YP

Pada tahun 2014 industri makanan dan minuman Nigeria sangat besar dengan banyak perusahaan lokal dan asing seperti Unilever , Nestle , Promasidor , Dansa Foods ,