• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROGRAM TAHUNAN. Satuan Pendidikan : SMAS Panglima Polem Rantauprapat Mata Pelajaran : Biologi Tahun Pelajaran : 2021/2022

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PROGRAM TAHUNAN. Satuan Pendidikan : SMAS Panglima Polem Rantauprapat Mata Pelajaran : Biologi Tahun Pelajaran : 2021/2022"

Copied!
43
0
0

Teks penuh

(1)

PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : SMAS Panglima Polem Rantauprapat Mata Pelajaran : Biologi

Tahun Pelajaran : 2021/2022 Standar Kompetensi (KI)

KI-1 dan KI-2 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.

KI-3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

SMT Kompetensi Dasar

Alokasi Waktu

@45 Menit

1

3.1 Menjelaskan ruang lingkup biologi (permasalahan pada berbagai obyek biologi dan tingkat organisasi kehidupan), melalui penerapan metode ilmiah dan prinsip

keselamatan kerja 6 JP

4.1 Menyajikan data hasil penerapan metode ilmiah tentang permasalahan pada berbagai obyek biologi dan tingkat organisasi kehidupan

3.2 Menganalisis berbagai tingkat keanekaragaman hayati di Indonesia beserta ancaman dan pelestariannya beserta ancaman dan pelestariannya

12 JP 4.2 Menyajikan hasil observasi berbagai tingkat keanekaragaman hayati di Indonesia

dan usulan upaya pelestariannya

3.3 Menjelaskan prinsip-prinsip klasifikasi makhluk hidup dalam lima kingdom

9 JP 4.3 Menyusun kladogram berdasarkan prinsip-prinsip klasifikasi makhluk hidup

3.4 Menganalisis struktur, replikasi dan peran virus dalam kehidupan

6 JP 4.4 Melakukan kampanye tentang bahaya virus dalam kehidupan terutama bahaya

AIDS berdasarkan tingkat virulensinya

3.5 Mengidentifikasi struktur, cara hidup, reproduksi dan peran bakteri dalam

kehidupan 6 JP

4.5 Menyajikan data tentang ciri-ciri dan peran bakteri dalam kehidupan 3.6 Mengelompokkan protista berdasarkan ciri-ciri umum kelas dan mengaitkan

peranannya dalam kehidupan

9 JP 4.6 Menyajikan laporan hasil investigasi tentang berbagai peran protista dalam

kehidupan

3.7 Mengelompokkan jamur berdasarkan ciri-ciri, cara reproduksi, dan mengaitkan peranannya dalam kehidupan

9 JP 4.7 Menyajikan laporan hasil investigasi tentang keanekaragaman jamur dan

peranannya dalam kehidupan

2

3.8 Mengelompokkan tumbuhan ke dalam divisio berdasarkan ciri-ciri umum, serta mengaitkan peranannya dalam kehidupan

9 JP 4.8 Menyajikan laporan hasil pengamatan dan analisis fenetik dan filogenetik

tumbuhan serta peranannya dalam kehidupan

3.9 Mengelompokkan hewan ke dalam filum berdasarkan lapisan tubuh, rongga tubuh simetri tubuh, dan reproduksi

12 JP 4.9 Menyajikan laporan perbandingan kompleksitas lapisan penyusun tubuh hewan

(diploblastik dan triploblastik), simetri tubuh, rongga tubuh, dan reproduksinya 3.10 Menganalisis komponen-komponen ekosistem dan interaksi antar komponen

tersebut

12 JP 4.10 Menyajikan karya yang menunjukkan interaksi antar komponen ekosistem (jaring-

jaring makanan, siklus Biogeokimia)

3.11 Menganalisis data perubahan lingkungan, penyebab, dan dampaknya bagi kehidupan

12 JP 4.11 Merumuskan gagasan pemecahan masalah perubahan lingkungan yang terjadi di

lingkungan sekitar

(2)

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022 Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. DEWI NOVITA SARI, S.Pd.

(3)

PROGRAM TAHUNAN Satuan Pendidikan : SMAS Panglima Polem Rantauprapat Mata Pelajaran : Biologi

Kelas/Semester : XI / 1-2 (Ganjil & Genap) Tahun Pelajaran : 2021/2022

Standar Kompetensi (KI)

KI-1 dan KI-2 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.

KI-3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan

kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

SMT KOMPETENSI DASAR Alokasi

Waktu

1

3.1 Menjelaskan komponen kimiawi penyusun sel, struktur, fungsi, dan proses yang berlangsung dalam sel sebagai unit terkecil kehidupan

4.1 Menyajikan hasil pengamatan mikroskopik struktur sel hewan dan sel tumbuhan sebagai unit terkecil kehidupan

3.2 Menganalisis berbagai bioproses dalam sel yang meliputi mekanisme transpor membran, reproduksi, dan sistesis protein

4.2 Membuat model tentang bioproses yang terjadi dalam sel berdasarkan studi literature dan percobaan

16 JP

3.3 Menganalisis keterkaitan antara struktur sel pada jaringan tumbuhan dengan

fungsi organ pada tumbuhan 12 JP

4.3 Menyajikan data hasil pengamatan struktur jaringan dan organ pada tumbuhan 3.4 Menganalisis keterkaitan antara struktur sel pada jaringan hewan dengan

fungsi organ pada hewan 8 JP

4.4 Menyajikan data hasil pengamatan struktur jaringan dan organ pada hewan 3.5 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem

gerak dalam kaitannya dengan bioproses dan gangguan fungsi yang dapat

terjadi pada sistem gerak manusia 12 JP

4.5 Menyajikan karya tentang pemanfaatan teknologi dalam mengatasi gangguan sistem gerak melalui studi literatur

3.6 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem sirkulasi dalam kaitannya dengan bioproses dan gangguan fungsi yang dapat terjadi pada sistem sirkulasi manusia

20 JP 4.6 Menyajikan karya tulis tentang kelainan pada struktur dan fungsi darah,

jantung, pembuluh darah yang menyebabkan gangguan sistem sirkulasi manusia serta kaitannya dengan teknologi melalui studi literatur

3.7 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem pencernaan dalam kaitannya dengan nutrisi, bioproses dan gangguan fungsi yang dapat terjadi pada sistem pencernaan manusia

16 JP 4.7 Menyajikan laporan hasil uji zat makanan yang terkandung dalam berbagai

jenis bahan makanan dikaitkan dengan kebutuhan energi setiap individu serta teknologi pengolahan pangan dan keamanan pangan

2

3.8 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem respirasi dalam kaitannya dengan bioproses dan gangguan fungsi yang dapat

terjadi pada sistem respirasi manusia 12 JP

4.8 Menyajikan hasil analisis pengaruh pencemaran udara terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ pernapasan manusia berdasarkan studi literatur 3.9 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem

ekskresi dalam kaitannya dengan bioproses dan gangguan fungsi yang dapat

terjadi pada sistem ekskresi manusia 16 JP

4.9 Menyajikan hasil analisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ yang meyebabkan gangguan pada sistem ekskresi serta

(4)

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022 Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. DEWI NOVITA SARI, S.Pd.

kaitannya dengan teknologi

3.10 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem koordinasi (saraf, hormone dan alat indera) dalam kaitannya dengan

mekanisme koordinasi dan regulasi serta gangguan fungsi yang dapat terjadi

pada sistem koordinasi manusia 12 JP

4.10 Menyajikan hasil analisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi yang menyebabkan gangguan sistem saraf dan hormon pada manusia berdasarkan studi literatur

3.11 Mengevaluasi bahaya penggunaan senyawa psikotropika dan dampaknya

terhadap kesehatan diri, lingkungan, dan masyarakat 8 JP 4.11 Melakukan kampanye narkoba di lingkungan sekolah dan masyarakat sekitar

3.12 Menganalisis hubungan struktur jaringan penyusun organ reproduksi dengan fungsinya dalam system reproduksi manusia

4.12 Menyajikan hasil analisis tentang dampak pergaulan bebas, penyakit dan kelainan pada struktur dan fungsi organ yang menyebabkan gangguan sistem reproduksi manusia serta teknologi sistem reproduksi

3.13 Menganalisis penerapan prinsip reproduksi pada manusia dan pemberian ASI ekslusif dalam program keluarga berencana sebagai upaya meningkatkan mutu Sumber Daya Manusia (SDM)

4.13 Menyajikan karya tulis tentang pentingnya menyiapkan generasi terencana untuk meningkatkan mutu Sumber Daya Manusia (SDM)

16 JP

3.14 Menganalisis peran sistem imun dan imunisasi terhadap proses fisiologi di dalam tubuh

12 JP 4.14 Melakukan kampanye pentingnya partisipasi masyarakat dalam program dan

immunisasi serta kelainan dalam sistem imun

(5)
(6)

PROGRAM TAHUNAN Satuan Pendidikan : SMAS Panglima Polem Rantauprapat Mata Pelajaran : Biologi

Kelas/Semester : XII / 1-2 (Ganjil & Genap) Alokasi Waktu : 4 JP/Minggu

Tahun Pelajaran : 2021/2022 Standar Kompetensi (KI)

KI-1 dan KI-2 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.

KI-3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

SMT KOMPETENSI DASAR Alokasi

Waktu

1

3.1 Menjelaskan pengaruh faktor internal dan faktor eksternal terhadap pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup

12 JP 4.1 Menyusun laporan hasil percobaan tentang pengaruh faktor eksternal terhadap proses

pertumbuhan dan perkembangan tanaman

3.2 Menjelaskan proses metabolisme sebagai reaksi enzimatis dalam makhluk hidup

28 JP 4.2 Menyusun laporan hasil percobaan tentang mekanisme kerja enzim, fotosintesis, dan

respirasi anaerob

3.3 Menganalisis hubungan struktur dan fungsi gen, DNA, kromosom dalam penerapan prinsip pewarisan sifat pada makhluk hidup

12 JP 4.3 Merumuskan urutan proses sintesis protein dalam kaitannya dengan penyampaian kode

genetik (DNA-RNA-Protein)

3.4 Menganalisis proses pembelahan sel sebagai dasar penurunan sifat dari induk kepada

keturunannya 16 JP

4.4 Menyajikan hasil pengamatan pembelahan sel pada sel hewan maupun tumbuhan 3.5 Menerapkan prinsip pewarisan sifat makhluk hidup berdasarkan hukum Mendel

16 JP 4.5 Menyajikan hasil penerapan hukum Mandel dalam perhitungan peluang dari persilangan

makhluk hidup di bidang pertanian dan peternakan

2

3.6 Menganalisis pola-pola hereditas pada mahluk hidup

16 JP 4.6 Menyajikan hasil penerapan pola-pola hereditas dalam perhitungan peluang dari

persilangan yang melibatkan peristiwa pautan dan pindah silang 3.7 Menganalisis pola-pola hereditas pada manusia

12 JP 4.7 Menyajikan data hasil studi kasus tentang pola-pola hereditas pada manusia dalam

berbagai aspek kehidupan

3.8 Menganalisis peristiwa mutasi pada makhluk hidup

12 JP 4.8 Menyajikan data hasil eksplorasi peristiwa mutasi yang menyebabkan variasi dan

kelainan sifat pada makhluk hidup

3.9 Menjelaskan teori, prinsip dan mekanisme evolusi serta pandangan terkini para ahli terkait spesiasi

16 JP 4.9. Menyajikan karya ilmiah terhadap gagasan baru tentang kemungkinan-kemungkinan

pandangan evolusi berdasarkan pemahaman yang dimilikinya

3.10 Menganalisis prinsip-prinsip Bioteknologi dan penerapannya sebagai upaya peningkatan

kesejahteraan manusia 12 JP

(7)

SMT KOMPETENSI DASAR Alokasi Waktu 4.10 Menyajikan laporan hasil percobaan penerapan prinsip-prinsip Bioteknologi

konvensional berdasarkan scientific method

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022

Kepala SMA Swasta Panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. DEWI NOVITA SARI, S.Pd.

(8)
(9)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMA Swasta Panglima Polem

Mata Pelajaran : Geografi

Kelas/Semester : X / 1 (Ganjil) Alokasi Waktu : 3 x 45 Menit KD : 3.1 dan 4.1 Materi Pokok : Pengetahuan Dasar Geografi

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

 Mengidentifikasi prinsip-prinsip geografi dan aspek-aspek geografi

 Mengklasifikasikan tentang konsep, objek, dan ruang lingkup geografi

 Menganalisis hubungan antara suatu objek dengan objek lainnya di permukaan bumi

 Menguraikan hasil analisa data dan informasi tentang hubungan antara suatu objek dengan objek lainnya di permukaan bumi

 Menguraikan konsep geografi dan perkembangan ilmu geografi

 Mengasosiasikan uraian data dan informasi tentang hubungan antara suatu objek dengan objek lainnya di permukaan bumi

 Merumuskan ruang lingkup kajian geografi dan Menjelaskan metode/pendekatan geografi

 Menjelaskan perbedaan prinsip-prinsip geografi dan perbedaan aspek-aspek geografi

 Memberikan contoh aspek-aspek geografi dalam kehidupan sehari-hari

 Mengaplikasikan metode/pendekatan geografi dalam mengkaji fenomena geosfer

 Menerapkan prinsip geografi dalam kajian gejala geosfer

 Mempresentasikan tulisan tentang ruang lingkup pengetahuan dan keterampilan geografi yang dilengkapi contoh dalam kehidupan sehari-hari

Media Alat / Bahan

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)  Penggaris, spidol, papan tulis

 Lembar penilaian  Laptop & infocus

 LCD Proyektor/ Slide presentasi (ppt) B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Ke-1 Pendahuluan

1. Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional ( PPK)

2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi (yel-yel/ice breaking) 3. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan 4. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan Inti

KEGIATAN LITERASI

 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Ruang Lingkup Pengetahuan Geografi

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

 Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Ruang Lingkup Pengetahuan Geografi

COLLABORATION (KERJASAMA)

 Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Ruang Lingkup Pengetahuan Geografi

COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)

 Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan

CREATIVITY (KREATIVITAS)

 Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Ruang Lingkup Pengetahuan Geografi Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami

Penutup 1. Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar 2. Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat

3. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa C. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

 Penilaian Sikap: Lembar pengamatan

 Penilaian Pengetahuan:LK peserta didik

 Penilaian Keterampilan:Kinerja & observasi diskusi

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022

Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. DERLIANA SIREGAR, S.Pd.

(10)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMA Swasta Panglima Polem

Mata Pelajaran : Geografi

Kelas/Semester : XI / 1 (Ganjil) Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit Materi Pokok : Posisi Strategis Indonesia Sebagai Poros

Maritim Dunia

KD : 3.1 dan 4.1

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:

 Memahami letak, luas, dan batas wilayah indonesia.

 Memahami karakteristik wilayah daratan dan perairan indonesia.

 Memahami perkembangan jalur transportasi dan perdagangan internasional di indonesia.

 Memahami potensi dan pengelolaan sumber daya kelautan indonesia.

 Berdiskusi tentang letak dan posisi geografis Indonesia dan kaitannya dengan poros maritim dunia

 Menyajikan laporan hasil diskusi tentang posisi strategis Indonesia sebagai poros maritim dunia dilengkapi peta, tabel, dan/atau grafik

Media Alat / Bahan

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)  Penggaris, spidol, papan tulis

 Lembar penilaian  Laptop & infocus

 LCD Proyektor/ Slide presentasi (ppt) B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Ke-3 Pendahuluan

1. Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional (PPK)

2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi (yel-yel/ice breaking) 3. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan 4. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan Inti

KEGIATAN LITERASI

 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Perkembangan Jalur

Transportasi Dan Perdagangan Internasional Di Indonesia CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

 Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum

dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Perkembangan Jalur Transportasi Dan Perdagangan Internasional Di Indonesia

COLLABORATION (KERJASAMA)

 Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Perkembangan Jalur

Transportasi Dan Perdagangan Internasional Di Indonesia COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)

 Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal,

mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan

CREATIVITY (KREATIVITAS)

 Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait

Perkembangan Jalur Transportasi Dan Perdagangan Internasional Di Indonesia Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami

Penutup 1. Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar 2. Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat

3. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa C. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

 Penilaian Sikap: Lembar pengamatan

 Penilaian Pengetahuan: LK peserta didik

 Penilaian Keterampilan: Kinerja & observasi diskusi

 Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022

 Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

 SUMIATI, SS, S.Pd. DERLIANA SIREGAR, S.Pd.

(11)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMAS Panglima Polem Rantauprapat

Mata Pelajaran : Geografi

Kelas/Semester : XII / 1 (Ganjil) Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit Materi Pokok : Wilayah dan Tata Ruang KD : 3.1 dan 4.1 A. TUJUAN PEMBELAJARAN

 Memahami konsep wilayah, pembangunan, dan tata ruang

 Menjelasjan pembagian wilayah di Indonesia melalui peta/citra pengindraan jauh

 Menjelaskan konsep wilayah, pembangunan, dan tata ruang

 Memahami konsep pembangunan dan pertumbuhan wilayah

 Memahami perencanaan tata ruang nasional, provinsi, dan kabupaten/kota

 Menjelaskan permasalahan dalam penerapan tata ruang wilayah.

 Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat

Media Alat / Bahan

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)  Penggaris, spidol, papan tulis

 Lembar penilaian  Laptop & infocus

 LCD Proyektor/ Slide presentasi (ppt) B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Ke-1 Pendahuluan

1. Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional (PPK)

2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi (yel-yel/ice breaking) 3. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan 4. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan Inti

KEGIATAN LITERASI

 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Konsep Wilayah (Region) dan Pewilayahan (Regionalisasi)

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

 Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum

dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Konsep Wilayah (Region) dan Pewilayahan

(Regionalisasi)

COLLABORATION (KERJASAMA)

 Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Konsep Wilayah (Region) dan Pewilayahan (Regionalisasi)

COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)

 Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal,

mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan

CREATIVITY (KREATIVITAS)

 Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Konsep Wilayah (Region) dan Pewilayahan (Regionalisasi) Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami

Penutup 1. Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar 2. Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat

3. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa C. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

 Penilaian Sikap: Lembar pengamatan

 Penilaian Pengetahuan: LK peserta didik

 Penilaian Keterampilan: Kinerja & observasi diskusi

 Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022

 Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

 SUMIATI, SS, S.Pd. DERLIANA SIREGAR, S.Pd.

(12)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAS Panglima Polem Rantauprapat

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : X / 1 (Ganjil) Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit Materi Pokok : Pertidaksamaan Mutlak, Pecahan, dan

Irrasional

KD : 3.2 dan 4.2

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian materi Pertidaksamaan mutlak, pecahan, dan irrasionalyang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari materi Pertidaksamaan mutlak, pecahan, dan irrasionalyang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Media Alat/Bahan

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)

 Lembar penilaian

 LCD Proyektor/ Slide presentasi (ppt)

 Penggaris, spidol, papan tulis

 Laptop & infocus

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Ke-1 Pendahuluan Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional ( PPK)

Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi (yel-yel/ice breaking) Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan Inti

KEGIATAN LITERASI

Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Pertidaksamaan pecahan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Pertidaksamaan pecahan

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Pertidaksamaan pecahan COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)

Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan

CREATIVITY (KREATIVITAS)

Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait

Pertidaksamaan pecahan Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal- hal yang belum dipahami

Penutup Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat

Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa C. PENILAIAN

Penilaian Sikap: Lembar Pengamatan;

Penilaian Pengetahuan : LK Peserta Didik

Penilaian Keterampilan: Kinerja dan Observasi Diskusi

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022

Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. TUMIAR NAPITUPULU, S.Pd.

(13)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAS Panglima Polem Rantauprapat

Mata Pelajaran : Matematika Wajib Kelas/Semester : XI / 1 (Ganjil)

KD : 3.1 dan 4.1

Pertemuan Ke- : 1

Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit Materi Pokok : Induksi Matematika

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

 Menjelaskan konsep kontradiksi

 Menjelaskan konsep induksi matematis

 Menjelaskan metode pembuktian langsung dan tidak langsung

 Mengidentifikasi fakta pada metode pembuktian langsung, tidak langsung, kontradiksi, dan induksi matematika

 Menggunakan prosedur untuk menguji kesahihan pernyataan matematis dengan metode pembuktian langsung, tidak langsung, kontradiksi, dan induksi matematis

 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan induksi matematika

 Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan induksi matematika

Media Alat/Bahan

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)

 Lembar penilaian

LCD Proyektor/ Slide presentasi (ppt)

 Penggaris, spidol, papan tulis

 Laptop & infocus

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pendahuluan

 Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional ( PPK)

 Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi (yel-yel/ice breaking)

 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan

 Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran Kegiatan

Inti

KEGIATAN LITERASI

Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Metode pembuktian langsung dan tidak langsung

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Metode pembuktian langsung dan tidak langsung

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Metode pembuktian langsung dan tidak langsung

COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)

Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan

CREATIVITY (KREATIVITAS)

Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Metode pembuktian langsung dan tidak langsung Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami

Penutup

 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar

 Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat

 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN

Penilaian Sikap: Observasi dalam proses pembelajaran;

Penilaian Pengetahuan : Tes lesan dan tes tulis bentuk uraian Penilaian Keterampilan: Praktik

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022

Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. TUMIAR NAPITUPULU, S.Pd.

(14)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAS Panglima Polem Rantauprapat

Mata Pelajaran : Matematika Wajib Kelas/Semester : XII / 1 (Ganjil)

KD : 3.1 dan 4.1

Pertemuan Ke- : 1

Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit Materi Pokok : Geometri Ruang

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

 Memahami konsep geometri ruang

 Mengidentifikasi fakta pada jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, dan titik ke bidang)

 Mendeskripsikan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis, dan titik ke bidang)

 Menentukan jarak dalam ruang (antartitik, titik ke garis, dan titik ke bidang)

 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan geometri ruang

 Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan geometri ruang

Media Alat/Bahan

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)

 Lembar penilaian

 LCD Proyektor/ Slide presentasi (ppt)

 Penggaris, spidol, papan tulis

 Laptop & infocus

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pendahuluan

Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional (PPK)

 Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi (yel-yel/ice breaking)

 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan

 Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran Kegiatan

Inti

KEGIATAN LITERASI

Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Memahami Konsep Geometri Ruang

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Memahami Konsep Geometri Ruang

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Memahami Konsep Geometri Ruang

COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)

Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan

CREATIVITY (KREATIVITAS)

Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Memahami Konsep Geometri Ruang Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal- hal yang belum dipahami

Penutup

 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar

 Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat

 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa C. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

 Penilaian Sikap : Lembar Pengamatan

 Penilaian Pengetahuan : LK Peserta Didik

 Penilaian Keterampilan : Kinerja & Observasi Diskusi

(15)

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022 Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. TUMIAR NAPITUPULU, S.Pd.

(16)

RENCANAPELAKSANAANPEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMAS PANGLIMA POLEM RANTAUPRAPAT Mata Pelajaran :Bahasa Indonesia

Kelas/Semester :X/1(Ganjil)

AlokasiWaktu :2 Minggu x 4JP @45 Menit Materi Pokok :Isi Pokok Laporan Hasil Observasi

A. TUJUANPEMBELAJARAN

Setelah mengikuti proses pembelajaran,peserta didik diharapkan dapat:

1. Mengidentifikasi teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan lisan dan tulis.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pendahuluan(15menit) Pertemuan Ke-1 Orientasi Penguatan Pendidikan Karakter,

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

Apersepsi Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,

Motivasi Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.

Pemberian Acuan

 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung, Pembagian kelompok belajar, Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti (150 Menit)

Orientasi Peserta Didik Kepada Masalah Literasi

Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada m a t e r i melalui pendekatan

 Melihat : (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca)

 Mengamati : (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)

 Membaca : (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), (Literasi)materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan materi

 Mendengar : pemberian materi oleh guru

 Menyimak : (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)

Mengorganisasikan Peserta Didik Critical Thinking (Berpikir Kritis):

 Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi ataupun gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar Membimbing Penyelidikan Individu Dan Kelompok

Collaboration (Kerja Sama):

 Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mempraktikan, mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang,dan saling bertukar informasi tentang materi

Mengembangkan Dan Menyajikan Hasil Karya Communication (Komunikasi):

 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentang materi dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan, Menganalisa & Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah

Creativity (Kreativitas):

 Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan tentang materi yang dipelajari

Penutup (15 menit)

 Peserta didik membuat kesimpulan dibantu dan dibimbing guru.

 Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan mengajukan pertanyaan atau tanggapan peserta didik dari kegiatan yang telah dilaksanakan sebagai bahan masukan untuk perbaikan langkah selanjutnya.

 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

 Menutup pelajaran dengan berdo’a dan salam C. PENILAIAN

Penilaian Sikap:Observasi selama kegiatan berlangsung Penilaian Pengetahuan

Penilaian Keterampilan

Mengetahui Rantauprapat, 20 Juni 2022

Kepala SMA Swasta panglima Polem Rantauprapat, Guru Mata Pelajaran,

SUMIATI, SS, S.Pd. ILLONA Br. SINULINGGA

(17)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA PPR

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : X/ Ganjil

Materi Pokok : Teks Interaksi Transaksional; Informasi Terkait Jati Diri dan Hubungan Keluarga Alokasi Waktu : 6 Minggu x 2 Jam Pelajaran @45 Menit

A. Kompetensi Inti

 KI-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),

bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.

 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

 KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan

pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator

3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi

transaksional lisan dan tulis yang

melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan pronoun: subjective, objective, possessive)

 Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

 Mengidentifikasi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks

 Memahami struktur teks ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

 Memahami unsur kebahasaan dari ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga 4.1 Menyusun teks interaksi transaksional lisan

dan tulis pendek dan sederhana yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait jati diri, dengan

memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

 Menyusun kalimat meminta infromasi terkait jati diri dan keluarga teman

 Menanggapi permintaan informasi terkait jati diri dan keluarganya

C. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:

• Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

• Mengidentifikasi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks

• Memahami struktur teks ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

• Memahami unsur kebahasaan dari ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

• Menyusun kalimat meminta infromasi terkait jati diri dan keluarga teman

• Menanggapi permintaan informasi terkait jati diri dan keluarganya D. Materi Pembelajaran

 Fungsi Sosial

Mengenalkan, menjalin hubungan interpersonal dengan teman dan guru

 Struktur Teks - Memulai

- Menanggapi (diharapkan/di luar dugaan)

 Unsur Kebahasaan

- Sebutan anggota keluarga inti dan yang lebih luas dan orang-orang dekat lainnya; hobi, kebiasaan - Verba: be, have, go, work, live (dalam simple present tense)

- Subjek Pronoun: I, You, We, They, He, She, It - Kata ganti possessive my, your, his, dsb.

- Kata tanya Who? Which? How? Dst.

- Nomina singular dan plural dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb.

- Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan

(18)

 Topik

Deskripsi diri sendiri sebagai bagian dari keluarga dan masyarakat yang dapat menumbuhkan perilaku yang termuat di KI

E. Metode Pembelajaran

1) Pendekatan : Saintifik

2) Model Pembelajaran : Discovery learning, Problem Based Learning (PBL) 3) Metode : Tanya jawab, wawancara, diskusi dan bermain peran F. Media Pembelajaran

1. Media

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)

 Lembar penilaian 2. Alat/Bahan

 Penggaris, spidol, papan tulis

 Laptop & infocus G. Sumber Belajar

 Buku Penunjang Kurikulum 2013 Mata Pelajaran Bahasa Inggris Kelas X, Kemendikbud, Revisi Tahun 2016,Buku Choices Pre-intermediate student”s book.

 Kamus Bahasa Inggris

 Pengalaman peserta didik dan guru H. Langkah-Langkah Pembelajaran

1. Pertemuan Ke-1 (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (10 Menit) Guru :

Orientasi

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi

● Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya

● Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

● Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

● Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

● Mengajukan pertanyaan Pemberian Acuan

● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

● Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung

● Pembagian kelompok belajar

● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 70 Menit ) Sintak Model

Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

Stimulation (stimullasi/

pemberian rangsangan)

KEGIATAN LITERASI

Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga dengan cara :

→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)

Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.

→ Mengamati

(19)

● Lembar kerja materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

● Pemberian contoh-contoh materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.

Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Menulis

Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Mendengar

Pemberian materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga oleh guru.

→ Menyimak

Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari informasi.

Problem statemen (pertanyaan/

identifikasi masalah)

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui

kegiatan belajar, contohnya :

→ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat.

Data collection (pengumpulan data)

KEGIATAN LITERASI

Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:

→ Mengamati obyek/kejadian

Mengamati dengan seksama materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks

Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sedang dipelajari.

→ Aktivitas

Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sedang dipelajari.

→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber

Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:

(20)

→ Mendiskusikan

Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket mengenai materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Mengumpulkan informasi

Mencatat semua informasi tentang materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang

Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan rasa percaya diri ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga sesuai dengan pemahamannya.

→ Saling tukar informasi tentang materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.

Data processing (pengolahan Data)

COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :

→ Berdiskusi tentang data dari Materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Mengolah informasi dari materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sudah dikumpulkan dari hasil

kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan- pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

Verification (pembuktian)

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal- soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization (menarik kesimpulan)

COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

(21)

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi ungakapan- ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.

→ Bertanya atas presentasi tentang materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa :

Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :

ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Menjawab pertanyaan tentang materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.

→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa

pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan

Kegiatan Penutup (10 Menit) Peserta didik :

● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang baru dilakukan.

● Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang baru diselesaikan.

● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.

Guru :

● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran ungakapan- ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas

● Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.

2. Pertemuan Ke-2 (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (10 Menit) Guru :

Orientasi

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

Aperpepsi

● Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya

● Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

● Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.

(22)

● Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :

perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung

● Mengajukan pertanyaan Pemberian Acuan

● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

● Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung

● Pembagian kelompok belajar

● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Kegiatan Inti ( 70 Menit ) Sintak Model

Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

Stimulation (stimullasi/

pemberian rangsangan)

KEGIATAN LITERASI

Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga dengan cara :

→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)

Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.

→ Mengamati

● Lembar kerja materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

● Pemberian contoh-contoh materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb

→ Membaca.

Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Menulis

Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait perbedaan cara

pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Mendengar

Pemberian materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga oleh guru.

→ Menyimak

Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi :

perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian, mencari informasi.

Problem statemen (pertanyaan/

identifikasi masalah)

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui

kegiatan belajar, contohnya :

→ Mengajukan pertanyaan tentang materi :

perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan

(23)

belajar sepanjang hayat.

Data collection (pengumpulan data)

KEGIATAN LITERASI

Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:

→ Mengamati obyek/kejadian

Mengamati dengan seksama materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.

→ Membaca sumber lain selain buku teks

Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan pemahaman tentang materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sedang dipelajari.

→ Aktivitas

Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sedang dipelajari.

→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber

Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada guru.

COLLABORATION (KERJASAMA)

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:

→ Mendiskusikan

Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku paket mengenai materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Mengumpulkan informasi

Mencatat semua informasi tentang materi perbedaan cara pengungkapan dari masing- masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

→ Mempresentasikan ulang

Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan materi dengan rasa percaya diri perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga sesuai dengan pemahamannya.

→ Saling tukar informasi tentang materi :

perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.

Data processing (pengolahan Data)

COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :

→ Berdiskusi tentang data dari Materi :

perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

(24)

→ Mengolah informasi dari materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.

→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi perbedaan cara

pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

Verification (pembuktian)

CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)

Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :

→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan tentang materi :

perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal- soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.

Generalization (menarik kesimpulan)

COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan

→ Menyampaikan hasil diskusi tentang materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.

→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi : perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan

meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.

→ Bertanya atas presentasi tentang materi perbedaan cara pengungkapan dari masing- masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.

CREATIVITY (KREATIVITAS)

→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa :

Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :

perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga

→ Menjawab pertanyaan tentang materi perbedaan cara pengungkapan dari masing- masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.

→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang akan selesai dipelajari

→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks dalam memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga berlangsung, guru mengamati

Referensi

Dokumen terkait

Penanggungjawab Anggaran Atasan Langsung

Tahap Observasi: Pada siklus I pertemuan kedua yang dilaksanakan pada tanggal 15 September 2017, diperoleh data dari aktivitas guru dan aktivitas peserta didik

Tugas guru Pendidikan Agama Islam sebagai pengelola pendidikan dan pengajaran hendaklah dapat merangsang kegiatan belajar mengajar yang sesuai dengan perubahan

Hasil dari kegiatan pengabdian masyarakat ini yaitu penyuluhan kesehatan yang diberikan kepada remaha terbukti efektif dalam meningkatkan pengetahuan dan

Hasil pengujian kadar lemak dari empat konsentrasi berbeda dengan minyak biji anggur sebagai bahan peminyak pada kulit ikan nila samak tersaji pada Tabel 2.. Nilai kadar

Dari pernyataan dapat kita lihat bahwa permainan menjadi kebutuhan dasar bagi anak untuk mengembangkan seluruh potensi, bakat dan minat anak karena dalam proses

Bagi perusahaan yang menjual barang dan jasa, dokumen ini diisi oleh fungsi kas dan berfungsi sebagai alat untuk menagih uang tunai dari bank yang menggunakan kartu

Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru berkaitan dengan materi Simpulan