• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA BISNIS DAN ANGGARAN BADAN LAYANAN UMUMM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA BISNIS DAN ANGGARAN BADAN LAYANAN UMUMM"

Copied!
191
0
0

Teks penuh

(1)REVISI HASIL PENELAAHAN. RENCANA BISNIS DAN ANGGARAN BADAN LAYANAN UMUM UNIVERSITAS NEGERI PADANG TAHUN ANGGARAN 2017. KEMENTERIANRISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS NEGERI PADANG 2016.

(2) DAFTAR ISI Halaman LEMBAR PERSETUJUAN ............................................................................................ i. KATA PENGANTAR .................................................................................................... ii. DAFTAR ISI................................................................................................................iii DAFTAR TABEL .......................................................................................................... v. RINGKASAN EKSEKUTIF............................................................................................. xiii. BABI PENDAHULUAN ....................................................................................... 1. A. Gambaran Umum ................................................................................. 1. B. Visi , Misi, dan Tujuan BLU UNP............................................................. 9. C. Program dan Kegiatan BLU .................................................................... 10. D. Budaya BLU ............................................................................................ 13. E.. Susunan Pejabat Pengelola Keuangan BLU dan Dewan Pengawas UNP........................................................................... BAB. 16. II KINERJA BLU UNP TAHUN 2016 DAN RBA TAHUN 2017 ................................................................................... 24. A. Gambaran Kondisi Satker PK-BLU........................................................... 24. 1. Kondisi Internal PK-BLU..................................................................... 24. 2. Kondisi Eksternal PK-BLU .................................................................. 34. 3. Asumsi Makro ................................................................................... 37. 4. Asumsi Mikro .................................................................................... 38. B. Pencapaian Kinerja & Target Kinerja BLU ............................................... 40. 1. Metode Pengukuran Kinerja ............................................................. 40. 2. Pencapaian Kinerja Dan Target Kinerja Satker BLU .......................... 40. a. Kinerja Layanan ............................................................................ 40. b. Kinerja Keuangan.......................................................................... 62. c. Kinerja Sumber Daya Manusia (SDM) .......................................... 66. d. Kinerja Sarana dan Prasarana....................................................... 67. e. Kinerja Kegiatan............................................................................ 71. C. Informasi lainnya yang perlu disampaikan ............................................. 80. iii.

(3) D. Besaran Renumerasi tahun 2017 ........................................................... BAB. E.Ambang Batas Belanja BLU........................................................................ 82. F.Perkiraan Maju Pendapatan dan Perkiraan Maju Belanja ........................ 83. III PENUTUP ...................................................................................... 139 A. Kesimpulan .................................................................................... 139 B. Hal lain yang Perlu Mendapat Perhatian....................................... 141. iv.

(4) DAFTAR TABEL Halaman 1.. Tabel 1 Asumsi makro RBA UNP........................................................ 35. 2.. Tabel 2 Asumsi Mikro RBA UNP......................................................... 36. 3.. Tabel 2.1 Jumlah Program Studi pada Universitas Negeri Padang Keadaan Tahun 2016......................................................... 4.. Tabel 2.2 Jumlah Mahasiswa UNP Menurut Jenjang Program Studi Tahun 2012 – 2016 ................................................... 5.. 40. Tabel 2.6 Jenis Beasiswa dan Jumlah Penerima Beasiswa Periode 2012 – 2016.......................................................... 9.. 40. Tabel 2.5 Rata-rata Lama Masa Penyelesaian Studi Mahasiswa Tahun 2012 – 2016 ............................................................ 8.. 39. Tabel 2.4 Rata-rata IPK lulusan UNP Menurut Fakultas Tahun 2012 – 2016 ....................................................................... 7.. 38. Tabel 2.3 Tingkat Keketatan Mahasiswa yang Diterima Tahun 2012 – 2016 (SBMPTN) ..................................................... 6.. 38. 42. Tabel 2.7 Daftar Nama Organisasi Kemahasiswaan, Jenis Kegiatan, dan Jumlah Keterlibatan Mahasiswa Tahun 2012 – 2016 ...................................................................... 43. 10. Tabel 2.8 Bentuk Kegiatan Kecakapan Hidup dan Jumlah Keterlibatan Mahasiswa Tahun 2016 ................................. 44. 11. Tbel 2.9 Jenis dan Jumlah Penghargaan yang Diperoleh Mahasiswa pada Tahun 2016 ............................................ 45. 12. Tabel 2.10 Penerimaan Mahasiswa Baru UNP Berdasarkan Jalur Masuk Tahun 2016/2017........................................... 46. 13. Tabel 2.11 Penerima Beasiswa Bidik Misi UNP Menurut Fakultas ..... 47. 14. Tabel 2.12 Realisasi Penerima Beasiswa Mahasiswa Universitas Negeri Padang ................................................................. 48. 15. Tabel 2.13 Realisasi Anggaran Beasiswa Mahasiswa Universita Negeri Padang Tahun 2016 ............................................. 49. 16. Tabel 2.14 Jumlah Wisudawan Tahun 2016 ....................................... 51. 17. Tabel 2.15 Komposisi Wisuda Berdasarkan Yudisium Tahun 2016.... 51. v.

(5) 18. Tabel 2.16 Nilai Yudisium Dengan Pujian (cumlaude) Menurut Fakultas Tahun 2016 ....................................................... 52. 19. Tabel 2.17 Sumber Dana Penelitian UNP Tahun 2016....................... 52. 20. Tabel 2.18 Kegiatan Penelitian di Universitas Negeri Padang ............ 55. 21. Tabel 2.19 Skema Penelitian Desentralisasi dan Kompetitif Nasional (2011 s/d 2016) ................................................. 55. 22. Tabel 2.20 Sumber Dana Pengabdian Pada Masyarakat UNP Tahun 2016...................................................................... 57. 23. Tabel 2.21 Keterlibatan Dosen Dalam Pengabdian Kepada Masyarakat Tahun 2014 – 2016....................................... 58. 24. Tabel 2.22 Sebaran Jumlah MoU dan MoA Teridentifikasi Per Tahun............................................................................... 60. 25. Tabel 2.23 Kerjasama Antara Universitas Negeri Padang dengan Perguruan Tinggi dan Instansi Pemerintah/Swasta Dalam dan Luar Negeri Keadaan Tahun 2016................. 61. 26. Tabel 2.24 Data Kerjasama Periode Tahun 2016 ............................... 61. 27. Tabel 2.25 Capaian Kinerja Anggaran Tahun 2016 UNP.................... 62. 28. Tabel 2.26 Neraca Universitas Negeri Padang per 31 Desember 2016 dan 2015 (Rupiah) .................................................. 63. 29. Tabel 2.27 Capaian Kinerja Anggaran PNBP BLU Tahun 2016 Universitas Negeri Padang .............................................. 64. 30. Tabel 2.28 Capaian Kinerja Anggaran Rupiah Murni APBN Tahun 2016 Universitas Negeri Padang .......................... 65. 31. Tabel 2.29 Daftar Sumber Dana Pinjam Luar Negeri dan Rupiah Murni Pendamping ........................................................... 65. 32. Tabel 2.30 Sumber Dana dan Realisasi Tahun 2016 Rupiah Murni dan PNBP .................................................. 66. 33. Tabel 2.31 Capaian Peningkatan kualitas SDM tahun 2016 ............... 66. 34. Tabel 2.32 Daftar Gedung Universitas Negeri Padang tahun 2016 .... 68. 35. Tabel 2.33 Daftar Laboratorium tahun 2016 ...................................... 71. 36. Tabel 2.34 Evaluasi dan Pengukuran Kinerja Kegiatan UNP 2016..... 72. vi.

(6) 37. Tabel II.E.1 Prakiraan Maju Pendapatan BLU .................................... 84. 38. Tabel II.E.2 Prakiraan Maju Belanja BLU ........................................... 85. 39. Tabel II.B.1 Rincian Pendapatan Per Unit Kerja ................................. 86. 40. Tabel II.B.2 Rincian Belanja Per unit Kerja Tahun 2017 ..................... 91. 41. Tabel II.B.3 Pengelolaan Dana Khusus ............................................. 121 42. Tabel II.B.4 Ikhtisar Target Pendapatan BLU Per Program dan Kegiatan TA 2017 .......................................................... 122 43. Tabel II.B.5 Ikhtisar Belanja Per Program dan Kegiatan Tahun 2016 ................................................................................ 123 44. Tabel II.B.6 Pendapatan dan Belanja Agregat Tahun 2016 ............... 130 45. Tabel II.B.7 Perhitungan Biaya Layanan Per Unit Kerja Tahun Anggaran 2017 ................................................... 131. vii.

(7) KATA PENGANTAR. Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala karunia dan bimbingan-Nya,sehingga Universitas Negeri Padang (UNP) mampu menyusun dokumen Rencana Bisnis danAnggaran (RBA) Tahun 2017. Dokumen RBA UNP2017 merupakan pedoman pelaksanaan rencana bisnis dan anggaran kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun anggaran berjalan dan mengacu pada pagu anggaran DIPA2017. Ditetapkannya UNP sebagai satuan kerja Pemerintah yang menerapkan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PK-BLU) secara penuh berdasarkan Surat Keputusan Menteri Keuangan RI Nomor 335/KMK.05/2015 tanggal 17 Februari 2015, maka UNP berkewajiban menyusun dokumen RBA pada tiap tahun anggaran. RBA merupakanpedoman untuk mengarahkan alokasi sumberdaya secara konsisten, efektif, efisien, dan menuju pada pencapaian kualitas pelayanan yang diharapkan. RBA UNP2017disusun berbasis misi kerja Kemenristekdikti,dan indikator kinerja. program. yang. tertuang. pada. Renstra. UNP2016-2020. adalah. (1). meningkatnyalayananpendidikan di bidangilmukependidikan, sains, teknologi, olahraga, danseni,. (2)meningkatnyakegiatanpenelitiandanmenyebarluaskanilmupengetahuan,. hasilpenelitian,. serta. model. pembelajaran. yang. inovatifpadatingkatnasionalmaupuninternasional,. (3). meningkatnyakegiatanpengabdiankepadamasyarakatsebagaiupayapenerapanilmukepend idikan,. sains,. teknologi,. olahraga,. meningkatnyatatakelolauniversitas(good. danseniuntukkemajuanbangsa, university. (5)meningkatnyakerjasamalokal,. nasional,. (4). governance), daninternasional,. (6)meningkatnyakegiatanutukmendukungkebijakandalamrangkamenujuuniversitasbertara finternasional. Dokumen RBA PK-BLU UNPTahun 2017 ini. diharapkan menjadi acuanbagi. segenap unsur di UNPdalam melaksanakan program dan kegiatan untuk mewujudkan visi dan misi UNP.Semoga dokumen RBA PK-BLU UNPini menjadi pedoman dalam pelaksanaan program dan kegiatan di tahun anggaran 2017. Padang, Januari 2017 Rektor. Prof. Ganefri, Ph.D NIP. 196312171989031003. ii.

(8) iii.

(9) RINGKASAN EKSEKUTIF. Visi Universitas Negeri Padang (UNP) Tahun 2020 adalah menjadi universitas unggul di kawasan Asia Tenggara di bidang ilmu kependidikan, ilmu pengetahuan, teknologi, olahraga, dan seni pada tahun 2020 berdasarkan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa. Seiring dengan tuntutan perkembangan pendidikan tinggi, sejak mulai berdirinya IKIP hingga sekarang menjadi UNP, berbagai dinamika perkembangan insitusi dalam kiprah pendidikan dan kependidikan sudah ditorehkan oleh UNP. Begitu juga dengan pengelolaan keuangan, sejak tanggal 17 Februari 2015 UNP berubah status pengelolaannya dari satker biasa menjadi satker dengan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PK-BLU). Tujuan dari perubahan ini adalah untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dalam rangka memajukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa dengan memberikan fleksibilitas dalam pengelolaan keuangan berdasarkan prinsip ekonomi dan produktivitas, dan penerapan praktik bisnis yang sehat. Akuntabilitas kinerja pada dasarnya merupakan bentuk pertanggungjawaban instansi pemerintah sebagai public service kepada seluruh stakeholders.UNP sebagai instansi pemerintah memiliki kewajiban untuk mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugas-tugas pokok dan fungsinya setiap tahun anggaran. Untuk mencapai target kinerja, ada empat aspek yang menjadi sasaran utama, yaitu aspek pelayanan, aspek keuangan, aspek sumber daya manusia, dan aspek sarana dan prasarana. Aspek pelayanan mengukur kinerja dari tri dharma perguruan tinggi yang terdiri dari aspek pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Faktor-faktor yang ikut mempengaruhi terhadap pencapaian kinerja terdiri atas faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal BLU yang secara langsung maupun tidak langsung mempengaruhi keberhasilan pencapaian tujuan yang terdiri atas pelayanan, keuangan, sumber daya manusia, dan sarana prasarana. Faktor eksternal merupakan kondisi di luar BLU yang secara langsung maupun tidak langsung mempengaruhi keberhasilan BLU dalam mencapai tujuannya. Faktor ini terdiri atas: peraturan perundang-undangan, kebijakan pemerintah, keadaan persaingan, keadaan perekonomian makro, perkembangan sosial budaya, dan perkembangan teknologi.. viii.

(10) Untuk mencapai kinerja di tahun 2016, total belanja UNP semula Rp. 641.790.474.000. pada. tahun 2015, menjadi Rp. 713.498.568.000 pada tahun 2016.. Jumlah tersebut bersumber dari Rupiah Murni (RM) semula Rp. 245.229.791.000, menjadi Rp. 217.856.648.000,- Sedangkan penerimaan dari PNBP tahun 2015 sebesar Rp. 164.986.767.000, dan berdasarkan estimasi Kementerian Keuangan penerimaan tersebut pada tahun 2016 tetap sebesar Rp. 164.986.767.000,. dari hibah atau pinjaman. Rp.. 190.181.882.000,- menjadi Rp. 291.015.153.000,- dan Rupiah Murni Pendamping (RMP) dari Rp. 41.392.036.000. menjadi Rp. 39.640.000.000,- Atas dasar realisasi penerimaan dan pengeluaran tahun 2015, maka untuk tahun 2016 UNP menetapkan nilai ambang batas pengeluaran sebesar 10%. Rencana Bisnis dan Anggaran BLU UNP2017 disusun berdasar program prioritas Rektor meliputi Bidang: Pendidikan, Penelitian, Kemahasiswaan, Pengabdian pada masyarakat, Tata kelola, Pengembangan dan Kerjasama. Bidang prioritas tersebut akan dicapai melalui Program prioritas dan indikator kinerja program dengan strategi, kebijakan, program, dan kegiatan serta asumsi-asumsi yang mendasarinya baik asumsi makro maupun mikro. Untuk meningkatkan kepercayaan publik nasional dan internasional dilaksanakan melalui bidang pengembangan dan kerjasama melalui program strategis dengan menjalin kerja sama yang efektif dengan berbagai lembaga dalam dan luar negeri dalam rangka menuju universitas bertaraf internasional. Penyusunan RBA tahun 2017 didasarkan pada strategi, kebijakan, program, dan kegiatan serta asumsi-asumsi yang mendasarinya baik asumsi makro maupun mikro. Asumsi makro tahun 2016 yang dijadikan dasar antara lain: tingkat inflasi berkisar 3,5%4,5%, tingkat suku bunga SBI satu bulan 6,0%-6,5%, nilai tukar rupiah terhadap US$ kisaran Rp. 13.700.- Rp.14.200,- pertumbuhan ekonomi indonesia rata-rata 5%-5,8%. Asumsi mikro yang dijadikan dasar terdiri atas: kebijakan akuntansi sesuai dengan standar akuntansi keuangan menurut : PP Nomor 24 Tahun 2005 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan dan PMK RI Nomor. 59/PMK.06/2005 tentang. Sistem. Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat, subsidi yang masih diterima dari pemerintah dalam bentuk APBN (Pembiayaan Rutin dan Sarana-prasarana), asumsi tarif berupa SPP/UKT S1: Rp. 500.000 – Rp. 4.700.000,- S2. Rp. 6.000.000 – Rp.8.000.000;. ix.

(11) S3. Rp. 9.500.000 – Rp. 12.000.000,- serata tarif pelayanan lainnya sesuai dengan lampiran, asumsi volume pelayanan jumlah mahasiswa 36.000 orang dan pelayanan lainnya meningkat rata-rata 20%, UNP juga akan melakukan pembukaan prodi baru 5 buah dan pelayanan umum bertambah 6 jenis pelayanan, diasumsikan pendapatan PNBP Non mahasiswa tahun 2017 sebesar Rp. 14.000.000.000,-. x.

(12) BAB I PENDAHULUAN. A.. Gambaran Umum Universitas Negeri Padang (UNP) merupakanuniversitas hasil kebijakan perluasan mandat. (wider mandate) Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP Padang). Pada sejarah awalnya UNP berbentuk sebuah perguruan tinggi bernama Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG). Sejak didirikan pada tanggal 1 September 1954, UNP telah mengalami banyak perubahan. Dalam sejarah perkembangannya, perubahan-perubahan yang terjadi meliputi bukan saja nama dan tempat kedudukannya, tetapi juga status serta program-program pendidikan yang dikembangkannya, sesuai dengan kebijakan untuk memenuhi tuntutan perkembangan pendidikan di tanah air. Perubahan ini dapat diklasifikasikan dalam lima periode, yaitu periode PTPG Batusangkar, periode FKIP Universitas Andalas Bukittinggi di Batusangkar, periode FKIP Universitas Andalas Padang, periode IKIP Jakarta Cabang Padang, periode IKIP Padang dan periode UNP. 1. Periode PTPG Batusangkar (1954 - 1956) PTPG Batusangkar mulai berdiri dengan enam jurusan, yaitu Jurusan Bahasa Indonesia, Jurusan Sejarah, Jurusan Bahasa Inggris, Jurusan Ekonomi, Jurusan Ilmu Pasti, dan Jurusan Biologi. Tetapi, banyak mahasiswa angkatan pertama pindah ke PTPG Bandung dan ke PTPG Malang karena perkuliahan belum berjalan menurut semestinya. Akibatnya, sedikit sekali mahasiswa yang bertahan. Karena itu, jurusan yang semula berjumlah enam berkurang menjadi empat jurusan yang masih ada mahasiswanya, yakni Jurusan Bahasa Indonesia, Jurusan Sejarah, Jurusan Ekonomi. dan Jurusan Matematika. Namun, pada tahun 1955 dibuka lagi sebuah jurusan baru yaitu Jurusan Hukum yang kemudian tercatat sebagai jurusan yang pertama menghasilkan sarjana pendidikan pada tahun 1964. 2. Periode FKIP Unand Bukittinggi di Batusangkar (1956 - 1958) Pada tahun 1956 PTPG di seluruh Indonesia diintegrasikan ke universitas setempat. Walaupun pengintegrasian itu merupakan perubahan status, bagi PTPG Batusangkar yang diintegrasikan ke dalam Universitas Andalas Bukittinggi, kebijakan itu hampir tidak mempengaruhi program-program sebelumnya. Pergolakan daerah yang terjadi waktu itu menyebabkan sedikit kemacetan dalam pelaksanaan program perkuliahan selama satu tahun, yaitu selama tahun 1957 sampai awal 1958. 3. Periode FKIP Unand Padang (1958 - 1964) Setelah mengalami kemacetan hingga awal 1958, FKIP Unand diaktifkan kembali pada tanggal 10 Juni 1958 dan pada tanggal 1 September dalam tahun yang sama kedudukannya dipindahkan dari. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 1.

(13) Batusangkar ke Padang. Barulah sesudah tahun 1958 FKIP Unand berkembang lebih mantap. Pada tahun 1961, semua kursus B1 di seluruh Sumatra Barat diintegrasikan ke dalam FKIP, yaitu kursuskursus B1 Bahasa Inggris dan Kursus B1 Sejarah di Bukittinggi dan Kursus B1 Bahasa Indonesia, Ilmu Pasti, Perniagaan, dan Pendidikan Jasmani di Padang. Perkembangan seterusnya terjadi dengan dibukanya beberapa jurusan yang baru, yaitu Jurusan Pembimbing Pendidikan, Jurusan Ilmu Hayat, Jurusan Pendidikan Sosial, dan Jurusan Seni Rupa. Hampir semua jurusan baru mengembangkan program Sarjana Muda. Pada periode ini baru jurusan Civics/Hukum dan Jurusan Ekonomi/ Koperasi yang telah merintis pengembangan program Sarjana. 4. Periode IKIP Jakarta Cabang Padang (1964 - 1965) Pada tahun 1964, FKIP Unand Padang terlepas dari Universitas Andalas dan menjadi IKIP Jakarta Cabang Padang. Dengan mengorganisasikan jurusan-jurusan yang ada, muncullah empat fakultas, yaitu Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP), Fakultas Keguruan Ilmu Eksakta (FKIE), Fakultas Keguruan Pengetahuan Sosial (FKPS), dan Fakultas Keguruan Sastra Seni (FKSS). Pada periode ini, Jurusan Pendidikan Jasmani FKIP yang pada mulanya adalah B1 Pendidikan Jasmani Padang berubah status menjadi Sekolah Tinggi Olah Raga (STO) Jakarta Cabang Padang, di bawah Departemen Olah Raga. Periode ini merupakan masa peralihan sebelum IKIP Padang berdiri sendiri. Pada akhir tahun 1964 dibentuk sebuah fakultas baru, yaitu Fakultas Keguruan Teknik (FKT), dari lembaga berstatus swasta yang dibina oleh Yayasan Pembangunan dan Kesejahteraan IKIP Padang. Dengan demikian, IKIP Jakarta Cabang Padang mem-punyai lima fakultas sehingga memenuhi syarat untuk mendapatkan status sebagai IKIP yang berdiri sendiri. 5. Periode IKIP Padang sebagai lembaga yang berdiri sendiri (1965-1999) Terhitung mulai tanggal 7 Agustus 1965, dengan Keputusan Menteri Pendidikan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan (PTIP) Nomor 351/1965, IKIP Padang berstatus sebagai IKIP yang berdiri sendiri. Institut ini terdiri dari lima fakultas yang mempunyai 14 jurusan, yaitu (a) FIP dengan Jurusan Ilmu Mendidik dan Jurusan Pendidikan Sosial, (b) FKPS dengan Jurusan Sejarah/ Antropologi, Jurusan Ekonomi/Koperasi, dan Jurusan Civics/Hukum, (c) FKIE dengan Jurusan Ilmu Pasti, Jurusan Ilmu Hayat, Jurusan Ilmu Alam, dan Jurusan Ilmu Kimia (d) FKSS dengan Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia, Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris, dan Jurusan Seni Rupa, dan (e) FKT dengan Jurusan Mesin, Jurusan Sipil, dan Jurusan Arsitektur. Pada bulan Mei 1966, seluruh kegiatan IKIP Padang dipindahkan ke Air Tawar. Semenjak itulah setahap demi setahap institut ini mulai membangun kampusnya, dan mengembangkan programprogram yang lebih luas sehingga pada tahun 1969 terdapat 21 jurusan dalam lima fakultas. Sejak tahun pertama Pembangunan Lima Tahun (PELITA) I, IKIP Padang berkembang semakin pesat. Pada tahun 1970, IKIP Padang mempunyai Sekolah Laboratorium yang terdiri atas SMA dan STM. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 2.

(14) Laboratorium. Dua tahun kemudian, 1 Januari 1972 Sekolah Laboratorium dilengkapi dengan Taman Kanak-kanak, Sekolah Dasar, dan SMP. Pada tahun yang sama, IKIP Padang diserahi tanggung jawab untuk melaksanakan Proyek Perintis Sekolah Pembangunan. Mulai tahun akademik 1975 pembaharuan dalam bidang pengembangan program mulai dirintis dengan pemakaian sistem kredit semester (sks) yang pada tahun 1979 dilaksanakan di semua perguruan tinggi di seluruh Indonesia sesuai dengan keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan. Tahun berikutnya, tahun 1976 dan 1977 dibuka program tanpa gelar sebagai jawaban dari meningkatnya permintaan guru-guru sekolah menengah. Program tanpa gelar atau program sertifikat ini dikenal dengan nama Pendidikan Guru Sekolah Lanjutan Pertama (PGSLP), dengan jurusanjurusan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), Matematika, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris. Tahun 1977 program sertifikat ini dimekarkan dengan membuka bidang studi baru, yaitu Bimbingan dan Penyuluhan, Keterampilan Jasa, serta Keterampilan Kerajinan. Sementara itu, pada tahun yang sama, dibuka pula program sertifikat lain bernama Pendidikan Guru Sekolah Lanjutan Atas (PGSLA) dengan bidang studi Biologi, Fisika, Kimia, Matematika, Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Kedua jenis program sertifikat ini berlangsung sampai tahun 1978. Dengan pengintegrasian Sekolah Tinggi Olahraga (STO) tahun 1977, IKIP Padang menambah sebuah fakultas baru, yaitu Fakultas Keguruan Ilmu Keolahragaan (FKIK) dengan jurusan-jurusan Pembina Olah Raga, Pemasalan dan Rekreasi, dan Olah Raga dan Kesehatan. Dengan demikian, IKIP Padang telah mempunyai enam fakultas. Pada tahun 1979 IKIP Padang membuka program S0, S1 dan Akta Mengajar I, II, III dan IV. Program S0 terdiri dari Program D1, DII dan DIII yang khusus menghasilkan guru SLTP dan SLTA. Dengan Keputusan Mendikbud tanggal 14 Maret 1983, ditetapkan nama-nama fakultas dalam IKIP secara nasional, yakni Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP), Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni (FPBS), Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FPMIPA), Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (FPIPS), Fakultas Pendidikan Olah Raga Kesehatan (FPOK), dan Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (FPTK). Pada tahun 1990, sesuai kebijakan Mendikbud Republik Indonesia bahwa pelaksanaan program LPTK di bawah satu atap maka Sekolah Pendidikan Guru (SPG) dan Sekolah Guru Olahraga (SGO) di Sumatera Barat (Bukittinggi dan Padang) diintegrasikan ke IKIP Padang menjadi Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Guru Kelas dan Jurusan PGSD Pendidikan Jasmani (Penjas). Hal ini dilakukan dalam rangka meningkatkan kwalitas guru Sekolah Dasar. Demikian pula pada tahun 1994, Sekolah Guru Pendidikan Luar Biasa (SGPLB) Bandar Buat Padang juga diintegrasikan ke IKIP Padang menjadi jurusan Pendidikan Luar Biasa (PLB) di FIP IKIP Padang. Program Pascasarjana (PPs) IKIP Padang telah dirintis sejak tahun 1981 dengan nama Kegiatan Pengumpulan Kredit (KPK) di bawah binaan Fakultas Pascasarjana IKIP Jakarta dengan program studi Administrasi Pendidikan. Status KPK ditingkatkan menjadi program studi yang berdiri sendiri. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 3.

(15) dengan SK Dirjen Dikti No. 517/Dikti/Kep/1992 tanggal 31 Desember 1992. Pada tahun akademik 1994/1995 Program Studi Administrasi Pendidikan dikelompokkan menjadi beberapa konsentrasi, yaitu Manajemen Pendidikan, Bimbingan dan Konseling, Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, dan Pendidikan Bahasa. Pada tahun 1996/1997 dibuka lagi dua konsentrasi, yaitu Teknologi Pendidikan dan Manajemen Lingkungan. Pada tahun 1997/1998 beberapa konsentrasi telah berstatus menjadi Program Studi. 6. Periode Universitas Negeri Padang (1999 sampai dengan sekarang) Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 093 Tahun 1999 tentang penugasan perluasan mandat (wider mandate) Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP Padang) menjadi Universitas Negeri Padang (selanjutnya disingkat UNP) memberikan tugas baru untuk menyelenggarakan tridarma perguruan tinggi dalam spektrum yang lebih luas di bidang ilmu non-kependidikan di samping pengembangan pendidikan tenaga kependidikan yang tetap menjadi tugas utama UNP. Dengan singkat dapat dinyatakan bahwa tugas baru itu meliputi pengembangan pendidikan tenaga non-kependidikan. Seiring dengan perluasan mandat tersebut, UU Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional juga memberikan amanat secara umum bahwa perguruan tinggi dapat menyelenggarakan program-program pendidikan akademik, profesi, dan vokasi. Salah satu upaya yang terkait dengan pengembangan kelembagaan adalah berkembangnya Jurusan Pendidikan Ekonomi Fakultas Ilmu-ilmu Sosial menjadi Fakultas Ekonomi dengan sembilan program studi yaitu Magister Manajemen (MM), Magister Ilmu Ekonomi, Magister Pendidikan Ekonomi, Program Studi S1 (Pendidikan Ekonomi, Ekonomi Pembangunan, Manajemen, Akuntansi), program Studi D3 (Akuntansi dan Manajemen Perdagangan). Perkembangan ini menjadikan UNP memiliki 7 Fakultas dan 1 Program Pascasarjana. Di samping itu melalui SK Rektor No. 44/UN35/KP/2012 tentang Penyelenggaraan Program Studi S2 dan S3 di UNP, diberikan kesempatan kepada Fakultas dan Program Studi untuk mengembangkan pendidikan Pascasarjana yang bersifat monodisiplin dan oligodisiplin di fakultas masing-masing tanpa harus bergabung dengan Program Pascasarjana UNP yang membina program multidisiplin. Sejauh ini Fakultas Ilmu Pendidikan, Fakultas Ekonomi, Fakultas Teknik dan Fakultas Ilmu Sosial telah meresepon ini dengan baik. Meskipun demikian, Program Pascasarjana UNP tetap memiliki tanggungjawab di bidang penjaminan mutu (quality assurance) penyelenggaraan program pascasarjana. Pengembangan kelembagaan juga ditandai dengan dialihkannya pengelolaan Sekolah Pembangunan dari Yayasan KORPRI menjadi Sekolah Laboratorium Universitas Negeri Padang. Sekolah ini terdiri dari Pendidikan Usia Dini (PAUD), Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), dan Sekolah Menengah Atas (SMA). Pembukaan program Pendidikan Profesi Konselor (tahun 1999) mengawali penyelenggaraan program pendidikan profesi di UNP, bahkan sebagai program perdana dalam bidang kependidikan di. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 4.

(16) tanah air Indonesia. Di samping itu, penyelenggaraan dan pembukaan program-program baru diploma (jenjang D3 sampai D4) kependidikan dan non-kependidikan melengkapi realisasi perluasan mandat yang dimaksudkan itu. Program non-kependidikan Strata 1 yang dibuka tahun 2010 adalah Desain Komunikasi Visual, Geografi, dan Teknik Pertambangan sebagai pemenuhan kebutuhan masyarakat saat ini. Perluasan program pendidikan akademik dilaksanakan dengan dibukanya program Doktor (S3) Ilmu Pendidikan pada tahun 2001. Pada tahun 2013 yang lalu, Fakultas Teknik juga telah mendapatkan izin untuk menyelenggarakan program Doktor bidang Pendidikan Kejuruan. Perkembangan ini melengkapi program-program akademik S1 dan S2 yang sudah ada, termasuk program Magister Manajemen, Magister Ilmu Ekonomi, dan Magister Pendidikan Ekonomi yang diselenggarakan di Fakultas Ekonomi. Pada tahun 2012-2013UNP telah mengembangkan program studinya dengan Prodi S2 Pendidikan Geografi, Pendidikan Olah Raga, S3 Pendidikan Teknik Kejuruan, S2 Ilmu Administrasi Negara, S1 Pendidikan Bahasa Jepang, Magister Pendidikan Ekonomi, S2 Pendidikan Matematika, Pendidikan Fisika dan Pendidikan Kimia, S2 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, dan S2 Pendidikan Bahasa Inggris. Baru-baru ini telah dibuka program studi S2 Magister Administrasi Publik (MAP) di Fakultas Ilmu Sosial. Di samping program studi yang disebutkan di atas UNP juga menjadi salah satu LPTK yang ditunjuk untuk melaksanakan program pengembangan pendidikan dan keguruan di tanah air melalui Program Pengakuan Kerja dan Hasil Belajar (PPKHB), Pendidikan Profesi Guru Terintegrasi (PPGT), Program Pendidikan Profesi Guru Sarjana Mengajar di Daerah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar (SM3T) di NAD, NTT, dan Kalimantan Barat. Perluasan dan pengembangan program berarti juga memperluas akses pendidikan. Hal ini menuntut ketersediaan sarana prasarana berupa gedung pendidikan, laboratorium, peralatan, dan mesin, serta fasilitas pendidikan yang memadai untuk terselenggaranya pendidikan dan pembelajaran yang bermutu. Sebagian sarana dan prasarana fisik yang rusak akibat gempa bumi 7,6 SR pada tanggal 30 September 2009 sudah siap diperbaiki dan sebagian lagi perlu untuk direkonstruksi dan direhabilitasi kembali. Pada saat itu, sebagian besar gedung pendidikan, laboratorium, dan fasilitas pendidikan di UNP mengalami rusak berat. Pembangunan kembali kampus modern dengan fasilitas pendidikan yang memadai sesuai dengan master plan pembangunan kampus UNP untuk tumbuh dan berkembang menuju keunggulan sangat memerlukan dukungan dana yang besar. Dukungan ini telah didapatkan dari Islamic Development Bank (IDB) dan tahun 2011 dinyatakan sebagai awal dimulainya Proyek Rekonstruksi dan Peningkatan UNP (Project of Reconstruction and Upgrading of State University of Padang). Proyek ini sedang dalam tahapan penyelesaian pembangunan. Berdasarkan keputusan Menteri Keuangan Nomor 335/KMK.05/2015 tanggal 17 Februari 2015 UNP ditetapkan sebagai instansi pemerintah yang menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 5.

(17) Umum (PK-BLU). Sebagai perguruan tinggi BLU, UNP berbenah dengan menyiapkan rencana bisnis anggaran untuk mengantisipasi tantangan persaingan dalam negeri maupun global untuk menunjukkan eksistensinya. Perubahan status menjadi BLU membuat para pengelola dan seluruh civitas akademika UNP harus mengubah wawasannya untuk menaikkan kualitas pelayanan akademik dan kegiatan lainnya yang masih terkait dengan bisnis inti UNP, khususnya dalam rangka memperoleh dana untuk operasional dan pengembangan UNP. 7. Kegiatan Utama Satker BLU UNP Berdasarkan Peraturan Menteri, Riset, Teknologi dan Pendidikan TinggiNomor. 10 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Negeri Padang, dinyatakan bahwa Universitas Negeri Padang. yang. selanjutnya. disebut. UNP. adalah. perguruan. tinggi. yang. diselenggarakan. KementerianRiset dan Teknologi dan Pendidikan TinggiRepublik Indonesia yang berada di bawah dan bertanggung jawab langsung kepada Menteri Riset dan Teknologi dan Pendidikan Tinggi. Kegiatan utama UNP sebagai Lembaga Pendidikan dan Tenaga Kependidikan (LPTK) adalah Pengembangan Ilmu Kependidikan yang dapat menghasilkan tenaga pendidik dan kependidikan yang profesional. Oleh sebab itu seluruh program studi dan kegiatan akademik yang dilaksanakan diarahkan untuk mendukung terlaksananya kegiatan utama tersebut. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana tersebut di atas, UNP Padang menyelenggarakan fungsi sebagai berikut: 1. Melaksanakan dan mengembangkan pendidikan tinggi. 2. Melaksanakan penelitian dalam rangka mengembangkan ilmu pengetahuan, ilmu kependidikan, teknologi, olahraga, dan seni. 3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat. 4. Melaksanakan pembinaan sivitas akademika dan hubungannya dengan lingkungan. 5. Melaksanakan kegiatan layanan administratif. Kegiatan Utama dalam mencapai cita cita UNP menjadi unggul, dalam mencapai keunggulandikawasanAsiaTenggaradiupayakandengan melakukanpeningkatanjumlahkelasinternasional,peningkatan jumlah mahasiswa asing,peningkatan jumlahpenelitianinternasional,peningkatan HAKIdanpeningkatankerjasamadenganpenelitiankerjasamadenganPTluar negeridiTahun2020.Kondisiinitelahditunjukansecarahistorikalpadamasa UNPsebagaiIKIPPadangsebagaisalahsatuLPTKyangsudahberpengalaman sejaktahun1954menghasilkanPendidikdanTenagaKependidikan Indonesia,yangalumninyatersebardariSabang sampaikenegaratetanggaMalaysia.. di. sampaiMerauke,. bahkan. Sehubungandenganitu,keunggulan. UniversitasNegeriPadangyangdimaksuddalamvisitersebutdiperioritaskan. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 6.

(18) dibidangilmukependidikanyangdidukungolehilmupengetahuan,teknologi,olahraga,danseni.Keunggul anUNPdikawasanAsiaTenggaraTahun2020,. ditopang. olehhistorisIKIPPadangsebagaisalahsatuLPTKyangdiakuidan. diberikepercayaan. olehMenteriPendidikanMalaysiaTahun1980anuntuk. mendidikcalon-. calonpendidikdantenagakependidikan. denganBeasiswa. KerajaanMalaysia.DewasainialumniIKIPPadangyangberasaldariMalaysia tersebuttelahbertugasdisekolah-sekolah bahkansalahsatuuniversitasdi Malaysia. Kepercayaan KerajaanMalaysiatersebut, sampaihariinimasihberlanjut, dengankegiatan: a.. Wokshopguru-guruBimbinganKonselingserantauIndonesia-Malaysia,yang dilaksanakandiUNPtanggal21sampai22 Mei 2015.. b.. Permintaan Negara Bagian Negeri Sembilan untuk pengabdian kepada masyarakatdengan program. baktisiswa. nusantarabersamaantaraUNP. denganInstitutPendidikan. GuruKampusTeknik(IPG)NilaiNegeri Sembilan,yangdilaksanakantanggal21hingga26Mei2015 c. SeminarbersamaantaraUNPdenganInstitutPendidikanGuru(IPG)Kampus KhasCherasKualalumpur,yangdilaksanakantanggal2 sampai4Oktober 2012dan. tanggal22sampai24Mei2014,yangmempublikasikankarya. ilmiah. dosenUNPyangdidokumentasikandalambentukproseding. d.. SeminarbersamaUNPdanUniversitiIslamMalaysia(USIM)tentangseminar silangbudaya,dilaksanakantanggal5Oktober2012,pertunjukansenibudaya bersamaUNPdanUSIM,seminarbersamamahasiswaUSIMdanUNP,yang telahmempublikasikankaryailmiahdosendan mahasiswaUNP.. e.. KuliahdanPraktikalMahasiswaBimbinganKonselingUniversitiSainsIslam Malaysia(USIM)diUNP,yangdilaksanakan oleh. pemberian. sijil. diFIPUNPsetiaptahunan, penghargaan. dari. ditunjukan. Dekan. Fakulti. KepemimpinandanKepengurusanUniveristiSainsIslamMalaysia(USIM). f.. Kerjasama. penelitianantaraUniverisitiSainsIslamMalaysia(USIM)dengan. NegeriPadang,yangdimulaitanggal30Juni2015.Penelitian. Universitas. Penangulangan. tindakankekerasanremajamelaluilayanankonselingserta penelitiankampungMizan,yangmulaidilaksanakanJuli2016. g. LokakaryabersamaUNPdanSekolahBertarafInternasionalAngkatanBelia Malaysia(ABIM)yangdilaksanakantanggal4Oktober2012. h.. SeminarbersamaJabatanPengkhitmatan. Awam(JPA)denganUNP,dengan. temaPeranpsikologidalamPembangunanNegara,yangdilaksanakantanggal. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 7.

(19) 28Februari2011diPutrajayaMalaysia,telahmempublikasikankaryailmiah dosenUNPyangdidokumentasikandalamproseding. i.. SeminarbersamaAsosiasiBimbingandanKonselingIndonesia(ABKIN), NegeriPadangdanPersatuan. Konseling. antarbangsaKaunseling. Universitas. Malaysia,dalamacara. persidangan. MalaysiaIndonesiaKe2,yang. dilaksanakan. tanggal14sampai16November2012,telahmempublikasikan karyailmiahdosenUNPyangdidokumentasikandalamproseding. j.. SeminarinternasionaldengankerjasamaPGSDFIPUNPdenganKementeriam PelajarMalaysiadanSekolah. Rendah. BestariZainab. IINo2Klantan. dilaksanakan. tanggal9sampai12Desember2012,telahmempublikasikan karyailmiahdosenUNPyangdidokumentasikandalamproseding. h. Beberapaperguruantinggi,sepertiUPSI,UTM,UPM,danUSIMmemintanara sumberuntukeditorjurnal,penilailuargurubesar,peningkatan. kulifikasi. dosendarimagistermenjadidoktoryangtelahdilaksanakansejak2011sampai sekarang,ditunjukandengansuratjemputandariuniversitasdi Malaysia. i.KerjasamaPersatuanKonselingInternasional. Malaysia(Perkama)dengan. UniversitasNegeriPadangdalampengembanganprofesikonseling,hal. ini. UNPsebagaisalahsatuuniversitasjejaringan. ditunjukan. diantarauniveristas. AseanlainnyadalamjurnalperkamaedisiJuli2016. j.. Pelaksanaanprogram. Dualdegree. atas. kerjasamaFakultasEkonomi. UNP. denganCollegeofBusiness (COB)Universiti UtaraMalaysiadankerjasama pendidikanlainnya.. KeunggulandikawasanASEANjugadimaksudkan implementasiMasyarakat. untukmengantisipasi. EkonomiASEAN(MEA)sejakDesember2015.. IndikatorUngguldiAsiaTenggarayangditetapkansebagaiberikut: a.. ProdiyangdikembangankandiUNPlebihbanyakbidangkependidikan,. karenasebanyak. 61,53%(48buah)programstudiadalahdibidang kependidikan. b. JumlahGuruBesarUNP;sebanyak75%(42orang)dariGuruBesarUNP adalahdibidangkependidikan. c.. Sarana-prasarana. penunjang. bidang. kependidikan. yang. dikembangkan. berupasekolahlabor(lab-school),labormicroteaching,laborpembelajaran disetiapprodikependidikan. d. Kerjasamayangdijalin,sebanyak59,46%adalahdibidangkependidikan. e.. Kemampuan. bahasa. inggris. mahasiswa. meningkat,. seluruh. mahasiswa. mampuberkomunikasiaktifdalambahasainggris.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 8.

(20) f.. Penelitian. dan. publikasi. karya. ilmiah. dosen. banyak. diarahkan. pada. penelitiankependidikandanpembelajaran. g.. Kerjasama penelitian dengan universitas luar negeri diarahkan kepada kependidikan. PerwujudanUNPsebagaisalahsatuuniversitasungguldikawasanAsia. TenggarapadaTahun2020dicapai denganmenggunakanstrategiberikut: a. mengembangkan pendidikan dan pengajaran menuju ke arah kelas internasional, b. meningkatkan kemampuan dan penggunaan bahasa asing dalam proses pembelajaran,dan c. mempersiapkanakreditasiinternasionalkelembagaan. Perluasan. danpeningkatanstatusdanmutudenganbasismenujusalahsatu. universitasberkelasdunia pengajaran,penelitiandanpengabdian peningkatankemampuandanpenggunaan. dilakukandenganpengembanganaspekpendidikandan kepadamasyarakat,. Untukitu,dilakukan. bahasaasing,terutamaBahasaInggris. dantidaktertutupkemampuanuntukmenguasaibahasaasinglainnyadalamproses pembelajaran.Seiringdenganitu,UNPseyogyanyajugaberusahauntukmelakukan berbagaiprogramuntukmempersiapkandirimendapatkanakreditasiinternasional. Disampingakreditasiprogramstudidanlembagayangdilakukanoleh melaluiKementerian. Pemerintah. PendidikanNasional,UNPharusmulaimembukaaksesdan. reputasisecararegionaldaninternasional. B. Visi, Misi, dan Tujuan BLU UNP Visi UNP adalah Menjadi salah satu universitas unggul di kawasan Asia Tenggara di bidang ilmu kependidikan, ilmu pengetahuan, teknologi, olahraga, dan senipada tahun 2020 berdasarkan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa. Berdasarkan visi di atas, maka dikembangkan misi UNP sebagai berikut: (1) Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas di bidang ilmu kependidikan, sains, teknologi, olahraga, dan seni berdasarkan nilai-nilai moral, agama dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa. (M1) (2) Menyelenggarakan kegiatan penelitian dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan, hasil penelitian, serta model pembelajaran yang inovatif pada tingkat nasional maupun internasional. (M2) (3) Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat sebagai upaya penerapan ilmu kependidikan, sains, teknologi, olahraga, dan seni untuk kemajuan bangsa. (M3) (4) Meningkatkan tata kelola universitas (good university governance). (M4). Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 9.

(21) (5) Meningkatkan kerjasama lokal, nasional, dan internasional. (M5) (6) Mengembangkan landasan dan melaksanakan kebijakan untuk menuju Universitas Bertaraf Internasional. (M6) Tujuan Berdasarkan visi dan misi tersebut dikembangkan tujuan strategis sebagai berikut: 1.. Menghasilkan lulusan yang berilmu, terampil, profesional, berbudaya, berkarakter cerdas, dan berdaya saing global, agamis dan tekwa kepada Tuhan Yang Maha Esa (kaitan dengan M1). 2.. Membentuk mahasiswa yang berkarakter cerdas (kaitan dengan M1).. 3.. Menghasilkan penelitian, karya ilmiah, dan karya cipta yang inovatif (kaitan dengan M2).. 4.. Menyebarluaskan hasil penelitian, karya ilmiah, dan karya cipta yang inovatif pada tingkat nasional dan internasional (kaitan dengan M2).. 5.. Menghasilkan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas (kaitan dengan M3).. 6.. Menghasilkan pengabdian untuk memecahkan persoalan kemasyarakatan. (kaitan dengan M3). 7.. Terwujudnya tata kelola universitas yang baik (good university governance) (kaitan dengan M4).. 8.. Terwujudnya pelayanan berkualitas sesuai kebutuhan pelanggan (kaitan dengan M4).. 9.. Terwujudnya kerjasama dengan berbagai pihak di tingkat lokal, nasional, dan internasional (kaitan dengan M5).. 10. Terwujudnya kesiapan kelembagaan sebagai basis menuju universitas bertaraf internasional (kaitan dengan M6). 11. Terbangunnya sivitas akademika yang berwawasan global (kaitan dengan M6).. C. Program dan Kegiatan PK-BLU Program PK-BLU merupakan penjabaran dari misi UNP. Ada 11 program yang dilaksanakan oleh UNP, yaitu: 1. Menghasilkan lulusan yang berilmu, terampil, profesional, berbudaya, berkarakter cerdas, dan berdaya saing global, agamis dan takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Kegiatan yang dilaksanakan pada program ini ialah: (1) Meningkatkan kualitas seleksi penerimaan mahasiswa baru. (2) Menfasilitasi tenaga pendidik untuk melakukan pembaharuan model pembelajaran yang mengintegrasikan nilai-nilai karakter, moral, dan agama. (3) Memperkuat sistem penjaminan mutu internal sampai ketingkat prodi. (4) Meningkatkan kuantitas dan kualitas tenaga pendidik ke jenjang program S3. (5) Meningkatkan motivasi dan anggaran bagi tenaga pendidik untuk melanjutkan pendidikan S3. (6) Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam penguasaan bahasa inggris. (7) Meningkatkan kuantitas tenaga pendidik dan pengembangan e-learning.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 10.

(22) (8) Meningkatkan kapasitas jumlah lokal kuliah. (9) Memotivasi dan meningkatkan anggaran untuk tenaga pendidik untuk menjadi guru besar. (10) Meningkatkan kuantitas dan relevansi sumber belajar dalam proses pembelajaran melalui elearning. (11) Memperbaiki sistem pemagangan bagi mahasiswa dan kewirausahaan. (12) Memperbaiki sistem pemagangan pendidikan bagi mahasiswa (13) Meningkatkan kerja sama dengan lembaga pemerintah dan dudi. (14) Mengembangkan kurikulum dengan melibatkan stakeholders. (15) Meningkatkan kedisiplinan dan kepatuhan sivitas akademika terhadap peraturan, nilai-nilai moral dan agama. (16) Mendorong tenaga pendidik untuk mengikuti kompetisi nasional. (17) Meningkatkan peranan alumni. 2. Membentuk mahasiswa yang berkarakter cerdas. Kegiatan yang dilaksanakan pada program ini, yaitu: (1) Mengembangkan aktivitas kemahasiswaan mulai dari jurusan, fakultas dan universitas. (2) Menghargai aktivitas kemahasiswaan dengan sistem kredit. (3) Memfasilitasi keaktifan kegiatan mahasiswa. (4) Meningkatkan peran lembaga kemahasiswaan dalam setiap kegiatan ipteks, olah raga, dan keagamaan tingkat nasional dan internasional. (5) Meningkatkan kerja sama dengan pihak eksternal kampus dalam peningkatan prestasi di tingkat nasional dan internasional. 3. Menyelenggarakan kegiatan penelitian dan menyebarluaskan IPTEKS yang inovatif pada tingkat nasional dan internasional. (1) Meningkatkan kemampuan tenaga pendidik dalam penulisan karya ilmiah dan meningkatkan anggaran dan produktivitas (2) Meningkatkan dan inovasi melalui penelitian dan karya lainnya (3) Meningkatkan kerja sama penelitian luar negeri. (4) Meningkatkan kemampuan tenaga pendidik dalam penulisan proposal penelitian strategis nasional. 4. Menyebarluaskan hasil penelitian, karya ilmiah, dan karya cipta yang inovatif pada tingkat nasional dan internasional. Kegiatan pada program ini yaitu: (1) Meningkatkan kerjasama antar perguruan tinggi dan lembaga lain yang terkait dalam kegiatan ilmiah.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 11.

(23) (2) Meningkatkan motivasi tenaga pendidik dalam penulisan buku. (3) Meningkatkan anggaran bagi tenaga pendidik dalam mempublikasikan karya ilmiah (4) Meningkatkan anggaran dan kerjasama publikasi karya ilmiah dengan perguruan tinggi luar negeri. (5) Meningkatkan motivasi dan kompetensi tenaga pendidik dalam menghasilkan HKI. (6) Meningkatkan motivasi tenaga pendidik dalam pameran dan pergelaran karya seni dan budaya.. 5.. Menghasilkan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas. (1) Meningkatkan jumlah, kesempatan dan keterlibatan tenaga pendidik untuk melaksanakan pengabdian kepada masyarakat. (2) Memperluas jaringan untuk pengembangan desa atau instansi binaan.. 6.. Menghasilkan pengabdian untuk memecahkan persoalan kemasyarakatan (1) Meningkatkan kualitas dan kuantitas keterlibatan UNP dalam implementasi pemecahan persoalan kemasyarakatan.. 7.. Mewujudkan tata kelola universitas yang baik (1) Meningkatkan kualitas sistem dan manajemen program studi. (2) Meningkatkan kualitas sistem dan manajemen perpustakaan. (3) Meningkatkan kualitas sistem pengelolaan keuangan berbasis kinerja. (4) Meningkatkan kualitas sistem manajemen, pengelolaan, dan pelaporan keuangan. (5) Memberikan motivasi dan apresiasi kepada unit kerja bersertikat ISO. (6) Meningkatkan kuantitas dan kualitas hardware dan softwere ICT. (7) Meningkatkan aksesibilitas sivitas akademika, unit, dan lembaga terhadap ICT. (8) Melaksanakan pembinaan pengelolaan jurnal menuju akreditasi. (9) Menfasilitasi pelaksanaan akreditasi jurnal. (10) Mempersiapkan dan pelaksanaan pembukaan fakultas psikologi dan fakultas perhotelan dan pariwisata. 8.. Mewujudkan pelayanan berkualitas sesuai kebutuhan pelanggan (1) Meningkatkan kompetensi teknis tenaga kependidikan. (2) Meningkatkan kompetensi fungsional tenaga kependidikan. (3). Meningkatkan kompetensi manajerial dan kepemimpinan tenaga kependidikan.. (4) Meningkatkan kompetensi akademik tenaga kependidikan. (5) Meningkatkan kepuasan stakeholders.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 12.

(24) (6) Meningkatkan kualitas sistem pelayanan kepada stakeholders. (7) Meningkatkan kualitas dan kuantitas bimbingan karya ilmiah mahasiswa. (8). Meningkatkan kapasitas lokal kuliah dan gedung pendidikan.. (9). Meningkatkan kuantitas dan kualitas peralatan laboratorium.. (10) Meningkatkan perawatan gedung pendidikan. (11) Meningkatkan kapasitas gedung perkantoran. (12) Meningkatkan kuantitas dan kualitas peralatan perkantoran. (13) Meningkatkan perawatan gedung perkantoran. 9.. Mewujudkan kerja sama dengan berbagai pihak di tingkat lokal, nasional, dan internasional. (1) Memperluas kerja sama bidang pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, publikasi, manajemen baik lokal, nasional maupun internasional. (2) Meningkatkan pengelolaan dan monitoring kerja sama di tingkat lokal, nasional, dan internasional.. 10. Mewujudkan kesiapan kelembagaan sebagai basis menuju universitas berkelas internasional (world class university). (1) Merealisasikan kelas internasional di setiap fakultas. (2) Mengembangkan kemampuan dan penggunaan bahasa asing dalam proses pembelajaran. (3) Meningkatkan kualitas karya ilmiah tenaga pendidik berskala internasional. (4) Mempersiapkan akreditasi internasional universitas. (5) Meningkatkan aksesibilitas sistem informasi di tingkat internasional. (6) Mengembangkan jurnal ilmiah internasional. (7) Memperluas kerja sama dalam seminar, pameran dan pagelaran internasional 11. Membangun sivitas akademika yang berwawasan global. (1) Meningkatkan akses tenaga pendidik terhadap sumber-sumber belajar global. (2) Meningkatkan kepedulian dan sikap sivitas akademika terhadap isu-isu global. (3) Memperluas kerja sama pertukaran tenaga pendidikan dan mahasiswa dengan perguruan tinggi asing Memperluas kerjasama dengan dengan perguruan tinggi asing dan lembaga internasional.. D. Budaya BLU Dalam mewujudkan visi dan misinya, UNP menjunjung tinggi nilai-nilai luhur, ketakwaan, kejujuran, integritas, tanggung jawab, etika, kualitas, transparansi, kepedulian, kedisiplinan, dan musyawarah. Berdasarkan karakteristik itu, dikembangkan misi profesionalitas UNP untuk. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 13.

(25) meningkatkan pemberdayaan sumberdaya manusia, peningkatan kerjasama dan peningkatan kinerja, serta pembelajaran pola manajemen menjadikan para mahasiswa menjadi manusia unggul yaitu insan yang bertakwa, mandiri, dan cendekia. Nilai-nilai luhur tersebut senantiasa menjadi pedoman dalam memperjuangkan cita-cita dan mengembangkan program-program dalam rangka mengabdikan diri kepada bangsa dan kemanusiaan. Sebagai instansi pemerintah yang menerapkan pengelolaan keuangan badan layanan umum (PK-BLU), UNP selalu berupaya meningkatkan kinerja dan pengelolaan yang transparan dan akuntabel. Budaya BLU yang terus dikembangkan diantaranya adalah:. 1. Mutu dan Daya Saing Acuan bagi pelaksanaan proses dan hasil pembelajaran (high quality teaching and learning), penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, juga di dalam memberikan pelayanan kepada sivitas akademik dan pihak-pihak terkait. Mutu juga merupakan kata kunci peningkatan daya saing lulusan (dalam bekerja, studi lanjut atau berwirausaha) dan institusi, beroleh pengakuan masyarakat dan sustainabilitas pengelolaannya. Dalam melaksanakan tri dharma, UNP selalu bertekad untuk mengedepankan mutu di segala lini. Ini berarti bahwa segala tindakan dalam menjalankan kegiatan baik yang dilakukan oleh individu maupun secara sistemik perlu mencanangkan pencapaian mutu proses dan hasil, disamping tetap mengusahakan tercapainya target. kuantitatif.. Prinsip continuous quality. improvement akan ditanamkan kepada seluruh sivitas akademika UNP agar capaiannya semakin baik, meningkat, dan tentu saja berdaya saing.. 2. Pelayanan Prima Sebagai penyedia layanan publik, pelayanan UNP kepada segenap stakeholders harus berkesan baik dan menimbulkan rasa puas pada pelanggan. UNP bertekad memberikan pelayanan prima, pelayanan yang berorientasi pada pemenuhan tuntutan pelanggan mengenai kualitas produk (lulusan, barang atau jasa) dengan sebaikbaiknya. Kegiatan tri dharma, penguatan tata kelola, manajemen dan kerjasama pada dasarnya adalah kegiatan yang ditawarkan kepada sivitas akademika dan external stakeholders, yang harus memiliki benchmark prima, baik dari aspek proses maupun hasil dan dampak. Bukan hanya itu, semua jajaran atau staf yang melayani, mesti menunjukkan karakter bersahabat, akhlak mulia, juga pelayanan yang tanpa pamrih. Semua kegiatan pelayanan yang dilaksanakan oleh UNP sebagai penyelenggara pelayanan publik hendaklah berupaya memenuhi kebutuhan penerima layanan, Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 14.

(26) dengan tetap memperhatikan secara seksama aturan pelaksanaan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.. 3. Prinsip Efisiensi dan Optimasi Untuk sustainabilitas dan produktivitas UNP sebagai BLU, prinsip efisiensi dan optimasi perlu dibangun dan dibudayakan. Efisiensi merupakan suatu ukuran dalam membandingkan rencana penggunaan input atau aset, dengan penggunaan yang direalisasikan atau berbagai bentuk luaran. Karena itu, UNP menerapkan prinsip daya guna dalam melaksanakan tri dharma dan atau kegiatan lain yang produktif berbasis income generating dan image building. Selain itu, agar semua kegiatan dan layanan berjalan efektif namun tetap efisien, maka prinsip optimasi perlu menjadi pertimbangan utama. Optimasi dipahami sebagai suatu proses untuk mencapai hasil yang ideal atau mengoptimalkan sumberdaya yang sudah ada, ataupun merancang dan membuat sesusatu untuk kemanfaatan optimal. Untuk memelihara dan membangun budaya dilakukan secara berkesinambungan melalui beberapa upaya berikut : (1) Mengembangkan budaya kerja dan pendidikan karakter bagi dosen, pegawai, dan mahasiswa. (2) Meningkatkan kedisiplinan dosen dan pegawai melalui penggunaan presensi online berbasis web yang mudah dipantau oleh pimpinan. (3) Meningkatkan pembinaan bagi dosen dan pegawai. (4) Membudayakan pola pikir kepengusahaan (entreprenurial) bagi setiap mahasiswa, dosen, dan pegawai dengan mengembangkan pendidikan kewirausahaan. (5) Meningkatkan kerjasama dalam dan luar negeri dalam rangka peningkatan income generating. (6) Pemberdayaan aset berwujud dan tidak berwujud dalam rangka meningkatkan income generating. (7) Pemberdayaan dosen dan pegawai dalam rangka peningkatan kinerja melalui pemberian insentif. (8) Mengembangkan pola manajemen good university governance dan clean university government.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 15.

(27) E.. Susunan Pejabat Pengelola Keuangan BLU dan Dewan Pengawas UNP. A Kuasa pengguna Anggaran (KPA). C Pejabat Pembuat Komitmen (PPK). D Pejabat Penguji dan Penandatanganan SPM. E Bendahara Penerimaan. B Dewan Pengawas. F Bendahara Pengeluaran. G Satuan Pengawas Internal (SPI). H Bendahara Pengeluaran Pembantu. Gambar 1.1. Susunan Pejabat Pengelola Keuangan BLU dan Dewan Pengawas UNP. Keterangan: A. Pejabat Kuasa Pengguna Anggaran. : Prof. Genefri, Ph.D. B. Dewan Pengawas/Pertimbangan Ketua. : Sedang diusulkan. Sekretaris. : Sedang diusulkan. Anggota. : Sedang diusulkan. C. Pejabat Pembuat Komitmen 1. Bidang I. : Prof. Dr. Yunia Wardi, M.Si. 2. Bidang II. : Ir. Drs. Syahril, ST., MSCE, Ph.D.. 3. Bidang III. : Prof. Dr. Ardipal, M.Pd. 4. Bidang IV. : Prof. Dr. Syahrial Bakhtiar, M.Pd. 5. Fakultas Ilmu Pendidikan. : Dr. Alwen Bentri, M.Pd. 6. Fakultas Bahasa dan Seni. : Prof. Dr. Zaim, M.Hum.. 7. Fakultas Ilmu Sosial. : Prof. Dr. Syafri Anwar, M.Pd.. 8. Fakultas Teknik. : Dr. Fahmi Rizal, M.Pd, M.T. 9. Fakultas Ilmu Keolahragaan. : Drs. Syafrizar, M.Pd. 10. Fakultas MIPA. : Prof. Dr. Lufri, M.S.. 11. Fakultas Ekonomi. : Dr. Idris, M.Si.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 16.

(28) 12. Fakultas Perhotelan dan Pariwisata. :Dra. Ernawati, M.Pd, Ph.D. 13. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat. :Prof. Dr. Rusdinal, M.Pd. 14. Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan Mutu. :Dr. Edwin Musdi, M.Pd. 15. Biro Akademik dan Kemahasiswaan 16. Biro Umum dan Keuangan. : Azhari Suwir S.E. : PLT. Ir. Drs. Syahril, ST., MSCE, Ph.D.. 17. Biro Perencanaan, Administrasi Kerjasama, dan Hubungan Masyarakat. : Drs. Ahmad Hamdani, M.M.. 17. Program Pascasarjana. : Prof. Dr. Nurhizrah Gistituati, M.Ed.. 18. Pengadaan Barang/Jasa Pascasarjana. : Yonardi. 19. Pengadaan Barang/Jasa Rektorat (Rektorat dan Unit Kerja selain Fakultas). : Derizal, S.T.. D. Pejabat Penguji dan Penandatanganan SPM Keg. Bidang I, II, III, IV, BAK, BUK, dan BPAKHM. : Dra. Sri Asmiati. E. Bendahara Penerimaan. : Yudi Dharma, Amd.. F. Bendahara Pengeluaran. : Ernita, S.Sos.. G. Satuan Pengawas Internal (SPI) Ketua. : Drs. Taufik, M.Pd. Sekretaris. : Dr. Helmi Hasan, M.Pd.. H. Bendahara Pengeluaran Pembantu (BPP) 1. Rupiah Murni. : Dody Kurniawan. 2. Fakultas Ilmu Pendidikan. : Asra Hayati. 3. Fakultas Bahasa dan Seni. : Yusmida. 4. Fakultas Teknik. : Wide. 5. Fakultas Ilmu Sosial. : Osna. 6. Fakultas Ilmu Keolahragaan. : Dila. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 17.

(29) 7. Fakultas Matematika dan IPA. : Erda Susanti. 8. Fakultas Ekonomi. : Jon Asli. 9. Fakultas Perhotelan dan Pariwisata. :Efridawanti, A.Md.. 10. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat. :Hardiyanto, ST.. 11. Lembaga Pengembangan & Penjaminan Mutu Pendidikan. :Zainal, S.Sos. 12. Pascasarjana. : Hesty Palupi, S.Kom. Bidang Tugas Pejabat BLU Sesuai dengan Peraturan Pemerintah RI Nomor 74 tahun 2012 tentang perubahan PP No.23 dan tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum, Pejabat Pengelola Badan Layanan Umum terdiri dari Pemimpin BLU, Pejabat Keuangan, dan Pejabat Teknis. 1. Dewan Pengawas Dewan Pengawas adalah organ tertinggi universitas yang mewakili kepentingan pemerintah dan masyarakat, yang bertanggung jawab kepada Menteri Riset dan Teknologi dan Pendidikan Tinggi dan Menteri Keuangan. Dewan Pengawas BLU bertugas antara lain: a. Melakukan pengawasan terhadap pengelolaan BLU yang dilakukan oleh pejabat Pengelola BLU mengenai pelaksanaan Rencana Strategis Bisnis, Rencana Bisnis Anggaran, dan peraturan perundang-undangan. b. Memberikan pendapat dan saran kepada Menteri/Pimpinan lembaga dan Menteri Keuangan mengenai Rencana Strategi Bisnis dan Rencana Bisnis dan Anggaran yang diusulkan oleh pejabat Pengelola BLU. c. Melaporkan kepada Menteri/Lembaga dan Menteri Keuangan apabila terjadi gejala menurunnya kinerja BLU. d. Mengikuti perkembangan kegiatan BLU, memberikan pendapat dan saran kepada Menteri/Pimpinan Lembaga dan Menteri Keuangan apabila terjadi gejala menurunnya kinerja BLU. e. Memberikan nasehat kepada Pejabat Pengelola BLU dalam melaksanakan pengelolaan BLU dan, f. Memberikan masukan, saran, atau tanggapan atas laporan keuangan dan laporan kinerja BLU kepada Pejabat Pengelola BLU.. 2. Pemimpin BLU Dalam hal tugas fungsional pengelolaan keuangan sesuai dengan Peraturan Direktur Jenderal. Perbendaharaan. Keuangan. Nomor. PER/-66/PB/2005,. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. Menteri. Pendidikan. 18.

(30) Nasionalsebagai Pengguna Anggaran (PA) menunjuk Pemimpin BLU sebagai Kuasa Pengguna Anggaran. Pemimpin BLU sebagai penanggung jawab umum operasional dan keuangan BLU. Pemimpin BLU dalam hal ini adalah Rektor. Rektor sebagai pemimpin BLU sekaligus sebagai Kuasa Pengguna Anggaran mempunyai tugas: a. Menyiapkan Rencana Strategis Bisnis BLU; b. Menyiapkan Rencana Bisnis dan Anggaran BLU; c. Mengusulkan calon pejabat keuangan dan pejabat teknis sesuai ketentuan yang berlaku, dan d. Menyampaikan pertanggungjawaban kinerja operasional dan keuangan BLU.. 3. Pejabat Keuangan Pejabat Keuangan BLU berfungsi sebagai penanggungjawab keuangan dalam hal ini adalah Wakil Rektor Bidang Perecanaan, Umum, dan Keuangan. Wakil Rektor Bidang Perecanaan, Umum, dan Keuangan kecuali sebagai Pejabat Keuangan juga merangkap sebagai Pejabat Teknis dan sebagai Pejabat pembuat Komitmen kegiatan bidang administrasi umum tingkat rektorat. Pejabat keuangan dalam struktur kelembagaan BLU mempunyai tugas sebagai berikut: a. Mengkoordinir penyusunan Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA), b. Menyiapkan dokumen pelaksanaan anggaran BLU, c. Melakukan pengelolaan pendapatan dan belanja, d. Menyelenggarakan pengelolaan Kas, e. Melakukan pengelolaan utang piutang, f. Menyusun kebijakan pengelolaan barang, aset tetap, dan investasi BLU. g. Menyelenggarakan sistem informasi manajemen keuangan dan, h. Menyelenggarakan akuntasnsi dan penyusunan laporan keuangan.. 4. Pejabat Teknis Pejabat teknis BLU berfungsi sebagai penanggung jawab teknis di bidang masing-masing. Pejabat teknis meliputi: a. Wakil Rektor Bidang Akademik b. Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Umum, dan Keuangan c. Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni d. Wakil Rektor Bidang Kerjasama dan Sistem Informasi e. Dekan dan Wakil Dekan f. Direktur dan Asdir Pascasarjana g. Ketua dan Sekretaris Lembaga h. Kepala Biro. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 19.

(31) 5. Pejabat Pengelola Keuangan Dengan kewenangan yang diberikan kepadanya, Rektor selaku Pemimpin BLU menunjuk dan mengusulkan pejabat pengelola keuangan. Pejabat Pengelola Keuangan terdiri dari: a. Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) BLU adalan Rektor selaku Pimpinan BLU. b. Pejabat Penanggung jawab Kegiatan/Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) PPK adalah pejabat yang diberi kewenangan untuk melakukan tindakan yang mengakibatkan pengeluaran anggaran yang dalam struktur pengelola BLU dijabat oleh Pejabat Teknis yang ditunjuk. 1) Wakil Rektor Bidang Akademik berwenang sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan bidang akademik di tingkat Rektorat; 2) Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Umum, dan Keuangan berwenang sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan bidang Perecanaan, Umum, dan Keuangan di tingkat Rektorat; 3) Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni berwenang sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan bidang kemahasiswaan dan alumni di tingkat Rektorat; 4) Dekan berwenang sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan di tingkat fakultas; 5) Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat berwenang sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat; 6) Ketua Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan Mutu sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan pengembangan dan penjaminan mutu pendidikan; 7) Kepala Biro Umum dan Keuangan, Kepala Biro Akademik dan Kemahasiswaan, Kepala Biro Perencanaan, Administrasi Kerjasama, dan Hubungan Masyarakat berwenang sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan di tingkat biro masing-masing; 8) Direktur Program Pascasarjana berwenang sebagai pejabat pembuat komitmen kegiatan di Program Pascasarjana; c. Pejabat Penerbit/Penandatangan Surat Perintah Membayar (SPM) Pejabat Penerbit SPM adalah pejabat yang diberi kewenangan untuk menguji tagihan negara dan menandatangani Surat Perintah Membayar (SPM). Pejabat penerbit SPM adalah: 1) Wakil Rektor untuk kegiatan di tingkat rektorat, bidang akademik, bidang Perencanaan, Umum, dan Keuangan, dan kegiatan di tingkat biro; 2) Wakil Dekan II untuk kegiatan di tingkat fakultas; 3) Sekretaris Lembaga untuk kegiatan di tingkat lembaga; 4) Asisten Direktur II untuk kegiatan di Program Pascasarjana; d. Penandatangan Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) Pejabat Penandatangan Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) adalah pejabat yang diberi kewenangan untuk menandatangani Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) atas nama KPA.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 20.

(32) Pejabat Penandatangan Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) UNP adalah Kepala Bagian Keuangan. e. Bendahara Pengeluaran Bendahara Pengeluaran adalah pejabat yang diberi kewenangan untuk melaksanakan tugas kebendaharaan dalam rangka pelaksanaan anggaran belanja. Tugas Bendahara pengeluaran meliputi: 1) Menerima, menyimpan, menatausahakan, dan membayarkan Uang Persediaan (UP/TP) yang dikelolanya kepada Bendahara Pengeluaran Pembantu; 2) Menerima, menyimpan, menatausahakan, dan membayarkan uang belanja pegawai, uang transport, bantuan biaya kegiatan yang dikelolanya kepada Bendahara Pengeluaran Pembantu; 3) Menyusun laporan pertanggungjawaban uang yang dikelolanya yang menyajikan informasi tentang: a) Keadaan pembukuan pada bulan pelaporan, meliputi saldo awal, penambahan, penggunaan dan saldo akhir dari buku-buku pembantu; b) Keadaan kas pada akhir bulan pelaporan, meliputi uang tunai dibrankas dan saldo direkening bank/pos; c) Hasil rekonsiliasi internal (dengan Bagian Keuangan). Pejabat Pembuat Komitmen, Pejabat Penerbit SPM, dan Bendahara Pengeluaran sebagaimana tersebut di atas tidak boleh saling merangkap. Untuk keperluan teknis operasional pelaksanaan anggaran, Kuasa Pengguna Anggaran dapat menunjuk pejabat dan pelaksana lainnya yang diperlukan seperti: 1. Bendahara Penerimaan Bendahara penerimaan adalah pelaksana yang diberi tugas untuk: a. Menerima, menyimpan, menatausahakan pendapat operasional BLU yang diperoleh dari jasa layanan pendidikan yang diberikan kepada masyarakat dan hibah yang diperoleh dari masyarakat atau badan lain; b. Menerima, menyimpan, menatausahakan pendapat non operasional BLU yang berasal dari hasil kerjasama, unit usaha BLU dan pendapatan non operasional lainnya; c. Membuat dan menyampaikan laporan pertanggungjawaban penerimaan yang dikuasakan; 2. Bendahara Pengeluaran Pembantu (BPP) Bendahara Pengeluaran Pembantu (BPP) bertugas: a. Membantu Bendahara Pengeluaran untuk mengelola uang persediaan; b. Mengajukan permohonan permintaan uang kepada bendahara pengeluaran setelah persetujuan dari pejabat pembuat komitmen atau penanggung jawab kegiatan;. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 21.

(33) c. Membayarkan sesuai dengan kegiatan yang telah diajukan; d. Memungut dan melaporkan kepada bendahara: 1) Pajak Penghasilan (PPh Ps.21) atas uang, lembur/uang lelah dan lain lain; 2) Pajak Penghasilan (PPh Ps.23) atas pembayaran sewa; 3) Pajak Penghasilan (PPh Ps.22) atas pembayaran pembelian tunai barang/jasa; 4) Pajak Pertambahan Nilai (PPN) atas pembayaran pembelian barang/jasa; e. Melakukan pembukuan sesuai dengan ketentuan yang berlaku; f. Menyetorkan dokumen pengeluaran/pertanggungjawaban kepada Bendahara Penge luaran dengan membuat Surat Pernyataan Tanggung Jawab Belanja Pengeluaran BPP; g. BPP pada setiap kantor/satuan kerja bertanggungjawab atas uang yang diambil dari bendahara; h. Melaporkan semua kegiatan yang telah dilaksanakan disertai laporan hasil kinerja yang ditandatangani oleh Pejabat Pembuat Komitmen atau Pejabat yang ditunjuk; i. Menyerahkan rekapitulasi SPJ per bulan dalam bentuk file. BPP ada disetiap unit kerja utama yaitu rektorat, Biro Akademik dan Kemahasiswaan (BAK), Biro Umum dan Keuangan (BUK), Biro Perencanaan Administrasi Kerjasama (BPAK), Fakultas, Lembaga, dan Progam Pascasarjana. Masing-masing BPP dibantu oleh pembantu BPP yang ada di tingkat rektorat, fakultas, program pascasarjana, dan biro. Tugas Pembantu BPP: a. Membantu menyusun dan menyelesaikan laporan kegiatan termasuk penyusunan Laporan Realisasi Penggunaan anggaran; b. Membantu BPP dalam menyelenggarakan tata usaha Keuangan; c. Membatun BPP mencatat surat menyurat berkaitan dengan keuangan; d. Membantu membukukan semua penerimaan dan pengeluaran dalam Buku Kas Umum UMK, Buku Bank, Buku Kas Posisi, Buku Inventaris, Buku Pajak dan Buku-buku Pembantu lainnya; e. Membantu membukukan dan memelihara seluruh barang-barang inventaris yang pengadaannya dibiayai dari dana DIPA Universitas Negeri Padang; f. Membantu menyusun, menyiapkan, dan mengirimkan SPJ ke Bendaharawan Pengeluaran. 3. Petugas Teknis Penerima SPP dan Penguji SPP Petugas Teknis Penerima SPP dan Penguji SPP menguji SPP dari aspek: a. Wet matigheid Pengujian dari segi ketaatan kepada ketentuan/peraturan. Dalam hubungan ini diuji apakah tagihan yang diajukan sudah lengkap sesuai yang dipersyaratkan dalam ketentuan dan apakah dokumen tagihan sudah dibuat sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Disini diuji apakah kuitansi sudah memenuhi ketentuan sebagai berikut: 1) Sudah tercantum dengan jelas pihak yang memberi dan yang menerima uang; 2) Jumlah uang dengan angka sudah sama dengan jumlah uang dengan huruf; 3) Sudah ditempel materai sesuai dengan ketentuan, dan seterusnya.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 22.

(34) b. Recht matigheid Adalah pengujian dari segi perolehan hak. Diuji apakah penagih sudah timbul haknya untuk menagih dan apakah hak tersebut belum kadaluarsa. c. Doel matigheid Adalah pengujian dari segi ketepatan penggunaan dana sesuai maksud dan tujuan pengalokasian dana pada daftar isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA). Disini diuji apakah tagihan yang diujikan adalah untuk kegiatan yang memang sudah dialokasikan dananya pada DIPA. 4. Petugas Teknis Pembuat SPM Pembuat SPM dilakukan oleh petugas teknis setelah SPP dari pejabat Pembuat Komitmen disetujui oleh Kuasa Pengguna Anggaran dan telah diuji oleh penguji SPP. 5. Penguji SPP/SPM Pengujian terhadap SPM dilakukan setelah berkas lengkap dan SPP-nya telah dicek oleh Penguji SPP.. Rencana Bisnis Anggaran (RBA) BLU UNP Tahun 2017. 23.

(35) BAB II KINERJA BLU UNP TAHUN 2016 DAN RBA TAHUN 2017. A. Gambaran Kondisi Satker PK-BLU 1. Kondisi Internal PK-BLU Universitas Negeri Padang (UNP) telah mengalami perkembangan sejak didirikannya PTPG pada tahun 1954. Perkembangan ini mengikuti perkembangan dinamika ilmu pendidikan dan kependidikan di Indonesia dan tak terlepas dari sistem perencanaan, pengelolaan, monitoring dan evaluasi yang dilaksanakan. Sistem pengelolaan tersebut memperhatikan dinamika dan tuntutan perubahan yang terjadi di masyarakat pendidikan sebagai pemangku kepentingan (stakeholder). Sebagai bentuk akuntabilitas, UNP selalu membuat laporan pertanggungjawaban, baik secara internal dalam bentuk laporan Tahunan Rektor di hadapan Senat Universitas, Laporan Dies Natalis, atau pun laporan eksternal kepada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dalam bentuk LAKIP. Rencana strategis UNP 2016-2020 telah menetapkan visi dan misinya. Puncak dari misi tersebut adalah UNP menuju Universitas berkelas Internasional (world class university). Dalam perencanaan dan implementasinya, semua sumber daya yang dimiliki UNP disinergikan untuk mencapai tujuan tersebut. Berdasarkan Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Negeri Padang, UNP didukung oleh 8 fakultas, yaitu: 1. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam; 2. Fakultas Teknik; 3. Fakultas Ilmu Keolahragaan; 4. Fakultas Ilmu Pendidikan; 5. Fakultas Bahasa dan Seni; 6. Fakultas Ilmu Sosial; 7. Fakultas Ekonomi; 8. Fakultas Pariwisata dan Perhotelan. Selain kedelapan fakultas tersebut, UNP juga didukung oleh Satker lainnya, seperti Program Pascasarjana (PPs), Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan Mutu, Biro Akademik dan Kemahasiswaan, Biro Umum dan Keuangan, Biro Perencanaan Administrasi Kerjasama, dan Hubungan Masyarakat, Unit Pelaksana Teknis (UPT) seperti Perpustakaan, Pengembangan Teknologi Informasi dan. 1.

(36) Komunikasi, Bahasa, Pelayanan dan Bimbingan Konseling, Layanan Internasional, dan Pengembangan Karir dan Kewirausahaan. Dengan diterbitkannya Surat keputusan Menteri Keuangan Nomor 335/KMK.05/2015 tanggal 17 Februari 2015, UNP ditetapkan sebagai instansi pemerintah yang menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PK-BLU). Perubahan status tersebut membuat UNP memiliki fleksibitas dalam pengelolaan keuangan, sehingga dengan kondisi tersebut UNP harus mampu meningkatkan kinerjanya termasuk sistem pengelolaan keuangan yang transparan dan akuntabel. Seluruh potensi sumber daya yang dimiliki UNP harus diberdayakan secara optimal untuk meningkatkan mutu pelayanan termasuk meraih anggaran sebagai pendukung operasional yang bermutu.. a. Kualitas, Dan Kuantitas Sumber Daya Universitas Negeri Padang menyadari bahwa peningkatan kualitas SDM adalah sangat penting dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan, proses belajar yang. transparan. dan. mengajar,. dan. pelayanan. akuntabel. Oleh karena itu UNP secara terus menerus berupaya. meningkatkan kualifikasi dan kompetensi tenaga pendidik dan tenaga kependidikan.Kebijakan peningkatan kompetensi menjadi salah satu investasi penting untuk menunjang ketersediaan SDM yang profesional, pelaksanaan tridharma yang berkualitas, dan pelayanan yang prima. Dalam rangka pengembangan karir atau peningkatan kompetensi dan kualitas tenaga pendidik dan tenaga kependidikan, telah disusun perencanaan pengembangan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan, baik melalui studi lanjut atau dengan cara magang, pelatihan, seminar, workshop, dan lokakarya yang relevan dengan bidang keilmuan atau bidang kerjanya. Perencanaan pengembangan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan dilakukan sesuai dengan kebutuhan Fakultas, Program Pascasarjana, atau Unit Kerja, dan pelaksanaannya sesuai dengan skala prioritas.Pengembangan SDM di UNP pada dasarnya dapat dibagi menjadi 2 (dua) kategori, yaitu pengembangan SDM tenaga pendidik (dosen) dan pengembangan SDM tenaga kependidikan. Khusus pengembangan karir tenaga pendidik, Rektor UNP memfasilitasi tenaga pendidik yang masih bergelar sarjana (S1) untuk studi lanjut ke jenjang Magister (S2), dan bagi tenaga pendidik yang sudah Magister (S2) untuk studi lanjut ke jenjang Doktor (S3). Untuk peningkatan kualitas SDM tersebut, khususnya studi lanjut bagi tenaga pendidk, UNP memberikan fasilitas berupa: 1) bantuan studi lanjut bagi tenaga pendidik atau tenaga kependidikan yang tidak mendapatkan beasiswa, 2) pemberian surat izin melanjutkan pendidikan, 3) rekomendasi untuk mendapatkan beasiswa, dan 4) menjalin kerja sama dengan universitas yang ada di dalam dan di luar negeri untuk peningkatan kualifikasi tenaga pendidik UNP. Program studi yang diambil oleh tenaga 2.

(37) pendidikdalam melaksanakan studi lanjut (S2 dan atau S3) harus sesuai dengan bidang ilmu dan kebutuhan program studi atau unit kerja. Berkaitan dengan pengembangan karir tenaga pendidik melalui peningkatan kualifikasi pendidikan ini, UNP menargetkan bahwa pada tahun 2020 semua tenaga pendidik (100%) di UNP sudah berkualifikasi paling rendah Magister (S2), dan 60% tenaga pendidik sudah berkualifikasi Doktor (S3). Di samping itu, dalam rangka pengembangan kompetensi tenaga pendidik, setiap dosen juga diberi kesempatan untuk. mengikuti. internship (magang), pelatihan, seminar, dan. workshop yang dilaksanakan baik oleh internal UNP, maupun oleh universitas atau instansi lain di luar UNP baik di dalam maupun di luar negeri. Lebih lanjut, dalam rangka pengembangan karir tenaga pendidik, pimpinan universitas dan fakultas. senantiasa mendorong para tenaga. pendidik. untuk mau mengurus kenaikan. pangkatnya.Berbagai fasilitas untuk pemenuhan angka kredit tenaga pendidik, terutama dalam bidang penelitian dan pengabdian masyarakat, senantiasa diupayakan oleh universitas dan fakultas. Setiap tahun, program studi/jurusan, fakultas, dan universitas menyediakan anggaran untuk penelitian dan pengabdian masyarakat tenaga pendidik dari dana PNBP, sebagai tambahan dari dana yang disediakan melalui BOPTN, dan bagi para tenaga pendidik yang sudah 4 tahun tidak naik pangkat akan mendapat surat pemberitahuan untuk segera mengurus kenaikan pangkatnya. Untuk meningkatkan pengetahuan dan kompetensi akademik dan sosial, tenaga pendidik juga diberikan peluang untuk mengikuti seminar-seminar, lokakarya, workshop, konferensi. Setiap tahun UNP menganggarkan rata-rata Rp. 12.334.853.965 per tahun dana untuk melibatkan tenaga pendidik dalam kegiatan tersebut, bahkan khusus untuk tahun 2016 dialokasikan sebesar Rp. 1.020.478.394 untuk bantuan seminar, lokakarya dan pelatihan sumber daya manusia. Tidak berbeda dengan tenaga pendidik, pengembangan karir tenaga kependidikan juga mendapat perhatian serius dari pimpinan universitas.Berbagai program peningkatan kualifikasi dan kemampuan untuk tenaga kependidikan dirancang dan difasilitasi.Bagi tenaga kependidikan yang masih berpendidikan SMU diberikan fasilitas untuk melanjutkan studi ke jenjang Sarjana (S1), dan bagi yang sudah Sarjana difasilitasi untuk melanjutkan studi ke jenjang Magister (S2). Fasilitas yang diberikan adalah dalam bentuk pemberian ijin studi, dan bantuan dana pendidikan. Disamping itu, dalam rangka meningkatkan. kompetensi. tenaga kependidikan. juga diberikan training,. pelatihan, dan workshop yang dilaksanakan oleh internal UNP maupun di luar UNP. Pendidikan dan pelatihan yang dapat diikuti oleh tenaga kependidikan antara lain: diklat di bidang manajemen (pelatihan pelayanan prima, akuntansi, pengunaan program aplikasi keuangan, pelatihan mengoperasikan alat bantu kuliah, pelatihan sebagai pustakawan, pelatihan menghitung angka 3.

(38) kredit kepangkatan akademik, dan lainnya), diklat di bidang administrasi, diklat di bidang teknik/mekanika, diklat di bidang perpustakaan, dan diklat di bidang bahasa (bahasa Inggris). Para tenaga kependidikan ini juga dapat diikutsertakan dalam seminar, workhsop yang diadakan di lingkungan Universitas maupun di luar universitas dalam rangka meningkatkan keterampilan untuk menunjang kinerjanya.Secara keseluruhan, lebih dari 75% tenaga kependidikan UNP yang tersebar di berbagai unit kerja telah mendapatkan pelatihan yang menunjang kinerjanya sebagai pelaksana pelayanan di UNP. 1) Jumlah tenaga pendidik berkualifikasi S3 Distribusi tenaga pendidik UNP dari 924 orang pada tahun 2016 berdasarkan jenjang pendidikan adalah sebanyak 236 orang berpendidikan Doktor (S3) sebanyak 658 berpendidikan Magister (S2), spesialis 2 (Sp2) 1 orang, dan sisanya sebanyak 29 orang berpendidikan S1. Saat ini, terdapat sebanyak 190 orang pendidik yang sedang mengikuti studi S3, baik di dalam maupun di luar negeri.Sebanyak 50 orang pendidik sedang mengikuti studi di PT luar negeri, dan 140 orang pendidik mengikuti studi di PT dalam negeri. Kebijakan ini didukung dengan penganggaran yang cukup besar yaitu rata-rata Rp. 1,8 milyar setiap tahun untuk bantuan pendidikan. Kebijakan ini diharapkan bisa mengejar target 60% tenaga pendidik UNP berpendidikan doktor (S3) pada tahun 2020. Sedangkan sebagaian besar 5% dari tenaga pendidik UNP yang berkualifikasi pendidikan S1 sedang melanjutkan jenjang pendidikan S2 dan terus didorong untuk menyelesaikan studi S2, sehingga tahun 2017 tidak ada lagi tenaga pendidik yang berkualifikasi S1. Kualifikasi tenaga pendidik UNP menurut fakultas dan menurut jenjang pendidikan dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 2.1. Rekapitulasi Pendidikan Tenaga Pendidikper Fakultas Berkualifikasi S3, S2, Sp2 dan S1 tahun 2016 No. Fakultas. S3. S2. Sp2. S1. Keterangan. 1. FIP. 45. 124. 0. 10. 179. 2. FBS. 34. 94. 0. 2. 131. 3. FMIPA. 42. 92. 0. 0. 134. 4. FIS. 34. 70. 0. 6. 110. 5. FT. 33. 114. 0. 2. 149. 6. FIK. 24. 67. 0. 7. 98. 7. FE. 19. 70. 0. 0. 89. 8. FPP. 5. 27. 1. 2. 34. 236. 658. 1. 29. 924. 4.

Referensi

Dokumen terkait

Komitmen organisasi, pertimbangan etika, dan locus of control tidak berhasil memoderasi hubungan antara partisipasi anggaran terhadap budgetary slack, maka disarankan

PT Bank Rakyat Indonesia (persero) Tbk Cabang Kawi Malang pada tahap analisis kredit, prosedur otorisasi yang dilakukan sudah tepat dan telah berjalan dengan baik

Keterampilan untuk selalu mengucapakan senyum, sapa dan salam, kemudian berlanjut membentuk hubungan yang langgeng dengan orang lain, orang lain pun akan

Pelaksanaan PPL di SMK Negeri 1 JARAI merupakan salah satu upaya untuk mencetak tenaga pendidik yang professional dan dapat mengkondisikan kegiatan belajar mengajar dengan

Pada bayi BBLR, kolonisasi jamur merupakan faktor risiko yang signifikan untuk terjadinya kandidiasis mukokutaneus dan infeksi jamur sistemik. Sepertiga bayi dengan kolonisasi

”Pemilihan Rasio Keuangan Terbaik untuk Memprediksi Peringkat Obligasi: Studi pada Perusahaan Manufaktur yang. Terdaftar di BEJ.” Kinerja

Berdasarkan hasil analisis uji F (Uji Serentak) menunjukkan bahwa secara bersama-sama variabel produk, harga, tempat dan promosi mempunyai pengaruh dan signifikan

Data statistik yang disajikan oleh BPS Kabupaten OKU Selatan dapat dikatakan berkualitas bila akurat, untuk mencapai akurasi data tentu diperlukan sampel yang mewakili