• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN TAHUNAN PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI (PPID) PEMERINTAH KOTA BLITAR. Periode: Januari Desember 2016

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "LAPORAN TAHUNAN PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI (PPID) PEMERINTAH KOTA BLITAR. Periode: Januari Desember 2016"

Copied!
27
0
0

Teks penuh

(1)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1

LAPORAN TAHUNAN

PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI (PPID) PEMERINTAH KOTA BLITAR

Periode: Januari – Desember 2016

A. PENDAHULUAN

Sejak tahun 2011, Pemerintah Kota Blitar telah berupaya memenuhi hak-hak warganya dalam kebutuhan keterbukaan informasi publik. Sesuai yang diamanatkan Undang Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik (KIP), Pemerintah Kota Blitar telah menindaklanjuti dengan menerbitkan Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2011 tentang Keterbukaan Informasi Publik Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Di Kota Blitar (Perda KIP). Terbitnya Perda tersebut ditindaklanjuti dengan penetapan aturan-aturan dibawahnya yang memberikan petunjuk teknis pelaksanaan dalam memberikan pelayanan informasi publik kepada masyarakat.

Meliputi hal-hal sebagai berikut:

1. Peraturan Walikota Blitar Nomor 26 Tahun 2012 tentang Pedoman Pengelolaan Informasi dan Dokumentasi di Lingkungan Pemerintah Kota Blitar;

2. Surat Keputusan Walikota Blitar Nomor 188/500/HK/410.010.2/2012 tentang Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kota Blitar;

3. Surat Edaran Sekretaris Daerah Kota Blitar Nomor 480/3092/410.030.9/2012 tentang Pelaksanaan Keterbukaan Informasi Publik SKPD dan BUMD di Lingkungan Pemerintah Kota Blitar;

(2)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2

4. Peraturan Walikota Blitar Nomor 48 Tahun 2013 tentang Klasifikasi Informasi Publik dan Pedoman Uji Konsekuensi Informasi Publik di Lingkungan Pemerintah Kota Blitar.

Sejak terbentuknya PPID Kota Blitar yang pertama kali tahun 2012 hingga tahun 2016, telah mengalami tiga kali perubahan susunan karena harus menyesuaikan dengan perubahan kelembagaan yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Blitar. Pertama tahun 2013, melalui Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2013 tentang Organisasi Perangkat Daerah, Pemerintah Kota Blitar melakukan penataan kelembagaan sehingga ada perubahan nama dan struktur organisasi pada Badan, Dinas dan Kantor. Untuk lembaga-lembaga yang mengalami perubahan, keberadaan PPID Pembantu harus menyesuaikan dengan kelembagaan baru. Namun untuk PPID Utama tidak mengalami perubahan karena posisinya tetap berada di Dinas Komunikasi Informasi dan Pariwisata (Dinas Kominpar).

Selanjutnya, perubahan kelembagaan kembali terjadi tahun 2014 bersamaan dengan mutasi menyeluruh para pejabat eselon IV, III dan II pada Oktober 2014. Bidang Komunikasi dan Informasi yang semula berada dalam naungan Dinas Komunikasi Informasi dan Pariwisata digeser ke Dinas Perhubungan menjadi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo). Karena Bidang Kominfo yang dibebani tanggung jawab tentang PPID bergeser di Dishubkominfo maka harus juga dilakukan penyesuaian Perwali dan SK Walikota tentang PPID Utama serta PPID Pembantu di seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang mengalami perubahan. Melalui SK Walikota Nomor 188/814/HK/410.010.2/2015 telah disesuaikan keberadaan

(3)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 3

PPID Utama Pemerintah Kota Blitar yang berkedudukan di Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika. Perubahan kelembagaan yang berlaku per Oktober 2014 tersebut juga mempengaruhi jumlah PPID Pembantu dari seluruh SKPD jika dibandingkan dengan tatanan sebelumnya.

Merujuk Perda No. 4 Tahun 2013, jumlah SKPD di Kota Blitar sebanyak 69 unit kerja yang keseluruhan pada tahun 2016 telah membuat SK PPID Pembantu. Namun yang tetap masih menjadi PR alias pekerjaan rumah adalah Daftar Informasi Publik (DIP) yang dikecualikan. Sedangkan untuk DIP yang bersifat berkala, serta merta, dan setiap saat relatif sudah terpenuhi sebagaimana di website resmi PPID Kota Blitar yaitu di alamat www.ppid.blitarkota.go.id yang bisa diakses setiap saat oleh masyarakat. Sementara untuk DIP yang dikecualikan, PPID Kota Blitar tahun 2016 lebih memilih untuk cermat merujuk pada ketentuan yang ada dalam UU KIP.

Untuk mengoptimalkan pelayanan PPID dalam memenuhi kebutuhan masyarakat atas informasi publik, tahun 2016 Pemerintah Kota Blitar mengalokasikan anggaran sejumlah Rp 110.426.800,00 (Seratus sepuluh juta

empat ratus dua puluh enam ribu delapan ratus rupiah). Selain untuk membiayai

kegiatan operasional, anggaran tersebut juga untuk membiayai kebutuhan peningkatan kualitas PPID Pembantu atau PPID SKPD melalui kegiatan bimbingan teknis yang dilakukan dua kali, pada semester pertama dan semester dua. Juga untuk membiayai inovasi pelayanan informasi melalui monitor LED yang dipasang di ruang publik di tiga kantor kecamatan se-Kota Blitar dan di Kantor Walikota Blitar. Inovasi pelayanan informasinya juga bisa di-akses melalui www.info.blitarkota.go.id yang berisi informasi-informasi berupa file audio video.

(4)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 4

Daftar Kebijakan Pelayanan Informasi Publik Tahun 2016

No. Uraian Tanggal

Ketetapan 1. Keputusan Walikota Blitar Nomor

188/398/HK/410.010.2/ 2016 tentang Pemberian Honorarium Kepada Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Pemerintah Kota Blitar Tahun Anggaran 2016

6 September 2016

B. SARANA PRASARANA PELAYANAN INFORMASI DAN DOKUMENTASI Sebagaimana halnya tahun 2015, untuk sarana prasarana pelayanan informasi dan dokumentasi kurang lebih hampir sama dengan tahun 2015. Hanya saja, ada tambahan monitor LED yang menayangkan berbagai informasi dalam bentuk audio visual. Adapun secara lengkap, deskripsi Sarana Prasarana Pelayanan Informasi dan Dokumentasi PPID Kota Blitar adalah sebagai berikut: 1. Ruang Pelayanan Informasi dan Dokumentasi

Luas ruang pelayanan berukuran 6x8 m², terdiri dari:

a. Meja panjang 1 (satu) unit berfungsi sebagai front desk atau meja layanan;

b. Kursi petugas 1 (satu) unit; c. Meja dan kursi tamu 1 (satu) set; d. Komputer PC 6 (enam) unit; e. Printer 1 (satu) unit;

f. Saluran SMS gateway;

g. Pendingin ruangan / AC 1 (satu) unit;

h. Almari kaca 2 (dua) unit yang berisi referensi bahan bacaan; i. Struktur organisasi;

(5)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 5

j. Alur pelayanan;

k. Sambungan internet untuk seluruh jaringan komputer;

l. Layanan informasi berupa aplikasi komputer yang berisi formulir permohonan sampai dengan tanggapan akan keberatan;

m. Televisi LED 1 (satu) unit;

n. Tenaga non PNS 1 (satu) orang sebagai petugas pengumpulan dan layanan dokumentasi dan informasi.

2. Penyediaan Akses Informasi dan Dokumentasi

Fasilitas akses informasi yang digunakan oleh PPID Kota Blitar termasuk Unit Layanan Pengaduan Informasi Masyarakat (ULPIM), melalui:

a. Portal resmi Pemerintah Kota Blitar www.blitarkota.go.id, portal resmi PPID Kota Blitar www.ppid.blitarkota.go.id, dan portal resmi ULPIM www.ulpim.blitarkota. go.id;

b. Saluran surat elektronik e-mail di alamat blitarkota@ulpim.net dan e-mail SKPD yang bertanggung jawab terhadap operasionalisasi PPID Kota Blitar yaitu dishubkominfo@blitarkota.go.id;

c. Nomor telefon hotline (0342) 806000; d. Saluran SMS hotline 085234440677;

e. Surat menyurat, masyarakat juga dapat mengirimkan surat melalui pos ditujukan ke Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Kota Blitar Jl. Kenari No. 110 Kota Blitar;

f. Tatap muka langsung, masyarakat dapat datang langsung ke Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Kota Blitar Jl. Kenari No. 110 Kota Blitar;

(6)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 6

3. Sistem Administrasi (Naskah Dinas) PPID

Dalam website www.ppid.blitarkota.go.id disediakan aplikasi formulir permohonan sampai dengan tanggapan atas keberatan yang dikelola oleh Sekretariat PPID yang berada di Ruang Pelayanan. Tujuannya agar pengelolaan administrasi atau naskah dinas bisa tertib dan cermat. Pemohon informasi publik juga diberi kemudahan dengan penyediaan dua model formulir permohonan informasi publik yang dapat diakses oleh pemohon, yaitu pendaftaran online dan download formulir.

4. Sumber Daya Manusia (SDM)

Komposisi Sumber Daya Manusia (SDM) PPID Kota Blitar Tahun 2016 masih merujuk Keputusan Walikota Blitar Nomor: 188/814/HK/410.010.2/2015 tentang Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Pemerintah Kota Blitar karena tidak ada perubahan nomenklatur jabatan. Adapun komposisi keanggotaan PPID Pemerintah Kota Blitar adalah sebagai berikut:

NO. JABATAN JABATAN DALAM DINAS

1. Pengarah Walikota Blitar

2. Wakil Pengarah Wakil Walikota Blitar 3. Atasan Pejabat Pengelola

Informasi dan Dokumentasi

Sekretaris Daerah Kota Blitar 4. Pejabat Pengelola Informasi

dan Dokumentasi

Kepala Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kota Blitar

5. Sekretaris Kepala Bidang Komunikasi dan Informatika Dinas Perhubungan

Komunikasi dan Informatika Kota Blitar 6. Bidang Pelayanan Informasi dan Dokumentasi

a. Koordinator Kepala Bagian Humas dan Protokol Sekretariat Daerah Kota Blitar

b. Anggota 1. Kepala Seksi Data Elektronik Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kota Blitar

(7)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 7

Dokumentasi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kota Blitar

7. Bidang Pengolahan Data dan Klasifikasi Informasi

a. Koordinator Kepala Kantor Kearsipan dan Perpustakaan Kota Blitar

b. Anggota 1. Kepala Bagian Tata Pemerintahan Sekretariat Daerah Kota Blitar 2. Kepala Bagian Organisasi dan Tata

Laksana Sekretariat Daerah Kota Blitar

3. Kepala Bagian Perekonomian Sekretariat Daerah Kota Blitar 4. Kepala Bagian Administrasi

Pembangunan Sekretariat Daerah Kota Blitar

5. Kepala Bidang Data dan Litbang Bappeda Kota Blitar

6. Kepala Bidang Anggaran Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kota Blitar

7. Kasubid Formasi dan Data Pegawai Badan Kepegawaian Daerah Kota Blitar

8. Kasubag Humas Bagian Humas dan Protokol Sekretariat Daerah Kota Blitar

9. Kasubag Peraturan Perundang-Undangan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Blitar 8. Bidang Penyelesaian Sengketa Informasi

a. Koordinator Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Blitar

b. Anggota Kasubag Bantuan Hukum dan

Dokumentasi Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Blitar

C. OPERASIONAL PELAYANAN INFORMASI

Sebagaimana umumnya pelayanan kantor-kantor pelayanan pemerintah maka pelayanan yang diberikan kepada masyarakat pemohon informasi publik sesuai hari dan jam kerja di Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika

(8)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 8

Kota Blitar yang menjadi lokasi Sekretariat PPID Pemerintah Kota Blitar. Adapun detail hari dan jam pelayanan yang datang langsung adalah sebagai berikut:

Senin s/d Kamis : 08.00 s/d 14.30 WIB

Jum’at : 08.00 s/d 13.30 WIB

Pelayanan pada hari dan jam kerja, petugas istirahat selama satu jam untuk sholat dan makan siang antara jam 12.00 s/d 13.00 WIB.

Pelayanan kepada pemohon informasi yang datang langsung, libur pada hari Sabtu, Minggu dan saat Hari Libur Nasional. Namun meski libur, pemohon tetap bisa melakukan akses melakukan permohonan informasi yang dikehendaki melalui berbagai sarana komunikasi website, e-mail, dan SMS yang telah disediakan PPID Pemerintah Kota Blitar tanpa harus datang langsung ke Ruang Meja Layanan.

D. PERMOHONAN DAN SENGKETA INFORMASI PUBLIK

Sejak sebelum badan publik yang dibiayai anggaran negara wajib membentuk PPID, Pemerintah Kota Blitar telah memiliki unit khusus untuk menampung dan melayani permohonan informasi dan pengaduan masyarakat. Unit Layanan Pengaduan dan Informasi Masyarakat (ULPIM) Pemerintah Kota Blitar telah dibentuk tahun 2006, menjadi bagian tugas pokok dan fungsi Bidang Komunikasi dan Informatika Dinas Komunikasi Informatika dan Pariwisata (Kominpar) Kota Blitar waktu itu.

Saat pemerintah pusat menerbitkan Undang Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, Pemerintah Kota Blitar sudah siap untuk meleburkan ULPIM dalam PPID, atau menjadi bagian dari PPID karena ULPIM sudah terlanjur familiar bagi masyarakat dalam melakukan akses

(9)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 9

informasi maupun pengaduan kepada Pemerintah Kota Blitar. Sehingga dalam penyusunan dan pembuatan Laporan Tahunan PPID Pemerintah Kota Blitar Tahun 2016 ini pun untuk Permohonan Informasi dipilah menjadi 2 (dua), yaitu permohonan yang masuk diterima PPID dan permohonan yang masuk diterima ULPIM. Selanjutnya, anatomi permohonan informasi yang masul dan diterima oleh PPID dan ULPIM bisa dicermati dari gambaran sebagai berikut:

1. Yang Masuk dan Diterima PPID

a. Permohonan yang masuk ke PPID Pemerintah Kota Blitar selama tahun 2016 adalah sebagai berikut:

Pemohon Informasi yang memperoleh dokumen dengan download file melalui website www.ppid.blitarkota.go.id:

- Jumlah permohonan informasi publik yang masuk adalah 456 permohonan;

- Waktu yang dibutuhkan untuk melayani setiap permohonan informasi berdurasi 5 menit;

- Semua permohonan informasi publik yang masuk melalui download file di website www.ppid.blitarkota.go.id dapat terlayani;

Permohonan Informasi yang datang langsung ke Sekretariat PPID Pemerintah Kota Blitar:

- Jumlah permohonan informasi yang datang langsung adalah 3 (tiga) permohonan;

- Jumlah permohonan informasi publik kelanjutan dari permohonan tahun 2015 yang telah dipenuhi sebanyak 1 (satu) informasi;

(10)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 0

- Jumlah permohonan informasi publik yang telah dipenuhi sebanyak 2 (dua) pemohonan;

- Jumlah permohonan informasi publik yang belum bisa dipenuhi sebanyak 1 (satu) permohonan;

b. Jumlah Permohonan Berdasarkan Dokumen Yang Diminta (melalui website ppid)

NO Uraian Jumlah

(orang)

1 Catatan Atas Laporan Keuangan Tahun 2014 15

2 Data tukar guling Pom bensin Bonrojo 1

3 Dinas Komunikasi, Informatika dan Pariwisata Daerah Tahun 2011 - 2015

1

4 Dinas Pekerjaan Umum Daerah Tahun 2011 - 2015 1

5 Dinas Pendidikan Daerah Tahun 2011 - 2015 1

6 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah 1

7 DPA - Pejabat Pengelola Keuangan Daerah - 2014 2

8 DPA - Pejabat Pengelola Keuangan Daerah - 2016 4

9 DPA - Pejabat Pengelola Keuangan Daerah - 2016 - PPKD

3

10 DPA - Satuan Kerja Perangkat Daerah - 2013 1

11 DPA - Satuan Kerja Perangkat Daerah - 2014 3

12 DPA - Satuan Kerja Perangkat Daerah - 2015 1

13 DPA - Satuan Kerja Perangkat Daerah - 2016 5

14 Edaran Gubernur Jatim No. 560/ 9343/ 031/ 2015 Tunjangan Hari Raya Keagamaan Tahun 2015

1 15 Ijin Tempat Usaha Ijin Tempat Usaha - Dinas

Perindustrian Dan Perdagangan

1

16 IKU Dinas Pertanian, Perikanan dan Peternakan 2016 1

17 IKU Dishubkominfo 2015 2

18 IKU Inspektorat 2016 - 2021 2

19 Informasi prosedur SOP KTP mulai dari RT,RW, Kelurahan

1

20 Kantor Lingkungan Hidup - 2013 1

21 Kelurahan Klampok Tahun 2011 - 2015 1

(11)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 1

23 Kota Blitar 2011 - 2015 (Rencana Pembangunan Jangka Menengah)

1

24 Kota Blitar 2015 1

25 LAKIP Dinas Kesehatan Kota Blitar 2015 1

26 LAKIP Dishubkominfo 2015 7

27 LAKIP Kantor Pelayanan Perijinan Terpadu 2015 1

28 LAKIP Kelurahan Tlumpu 2015

29 LAKIP Kelurahan Tlumpu 2015 2

30 Lakip Kota Blitar Tahun 2014 Laporan Kinerja Pemerintah Kota Blitar Tahun 2014

4

31 LAKIP Satuan Polisi Pamong Praja 2015 1

32 Lap. Arus Kas Kota Blitar Tahun 2012 3

33 Lap. Arus Kas Kota Blitar Tahun 2013 3

34 Lap. Neraca Kota Blitar Tahun 2012 3

35 Lap. Neraca Kota Blitar Tahun 2013 5

36 Laporan Arus Kas Tahun 2014 Per 31 Desember 2013 dan 2014

19 37 LRA BKD Tahun 2014 Periode 1 Januari 2014 - 31

Desember 2014

1 38 LRA BPKAD Tahun 2014 Periode 1 Januari 2014 - 31

Desember 2014

1 39 LRA Dinas Koperasi dan UKM Tahun 2014 Periode 1

Januari 2014 - 31 Desember 2014

1 40 LRA Dinas Pendapatan Tahun 2014 Periode 1 Januari

2014 - 31 Desember 2014

2 41 LRA Dinas Pendidikan Tahun 2014 Periode 1 Januari

2014 - 31 Desember 2014

1 42 LRA Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Tahun 2014

Periode 1 Januari 2014 - 31 Desember 2014

1 43 LRA Inspektorat Tahun 2014 Periode 1 Januari 2014 -

31 Desember 2014

1 44 LRA Kantor kearsipan dan perpustakaan Tahun 2014

Periode 1 Januari 2014 - 31 Desember 2014

1 45 LRA Kantor pengelola pasar Tahun 2014 Periode 1

Januari 2014 - 31 Desember 2014

1

46 LRA Kota Blitar Tahun 2012 - PPKD 3

47 LRA Kota Blitar Tahun 2013 - PPKD 5

48 LRA Kota Blitar Tahun 2014 Per 31 Desember 2013 dan 2014 - PPKD

18 49 LRA Kota Blitar Tahun 2014 Per 31 Desember 2013 dan

2014 (Lap. Realisasi Anggaran - PPKD)

1 50 LRA SMPN 9 Tahun 2014 Periode 1 Januari 2014 - 31

Desember 2014

1 51 LRA UPTD Pendidikan Kecamatan Sukorejo Tahun

2014 Periode 1 Januari 2014 - 31 Desember 2014

(12)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 2

52 LRA UPTD RPH Tahun 2014 Periode 1 Januari 2014 - 31 Desember 2014

2

53 Neraca Tahun 2014 Neraca Per 31 Desember 2014 18

54 Opini Atas Laporan Keuangan Pemda Tahun 2014 Siaran Pers BPK, 29 Mei 2015

6 55 Pembangunan Daerah Dan Lembaga Teknis Daerah

Kota Blitar

2

56 Pencatatan Perkawinan Perwali No.26/2011 1

57 Perda APBD Kota Blitar - 2012 4

58 Perda APBD Kota Blitar - 2013 9

59 Perda APBD Kota Blitar - 2014 16

60 Perda APBD Kota Blitar - 2015 18

61 Perda APBD Kota Blitar - 2016 44

62 Perda No. 1 Tahun 2011 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan

3

63 Perda No. 1 Tahun 2012 APBD Tahun Anggaran 2012 3

64 Perda No. 10 Tahun 2011 Retribusi Perizinan Tertentu 2 65 Perda No. 11 Tahun 2010 Perubahan Atas Peraturan

Daerah Kota Blitar Nomor 7 Tahun 2008 Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Dinas Daerah Kota Blitar

4

66 Perda No. 13 Tahun 2008 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

1 67 Perda No. 3 Tahun 2012 Perubahan APBD Tahun

Anggaran 2012

1 68 Perda No. 4 Tahun 2010 Perubahan Atas Peraturan

Daerah Kota Blitar Nomor 6 Tahun 2008 Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Inspektorat, Badan Perencanaan

2

69 Perda No. 4 Tahun 2011 Keterbukaan Informasi Publik Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Di Kota Blitar

2 70 Perda No. 6 Tahun 2008 Organisasi Dan Tata Kerja

Inspektorat, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Dan Lembaga Teknis Daerah Kota Blitar

1

71 Perda No. 7 Tahun 2008 Organisasi Dan Tata Kerja Dinas Daerah Kota Blitar

1

72 Perda No. 7 Tahun 2011 Pajak Daerah 6

73 Perda No. 8 Tahun 2008 Organisasi Dan Tata Kerja Satuan Polisi Pamong Praja Kota Blitar

1 74 Perda No. 8 Tahun 2010 Penyelenggaraan Administrasi

Kependudukan

1

75 Perda No. 8 Tahun 2011 Retribusi Jasa Umum 2

76 Perda P-APBD Kota Blitar - 2012 5

77 Perda P-APBD Kota Blitar - 2013 2

78 Perda P-APBD Kota Blitar - 2014 10

79 Perda Perubahan APBD Kota Blitar -2015 Perda No. 6 Tahun 2015

(13)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 3

80 PERUBAHAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2016 1

81 Perwali No. 1 Tahun 2011 Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Kota Blitar

1 82 Perwali No. 10 Tahun 2010 Jenis Dan Mekanisme

Perijinan Di Kantor Pelayanan Terpadu (KPT) Kota Blitar

1

83 Perwali No. 15 Tahun 2011 Program Rintisan Wajib Belajar 12 Tahun

2 84 Perwali No. 24 Tahun 2011 Perubahan Atas Peraturan

Walikota Blitar Nomor 51 Tahun 2008 Tentang Tugas Pokok Fungsi Dan Tata Kerja Kecamatan Dan

Kelurahan

3

85 Perwali No. 25 Tahun 2010 Perjalanan Dinas Jabatan Dalam Negeri Bagi Pejabat Negara, Pegawai Negeri Dan Pegawai Tidak Tetap

2

86 Perwali No. 26 Tahun 2011 Persyaratan Dan Tata Cara Pendaftaran Penduduk Dan Pencatatan Sipil Di Kota Blitar

1

87 Perwali No. 3 Tahun 2009 Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2008 Tentang Penataan Dan Pembinaan Pedagang Kaki Lima

2

88 Perwali No. 3 Tahun 2011 Perubahan Kedua Atas Peraturan Walikota Blitar Nomor 19 Tahun 2008 Tentang Pemberian Tambahan Penghasilan Kepada Pegawai Negeri Sipil Di Lingkungan Pemerintah Kota Blitar

1

89 Perwali No. 31 Tahun 2011 Petunjuk Pelaksanaan Pemberian Dan Pemanfaatan Insentif Pemungutan Pajak Daerah

90 Perwali No. 31 Tahun 2011 Petunjuk Pelaksanaan Pemberian Dan Pemanfaatan Insentif Pemungutan Pajak Daerah

2

91 Perwali No. 32 Tahun 2011 Perubahan Atas Peraturan Walikota Blitar Nomor 3 Tahun 2009 Tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota Blitar Nomor 10 Tahun 2008 Tentang Penataan Dan Pembinaan Pedagang Kaki Lima

2

92 Perwali No. 35 Tahun 2011 Pengendalian Penyakit Demam Berdarah Dengue Di Kota Blitar

1

93 Perwali No. 4 Tahun 2010 Pengelolaan Dana Hibah 1

94 Perwali No. 43 Tahun 2012 Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa

4 95 Perwali No. 5 Tahun 2009 Sistem Dan Prosedur

Pengelolaan Keuangan Daerah

1 96 Perwali No. 8 Tahun 2011 Pedoman Teknis

Pengelolaan Belanja Hibah, Bantuan Sosial, Bantuan Keuangan Dan Belanja Tak Terduga

(14)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 4

97 Perwali No. 9 Tahun 2009 Pendidikan Gratis Dan Mekanisme Sumbangan Sukarela Dari Masyarakat Mampu Dalam Pembiayaan Pendidikan

1

98 Raperda APBD Kota Blitar - 2012 2

99 Raperda APBD Kota Blitar - 2014 4

100 Raperda APBD Kota Blitar - 2015 8

101 Raperda APBD Kota Blitar - 2016 12

102 Raperda Perubahan APBD Kota Blitar - 2014 3

103 Raperda Perubahan APBD Kota Blitar - 2015 Rancangan Raperda P-APBD 2015

5 104 Rencana Kerja (RENJA) SKPD Rencana Kerja Satuan

Kerja Perangkat Daerah

3 105 Rencana Strategis Dinas Pekerjaan Umum dan

Perumahan Tahun 2016 - 2021

2

106 Renja Badan Kepegawaian Daerah Tahun 2015 1

107 Renja Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah 2016

1 108 Renja Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah

2017

1 109 Renja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2017

Rencana Kinerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2017

1

110 Renja Dinas Kesehatan Tahun 2015 1

111 Renja Dinas Koperasi dan UKM Tahun 2015 1

112 Renja Dinas Pekerjaan Umum Tahun 2015 4

113 Renja Dinas Pendapatan Tahun 2017 2

114 Renja Dinas Pertanian, Perikanan dan Peternakan 2017 Perubahan

1

115 Renja Kelurahan Sukorejo Tahun 2015 1

116 Renja Kelurahan Tanjungsari 1

117 Renja Kelurahan Turi Tahun 2015 1

118 Renstra Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah 2016-2021

2 119 Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Tahun 2011 - 2015

2 120 Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Tahun 2016 - 2021

2 121 Renstra Dinas Koperasi dan UKM Daerah Tahun 2011 -

2015

1

122 Renstra Dinas Pendidikan Daerah Tahun 2011 - 2015 1

123 Renstra Dinas Pendidikan Daerah Tahun 2016 - 2021 1

124 Renstra Dinas Perhubungan Daerah Tahun 2011 - 2015 1

125 Renstra Kantor Kearsipan dan Perpustakaan 2016 - 2021

1 126 Renstra Kantor Pengelola Pasar Daerah Tahun 2016 -

2021

(15)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 5

127 Renstra Kelurahan Karangsari Tahun 2011 - 2015 1

128 REVIEW PENGUKURAN KINERJA PEMERINTAH KOTA BLITAR 2011-2015

1

129 Review Renstra Satuan Polisi Pamong Praja 2011-2015 3

130 Ringkasan DPA-PPKD 2016 Ringkasan DPA-PPKD 2016

1

131 RKA - Pejabat Pengelola Keuangan Daerah - 2014 3

132 RKA - Pejabat Pengelola Keuangan Daerah - 2016 1

133 RKA - Satuan Kerja Perangkat Daerah - 2014 5

134 RKA - Satuan Kerja Perangkat Daerah - 2015 1

135 RKA - Satuan Kerja Perangkat Daerah - 2016 16

136 RKA - UPTD Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 - 2012

1

137 RKPD Tahun 2015 3

138 RPJMD Kota Blitar 2011 - 2015

139 RPJMD Kota Blitar 2011 - 2015 2

140 Salinan absensi dr. Harun Rosidi, SP., OT Desember 2014 dan jam sampai dengan Agustus 2015

1 141 Salinan pengadaan barang non alkel dan obat-obatan

RSUD Mardi Waluyo

1 142 Tingkat kehadiran dokter spesialis Orthopedi di RSD

Mardiwaluyo yang jarang hadir

1

143 UPTD SMP Negeri 7 - 2014 1

c. Jumlah Permohonan Berdasarkan Kegunaan (berdasarkan website ppid)

No Uraian Jumlah

(orang)

1 Analisa anggaran pendidikan 3

2 Analisa anggaran pendidikan di berbagai kota di Indonesia

1

3 Analisa pengelolaan keuangan daerah 2

4 Bahan Analisa 5

5 Bahan Baca 2

6 Bahan penulisan 3

7 Bahan rapat 1

8 Bahan referensi penyusunan perbub 1

9 Bahan uji materi 2

10 Belajar 3

11 BENCHMARKING LAKIP DINKOP 2015 2

12 Memperoleh Data 3

13 Memenuhi tugas kuliah 240

(16)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 6

15 Dipelajari 1

16 Disporbudpar 1

17 Dokumen hukum 1

18 Evaluasi sakip 6

20 Identifikasi program/kegiatan terkait perubahan iklim 3

21 Memperoleh Informasi 20

22 Informasi ijin usaha 1

23 Informasi pajak air tanah 1

24 Informasi Program kegiatan Dinas Pendidikan Kota Blitar

1

25 KAJIAN BUMD KPR ARTHA JAYA KOTA BLITAR 1

26 Komparasi data 3

27 Kunjungan kerja 1

28 Laporan Keuangan Blitar 1

29 Melihat salinan 8

30 Melengkapi data paper 1

31 Membandingan penganggaran dengan APBD

Kotamobagu

1

32 Membandingkan dengan Perda APBD Kotamobagu 1

33 Membuat profil 2

34 MEMEPELAJARI PERATURAN KOTA BLITAR 11

35 Mempelajari perundangan di Kota blitar 1

36 memperoleh informasi dari lampiran perwali untuk tugas akhir

1

37 Mencari data laporan keuangan 1

38 Mendapatkan informasi tentang perwali no. 43 tentang pengadaan barang dan jasa

1

39 Mengetahui tata cara pencatatan kematian 1

40 Mengurus sertifikat lomba siswa 1

41 Menyusun surat dinas 1

42 Nomor perda apbd 2016 1

43 Pekerjaan 3

44 Pembahasan dan Review Renstra guna penyusunan 2016 2021

1 45 Pembuatan analisis UU NO 23 Tahun 2014 sebelum

penerapan

1

46 Pendaftaran nikah saudara 1

47 Pengawasan masyarakat 3

48 Penyusunan Naskah Akadeik Rancangan Peraturan Daerah Kota Blitar tentang Penyelenggaraan Kearsipan - Penyelenggara Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Blitar

4

49 Reverensi menyusun RUP 15

50 Reviu RKA 2017 4

(17)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 7

52 Rujukan santunan kematian 1

53 Sadikjas 1

54 Sebagai bahan kajian komisi i dprd kab. Ngawi 1

55 Sebagai refrensi penulisan renstra yg sesuai permendagri

1

56 Studi Banding 3

57 Tanpa Keterangan 43

58 Tugas sekolah 10

59 untuk bahan kajian komisi 1 dprd kab. ngawi 2

60 Untuk bahan pembuatan RPLP program kotaku (kota tanpa kumuh)

1

61 Untuk bahan rad ppk 2016 1

62 Untuk evaluasi sakip 2

63 Untuk kontrol sosial masyarakat 1

64 Untuk melihat data struktur organisasi 2

65 Untuk mendapatkan informasi 7

66 Untuk mengetahui kegiatan yang ada di kota blitar tahun 2016

1

67 untuk monev rkpd 2

68 Untuk referensi menyusun LAKIP RSUD Mardi Waluyo 1

69 Untuk referensi 1

70 Verifikasi 1

Total 457

d. Jumlah Permohonan Berdasarkan Pekerjaan (berdasarkan website ppid)

No Uraian Jumlah (orang)

1 Buruh harian lepas 1

2 Dokter 1 3 Dosen 12 4 Fasilitator Kotaku 11 5 GURU 7 6 Karyawan swasta 5 7 Konsultan/inspireconsulting 5 8 Kuliah 1 9 Lawang Post 1 10 LSM 3 11 Mahasiswa 196

12 Mahasiswa Profes Akuntansi 1

13 Mahasiswa/pelajar 6

14 Mahasiswi 25

(18)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 8

16 Pegawai Notaris 1

17 Pegawai Swasta 2

18 Pelajar 5

19 Penjaga Anjungan PIPP Kota Blitar 1

20 Pensiunan 1

21 Perangkat Desa 2

22 Pimpinan Redaksi Media Pendidi 11

23 PNS 99

24 Staf tata usaha 1

25 Swasta 15

26 Tanpa keterangan 16

27 Wartawan Koran Transparansi 7

28 Wiraswasta 6

29 Wiraswasta/Mahasiswa 1

Total 457

e. Jumlah Permohonan Berdasarkan Asal Pemohon

No Asal Jumlah 1 Kota Blitar 137 2 Kabupaten Blitar 81 3 Bandung 7 4 lampung 4 5 Klaten 8 6 Bengkulu 4 7 Brebes 1 8 surabaya 17 9 tuban 1 10 madiun 1 11 malang 53 12 bojonegoro 2 13 jombang 13 14 mojokerto 25 15 pontianak 1 16 Magelang 13 17 Yogyakarta 7 18 Semarang 1 19 Sidoarjo 3 20 Tanggerang 7 21 Solo 8 22 ponorogo 1 23 pekalongan 1 24 makasar 6

(19)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 1 9

25 Madiun 3 26 wonosobo 2 27 kotamobagu sulut 3 28 Purwakarta 2 29 Kudus 3 30 Lamongan 1 31 Temanggung 1 32 Pemalang 1 33 Newyork 1 34 Ngawi 1 35 Palembang 2 36 Banyuwangi 1 37 Kediri 1 38 Bogor 5 39 Situbondo 3 40 Jakarta 3 41 tanpa keterangan 29 42 Trenggalek 1

Berbagai hal disampaikan masyarakat kepada Pemerintah Kota Blitar melalui website ULPIM www.ulpim.blitarkota.go.id yang dengan gampang diakses dari manapun asalkan tersambung dengan jaringan internet. Ada yang pengaduan, keluhan, informatif, hingga yang hanya sekedar curhat. Dalam kurun waktu tahun 2016, berbagai hal yang dicurahkan masyarakat Blitar Kota maupun luar kota terdata sebanyak 116, lebih sedikit dibandingkan tahun 2015 yang tercatat sejumlah 144. Rekapitulasi pengaduan, keluhan, dan informasi masyarakat yang masuk dan diterima ULPIM sebagaimana terlampir dengan rincian per bulan sebagai berikut:

NO. BULAN JUMLAH PERMOHONAN

1. Januari 4

2. Pebruari 5

3. Maret 5

(20)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2 0

5. Mei 13 6. Juni 13 7. Juli 7 8. Agustus 9 9. September 10 10. Oktober 8 11. Nopember 12 12. Desember 9 JUMLAH: 116 PERNYATAAN KEBERATAN

Sepanjang kurun waktu tahun 2016, seluruh permohonan informasi yang masuk ke PPID Pemerintah Kota Blitar bisa terfasilitasi, sehingga tidak ada Pernyataan Keberatan dari pemohon. Dari jumlah permohonan 456 yang melalui website dapat dipenuhi secara keseluruhan. Satu permohonan PR dari tahun 2015 juga dapat dipenuhi. Kemudian dari 3 (tiga) permohonan yang datang langsung ke Meja Layanan pada tahun 2016, sebanyak 2 (dua) permohonan sudah dipenuhi dan 1 (satu) permohonan menjadi PR tahun 2017 karena masuknya permohonan pada akhir tahun 2016, sedangkan pada saat bersamaan terjadi perubahan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang mempengaruhi struktur kelembagaan di lingkungan Pemerintah Kota Blitar. PPID Pemerintah Kota Blitar semula melekat di Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika, berubah mengikuti struktur baru di lembaga baru Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik sehingga dalam memberikan pelayanan menunggu terbitnya SK Walikota tentang PPID yang baru.

(21)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2 1

SENGKETA INFORMASI PUBLIK

PPID Pemerintah Kota Blitar sepanjang kurun waktu tahun 2016 mampu memenuhi dan berupaya memenuhi seluruh permohonan informasi publik yang masuk dari masyarakat, baik yang akses melalui website maupun yang datang langsung ke Meja Layanan. Meskipun ada satu permohonan yang belum bisa dipenuhi karena adanya perubahan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), namun secara umum semua permohonan informasi publik yang diminta pemohon dalam penguasaan PPID Pemerintah Kota Blitar maupun PPID SKPD di Lingkungan Pemerintah Kota Blitar.

E. ANGGARAN PELAYANAN INFORMASI

Bukti konkret keseriusan Pemerintah Kota Blitar dalam transparansi informasi adalah dengan total mengoptimalkan fungsi PPID Pemerintah Kota Blitar dengan menggelontor anggaran yang memakai nomenklatur khusus tentang PPID dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD). Sebagaimana tahun-tahun sebelumnya, melalui Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA SKPD), PPID Pemerintah Kota Blitar mendapatkan alokasi anggaran tersendiri. Masuk dalam Program Pengembangan Komunikasi Informasi dan Media Massa pada Kegiatan Fasilitasi PPID pada tahun 2016 dialokasikan anggaran senilai Rp 110.830.500,00

(Seratus sepuluh juta delapan puluh tiga ribu lima ratus rupiah). Alokasi

anggaran Kegiatan Fasilitasi PPID masih ditopang dana yang dialokasikan untuk

Kegiatan Fasilitasi ULPIM yang pada tahun 2016 dianggarkan sebesar Rp 82.448.350,00 (Delapan puluh dua juta empat ratus empat puluh delapan ribu

(22)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2 2

F. KEGIATAN PENUNJANG DAN PENGHARGAAN

Merujuk pada DPA SKPD Kegiatan Fasilitasi PPID dan Kegiatan Fasilitasi ULPIM, tentunya banyak kegiatan yang harus dilaksanakan sesuai penyerapan anggaran maupun kegiatan-kegiatan non anggaran. Ditopang anggaran PPID dan ULPIM, berikut adalah kegiatan-kegiatan yang telah dilakukan PPID Pemerintah Kota Blitar sepanjang tahun 2016:

1. Membahas oprasional system informasi PPID berbasis IT dan Video tanggal 25 Februari 2016;

2. Menerima kunjungan study banding Pemerintah Kabupaten Nganjuk tentang pelayanan informasi publik dan pengelolaan PPID Pemerintah Kota Blitar pada 27 April 2016;

3. Melaksanakan sosialisasi tentang meja layanan PPID pada Badan Publik di Kota Blitar pada tanggal 11 Mei 2016;

4. Mengikuti koordinasi dan monitoring Pelaksanaan PPID Kabupaten/Kota di Bakorwil Madiun pada 23 Mei 2016 ;

5. Menerima hasil koordinasi dan monitoring pelaksanaan PPID Kabupaten/Kota se Bakorwil Madiun pada 03 Juni 2016;

6. Menerima kunjungan Komisi Informasi Provinsi Jatim dalam rangka Penilaian PPID Awards 2016 pada tanggal 9 Agustus 2016;

7. Membahas hasil rapat evaluasi penguiatan PPID Kabupaten/Kota se-Bakorwil Madiun pada 30 Agustus 2016;

8. Membahas hasil pemberitahuan website oleh Komisi Informasi tangga 26 Oktober 2016;

9. Menerima kunjungan Komisi Informasi Provinsi Jatim dalam rangka Peninjauan Pelayanan Informasi di PPID pada tanggal 1 Nopember 2016; 10. Mengadakan Rapat Koordinasi PPID Se Kota Blitar pada tanggal 22

Nopember 2016;

11. Menghadiri undangan PPID Award 2016 Pada tanggal 13 desember 2016 di Surabaya;

(23)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2 3

Pada tahun 2016 PPID Pemerintah Kota Blitar memperoleh penghargaan dalam Malam Penganugerahan PPID Award Tahun 2016 dari Komisi Informasi Provinsi Jawa Timur. Penghargaan tersebut adalah:

1. PPID Award Kategori Sistem Layanan Informasi Terbaik Kabupaten/Kota se-Jawa Timur;

2. PPID Award Kategori Kepatuhan melaporkan Layanan Informasi Publik Kabupaten/Kota se-Jawa Timur;

G. KENDALA PELAYANAN INFORMASI PUBLIK

1. Seperti tahun sebelumnya kendala yang dihadapi dalam melayani pemohon informasi, PPID Pemerintah Kota Blitar bergantung pada ketersediaan informasi di masing-masing SKPD yang berposisi sebagai PPID Pembantu. Selaku Badan Publik yang menguasai data, SKPD Pembantu umumnya belum sepenuhnya memahami tentang Daftar Informasi Publik (DIP) yang bersifat terbuka dan yang dikecualikan.

2. Seluruh PPID Pembantu belum menetapkan DIP Yang Dikecualikan sehingga pemohon informasi publik yang langsung datang ke meja pelayanan membutuhkan waktu perpanjangan untuk pemenuhan informasi yang dimohon setelah melalui fasilitasi oleh PPID Pemerintah Kota Blitar.

3. Layanan Meja informasi di masing masing PPID Pembantu masih belum kesemuanya aktif dan dilaksanakn

H. REKOMENDASI DAN RENCANA TINDAK LANJUT

1. Diharapkan Seluruh PPID Pembantu se-Kota Blitar pada tahun 2017 diharapkan sudah dapat menetapkan DIP termasuk Yang Dikecualikan secara berkala dan disampaikan kepada PPID Pemerintah Kota Blitar.

2. Penyegaran materi Undang Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, meliputi:

a. Penyusunan Daftar Informasi Publik (DIP) Terbuka dan Yang Dikecualikan b. Antisipasi menghadapi Pernyataan Keberatan atas Pemohon Informasi

(24)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2 4

c. Antisipasi menghadapi Sengketa Informasi atas Pemohon Informasi yang tidak puas.

3. Sehubungan dengan diundangkannya Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2016 Tentang Pembentukan Dan Susunan Perangkat Daerah maka aka nada perubahan Struktur Organisasi dan Pelantikan Pejabat maka diharapkan Seluruh PPID Pembantu se-Kota Blitar segera menyusun SK PPID Pembantu tahun 2017.

Demikian laporan tahunan yang kami susun sebagai bentuk tanggung jawab dalam pelaksanaan tugas dalam rangka mengimplementasikan keterbukaan informasi publik di Kota Blitar.

Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Kota Blitar

selaku

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Pemerintah Kota Blitar

Drs. TRI IMAN PRASETYONO, M.Si Pembina Tingkat I

(25)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2 5

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan yang Maha Kuasa, amanah untuk melaksanakan Keterbukaan Informasi Publik pada badan Publik di Pemerintah kota Blitar telah dilaksanakan dan diupayakan sebaik baiknya sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Selama kurun waktu tahun anggaran 2016 berbagai permasalahan dan permohonan informasi baik yang dating secara langsung maupun melalui system informasi yang ada telah dipenuhi dengan mengacu pada peraturan yang berlaku.

Kami menyadari dalam pengelolaan PPID pada Pemerintah Kota Blitar masih ditemui kendala dan hambatan namun demikian secara tidak langsung, upaya yang telah dilaksanakan oleh PPID Pemerintah kota Blitar mendapat apresiasi dari komisi Informasi Jawa Timur dengan diraihnya dua penghargaan pada akhir Tahun 2016.

Pada akhirnya dengan mengajak semua stake holder dan Organisi Perangkat Daerah untuk senantiasa meningkatkan pelayanan terkait Keterbukaan Informasi Publik ini serta kritik dan saran dari semua pihak untuk senantiasa meningkatkan kinerja kami.

Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Kota Blitar

selaku

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Pemerintah Kota Blitar

Drs. TRI IMAN PRASETYONO, M.Si Pembina Tingkat I

(26)

P P P I D P e m k o t B l i t a r | 2 6

DAFTAR ISI

A. PENDAHULUAN ……… 1

B. SARANA PRASARANA PELAYANAN INFORMASI DAN DOKUMENTASI ……….. 4

C. OPERASIONAL PELAYANAN INFORMASI ……… 7

D. PERMOHONAN DAN SENGKETA INFORMASI PUBLIK ………. 8

E. ANGGARAN PELAYANAN INFORMASI ………. 21

F. KENDALA PELAYANAN INFORMASI PUBLIK ……….. 23

G. REKOMENDASI DAN RENCANA TINDAK LANJUT ……… 23

(27)

Referensi

Dokumen terkait

Salah satu tugas Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) adalah menyediakan akses informasi publik bagi pemohon informasi. Terkait dengan tugas tersebut, PPID

Nilai speedup semakin bertambah seiring dengan bertambahnya jumlah node dan thread yang digunakan, namun nilai speedup yang diperoleh baik pada implementasi

Setelah selesai melakukan Payment Plan atau Installment (Cicilan) pilih Main Menu  Self Service  Campus Finance  Enroll in Payment Plan Account Inquiry maka akan keluar

Adanya kemudahan, kejelasan, kelengkapan prosedur dan informasi pelayanan permintaan data dan informasi publik baik pihak-pihak terkait, sehingga dapat dipergunakan sesuai dengan

Struktur PPID untuk Pusat adalah PPID Utama dan membawahi PPID pelaksana yang ada di 11 unit Eselon 1 (Badan Litbang, dll). Menteri bukan atasan PPID langsung, tapi yang mengelola

Dalam proses pelayanan informasi publik di Loka Penelitian Sapi Potong (Lolitsapi) dan untuk optimalisasi pelayanan kepada masyarakat maka integrasi petugas guna

Salah satu tugas Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) adalah menyediakan akses informasi publik bagi pemohon informasi. Terkait dengan tugas tersebut, PPID

Adapun latar belakang tersebut adalah: (1) politik identitas gerakan Ajeg Bali muncul sebagai bentuk pemertahanan kebudayaan Bali dari penerapan politik kebudayaan Orde